Anda di halaman 1dari 1

RENCANA KEGIATAN GERAKAN LITERASI SEKOLAH (GLS)

Sekolah : SMP Negeri 1 Tapaktuan


Tahun Pelajaran : 2016/2017

NO. KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


I TAHAP PEMBIASAAN
1. Sosialisasi GLS kepada seluruh peserta 11 Juli 2016
didik beserta guru dan tenaga
kependidikan
2. Membaca 15 menit setiap hari rabu Mulai 20 Juli 2016 Buku disediakan
pagi sebelum pelajaran dimulai s/d sekarang oleh sekolah
3. Mengkomunikasikan kembali isi bacaan ( perpustakaan)
yang telah dibaca oleh peserta didik Mulai 27 Juli 2016
( diwakili oleh 3 atau 4 orang yang s/d sekarang
dipilih secara acak)

4. Membuat sudut baca di setiap kelas


Mulai 01 Agustus Buku disediakan
2016 s/d sekarang oleh peserta didik
5. Membuat jurnal membaca harian dari kelas yang
bersangkutan

Mulai awal
nopember 2016
II TAHAP PENGEMBANGAN
1. Menulis komentar singkat terhadap 02 November 2016
buku yang dibaca di jurnal membaca
harian

III TAHAP PEMBELAJARAN


1. Melaksanakan berbagai strategi untuk 08 November 2016 Diarahkan oleh
memahami teks dalam semua mata guru mapel masing-
pelajaran masing pada setiap
jenjang kelas

Anda mungkin juga menyukai