Anda di halaman 1dari 3

TANDA DAN GEJALA

THYPOID APA ITU THYPOID?


1. Demam mencapai 40oC
Demam tifoid adalah infeksi
2. Sakit perut
bakteri Salmonella Typhi yang
3. Diare
dapat menyebar ke seluruh tubuh,
4. Kehilangan nafsu makan
mempengaruhi banyak organ.
Tanpa perawatan yang cepat, dapat 5. Penurunan berat badan
menyebabkan komplikasi serius 6. Lidah kotor dan berwarna
dan bisa berakibat fatal. putih
7. Lidah pahit
8. Lemas
Oleh 9. Sakit kepala
Dwi Ayu Sita Rasmi
10. Muncul batuk kering

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI NERS

FAKULTAS KEPERAWATAN

UNIVERSITAS JEMBER

2021
4. Hindarkan makanan dari lalat meninggal. Infeksi bakteri
atau potensi kemasukan kotoran pada usus dapat menyebar ke
lain. organ lain. 
5. Lakukan pola hidup sehat
dengan memperbanyak
konsumsi nutrisi.
6. Cuci buah yang hendak
dimakan.
7. Hindari makanan yang telah
lama disimpan di mesin
pendingin atau pada ruangan
CARA PENCEGAHAN yang terbuka.
THYPOID 8. Cuci tangan saat hendak makan
sehingga tidak ada bakteri yang
masuk melalui mulut akibat
1. Membiasakan diri mengonsumsi tangan yang tidak bersih.
makanan sehat yang diolah dari
bahan-bahan yang
KOMPLIKASI AKIBAT
sehat. Makanan yang
mengandung serat tinggi seperti THYPOID
sayuran dan buah harus
dikonsumsi setiap hari. Tipes yang tidak segera
2. Perhatikan sumber air minum diobati dengan baik dapat
anda. Cari air minum sehat yang membuat keadaan penderita
disanitasi dengan baik. Cukupi menjadi lebih parah dan
juga kebutuhan akan cairan di berbahaya. Pada kasus yang
dalam tubuh.
paling buruk, dapat
3. Perhatikan kondisi makanan
yang anda konsumsi. menyebabkan penderitanya
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai