Anda di halaman 1dari 3

TATA TERTIB PERPUSTAKAAN

Waktu Kunjungan
Kunjungan dilaksanakan setiap hari kerja 07.30-14.30

Waktu Peminjaman
Pelayanan peminjaman buku dilaksanakan hari masuk sekolah (Senin-Sabtu)
Waktu peminjaman: Pk. 07.30-12.00

Lama Peminjaman
Jangka waktu peminjaman diberikan paling lama 3 (tiga) hari sejak tanggal peminjaman.
Perpanjangan waktu peminjaman hanya diberikan waktu maksimal 1 hari dari tanggal pengembalian
buku.
Buku yang Dipinjam
Setiap peminjam (siswa, guru, dan pegawai) hanya boleh meminjam paling banyak 2 (dua)
buah buku/eks.
Pengadministrasian/Pencatatan
Setiap peminjam agar melaporkan kepada petugas dan dicatat/diadministrasikan pada buku
pinjaman dan buku pengembalian.

Sanksi

 Keterlambatan; peminjam tidak mengembalikan buku yang dipinjam sesuai dengan tanggal
kembali, maka peminjam wajib melaporkan kepada petugas dan tidak diperkenankan meminjam
lagi sebelum buku tersebut dikembalikan.
 Buku Hilang; peminjam yang terbuktu menghilangkan buku yang dipinjam harus mengganti
dengan buku yang sama; peminjam tidak bisa menggantu dengan buku yang sama, maka
peminjam wajib mengembalikan dengan cara memfoto copy buku yang hilang.
 Buku Rusak; peminjam yang terbukti telah merusak buku yang dipinjam baik disengaja maupun
tidak disengaja, maka pihak perpustakaan berhak untuk tidak memberikan pinjaman buku
sebelum kerusakan buku tersebut diperbaiki.

KOORDINATOR PERPUSTAKAAN

Fahmi M. Lutfi, S.Hum


TATA TERTIB PENGUNJUNG PERPUSTAKAAN

Setiap pengunjung wajib:


1. Menaati tata tertib perpustakaan
2. Mengisi buku kunjungan
3. Menjaga kebersihan dan keamanan
4. Menaruh kembali ke tempat semula buku yang telah dibaca
5. Mengembalikan buku yang telah dipinjam tepat pada waktunya
6. Dilarang membawa tas ke dalam ruangan perpustakaan
7. Dilarang membawa makanan/minuman
8. Dilarang membuat gaduh di dalam ruang perpustakaan
9. Dilarang masuk/berada di ruang kerja petugas

KOORDINATOR PERPUSTAKAAN

Fahmi M. Lutfi, S.Hum


INVETARIS BARANG PERPUSTAKAAN
SMP IT AL-RIDWAN
2020/2021

NAMA
NO JUMLAH KEADAAN KET.
BARANG
1. Rak Buku 2 Baik -
2. Meja Petugas 1 Baik -
3. Kursi Petugas 1 Baik -
4. Buku daftar pengunjung 1 Baik -
5. Jam dinding 1 Baik -
6. Kipas Angin 1 Baik -
7. Rak serba guna 1 Baik -
8. Benner 1 Baik -
9. Foto burung garuda 1 Baik -
10. Lampu 1 Baik -
11. Papan Info 1 Baik -
12. Tata tertib perpustakaan 1 Baik -
13. Buku-buku Baik -
14. Tata tertib pengunjung 1 Baik -
perpustakaan

KOORDINATOR PERPUSTAKAAN

Fahmi M. Lutfi, S.Hum

Nindy r,

Anda mungkin juga menyukai