Anda di halaman 1dari 7

RENCANA AKSI BELA NEGARA

PESERTA PELATIHAN DASAR CPNS TAHUN 2021


 
Angkatan             : Golongan II Gelombang I Angkatan I
Kelompok               : I (Garuda)

Nama Anggota        :

1. Ade Riska Ramadhani, A.Md.Kep


2. Adidya Framadi, A.Md.Kep
3. Amelia Kristriana Putri Pertiwi, A.Md.Keb
4. Andi Wahyu Fitrianto, A.Md.Kep
5. Annisa Zulfa Agustiani, A.Md.Farm
6. Chindy Febria Rinnoni, A.Md.Kep
7. Claranita Siburian. A.Md.Keb
8. Dermawan Dwi Restanto, A.Md.Farm
9. Desy Agasita, A.Md.Farm
10. Dewi Wahyuni Gangga, A.Md.Keb

 
No Nilai Bela Indikator Sikap Aksi Tempat Waktu Bukti Paraf
. Negara dan Perilaku Mentor

1. Cinta Tanah a. Mencinta 1. Membuang sampah Di semua Terus menerus    


Air i, menjaga pada tempatnya dan tempat
dan mengelompokan
melestarikan sampah berdasarkan
lingkungan jenisnya
hidup
2. Mengurangi
penggunaan plastik
3. Menanam dan
memelihara
pohon/tanaman
4. Menghemat
penggunaan listrik
dan air

b. Mencinta 1. Mengajak teman,


i produk sahabat, kerabat
dalam negeri berbelanja produk-
produk lokal
2. Masukan produk lokal
dalam list belanja
kebutuhan pribadi

2. Kesadaran a.   Menghargai 1. Mengingatkan Di semua Terus    


Berbangsa dan kepada rekan kerja tempat menerus
dan menghormati saat memasuki    
Bernegara keanekaragam waktu ibadah
an suku, 2. Menghargai
agama, ras teman yang sedang
dan antar beribadah
golongan
3. Melaksanakan
tugas dengan
siapapun tanpa
membeda-bedakan
SARA

b.   Disiplin dan 1. Hadir tepat waktu Di tempat Saat waktu


bertanggung dan pulang sesuai kerja kerja
jawab dengan waktunya  
terhadap tugas 2. Tidak menunda-
yang nunda pekerjaan
dibebankan 3. Bertanggung jawab
dengan tugas yang
telah diberikan
dengan cara
mengerjakanya
dengan tepat waktu 4.

4. Memiliki Kesadaran
keberagaman
budaya, suku,
agama, bahasa dan
adat istiadat       
 
3. Yakin akan a. Meyakini 1. Mengamalkan nilai- Di semua Terus    
Pancasila Pancasila nilai pancasila tempat menerus
sebagai sebagai dasar dalam kehidupan
Ideologi Negara serta sehari-hari
Negara menjadikan 2. Melakukan
Pancasila musyawarah
pemersatu mufakat pada
bangsa dan setiap diskusi
negara dalam mengambil
keputusan yang
disepakati
3. Membuat komitmen
kerja dalam rangka
menciptakan
suasana kerja yang
kondusif untuk
menjaga dan
memelihara
kekompakan di
tempat kerja
Rela a. Menyumbang 1. Menolong teman Di semua Terus    
Berkorban kan tenaga, apabila tempat menerus
4.
untuk pikiran, membutuhkan
Bangsa dan kemampuan bantuan
Negara untuk 2. Memberi masukan
kepentingan pada saat sedang
masyarakat, diskusi
kemajuan 3. Menerima masukan
bangsa dan dari orang lain
negara 4. Mendahulukan
kepentingan
bangsa dan negara
diatas kepentingan
pribadi/ golongan

b. Ikut 1. Optimistis untuk


menyumbangk memenangi perang
an tenaga dan melawan wabah
ikut Covid-19
berpartisipasi 2. Membantu
dalam Pemerintah dalam
Membasmi upaya
Penyebaran meanggulangi
Wabah penyebaran kasus
Penyakit Covid-19
3. Menumbuhkan
sikap empati
terhadap sesama
dalam kehidupan
sehari-hari (tidak
hanya disaat
pandemi Covid-19)

5. Memiliki a. Senantiasa 1. Melakukan olah raga Di semua Terus    


Kemampuan menjaga secara teratur dan tempat menerus
Bela Negara kesehatannya terukur
sehingga 2. Menjaga pola makan
memiliki yang sehat
kesehatan fisik 3. Ikut serta dalam
dan mental kegiatan PBB baik di
yang baik lingkungan kerja
maupun
dilingkungan
masyarakat
(dilakukan bilamana
sudah tidak ada
larangan untuk
berkerumun (PBB) di
masa pandemic
Covid 19)

b. Menjunjung 1. Menjaga
tinggi nilai2 ketertiban
nasionalisme masyarakat
yang kita punya. dengan mematuhi
peraturan yang
berlaku.
2. Melestarikan
dan menjaga
kebudayaan
Indonesia.

6. Semangat a. Mempraktek-kan 1. Tidak menerima Di tempat Terus


mewujudkan Clean and Good hadiah, barang atau kerja menerus
Negara Governance sesuatu dalam
yang dalam bentuk apapun
Berdaulat, bermasyarakat, terkait pelayanan
Adil dan berbangsa dan yang diberikan
Makmur bernegara dalam pekerjaan di
kantor

b. Bekerja keras 1. Belajar dengan Di kelas Saat kelas


untuk tekun serta aktif berlangsung
kesejahteraan dalam bertanya
diri dan saat kelas
masyarakat berlangsung
2. Berpartisipasi Di Terus
dalam gotong lingkungan menerus
royong sekitar
membersihka
lingkungan sekitar

Anda mungkin juga menyukai