Anda di halaman 1dari 3

KETENTUAN PELAKSANAAN, TAHAPAN AKSES LOGIN , TAHAPAN MEMULAI PEMBELAJARAN

SERTA JADWAL PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PROGRAM MAKING DIGITAL TALENT BUMN


ONLINE LEARNING

I. KETENTUAN PELAKSANAAN
1. Seluruh pegawai PT Angkasa Pura I (Persero) wajib mengikuti program Making Digital
Talent BUMN Online Learning dengan mengakses Platform Pembelajaran Digital –
MyDigilearn.
2. Melaksanakan Pembelajaran Berbasis Digital ini sesuai dengan periode jadwal
pelaksanaan yang telah ditentukan.
3. Materi pembelajaran yang dikerjakan adalah Materi pada Fase Fundamental dan Sub
Materi BUMN Digital Behaviour & Mindset.
4. Materi berbentuk video pembelajaran (animasi) serta terdapat rangkuman materi
berbentuk PDF yang dapat diunduh oleh peserta.
5. Wajib mengerjakan seluruh materi video pembelajaran beserta kuis yang telah
ditentukan pada Platform pembelajaran MyDigilearn.
6. Pegawai yang telah mengerjakan/menyelesaikan seluruh materi dan kuis pada modul
Fundamental Sub Materi BUMN Digital Behaviour & Mindset dihitung sebagai jam
pembelajaran pegawai.

II. TAHAPAN AKSES LOGIN PORTAL PEMBELAJARAN DIGITAL – MYDIGILEARN

1. Buka Website http://dli.mydigilearn.id.


2. Ketika sudah masuk di halaman utama,, pilih ‘Login’’ :
3. Apabila pegawai belum memiliki akun, pilih “Create Account” pada pilihan dibawah login
4. Isikan data sesuai data pegawai / peserta secara lengkap, setelah itu pilih “Continue”
5. Tahap Sign Up :
 Create a Digilearn account
a) Kolom Full Name :
Untuk kolom nama harap diisi dengan nama lengkap pegawai
b) Kolom Nomor Induk Pegawai
Untuk kolom induk pegawai disesuaikan dengan nomor Induk Pegawai masing –
masing
c) Kolom Company
Untuk kolom Company agar diisi dengan PT Angkasa Pura I atau anak Perusahaan
Angkasa Pura I sesuai pegawai ditempatkan.
d) Kolom Email
Kolom Email agar diisi email korporat
e) Kolom Handphone
Kolom HP diisi dengan nomor Handphone aktif pegawai
f) Kolom Posisi
Isi posisi / jabatan eksisting pegawai saat ini
g) Kolom Password
Kolom password diisi dengan menggunakan kombinasi password dengan angka dan
huruf kapital demi keamanan akun pegawai
h) Gender (Male / Female)
Pilih gender pegawai
6. Masukkan kode OTP yang dikirimkan melalui email yang pegawai submit di registration
form untuk verifikasi. Apabila email OTP tidak ada, bisa di cek di folder spam. Apabila masih
belum menemukan email OTP dalam waktu 3 (tiga) jam, para pegawai dapat langsung login
di http://dli.mydigilearn.id.

III. Tahapan Memulai Pembelajaran Online Fase Fundamental – BUMN Digital Behaviour &
Mindset

1. Setelah masuk halaman utama, pilih opsi Fundamental dibawah deskripsi program BUMN
Digital Learning Institute
2. Kemudian pilih Sub Materi pada Fundamental yaitu : BUMN Digital Behaviour & Mindset
3. Kemudian Pilih Opsi ”Start Pathway”
4. Setelah dipilih “Start Pathway”, pilih materi – materi pembelajaran yang tersedia pada
pilihan Classroom, mulai dari Sub Pathway Ïntroduction sampai “Kompetensi 6-7”
5. Pegawai wajib mengerjakan semua materi pembelajaran berupa video pembelajaran
(animasi) serta kuis yang telah disediakan.
6. Setelah Pegawai selesai mengerjakan seluruh materi dan kuis yang telah ditentukan
pegawai wajib mengisi Evaluasi Pembelajaran Online pada Link Berikut :
https://ap1.link/EvaluasiMyDigilearn.
7. Daftar Materi & Kuis pada Fase Fundamental – BUMN Digital Behaviour & Mindset yang
wajib dikerjakan oleh pegawai yaitu sebagai berikut :

Tabel 1. Daftar Materi dan Kuis


No Materi Quiz Keterangan Materi
1 Introduction
a). Perilaku & Pola Pikir Digital Video Pembelajaran (Animasi)
Quiz 1
b). Kompetensi Digital Video Pembelajaran (Animasi)
c). Pentingnya Berprilaku dan Berpola
Pikir Digital Video Pembelajaran (Animasi)
Quiz 2
d). Apa yang terjadi jika kita tidak siap
berpola pikir digital Video Pembelajaran (Animasi)
e). Perusahaan yang gagal dan berhasil
beradaptasi di Era Digital Video Pembelajaran (Animasi)
Quiz 3
f). Membangun Kapasitas Digital Video Pembelajaran (Animasi)
g). Perangkat Kerja Digital Video Pembelajaran (Animasi)
2 Kompetensi 1-3
a). 7 Principles of Digital Behaviour and
Mindset Video Pembelajaran (Animasi)
b). Creativity & Innovation Video Pembelajaran (Animasi)
Quiz 4
c). Entrepreneurship Video Pembelajaran (Animasi)
d). Conceptual Thinking Video Pembelajaran (Animasi)
e). Belajar dari Steve Jobs Video Pembelajaran (Animasi)
3 Kompetensi 4-5
a). Customer Orientation Video Pembelajaran (Animasi)
b). Strategic Relationship Quiz 5 Video Pembelajaran (Animasi)
c). Belajar dari Jack Ma Video Pembelajaran (Animasi)
4 Kompetensi 6 -7
a). Adaptability Video Pembelajaran (Animasi)
b). Fostering Teamwork Quiz 6 & 7 Video Pembelajaran (Animasi)
c). Belajar dari Pep Guardiola Video Pembelajaran (Animasi)
IV. JADWAL PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Tabel 2. Jadwal Pelaksanaan Pembelajaran Online


No Jadwal Pelaksanaan Cluster Lokasi Kantor
1 12 Juli - 23 Juli 2021 Cluster 1 - Kantor Pusat
- PT Angkasa Pura Hotel
- PT Angkasa Pura Logistik
- PT Angkasa Pura Property
- PT Angkasa Pura Retail
- PT Angkasa Pura Support
- Juanda - Surabaya
- Ahmad Yani - Semarang
- Adi Sumarmo - Surakarta
2 26 Juli - 6 Agustus 2021 Cluster 2 - I Gusti Ngurah Rai - Bali
- Sultan Aji Muhammad Sulaiman -
Sepinggan Balikpapan
- Internasional Yogyakarta - Kulonprogo
- Adi Sutjipto - Yogyakarta
- Proyek Pembangunan Internasional - Yogyakarta
- Syamsuddin Noor - Banjarmasin
- Proyek Pengembangan Syamsuddin Noor - Banjarmasin
3 9 Agustus - 20 Agustus 2021 Cluster 3 - Sultan Hasanuddin - Makassar
- Proyek Pengembangan Sultan Hasanuddin - Makassar
- Sam Ratulangi - Manado
- Internasional Lombok - Praya
- Pattimura - Ambon
- El Tari - Kupang
- Frans Kaisiepo - Biak
- Sentani - Jayapura

Anda mungkin juga menyukai