Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

RUMAH SAKIT JIWA DAERAH


Dr. RM. SOEDJARWADI
Jalan Ki. Pandanaran Km.2 Klaten 57425 Telp. 0272-321435, Faks 0272-321418
Website: rsjd-sujarwadi.jatengprov.go.id e-m ail: soedjarwadi@jatengprov,go.id

PENGUMUMAN
NOMOR : 800/7514
TENTANG
REKRUTMEN RELAWAN COVID-19
RSJD Dr. RM. SOEDJARWADI PROVINSI JAWA TENGAH
RSJD Dr. RM. Soedjarwadi Provinsi Jawa Tengah memberikan kesempatan kepada para relawan
tenaga kesehatan untuk bergabung bersama RSJD Dr. RM. Soedjarwadi Provinsi Jawa Tengah dalam
penanganan pandemi Covid-19 periode Juli s.d. September 2021, dengan kualifikasi dan syarat
sebagai berikut:
I. KUALIFIKASI DAN JUMLAH KEBUTUHAN

NO JABATAN TENAGA RELAWAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN KEBUTUHAN


1 Perawat D3 Keperawatan / Pendidkan 10
Profesi Ners

II. PERSYARATAN
A. Persyaratan Umum
1. Tidak mempunyai penyakit kronis (komorbid)
2. Sehat Jasmani dan rohani
3 . Usia maksimal untuk jabatan perawat adalah maksimal 40 tahun per tanggal 31
Desember 2021
4. Memiliki kualifikasi pendidikan yang sesuai
5. Bersedia bekerja dalam tim dan shift
B. Kelengkapan Berkas Pendaftaran
1. Surat Lamaran (mencantumkan no. Handphone)
2. Daftar Riwayat Hidup (CV)
3. Pas Foto berwarna (ukuran 4x6 2 lembar)
4. FC KTP
5. FC NPWP
6. FC Kartu BPJS/Asuransi Kesehatan
7. FC Kartu Keluarga (KK)
8. FC Ijazah
9. FC Transkrip nilai
10. FC STR yang masih berlaku

III. PENGIRIMAN BERKAS


Pengiriman berkas melalu em ail: rsid.soediarwadi@qmail.com paling lambat 2 Juli 2021.

IV. FASILITAS GAJI/HONORARIUM


Sesuai Standar Gaji Pegawai Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) RSJD Dr. RM.
Soedjarwadi Provinsi Jawa Tengah.

Demikian kami sampaikan atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

Juni 2021
. Soedjarwadi

Pembina Tingkat I
N IP .197007112003122003

Anda mungkin juga menyukai