Anda di halaman 1dari 2

Nadiya Marshandi Putri 16 Mei 2021

L1B020079 || Akuakultur A Tahapan

Acara 2: Kultur Mikroba di Media Cair

Dokumentasi empat botol PDA dengan masing-masing perlakuan:

Setelah diinkubasi selama 12 jam ditempat yang tidak terpapar cahaya matahari juga berada
disuhu ruang yang lembab. Perubahan yang terjadi pada masing-masing botol media belum
menunjukkan perubahan yang signifikan. Botol A jika dibandingkan dengan botol B memang
terlihat lebih kuning botol B, hal ini disebabkan karna adanya penambahan sampel kolam
pada botol B. Selanjutnya, pada botol C dan Botol D terlihat perbedaan dari warna nya, yaitu
botol D yang lebih keruh dari botol C. Hal tersebut juga disebabkan karena botol D
ditambahkan sampel air kolam. Perlu dilakukan pengamatan lanjutan untuk melihat
perubahan kekeruhan warna pada masing-masing botol.
a. Ekstrak hati ayam+wortel b. Ekstrak hati ayam+wortel+sampel kolam

c. Ekstrak wortel d. Ekstrak wortel+sampel kolam

Anda mungkin juga menyukai