Anda di halaman 1dari 1

PERBANDINGAN KELAYAKAN DUA PERSEROAN BERDASARKAN ANALISIS

LAPORAN KEUANGAN

Berdasarkan analisis rasio likuiditas, pembiayaan, aktivitas, dan kinerja dari kedua
perseroan tersebut, yang dapat dikatakan lebih layak adalah PT EKADHARMA
INTERNASIONAL Tbk. karena, perseroan tersebut memiliki rasio likuiditas yang terus
meningkat setiap tahunnya dibandingkan dengan PT INTANWIJAYA INTERNASIONAL
Tbk. dengan rasio likuiditas yang menurun setiap tahunnya. Semakin besar rasio likuiditas
suatu perseroan memperlihatkan perusahaan mampu memenuhi kewajiban jangka pendeknya
dan hal ini ditunjukkan oleh PT EKADHARMA INTERNASIONAL Tbk. yang rasio
likuiditasnya semakin meningkat setiap tahunnya.

Anda mungkin juga menyukai