Anda di halaman 1dari 12

LEMBAR KEGIATAN SISWA 1

KEDUDUKAN DUA GARIS


Tujuan Pembelajaran

Siswa diharapkan dapat:


Menemukan hubungan antara titik, garis dan bidang

Membedakan dua garis sejajar dengan tidak sejajar


Membedakan dua garis berpotongan dengan tidak berpotongan
Membedakan dua garis berhimpit dengan tidak berhimpit
Tahukah Kamu?
Euclid hidup sekitar abad ke-4 SM. Ia
merupakan matematikawan dari Alexandria,
Mesir. Euclid disebut sebagai Bapak Geometri.
Dalam bukunya yang berjudul Elemen,
mengemukakan teori bilangan dan geometri.
Euclid menulis 13 jilid buku tentang geometri.
Salah satu pernyataan dari Euclid adalah, "Ada satu dan hanya satu garis lurus, di
mana garis lurus tersebut melewati dua titik". Buku-buku karangannya menjadi
hasil karya yang sangat penting dan menjadi acuan dalam pembelajaran Ilmu
Geometri. Sumber: https://id.wikipedia.org/wiki/Euklides
Hanya ada satu garis yang dapat melalui dua titik

B l
A B
A

Titik A dan B pada bidang Garis melaluititik A dan B pada bidang

Identitas Siswa:

Nama :
Kelompok :

GARIS DAN SUDUT 1


Kegiatan Siswa

Masalah 1

Kalian mungkin pernah melihat


gedung-gedung seperti gambar di
samping. Bagaimana kedudukan dua
garis merah pada gambar di
samping? Apakah merupakan dua
garis yang sejajar, berpotongan atau
berhimpit? Jelaskan jawabanmu.

Sumber: https://goo.gl/aqSqx5

Dugaanmu?

Perhatikan gambar dua garis merah di atas.


Menurutmu, bagaimana kedudukan dua garis merah tersebut?

Jawaban Sementara

Masalah 2

Kalian pasti setiap hari melihat


lantai. Bagaimana kedudukan dua
garis kuning pada lantai di samping?
Apakah merupakan dua garis yang
sejajar, berpotongan atau
berhimpit? Jelaskan jawabanmu.

Sumber: http://www.rumah-modern.com/info/motif-tegel-tiang-teras.html

Selanjutnya

GARIS DAN SUDUT 2


Dugaanmu?

Perhatikan gambar dua garis kuning di atas.


Menurutmu, bagaimana kedudukan dua garis kuning tersebut?

Jawaban Sementara

Masalah 3

Kalian mungkin pernah melihat atau


memakan makan kue lapis.
Bagaimana kedudukan lapisan
pertama dan lapisan kedua kue lapis
tersebut? Apakah merupakan dua
garis yang sejajar, berpotongan atau
berhimpit? Jelaskan jawabanmu.

Sumber: https://goo.gl/laFrzt

Dugaanmu?

Perhatikan gambar kue lapis di atas.


Menurutmu, bagaimana kedudukan lapisan pertama dan lapisan kedua
pada kue lapis tersebut?

Jawaban Sementara

Untuk dapat menyelesaikan masalah 1, 2 dan 3 lakukanlah kegiatan berikut ini!

Selanjutnya

GARIS DAN SUDUT 3


Lukislah ruas garis dengan menghubungkan titik-titik di bawah
ini. Hubungkan titik A dengan titik B dan titik C dengan titik D

A B In
fo
r
Gari
m
s aAB
C D dila
si
mba
ngk
an
den
Lukislah ruas garis dengan menghubungkan titik-titik di bawah gan
ini. Hubungkan titik A dengan titik B dan titik C dengan titik D ,
Rua
cont
A s
ohn
gari
ya
ssep
AB
D dila
erti
mba
gam
ngk
bar
an
beri
C
den
kut
ganSina
,r
cont
gari
B ohns AB
ya
dila
Lukislah ruas garis dengan menghubungkan titik-titik di bawah sep
mba
ini. Hubungkan titik A dengan titik B dan titik C dengan titik D erti
ngk
an
den
gan
Sina
r,
cont
gari
A C D B sohnBA
ya
dila
sep
mba
erti
ngk
beri
an
kut
den
gan
Selanjutnya ,
cont
ohn
ya
sep
GARIS DAN SUDUT 4 erti
beri
kut
Selidikilah

Kedudukan dua garis

N Keterangan
Gambar Dua Garis Terletak Pada
o Suatu Bidang
1. Garis a dan b merupakan dua garis yang
berpotongan.
Jelaskan……………………..

…………………………

……………………..……………………..

……………….

……………………..

………………………………………

……………………..

………………………………………
2. Garis d dan e merupakan dua garis yang
sejajar.
Jelaskan……………………..

…………………………

……………………..……………………..

……………….

……………………..

………………………………………

……………………..
………………………………………

Selanjutnya

GARIS DAN SUDUT 5


3. Garis k dan l merupakan dua garis yang
berhimpit.
Jelaskan……………………..

…………………………

……………………..……………………..

……………….

……………………..

………………………………………

……………………..
………………………………………
4. Garis o dan p merupakan dua garis yang
berpotongan.
Jelaskan……………………..

…………………………

……………………..……………………..

……………….

……………………..

………………………………………

……………………..
………………………………………
5. Garis q dan r merupakan dua garis yang
berpotongan.
Jelaskan……………………..

…………………………

……………………..……………………..

……………….

……………………..

………………………………………
GARIS DAN SUDUT 6
……………………..
………………………………………
6. Garis r dan smerupakan dua garis yang
berimpit.
Jelaskan……………………..

…………………………

……………………..……………………..

……………….

……………………..

………………………………………

……………………..
………………………………………

Informasi
Apakah dugaanmu tentang
Notasi dari kedudukan dua garis merah Informasi
dua garis pada masalah 1 benar? Ya /
berpotongan Tidak Notasi dari
adalah dua garis
sejajar adalah
Apakah dugaanmu tentang //
Notasi dari kedudukan dua garis kuning
dua garis
pada masalah 2 benar? Ya /
berpotongan
tegak lurus
Tidak Selanjutnya
adalah ⊥

Apakah dugaanmu tentang


kedudukan lapisan pertama
dan lapisan kedua kue lapis
pada masalah 3 benar? Ya /
Tidak

Menyimpulkan

Berdasarkan kegiatan di atas terdapat tiga macam kedudukan dua


garis, sebutkan:
GARIS DAN SUDUT 7
1. ………………………………………………

2. ………………………………………………
Selanjutnya

Gambar-gambar berikut ini menjelaskan tentang sifat-sifat garis saling

sejajar pada suatu bidang.

1. Lukislah garis yang melalui titik K sedemikian sehingga garis tersebut

sejajar dengan garis a

GARIS DAN SUDUT 8


Berapa banyak garis yang sejajar
dengan garis a yang dapat dibuat
melalui titik ? Jelaskan.

...............................................................

..............................................................

2. Lukislah garis dari titik M yang memotong garis x dan berilah nama garis

tersebut dengan garis z

Jika garis //dan garis memotong


garis , apakah garis z memotong
garis y?
M

…………………………………………….

..............................................................

Selanjutnya

3. Lukislah garis dari titik A yang sejajar dengan garis n dan berilah nama

garis tersebut dengan garis o.

GARIS DAN SUDUT 9


Jika garis // dan //, apakah garis
dan sejajar? Jelaskan.

…………………………………………….

..............................................................

STOP

PRESENTASI

Evaluasi

Selanjutnya

Latihan

GARIS DAN SUDUT 10


kerjakanlah soal-soal di bawah ini:
1. Perhatikan letak titik pada gambar di bawah ini. Bentuklah sebanyak
mungkin garis sejajar dari titik-titik yang diberikan pada tabel di bawah ini.

A B

C
D
E
F G H

J K

Sebutkan garis-garis sejajar yang telah kamu temukan.

Selanjutnya
2. Perhatikan gambar di bawah ini.
C

GARIS DAN SUDUT 11

D F
A F E B

Tentukan garis yang sejajar, berpotongan dan berhimpit.

SELESAI

GARIS DAN SUDUT 12

Anda mungkin juga menyukai