Anda di halaman 1dari 8

Perencanaan Pengembangan Gedung

Polisi Resor Mojokerto Kota

SELAYANG PANDANG

Sejarah Kepolisian
Sejak Abad ke-7 Masehi, tugas-tugas
Kepolisian sudah dikenal namun masih
bersifat tradisional yang dilaksanakan oleh
pasukan keamanan kerajaan-kerajaan di
Nusantara. Sebutan Bhayangkara digunakan
oleh pasukan keamanan kerajaan Majapahit.

KEY WORDS
Kepolisian Negara Republik Indonesia
Memiliki motto Rastra Sewa Kottama yang artinya Abdi Utama bagi Nusa
PENEGAK
Bangsa yang mengemban tugas-tugas kepolisian di seluruh wilayah PELINDUNG
Indonesia yaitu memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat;
menegakkan hukum; dan memberikan perlindungan, pengayoman, dan PENGAYOM
pelayanan kepada masyarakat. PELAYAN
Perencanaan Pengembangan Gedung
Polisi Resor Mojokerto Kota
MAJAPAHIT SEBAGAI
CIRI KHAS MOJOKERTO

Trowulan adalah sebuah kecamatan di


Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, Indonesia.
Kecamatan ini terletak di bagian barat
Kabupaten Mojokerto, berbatasan dengan
wilayah Kabupaten Jombang.

Di kecamatan ini terdapat puluhan situs seluas


hampir 100 kilometer persegi berupa bangunan,
temuan arca, gerabah, dan pemakaman
peninggalan Kerajaan Majapahit. Diduga kuat,
pusat kerajaan berada di wilayah ini yang ditulis
oleh Mpu Prapanca dalam kitab “Kakawin
Nagarakretagama” dan dalam sebuah sumber
Cina dari abad ke-15. Trowulan dihancurkan
pada tahun 1478 saat Girindrawardhana
berhasil mengalahkan Kertabumi, sejak saat itu
ibukota Majapahit berpindah ke Daha.
Perencanaan Pengembangan Gedung
Polisi Resor Mojokerto Kota

PENDAHULUAN
Latar Belakang Tujuan
Meningkatnya perkembangan jumlah penduduk Mendapatkan landasan konseptual
mengakibatkan meningkatnya pula kebutuhan akan perencanaan dan perancangan sebuah
tempat tinggal dan aktifitas layanan publik. Berdasarkan bangunan Polres Mojokerto Kota sebagai
kondisi ini maka Polres Mojokerto Kota sudah seharusnya fasilitas keamanan kota dan juga sebagai
meningkatkan pula massa bangunannya untuk bisa lebih pelayanan publik yang lebih nyaman dan
menambah kapasitas pelayanan sekaligus memenuhi modern namun tetap bercirikan gaya
kebutuhan hunian bagi para anggotanya. Majapahit sebagai ciri khas Mojokerto.

Sasaran
Redesain bangunan Polres Mojokerto Kota
ini dengan sasaran yang diutamakan
adalah penataan kembali ruang menjadi
lebih baik, memberikan wajah baru dari
tampilan bangunan tanpa meninggalkan
ciri khasnya, dan meningkatkan kualitas
pelayanan publik yang ada di Polres untuk
masyarakat kota Mojokerto.
Kondisi Eksisting
Perencanaan Pengembangan Gedung
Polisi Resor Mojokerto Kota
KONSEP IDE
KEY WORDS Arsitektur Bangunan Majapahit
PENEGAK Untuk mengikat ide Gunungan/Kayon, maka konsep
ide yang terinspirasi dari bentuk atap bangunan
PELINDUNG MULTI Majapahit yang bertingkat mengkrucut seperti
PENGAYOM FUNGSI Gunung/Meru, akan tetap ditampilkan; dibalut dan
berpadu dengan arsitektur moderen.
PELAYAN

Filosofi Pewayangan
Wayang merupakan produk asli
Indonesia yang sudah ada sejak jaman
dahulu. Tokoh pewayangan diambil dari
ajaran Hindu yang merupakan agama
mayoritas masyarakat Majapahit. Dalam
pewayangan filsafat MULTI FUNGSI
dapat disimbolkan dengan
Gunungan/Kayon yang bisa sebagai
angin, api, air, gunung, hutan, dll.
Perencanaan Pengembangan Gedung
Polisi Resor Mojokerto Kota
KONSEP ZONASI

 B
PRIVATE

A
SEMI PUBLIC

Denah Eksisting

Zonasi Perencanaan C
PUBLIC

A SEMI PUBLIC  Gedung Perkantoran

B PRIVATE  Asrama, Gedung Serbaguna, Kantor,


JALAN UMUM
Parkir Kendaraan Dinas

C PUBLIC  Gedung Pelayanan Publik


Perencanaan Pengembangan Gedung
Polisi Resor Mojokerto Kota
KONSEP PERANCANGAN

• CIRI MAJAPAHIT
• GUNUNG/MERU
Candi
• BATU ALAM / BATA Bentar

• MODERN
Pasangan batu
• GAGAH/KOKOH alam atau
Bata ekspose
Paduraksa
(Kori Agung)

Paduraksa dan Bentar adalah bangunan berbentuk


gapura yang memiliki atap penutup, yang lazim
ditemukan dalam arsitektur kuno dan klasik di Jawa dan
Bali. Pada era Majapahit, atap gapura Paduraksa kian
langsing dan tinggi menjulang. Adanya gapura
Diaplikasikan pada teras dan pintu masuk gedung
Paduraksa menandakan bahwa kompleks bangunan
yang memiliki gerbang seperti ini adalah bangunan
penting atau khusus/utama.
Perencanaan Pengembangan Gedung
Polisi Resor Mojokerto Kota
KONSEP PERANCANGAN

Pemodelan Batu Alam


Bata Merah
Struktur bangunan dengan bata merah dengan
bentuk arsitek masa lampau menjadi pemandangan
Paras Putih
menarik. Rumah Majapahit memiliki kekhasan (sejenis)
tersendiri yakni pondasi yang tinggi dan
penggunaan batu bata yang mirip dengan batu bata Andesit Hitam
yang digunakan untuk candi-candi mereka. (sejenis)

Pada rancangan Gedung Polres


Mojokerto Kota direncanakan akan
memadukan beberapa batu alam
yang sekiranya dapat meninggalkan
sifat ‘monoton’ yang ditimbulkan
jika hanya menggunakan bata
merah. Sehingga hal tersebut akan
tampak lebih modern minimalis.

Anda mungkin juga menyukai