Anda di halaman 1dari 33

PETUNJUK TEKNIS DAN PETUNJUK PELAKSANAAN

ESAI
HARYONO SEMANGUN AWARD
2020
A. Definisi
Kompetisi esai merupakan salah satu rangkaian acara dari Haryono Semangun Award
(HSA) 2020 yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Hama dan Penyakit Tanaman,
Jurusan Proteksi Tanaman, Fakultas Pertanian, Universitas Gadjah Mada. Haryono
Semangun Award (HSA) III merupakan serangkaian acara tingkat nasional yang
dilaksanakan setiap 2 tahun sekali. Kegiatan kompetisi esai HSA merupakan kompetisi yang
ditujukan untuk pelajar SMA/SMK sederajat aktif di seluruh Indonesia.

B. Tujuan

1. Mengembangkan minat dan bakat pelajar SMA/SMK/MA sederajat dalam esai di


bidang pertanian.
2. Menjadi ajang kreatifitas dan menuangkan ide bagi pelajar SMA/SMK/MA
sederajat
3. Memberikan wadah yang tepat untuk generasi muda dalam meningkatkan kualitas
sumber daya manusia dan menyalurkan aspirasi

C. Tema
Inovasi Generasi Muda di Bidang Pertanian dalam Mewujudkan Ketahanan Pangan

D. Waktu pelaksanaan

Tanggal Kegiatan
01 – 31 Oktober 2020 Pendaftaran dan Pengumpulan Karya
01 – 20 November 2020 Penjurian 3 Terbaik
21 November 2020 Pengumuman Juara

E. Persyaratan

1. Peserta merupakan pelajar aktif SMA/SMK/MA sederajat yang dapat dibuktikan


dengan mengirim scan kartu pelajar
2. Peserta wajib mengikuti akun media sosial Haryono Semangun Award yang terdiri
atas Instagram: haryonosemangunaward
Youtube: proteksitanaman
3. Peserta wajib mengunggah twibbon pada akun sosial media pribadi dan menandai
akun instagram @haryonosemangunaward. Untuk lomba yang bersifat tim,
twibbon cukup diunggah oleh ketua tim. Twibbon dapat diunduh pada link
Bit.ly/twibbonHSA2020
4. Peserta wajib memahami dan menyepakati seluruh persyaratan lomba yang
tercantum di halaman ini

F. Mekanisme Pendaftaran

1. Pendaftaran terbuka untuk seluruh siswa/siswi di Indonesia yang sedang duduk di


bangku SMA/SMK/MA sederajat. Dibuktikan dengan melampirkan scan kartu
pelajar dengan format (JPG/JPEG/PNG)
2. Peserta perlombaan bersifat perorangan/individu
3. Peserta mengisi biodata, unggah scan KTM, unggah bukti pembayaran, unggah
surat pernyataan orisinalitas karya (terlampir) dalam bentuk PDF, dan unggah
karya esai pada link berikut :
http://bit.ly/PendaftaranEsaiHSA20
4. Peserta wajib membayar biaya registrasi sebesar Rp50.000 melalui rekening BRI
7717-01-007045-53-2 a.n Indah Khofifah Aruan
5. Peserta mengirim bukti pembayaran dan melakukan konfirmasi ke
WhatsApp/Telegram 082325183838 atau line marisnakeike (pilih salah satu)
dengan format Esai_Nama_Instansi_TanggalPembayaran.
Contoh: Esai_Zayn Malik_NTU_27 Oktober 2020
6. Pengumuman Juara akan disampaikan pada 21 November 2020

G. Ketentuan

1. Hasil karya yang diikutsertakan dalam Lomba Esai merupakan hasil karya orisinil
dan belum pernah diikutsertakan dalam perlombaan lainnya dan dipubilkasikan di
media massa/cetak dan elektronik.
2. Hasil karya esai merupakan karya perseorangan/individu.
3. Setiap peserta hanya boleh mengirimkan maksimal 1 karya esai
4. Esai harus sesuai dengan tema lomba yang telah ditentukan
5. Esai tidak mengandung unsur pornografi dan menyinggung SARA
6. Naskah esai ditulis dengan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan ejaan
sesuai dengan Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia yang disempurnakan
(PUEBI)
7. Naskah esai diketik dengan menggunakan MS.Word atau aplikasi serupa dan
dikirimkan dalam format PDF
8. Penulisan halaman berada di pojok kanan bawah dengan menggunakan angka
(1,2,3,…)
9. Esai boleh dilengkapi dengan gambar, grafik, ataupun tabel yang relevan untuk
memperjelas isi esai
10. Sumber referensi esai baik berupa buku, jurnal, surat kabar, dan internet
dicantumkan dalam daftar pustaka
11. Judul esai ditulis menggunakan huruf kapital
12. Naskah esai diketik dengan menggunakan kertas A4 huruf Times New Roman
ukuran 12, spasi 1,5, dengan margin: atas (3 cm), kiri (3 cm), bawah (4 cm), kanan
(3 cm) dan terdiri minimal 500 kata dan maksimal 1500 kata
13. Naskah esai terdiri atas judul dan isi naskah
14. Pengiriman esai paling lambat tanggal 31 Oktober 2020
15. Jika ditemukkan kecurangan maka panitia dapat melakukan pengurangan poin, dan
bahkan pembatalan keputusan juara terhadap peserta
16. Keputusan panitia dan dewan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu-gugat

H. Hadiah

 Seluruh peserta akan mendapatkan e-certificate


 Juara I Rp750.000,00 + e-certificate
Juara II Rp500.000,00 + e-certificate
Juara III Rp300.000,00 + e-certificate

I. Narahubung

Annisa Fahmi Afifah (082323019233)


Ajeng Sayid (082138722828)
HSAwardUGM2020@gmail.com

J. Ketentuan Penilaian

No Kriteria Penilaian Bobot


1. Kesesuaian Tema 25
2. Gagasan
Kreativitas 15
3. Argumentasi
Relevansi 20
Kemampuan menganalisis 20
data serta merumuskan
kesimpulan
4. Penulisan
Kerapian ketik 5
Kesesuaian dengan PUEBI 15
Total 100
A. Surat Pernyataan Orisinalitas Karya

SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS KARYA

Nama :

Instansi :

No.Telp :

E-mail :

Saya menyatakan bahwa karya esai yang saya kirim dengan judul ………………..hasil karya asli dari
saya, tidak menjiplak hasil karya orang lain. Saya juga menyatakan bahwa karya yang saya kirim
tidak sedang diikutkan dalam perlombaan lain.

Demikian surat pernyataan ini saya buat. Apabila dikemudian hari ditemukan pelanggaran terhadap
karya saya, maka saya bersedia untuk didiskualifikasi.

(Nama tempat, waktu)

Tanda Tangan dan materai 6.000

(Nama)
PETUNJUK TEKNIS DAN PETUNJUK PELAKSANAAN
FOTOGRAFI
HARYONO SEMANGUN AWARD
2020
A. Definisi

Kompetisi fotografi merupakan salah satu rangkaian acara dari Haryono Semangun
Award (HSA) 2020 yang akan diselenggarakan secara daring oleh Himpunan Mahasiswa
Hama dan Penyakit Tanaman, Jurusan Proteksi Tanaman, Fakultas Pertanian, Universitas
Gadjah Mada. Haryono Semangun Award (HSA) III merupakan serangkaian acara tingkat
nasional yang dilaksanakan setiap 2 tahun sekali. Kompetisi fotografi HSA merupakan
kompetisi yang ditujukan untuk umum, mahasiswa Diploma/S1 sederajat aktif perguruan
tinggi Indonesia, atau pelajar SMA/SMK sederajat aktif di Indonesia.

B. Tujuan

1. Mengembangkan minat, bakat, dan potensi seni masyarakat dalam bentuk


fotografi pada bidang pertanian
2. Meningkatkan dan mengembangkan apresiasi hasil karya masyarakat dalam
bentuk foto.
3. Meningkatkan eksistensi IMHPT dan Jurusan Hama Penyakit Tumbuhan,
Fakultas Pertanian, Universitas Gadjah Mada

C. Tema dan Subtema

 Tema
Penerapan PHT dalam Budidaya Pertanian
 Subtema
1. Teknologi Pengendalian Penyakit Tanaman
2. Epidemi Penyakit Tanaman
3. Budidaya Sehat melalu PHT

D. Waktu pelaksanaan

Tanggal Kegiatan
01 – 28 Oktober 2020 Pendaftaran dan Pengumpulan Karya
31 Oktober – 16 November 2020 Voting Karya Terfavorit
01 – 20 November 2020 Penjurian 3 Terbaik
21 November 2020 Pengumuman Juara
E. Persyaratan

1. Peserta merupakan masyarakat umum, pelajar, atau mahasiswa aktif yang dapat
dibuktikan dengan mengirim scan KTP/ kartu pelajar/ kartu mahasiswa
2. Peserta wajib mengikuti akun media sosial Haryono Semangun Award yang
terdiri atas Instagram: haryonosemangunaward
Youtube: proteksitanaman
3. Peserta wajib mengunggah twibbon pada akun sosial media pribadi dan menandai
akun instagram @haryonosemangunaward. Untuk lomba yang bersifat tim,
twibbon cukup diunggah oleh ketua tim. Twibbon dapat diunduh pada link
Bit.ly/twibbonHSA2020
4. Peserta wajib memahami dan menyepakati seluruh persyaratan lomba yang
tercantum di halaman ini

F. Mekanisme Pendaftaran

1. Peserta melakukan pendaftaran dengan cara mengisi formulir pendaftaran yang


dapat diakses di http://bit.ly/PendaftaranFotografiHSA20 serta mengunduh
petunjuk teknis HSA 2020 di http://bit.ly/PanduanLombaHSA20 . Pendaftaran
mulai dibuka pada tanggal 01 Oktober 2020 sampai dengan tanggal 28 Oktober
2020.
2. Peserta perlombaan bersifat perorangan/individu
3. Peserta melakukan pembayaran sebesar Rp25.000/ foto melalui rekening BRI
7717-01-007045-53-2 a.n Indah Khofifah Aruan
4. Peserta mengirim bukti pembayaran dan melakukan konfirmasi ke
WhatsApp/Telegram 082325183838 atau line marisnakeike (pilih salah satu)
dengan format Fotografi_Nama_Instansi_TanggalPembayaran.
Contoh: Fotografi_Zayn Malik_NTU_27 Oktober 2020
5. Peserta mengisi biodata, unggah scan KTM, unggah bukti pembayaran, unggah
surat pernyataan orisinalitas karya (terlampir) dalam bentuk PDF, unggah karya
fotografi dalam bentuk JPG, deskripsi karya dalam bentuk Ms. Word, dan caption
untuk di unggah pada Instagram haryonosemangunaward
6. Pengiriman karya berupa foto paling lambat pada tanggal 28 Oktober 2020
7. Karya fotografi yang telah diseleksi akan diumumkan pada tanggal 21 November
melalui Zoom Meeting
8. Keputusan juri adalah mutlak dan tidak bisa diganggu gugat

G. Ketentuan

1. Perlombaan dilakukan secara individu


2. Peserta hanya dapat mengirimkan maksimal 3 foto.
3. Ketentuan foto
a. Karya foto harus sesuai tema yang telah ditentukan
b. Tidak mengubah keaslian foto
c. Foto adalah karya pribadi yang belum pernah dipublikasikan atau
memenangkan perlombaan.
d. Tidak mengandung unsur pornografi dan menyinggung SARA
e. Rasio foto 1:1.
f. Tidak diperbolehkan mengirimkan foto kolase atau montase
g. Editing yang diperbolehkan berupa crop, kontras, dan kecerahan.
h. Maksimal 720 pixel
i. Resolusi foto 72 dpi
j. Tidak diperkenankan menggunakan filter apapun baik filter aplikasi maupun
filter kamera
k. Jika foto tidak sesuai dengan ketentuan yang berlaku atau bukan milik pribadi
panitia berhak untuk mendiskualifikasi
l. Akan dipilih 3 juara dan 1 juara favorit berdasarkan likes instagram terbanyak.
m. Setiap peserta hanya dapat memenangkan satu gelar juara
n. Teknis pengiriman hadiah akan dihubungi langsung oleh panitia

H. Hadiah

 Seluruh peserta akan mendapatkan e-certificate


 Juara I Rp750.000,00 + e-certificate
Juara II Rp500.000,00 + e-certificate
Juara III Rp300.000,00 + e-certificate
Kategori Karya Terfavorit Rp200.000,00 + e-certificate

I. Narahubung

Annisa Fahmi Afifah (082323019233)


Muhamad Nur Fadli (085640384739)
HSAwardUGM2020@gmail.com

J. Ketentuan Penilaian

No Kriteria Penilaian Bobot


1. Kreativitas ide 25
2. Kesesuaian Tema 25
3. Komposisi Gambar 20
4. Keorisinalitas 20
5. Pencahayaan 10
Total 100
K. Surat Pernyataan Orisinalitas Karya

SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS KARYA

Nama :

Instansi :

No.Telp :

E-mail :

Saya menyatakan bahwa karya fotografi yang saya kirim dengan judul ………………..hasil karya asli
dari saya, tidak menjiplak hasil karya orang lain. Saya juga menyatakan bahwa karya yang saya kirim
tidak sedang diikutkan dalam perlombaan lain.

Demikian surat pernyataan ini saya buat. Apabila dikemudian hari ditemukan pelanggaran terhadap
karya saya, maka saya bersedia untuk didiskualifikasi.

(Nama tempat, waktu)

Tanda Tangan dan materai 6.000

(Nama)
PETUNJUK TEKNIS DAN PETUNJUK PELAKSANAAN
POSTER ILMIAH
HARYONO SEMANGUN AWARD
2020

A. Definisi

Lomba poster ilmiah Haryono Semangun Award (HSA) 2020 merupakan ajang
kreativitas mahasiswa untuk menyalurkan minat, bakat dan ide mahasiswa di bidang
perlindungan tanaman dan fitopatologi dalam bentuk suatu karya yang menarik dan
informatif yang diselenggarakan secara daring oleh Ikatan Mahasiswa Hama dan Penyakit
Tumbuhan, Fakultas Pertanian, Universitas Gadjah Mada.

B. Tujuan

1. Mengembangkan kemampuan dan meningkatkan wawasan mahasiswa di bidang


perlindungan tanaman dan fitopatologi melalui poster ilmiah
2. Ajang untuk menggali kreativitas mahasiswa dalam membuat konten visual
berbentuk poster ilmiah.
3. Menumbuhkan budaya literasi kritis mahasiswa melalui lomba poster ilmiah

C. Tema dan subtema

• Tema:
Pengendalian Penyakit Tumbuhan dengan Kearifan Lokal Guna Mencapai
Ketahanan Pangan
• Subtema:
1. Pemanfaatan Agensi Hayati dalam Mengendalikan Penyakit Tumbuhan
2. Inovasi Pestisida Ramah Lingkungan Menunjang Pertanian Berkelanjutan
3. Strategi Pola Penanaman dalam Mengendalikan Penyakit Tumbuhan
D. Waktu Pelaksanaan

Waktu Kegiatan
01 – 28 Oktober 2020 Pendaftaran & Pengumpulan Karya
29 – 31 Oktober 2020 Penjurian
31 Oktober 2020 Unggah Karya pada Instagram HSA
31 Oktober – 16 November 2020 Voting untuk Kategori Poster Terfavorit
03 November 2020 Pengumuman 5 Besar
15 November 2020 Presentasi Hasil Karya
21 November 2020 Pengumuman Juara

E. Susunan Acara Presentasi Karya Poster Ilmiah

Waktu Kegiatan
09.00 – 09.15 WIB Pembukaan
09.15 – 09.30 WIB Penjelasan Mekanisme Presentasi
09.30 – 10.20 WIB Presentasi Karya
10.20 – 10.30 WIB Penutupan

F. Persyaratan

1. Peserta merupakan Mahasiswa aktif program Diploma dan Sarjana di perguruan


tinggi yang dapat dibuktikan dengan mengirim scan kartu mahasiswa
2. Peserta merupakan tim yang beranggotakan maksimal 3 – 5 orang dengan 1 orang
sebagai ketua tim dan berada dalam satu perguruan tinggi/ instansi yang sama.
Satu orang hanya diperbolehkan menjadi ketua tim dalam 1 tim saja dan dapat
menjadi anggota pada tim lain.
3. Peserta wajib mengikuti akun media sosial Haryono Semangun Award yang
terdiri atas Instagram: haryonosemangunaward
Youtube: proteksitanaman
4. Peserta wajib mengunggah twibbon pada akun sosial media pribadi dan menandai
akun instagram @haryonosemangunaward. Untuk lomba yang bersifat tim,
twibbon cukup diunggah oleh ketua tim. Twibbon dapat diunduh pada link
Bit.ly/twibbonHSA2020
5. Peserta wajib memahami dan menyepakati seluruh persyaratan lomba yang
tercantum di halaman ini
G. Seleksi Lomba

1. Karya
Hasil karya poster ilmiah yang telah dikirim akan diseleksi oleh juri dan diseleksi
menjadi 5 tim terbaik yang akan memasuki tahap presentasi. Semua karya poster
ilmiah akan di unggah pada sosial media Instagram HSA untuk penentuan
Kategori Terfavorit
2. Presentasi
Tim yang telah lolos seleksi diharapkan melakukan presentasi melalui zoom
meeting. Link presentasi akan dikirimkan via email/ nomor kontak WhatsApp
ketua tim. Presentasi hanya dilakukan oleh 1 orang dan pada saat sesi tanya jawab
anggota lain dapat membantu menjawab. Peserta dapat melakukan presentasi
selama 10 menit, sudah termasuk sesi diskusi dan diharapkan sudah memasuki
room presentasi 15 menit sebelum kegiatan dimulai.

H. Mekanisme Pendaftaran

1. Peserta melakukan pendaftaran dan pengiriman karya mulai tanggal 01 Oktober


2020 pukul 09.00 WIB sampai dengan tanggal 28 Oktober 2020 pukul 21.00
WIB dengan mengisi formulir yang telah disediakan pada link berikut ini:
http://bit.ly/PendaftaranPosterIlmiahHSA20
2. Peserta melakukan pembayaran sebesar Rp60.000,00 per tim melalui rekening
BRI 7717-01-007045-53-2 a.n Indah Khofifah Aruan
3. Peserta mengirim bukti pembayaran dan melakukan konfirmasi ke
WhatsApp/Telegram 082325183838 atau line marisnakeike (pilih salah satu)
dengan format PosterIlmiah_NamaKetua_Instansi_TanggalPembayaran
Contoh: PosterIlmiah_Zayn Malik_NTU_27 Oktober 2020
4. Peserta mengisi biodata, unggah formulir pendaftaran (terlampir), unggah bukti
pembayaran, unggah surat pernyataan orisinalitas karya (terlampir) dalam bentuk
PDF, dan unggah karya poster ilmiah dalam bentuk JPG/JPEG
5. Bagi peserta yang mengalami kesulitan dalam pendaftaran dan pengiriman karya
dapat menghubungi panitia dan mengirimkan berkas melalui email
HSAwardUGM2020@gmail.com
6. Pengumuman 5 tim terbaik akan disampaikan melalui webinar pada 03 November
2020 dan teknis persiapan menuju tahap presentasi akan dihubungi oleh panitia
7. Semua finalis wajib menghadiri presentasi karya yang dilakukan melalui Zoom
Meeting pada 15 November 2020 yang juga akan disambungkan pada Live
Streaming Youtube.
I. Ketentuan

1. Karya yang dilombakan harus sesuai dengan tema


2. Setiap tim wajib mengirimkan karya yang orisinil dan belum pernah
diplubikasikan serta dapat dipertanggung jawabkan keasliannya.
3. Desain poster ilmiah dapat dibuat menggunakan aplikasi Coreldraw, Adobe
Illustrator, dan Adobe Photoshop ataupun aplikasi sejenisnya
4. Desain poster ilmiah dibuat menarik dan berwarna dengan jumlah warna yang
tidak dibatasi.
5. Poster ilmiah dibuat menggunakan kertas ukuran A3 dengan format JPG/JPEG
6. Panitia HSA 2020 tidak bertanggung jawab apabila ada klaim dari pihak lain atas
ketidakorisinilan karya peserta (plagiat)
7. Karya poster ilmiah tidak boleh mengandung unsur pornografi dan SARA, atau
hal-hal yang bersifat merendahkan atau melecehkan pihak lain
8. Ketentuan karya poster ilmiah
 Poster ilmiah berdasarkan hasil penelitian ilmiah maupun menggunakan
referensi yang jelas dan kuat (Data yang digunakan bebas dari sumber
manapun asalkan dapat dipertanggung jawabkan)
 Poster ilmiah diberi logo asal universitas peserta dan logo HSA (dapat
diunduh pada link pendaftaran)
 Poster ilmiah tersusun atas latar belakang, metode, hasil dan pembahasan,
kesimpulan, dan daftar pustaka
 Poster ilmiah harus menggunakan bahasa Indonesa yang baik dan benar
sesuai dengan PUEBI
 Penulisan daftar pustaka menggunakan APA style

J. Hadiah

 Seluruh peserta akan mendapatkan e-certificate


 Juara I Rp1.000.000,00 + e-certificate
Juara II Rp750.000,00 + e-certificate
Juara III Rp500.000,00 + e-certificate
Kategori Karya Terfavorit Rp250.000,00 + e-certificate
Kategori Presentator Terbaik Rp250.000,00 + e-certificate

K. Narahubung

Adenisa Hanifah Irbati (WhatsApp: 081904341420)


Mochamad Rasta Ari Sukma (WhatsApp: 083871641435)
HSAwardUGM2020@gmail.com
L. Kriteria Penilaian

 Karya Poster Ilmiah

No Kriteria Bobot (%)


1. Kreativitas dan tema:
Gagasan (orisinalitas dan unik) 10
Kesesuaian dengan tema 10
Kemutakhiran ipteks yang diadopsi 10
2. Ketepatan penulisan karya
Penggunaan bahasa baku yang sesuai
10
dengan PUEBI
Penyusunan kalimat yang benar 10
3. Sumber informasi
Kesesuain sumber dengan tema 15
Kualitas sumber informasi 15
4. Desain
Estetika 10
Keunikan (menarik) 10
Total 100

 Presentasi

No Kriteria Bobot (%)


1. Keterkaitan dengan karya
Kesesuaian presentasi dengan tema yang
15
dibahas
Presentasi telah mencangkup semua karya 15
2. Tim
Kekompakan antar anggota tim 15
3. Presentasi
Keunikan dalam presentasi 15
Etika dalam presentasi 20
Penggunaan bahasa baku 20
Total 100
M. Surat Pernyataan Orisinalitas Karya

SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS KARYA

Nama ketua :
NIM :
Universitas :
No.Telp :
E-mail :

Saya mewakili anggota tim saya menyatakan bahwa karya poster ilmiah yang saya kirim dengan judul
merupakan hasil karya asli dari tim saya, tidak menjiplak
hasil karya orang lain. Kami juga menyatakan bahwa karya yang kami kirim tidak sedang diikutkan
dalam perlombaan lain.

Demikian surat pernyataan ini kami buat. Apabila dikemudian hari ditemukan pelanggaran terhadap
karya kami, maka kami bersedia untuk didiskualifikasi.

(Nama tempat, waktu)

Tanda Tangan dan materai 6.000

(Nama ketua tim)


N. Formulir Pendaftaran Lomba Poster Ilmiah
FORMULIR PENDAFTARAN LOMBA POSTER ILMIAH
HARYONO SEMANGUN AWARD 2020

Karya

Judul karya :
Tema :
Sumber karya :
Identitas

Ketua
Nama :
NIM :
Nama Perguruan Tinggi :
Jurusan :
Program Studi :
Tahun Angkatan :
Jenis Kelamin :
No. HP :
ID Line :
Alamat email :

Foto 3X4

KTM
Anggota 1
Nama :
NIM :
Nama Perguruan Tinggi :
Jurusan :
Program Studi :
Tahun Angkatan :
Jenis Kelamin :
No. HP :
ID Line :
Alamat email :

Foto 3X4

KTM
Anggota 2
Nama :
NIM :
Nama Perguruan Tinggi :
Jurusan :
Program Studi :
Tahun Angkatan :
Jenis Kelamin :
No. HP :
ID Line :
Alamat email :

Foto 3X4

KTM
Anggota 3
Nama :
NIM :
Nama Perguruan Tinggi :
Jurusan :
Program Studi :
Tahun Angkatan :
Jenis Kelamin :
No. HP :
ID Line :
Alamat email :

Foto 3X4

KTM
Anggota 4
Nama :
NIM :
Nama Perguruan Tinggi :
Jurusan :
Program Studi :
Tahun Angkatan :
Jenis Kelamin :
No. HP :
ID Line :
Alamat email :

Foto 3X4

KTM
PETUNJUK TEKNIS DAN PETUNJUK PELAKSANAAN
VIDEOGRAFI
HARYONO SEMANGUN AWARD
2020
A. Definisi

Lomba videografi merupakan salah satu rangkaian dari acara HSA 2020 yang
diselenggarakan secara Daring oleh Ikatan Mahasiswa Hama dan Penyakit Tumbuhan
(IMHPT), Jurusan Proteksi Tanaman, Fakultas Pertanian, Universitas Gadjah Mada.
Perlombaan videografi merupakan suatu kompetisi yang ditujukan untuk seluruh mahasiswa
perguruan tinggi se-Indonesia yang memiliki bakat dalam membuat dan merancang video
yang bermanfaat bagi masyarakat lingkungan sekitar terutama dalam hal ketahanan pangan
dunia.

B. Tujuan

1. Meningkatkan kreativitas mahasiswa dalam bidang videografi


2. Mengembangkan minat dan bakat dalam diri mahasiswa terutama dalam membuat
suatu seni dalam videografi
3. Melatih mahasiswa untuk berfikir kritis dalam menghadapi ketahanan pangan
dunia yang ditampilkan dalam bentuk videografi

C. Tema dan Subtema

 Tema
“Penerapan PHT dalam Pertanian untuk Mencapai Ketahanan Pangan”
 Subtema
1. Optimalisasi penggunaan strategi PHT pada tanaman pangan
2. Teknologi pertanian dengan prinsip PHT
3. Penerapan sistem pertanian ramah lingkungan
D. Waktu Pelaksanaan

Waktu Kegiatan
01 – 28 Oktober 2020 Pendaftaran & Pengumpulan Karya
29 – 31 Oktober 2020 Penjurian
31 Oktober 2020 Unggah Karya pada Youtube
proteksitanaman
01 – 15 November 2020 Voting untuk Kategori Video Terfavorit
03 November 2020 Pengumuman 5 Besar
14 November 2020 Presentasi Hasil Karya
21 November 2020 Pengumuman Juara

E. Susunan Acara Presentasi Karya Videografi

Waktu Kegiatan
09.00 – 09.15 WIB Pembukaan
09.15 – 09.30 WIB Penjelasan Mekanisme Presentasi
09.30 – 10.20 WIB Presentasi Karya
10.20 – 10.30 WIB Penutupan

F. Persyaratan

1. Peserta merupakan Mahasiswa aktif program Diploma dan Sarjana di perguruan


tinggi yang dapat dibuktikan dengan mengirim scan kartu mahasiswa atau Pelajar
aktif SMA/SMK/MA sederajat yang dapat dibuktikan dengan mengirim scan
kartu pelajar
2. Peserta merupakan tim yang beranggotakan maksimal 3 – 5 orang dengan 1 orang
sebagai ketua tim dan berada dalam satu perguruan tinggi/ instansi yang sama.
Satu orang hanya diperbolehkan menjadi ketua tim dalam 1 tim saja dan dapat
menjadi anggota pada tim lain
3. Peserta wajib mengikuti akun media sosial Haryono Semangun Award yang
terdiri atas Instagram: haryonosemangunaward
Youtube: proteksitanaman
4. Peserta wajib mengunggah twibbon pada akun sosial media pribadi dan menandai
akun instagram @haryonosemangunaward. Untuk lomba yang bersifat tim,
twibbon cukup diunggah oleh ketua tim. Twibbon dapat diunduh pada link
Bit.ly/twibbonHSA2020
5. Peserta wajib memahami dan menyepakati seluruh persyaratan lomba yang
tercantum di halaman ini
G. Seleksi Lomba

1. Karya
Hasil karya videografi yang telah dikirim akan diseleksi oleh juri dan diseleksi
menjadi 5 tim terbaik yang akan memasuki tahap presentasi. Semua karya
videografi akan di unggah pada Youtube proteksitanaman untuk penentuan
Kategori Terfavorit
2. Presentasi
Tim yang telah lolos seleksi diharapkan melakukan presentasi melalui zoom
meeting. Link presentasi akan dikirimkan via email/ nomor kontak WhatsApp
ketua tim. Presentasi hanya dilakukan oleh 1 orang dan pada saat sesi tanya jawab
anggota lain dapat membantu menjawab. Peserta dapat melakukan presentasi
selama 10 menit, sudah termasuk sesi diskusi dan diharapkan sudah memasuki
room presentasi 15 menit sebelum kegiatan dimulai.

H. Mekanisme Pendaftaran

1. Peserta melakukan pendaftaran dan pengiriman karya mulai tanggal 01 Oktober


2020 pukul 09.00 WIB sampai dengan tanggal 28 Oktober 2020 pukul 21.00 WIB
dengan mengisi formulir yang telah disediakan pada link berikut ini:
http://bit.ly/PendaftaranVideografiHSA20
2. Peserta melakukan pembayaran sebesar Rp60.000,00 per tim melalui rekening
BRI 7717-01-007045-53-2 a.n Indah Khofifah Aruan
3. Peserta mengirim bukti pembayaran dan melakukan konfirmasi ke
WhatsApp/Telegram 082325183838 atau line marisnakeike (pilih salah satu)
dengan format Videografi_NamaKetua_Instansi_TanggalPembayaran
4. Contoh: Videografi_Zayn Malik_NTU_27 Oktober 2020
5. Peserta mengisi biodata, unggah formulir pendaftaran (terlampir), unggah bukti
pembayaran, unggah surat pernyataan orisinalitas karya (terlampir) dalam bentuk
PDF, dan unggah karya video serta deskripsi karya
6. Bagi peserta yang mengalami kesulitan dalam pendaftaran dan pengiriman karya
dapat menghubungi panitia dan mengirimkan berkas melalui email
HSAwardUGM2020@gmail.com
7. Pengumuman 5 tim terbaik akan disampaikan melalui webinar pada 03 November
2020 dan teknis persiapan menuju tahap presentasi akan dihubungi oleh panitia
8. Semua finalis wajib menghadiri presentasi karya yang dilakukan melalui Zoom
Meeting pada 14 November 2020 yang juga akan disambungkan pada Live
Streaming Youtube.
I. Ketentuan

1. Pembuatan karya video dilakukan oleh seluruh anggota tim dari setiap instansi
yang mendaftar
2. Setiap tim hanya dapat mengirimkan satu videografi
3. Terdapat uraian singkat dalam 250 kata yang menjelaskan mengenai isi video
tersebut
4. Karya videografi dikirim dalam format MP4 dan uraian singkat dalam format PDF
5. Karya video yang dikirimkan merupakan karya asli dan belum pernah
dipublikasikan serta belum pernah menjadi juara, segala bentuk pelanggaran serta
plagiarisme akan diberikan sangsi berupa didiskualifikasi dari perlombaan
videografi
6. Dalam membuat video terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan yaitu:
a. Durasi video maksimal 7 menit (ketidaksesuaian durasi video akan
mempengaruhi penilaian juri)
b. Video berkaitan dengan tema maupun salah satu subtema lomba videografi
dan tidak boleh mengandung unsur SARA
c. Sumber yang digunakan dalam pembuatan video harus dicantumkan dalam
video maupun uraian singkat
d. Suara dan kualitas video harus terdengar serta terlihat dengan jelas, tidak blur
atau pecah
e. Ukuran video maksimal 1 GB
7. Karya video yang sudah dikirimkan menjadi hak milik panitia
8. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat

H. Hadiah

 Seluruh peserta akan mendapatkan e-certificate


 Juara I Rp1.000.000,00 + e-certificate
Juara II Rp750.000,00 + e-certificate
Juara III Rp500.000,00 + e-certificate
Kategori Karya Terfavorit Rp250.000,00 + e-certificate
Kategori Presentator Terbaik Rp250.000,00 + e-certificate

I. Narahubung

Fatma Wardani Saputri (WhatsApp: 081228355093)


Sukma Dwi Sabilla (WhatsApp: 081334123937)
HSAwardUGM2020@gmail.com
J. Kriteria Penilaian

 Karya Videografi
No Kriteria Bobot (%)
1. Orisinalisasi karya 20
Sinematografi
- Keunikan karya (kreativitas)
2. 30
- Audio visual
- Ketepatan waktu
Isi:
- Kesesuaian karya dengan tema
3. - Kebermanfaatan informasi 50
- Kerangka teori dan kerangka
konsep
Total 100

 Presentasi

No Kriteria Bobot (%)

1. Penguasaan materi 30

2. Kesesuaian isi pembicaraan dengan isi videografi 35

3. Penyampaian pesan/komunikasi dalam karya video 25

4. Ketepatan waktu 10

Total 100
K. Surat Pernyataan Orisinalitas Karya

SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS KARYA

Nama ketua :
NIM :
Universitas :
No.Telp :
E-mail :

Saya mewakili anggota tim saya menyatakan bahwa karya videografi yang saya kirim dengan judul
merupakan hasil karya asli dari tim saya, tidak menjiplak
hasil karya orang lain. Kami juga menyatakan bahwa karya yang kami kirim tidak sedang diikutkan
dalam perlombaan lain.

Demikian surat pernyataan ini kami buat. Apabila dikemudian hari ditemukan pelanggaran terhadap
karya kami, maka kami bersedia untuk didiskualifikasi.

(Nama tempat, waktu)

Tanda Tangan dan materai 6.000

(Nama ketua tim)


L. Formulir Pendaftaran Lomba Videografi
FORMULIR PENDAFTARAN LOMBA VIDEOGRAFI
HARYONO SEMANGUN AWARD 2020

Karya

Judul karya :
Tema :
Sumber karya :
Identitas

Ketua
Nama :
NIM :
Nama Perguruan Tinggi :
Jurusan :
Program Studi :
Tahun Angkatan :
Jenis Kelamin :
No. HP :
ID Line :
Alamat email :

Foto 3X4

KTM
Anggota 1
Nama :
NIM :
Nama Perguruan Tinggi :
Jurusan :
Program Studi :
Tahun Angkatan :
Jenis Kelamin :
No. HP :
ID Line :
Alamat email :

Foto 3X4

KTM
Anggota 2
Nama :
NIM :
Nama Perguruan Tinggi :
Jurusan :
Program Studi :
Tahun Angkatan :
Jenis Kelamin :
No. HP :
ID Line :
Alamat email :

Foto 3X4

KTM
Anggota 3
Nama :
NIM :
Nama Perguruan Tinggi :
Jurusan :
Program Studi :
Tahun Angkatan :
Jenis Kelamin :
No. HP :
ID Line :
Alamat email :

Foto 3X4

KTM
Anggota 4
Nama :
NIM :
Nama Perguruan Tinggi :
Jurusan :
Program Studi :
Tahun Angkatan :
Jenis Kelamin :
No. HP :
ID Line :
Alamat email :

Foto 3X4

KTM

Anda mungkin juga menyukai