Anda di halaman 1dari 2

1. Apa yang dimaksud dengan : a. Wirausaha. b.

Penyajian

2. Tuliskan dan jelaskan sifat-sifat yang dimiliki oleh seorang kewirausahaan.

3. Tuliskan dan jelaskan ciri –ciri seorang wirausahawan.

4. Sebutkan 3 risiko yang dapat di evaluasi.

5. Tuliskan 6 faktor yang dapat menyebabkan wirausahawan mengalami kegagalan.

6. Sebutkan ciri-ciri yang membedakan serealia,umbi,dan kacang-kacangan.

7. Tuliskan 6 langkah –langkah perencanaan usaha tanaman pangan

8. Bagaiman cara media promosi mengenalkan produk tanaman pangan?

Jawaban

1.a. Wirausaha adalah orang yang memiliki kemampuan melihat serta menilai peluang peluang
bisnis, mengumpulkan sumber sumber daya yang diperlukan untuk mengambil sebuah Tindakan
yang tepat guna meraih kesuksesan

b. Penyajian adalah menghidangkan suatu produk kepada konsumen atau pelanggan

2. Disiplin: Seorang Kewirausahaan harus memiliki komitmen terhadap tugas dan pekerjaannya

Jujur: Kejujuran merupakan landasan moral yang kadang dilupakan oleh wirausaha

Kreatif dan Inovatif: Seorang Wirausaha harus memiliki daya kreatifitas yang tinggi

Mandiri: Seorang Wirausaha dapat dikatakan mandiri jika orang tersebut dapat melakukan keinginan
dengann baik tanpa adanya ketergantungan

Berkomitmen tinggi: Seorang wirausaha harus memiliki komitmen terhadap suatu hal

3. Berorientasi pada Tugas dan Hasil

Wirausaha harus mempunyai sikap tanggung jawab pada tugas tugas yang dibebankan kepadanya

Berani Mengambil resiko

Seorang wirausaha harus berani mengambil resiko dan menghadapi resiko

Memiliki Jiwa kepemimpinan

Kepemimpinan sangat dibutuhkan oleh seorang wirausaha untuk memimpin anak buahnya

Berorientasi ke masa depan

Wirausahawan harus mempunyai pandangan tentang masa depan

Memiliki rasa percaya diri

Seorang wirausahawan harus memiliki kepercayaan diri

4. Resiko pasar atau resiko persaingan, terjadi akibat adanya ketidakpastian pasar
Resiko finansial, terjadi akibat rendahnya hasil penjualan dan tingginya biaya
Resiko teknik, terjadi akibat kegagalan Teknik
5. Tidak kompeten dalam manajerial

Kurang berpengalaman
Kurang dapat mengendalikan keuangan

Gagal dalam perencanaan

Lokasi yang kurang memadai

Kurangnya pengawasan peralatan

6. Serealia merupakan jenis tumbuhan golongan tanaman  rumput-rumputan (Gramineae) yang


dibudidayakan untuk menghasilkan bulir-bulir berupa biji-bijian sebagai sumber karbohidrat/pati.
Contoh produk serealia seperti beras, gandum maupun sorgum.

Kacang-kacangan merupakan biji yang berukuran lebih besar daripada serealia yang digunakan
sebagai bahan pangan manusia dan hewan ternak. Tanaman kacang-kacangan umumnya diperoleh
dari tanaman famili Fabaceace. Menurut definisi Food and Agriculture Organization (FAO), tanaman
kacang-kacangan seperti kapri, buncis, dan edamame yang dipanen lebih awal atau muda tidak
termasuk sebagai kelompok kacang-kacangan. Produk olahan kacang-kacangan seperti tempe, tahu,
oncom, kecap maupun tauco.

Umbi merupakan organ atau bagian dari tanaman seperti akar maupun batang yang mengalami
perubahan ukuran menjadi lebih besar. Perubahan organ tumbuhan tersebut difungsikan untuk
menyimpan cadangan makanan. Contoh umbi-umbian adalah ketela, ubi jalar, wortel maupun lobak.
7. Identifikasi Kebutuhan Pasar

Identifikasi Kebutuhan industry hilir

Identifikasi jaringan ketersediaan agroinput

Identifikasi jaringan ketersediaan modal usaha

Penyusanan pola usaha tani yang memiliki keunggulan komparatif komoditi

Perencanaan tenaga kerja

8. Media produksi yang digunakan untuk memasarkan produk tentunya disesuaikan dengan
kapasitas produksi yang sudah dibuat

Anda mungkin juga menyukai