Anda di halaman 1dari 16

2021

Bab 1 Sistem Komputer


Pengantar Aplikasi Komputer
Handy Fernandy, S.T.,MMSI

1
Handy
Fernandy,
S.T.,MMSI
Jabatan : Ketua PSSI (Program Studi Sistem
Informasi) Universitas Nahdlatul Ulama
Indonesia
No Kontak WA: 08957-0017-7977
Email :
handy@unusia.ac.id
handyfernandya4@gmail.com
2021 Kontrak Kuliah
Mahasiswa dan Dosen
Kehadiran : Maksimal izin, sakit, tanpa
keterangan = 3 kali lewat dari itu
dinyatakan tidak kuliah
Ketua kelas atau pewakilan kelas
wajib menyetorkan absen setelah
kuliah
Setiap mahasiswa wajib login e-
campus setiap belajar dan ketika ujian

BOBOT NILAI

KEHADIRAN DI KELAS : 10 %
KUIS : 10 %
TUGAS MANDIRI : 10 %
TUGAS KELOMPOK (PRESENTASI) : 10 %
UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) : 20 %
UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) : 40 %
3
2021

"Pendidikan adalah senjata


yang paling ampuh yang
bisa anda gunakan untuk
mengubah dunia"

4
Nelson Mandela
Skema Dasar Komputer

Apa Itu Skema Dasar Komputer?

Sistem komputer merupakan jaringan elektronik yang


memiliki perangkat keras dan perangkat lunak yang
memiliki tugas menerima input,memproses input,
menyimpan instruksi atau perintah serta menghasilkan
output dalam bentuk informasi.

Fungsi utama dari sistem komputer yaitu untuk


mengolah data supaya menghasilkan suatu informasi
dengan bantuan perangkat keras atau hardware,
perangkat lunak atau software serta brainware atau
pengguna.
Komponen Serta
Fungsi Pada Macam-macam Hardware

Sistem Komputer

Hardware atau perangkat keras


Hardware yaitu sebuah peralatan fisik yang
ada pada suatu komputer yang dapat dilihat
serta dapat dirasakan oleh pengguna.

Yang merupakan hardware yaitu input atau


output device,storage device atau perangkat
penyimpanan, monitor atau screen, casing unit,
central processing unit atau dikenal dengan
cpu.
Komponen Utama Perangkat Keras Komputer

Prossesor Memori Input Output


Otak dari RAM Mouse Printer
Komputer ROM Keyboard Speakker dll
Dll
Komponen Serta Fungsi
Pada Sistem Komputer
Macam-macam Software
Sistem operasi
Aplikasi atau Program
Software atau Perangkat Lunak
Bahasa Pemrograman
Yaitu sebuah pemrograman yang memiliki arahan - dll
arahan dalam menjalankan suatu proses. Dimana
sebuah pemrograman yang ada akan ditulis
menggunakan bahasa yang sangat khusus sehingga
akan lebih mudah dipahami oleh komputer
Komponen Serta Fungsi
Pada Sistem Komputer
Brainware
Brainware merupakan pengguna yang
menggunakan komputer, seperti sistem
analis, programmer, operator, user, dan
lain – lain.

Tingkatan dari Brainware


System Analyst (Miliki kemampuan
analisi, manajerial dan interpersonal
Programmer (miliki kemampuan
coding)
Administrator (Mengelola sistem
operasi)
Operator (pengguna biasa)
Klasifikasi Komputer
dan Sejarah Perkembangan
Komputer
Perkembangan komputer setelah tahun
1940 dibagi menjadi 5 generasi.

1) Generasi Pertama (1946 – 1959)

2) Generasi Kedua (1959 – 1964)

3) Generasi Ketiga (1964 – 1979)

4) Generasi Keempat (1979– 2000)

5) Generasi Kelima (2000 - Kini)


1) Generasi Pertama (1946 – 1959)

Untuk Bisnis Fisik Besar


Diawali adanya Univac I dan IBM 701 yang Memiliki ukuran fisik yang sangat besar
pertama digunakan untuk aplikasiakuntansi sehingga akan membutuhkan ruangan yang
serta bisnis sangat luas serta cepat panas karena
ukurannya yang besar

Vacuum tube Daya Simpan Terbatas


Untuk proses pengolahan datanya
menggunakan sebuah tabung hampa atau
a)Memiliki proses yang kurang cepat serta
vacuum tube
daya simpan yang sangat kecil
2) Generasi Kedua (1959 – 1964)

Printed Circuits Transitor


Komponen yang ada pada Sudah menggunakan transistor
komputerdigabung kedalam sirkuityang
bernama printed circuits

Ukuran Kecil Real Time dan Time Sharing


Memiliki ukuran yang lebih kecil apabila
Memiliki keahlian real time dantime sharing
dibandingkan dengan komputer yang
Memiliki proses operasiyang sudah cepatyang
berada di generasi pertama
dapat memproses jutaan operasi dalam
hitungan perdetik
3) Generasi Ketiga (1964 – 1979)

integrated circuits Memori Lebih Besar


Telah menggunakan komputerIC atau Berfungsi lebih cepat dan memilikikapasistas
integrated circuits memori yang lebih besar

multiprocessing dan Murah


multiprogramming
Memiliki harga yang sangat murah
Dapat melakukanmultiprocessing dan dibandingkan generasi– generasi yang ada
multiprogramming sebelumnya
4) Generasi Keempat (1979– 2000)

large scale integration Mircoprocessor


Dapat menggunakan LSI atau large scale Sudah dikembangkan dengan memakai
integration semikonduktor dan mikro processor yang
berbentuk seperti chip untuk memorinya.

Personal Computer Portabel

uSelalu muncul komputer terbaru yang lebih


uDipasarkan juga pada sektor perorangan. efisian dan mudah di bawa kemana-mana
seperti Laptop
5) Generasi Kelima (2000 - Kini)

Pada generasi kelima ini sebenarnya masih tahap


pembangunan. Dimana generasi ini akan mempunyai teknologi
yang dibuat dengan berdasarkan kecerdasan buatan (artificial
intelligence).
Pengembangan komputer generasi kelima ini bertujuan untuk
dapat menghasilkan perangkat komputer yang dapat
merespon, menggunakan bahasa yang digunakan manusia.
Tidak cukup sampai disitu komputer generasi ini diharapkan
dapat mempelajari lingkungan di sekitarnya serta dapat
menyesuaikan dirinya sendiri.
Soal Latihan/Tugas

Tugas 1. Jelaskanlah menurut anda apa yang


dimaksud dengan perangkat eksternal
pada komputer dan sebutkan apa saja
kelebihannya?

2. Apakah perbedaan dari perangkat


eksternal dan internal? Jelaskan

3. Sebutkan dan jelaskan komponen dari


sistem komputer?

4. Jelaskan apakah yang dimaksud


dengan perangkat keras dan sebutkan
apa saja yang merupakan perangkat
keras yang kalian ketahui. Minimal 5.

5. Tulislah esai mengenai perkembangan


apa saja yang akan terjadi di Komputer
Generasi Kelima, tulis minimal satu
halaman full minimal 700 kata

Anda mungkin juga menyukai