Anda di halaman 1dari 4

Tugas

Nasionalisme
Kelompok
1. MUMFARIDA, A.Md.Keb
2. NI'MATUL MAGHFUROH, A.Md.Keb
3. RESTU WIJAYANTI, A.Md.Keb
4. RIZKY AYUNING TIAS, A.Md.Keb
5. SIKE RENNATA, A.Md.Farm
6. SYIFA ANNISA RAHMATULLAH
PUNSU, Amd.Keb
7. WENNY NADYA AZIZIAH, A.Md.M.I.D
8. WILLYAM BARCLAY TAMPUBOLON,
A.Md.Far
9. ARISTA FITRA ANGGA, A.Md.Kep
10. SYANDIKA HARMANSYAH, A.Md.Far
Nilai Nasionalisme
1. Tetap menjalankan tugas dan pekerjaan di tengah-
tengan masalah/tantangan (ekonomi, bencana alam)
2. Inisiatif tidak mengandalkan bantuan pemerintah
3. musyawarah untuk mengendalikan luapan sungai dan
pembuatan tanggul secara swadaya
4. Rasa bangga sebagai bangsa indonesia dan bertanah air
indonesia serta tidak merasa rendah diri
5. Menghormati perjuangan dan pengorbanan para
pahlawan
6. Mendahulukan kepentingan umum dibandingkan
kepentingan pribadi
Hub. Tugas Fungsi dan Jabatan
1. Tetap menjalankan tugas dan pekerjaan di tengah-tengan
masalah/tantangan : tetap berangkat bekerja walaupun dalam
kondisi wabah covid karena kita garda terdepan
2. Inisiatif tidak mengandalkan bantuan: igd kekurangan thermometer
inisiatif beli sendiri pakai uang kas
3. Musyawarah untuk mengendalikan luapan sungai dan pembuatan
tanggul secara swadaya; mampu bekerja sama atau bekerja secara
tim dalam menangani pasien gawat darurat
4. Rasa bangga sebagai bangsa indonesia dan bertanah air indonesia
serta tidak merasa rendah diri; mengikuti apel setiap senin,
memakai sragam batik setiap jumat
5. Menghormati perjuangan dan pengorbanan para pahlawan; tabur
bunga ke makam pahlawan saat hari bakti adhyaksa, menempel
poster gambar pahlawan di sudut dinding kantor, mencontoh
semangat para pejuang para pahlawan yang diaplikasikan saat
melayani masyarakat
6. Mendahulukan kepentingan umum dibandingkan kepentingan
pribadi; walaupun libur, tenaga dibutuhkan, tetep bersedia on call
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai