Anda di halaman 1dari 4

Materi yang perlu di ingat kembali

1. Sudut-Sudut Istimewa

2. Pembagian sudut 4 kuadran

Berikutnya akan memasuki materi Persamaan Trigonometri

Selamat belajar
Selalu berusaha, jangan menyerah, dan jangan lupa berdoa
Mata Pelajaran : Matematika Peminatan
Kelas : XI MIPA
Materi Pembelajaran : Persamaan Trigonometri

A. Identitas Trigonometri
Identitas Trigonometri merupakan suatu persamaan yang didalamnya terdapat perbandingan
trigonometri. Adapun cara membuktikan persamaan tersebut adalah dengan menggunakan
ruas kiri persamaan sehingga hasil uraiannya sama dengan ruas kanan sebaliknya. (Buku Paket
Perspektif Matematika Hal.8)
Perhatikan contoh berikut.

Buktikan bahwa
a.
b.

Bukti:
a. Akan dibuktikan bahwa .
Kita akan menguraikan ruas kiri, dengan harapan hasil uraian tersebut sama dengan ruas
kanan.

Dengan menggunakan Identitas trigonometri hubungan dengan Pythagoras yaitu,

jika dipindah keruas kanan maka menjadi

Maka didapat, ini akan kita gunakan untuk membuktikan soal pada no.a
Dengan menggunakan aturan yang sudah kita dapat dari
Maka sehingga
kita gantikan

menjadi

Maka didapat (Terbukti)

Selamat belajar
Selalu berusaha, jangan menyerah, dan jangan lupa berdoa
b. Akan dibuktikan bahwa .
Kita akan menguraikan ruas kanan, dengan harapan hasil uraian tersebut sama dengan ruas
kiri.
dengan menggunakan pemfaktoran didapat

Dengan menggunakan Identitas trigonometri hubungan dengan Pythagoras yaitu,

 jika dipindah keruas kanan maka menjadi

Maka didapat,
 jika 1 dipindah keruas kiri maka menjadi

Maka didapat,
Dari Identitas Trigonometri diatas maka didapat dan ini
akan kita gunakan untuk membuktikan soal pada no.b

Dengan menggunakan aturan yang sudah dapat Dan


Maka Dan

kita gantikan Dan , maka didapat

Dengan perkalian distributif a(b+c)=ab+ac maka ,


didapat

Maka didapat (Terbukti)

Silahkan materi diatas di pelajari dan pahami untuk kemudahan mengerjakan latihan soal/tugas.
Jika ada yang ditanyakan silahkan lewat WA:085234515601 (WA khusus pembelajaran
matematika peminatan)

Selamat belajar
Selalu berusaha, jangan menyerah, dan jangan lupa berdoa
Catatan:

Ringkasan Materi, contoh soal serta latihan soal diambil dari Buku matematika peminatan
kurikulum 2013 yang dari sekolah

Selamat belajar
Selalu berusaha, jangan menyerah, dan jangan lupa berdoa

Anda mungkin juga menyukai