Anda di halaman 1dari 1

SOAL-SOAL CERDAS CERMAT ALKITAB.

KATEGORI FIRMAN

1.Pada hari keberapa Allah menciptakan daratan? Hari ketiga (Kejadian 1:9-10)

2.apa artinya “Imago dei”? segambar dan serupa dengan Allah.

3.apa yang dikenalan Adam dan hawa untuk menutupi tubuhnya setelah mereka berdosa? Daun Pohon
Ara (kejadian 3:7).

4.Apa mata pencaharian anak ke 2, adam dan hawa? Gembala kambing domba (kejadian 4:2).

5.Siapakah anak-anak lelaki Nuh? Sem, Ham dan Yafet (Kejadian 6:10)

6.Apa artinya Abraham? Bapa sejumlah besar bangsa (kejadian 17 :5)

7.Dimana Abraham tinggal sebelum Allah menyuruhnya pindah? Ur dan haran (kejadian 11:31,
12:4)8.Berapa lama air Bah Menutupi bumi? 150 hari (kejadian 7:24).

9.Berapa umur Abraham ketika ia meninggal? 175 tahun (kejadian 25 :7)

10.Tulah yang manakah yang terjadi lebih dulu, Katak atau belalang? Katak (Keluaran 8:5-6).

11.Disebut apakah Jenis Cinta Kasih antara orang tua dan anak atau hubungan darah?

Storge

1.Ada berapa buah-buah roh? 10

2.Terdapat pada bagian alkitab manakah kisah alkitab tentang “pengutusan musa”? Keluaran 6 : 1 – 12

3.“Emas dan perak tidak ada padaku, tapi apa yang kupunyai akan kuberikan kepadamu, demi nama
Yesus orang Nazareth itu berjalanlah” Kalimat ini diucapkan oleh siapa? PETRUS

4.Golongan yang terdiri dari pemuka-pemuka agama Yahudi yang memutuskan hukuman mati bagi
Yesus adalah? Golongan Mahkama Agama

Anda mungkin juga menyukai