Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN HASIL OBSERVASI BENGKEL MOBIL

A. Nama :
1.) CICI LISNAWATI NIS :7388
2.) RIZKY AYU AMALIA NIS : 7407

Alamat Bengkel : JALAN JENDRAL GATOT SUBROTO NO.169, RT 01/ RW 05 CISALAK


DESA ADIMULYA, KECAMATAN WANAREJA, KAB.CILACAP, JAWA TENGAH, ID, 53265
B. Fokus perbengkelan Bidang MESIN DAN BODY
C. Jenis kendaraan yang di sevice MOBIL TOYOTA KIJANG INNOVA 2.5 G
D.
KOMPONEN SYSTEM SUSPENSI

Suspensi adalah kumpulan komponen tertentu yang berfungsi meredam kejutan, getaran yang terjadi


pada kendaraan akibat permukaan jalan yang tidak rata yang dapat meningkatkan kenyamanan
berkendara dan pengendalian kendaraan. Sistem suspensi kendaraan terletak di antara bodi
(kerangka) dengan roda.

Pegas(spring) Knuckle ARM

Pegas berfungsi menyerap kejutan dari jalan dan Fungsi knuckle arm adalah sebagai
tempat dudukan dari roda, bearing roda, hingga
perangkat rem cakram ataupun tromol. 
getaran roda-roda agar tidak diteruskan ke body
kendaraan secara langsung. Disamping itu untuk
menambah kemampuan cengkram ban terhadap
permukaan jalan. Pegas Koil (Coil Spring),
dibuat dari batang baja khusus dan berbentuk spiral .
Peredam Absorber (peredam kejut) upper ARM

Shock absorbers berfungsi untuk memperlambat


dan mengurangi besarnya getaran gerakan dengan
mengubah energi kinetik dari gerakan suspense
menjadi energi panas yang dapat dihamburkan
melalui cairan hidrolik. Shock absorber merupakan komponen
penting
Selain berfungsi untuk memegang bagian
knucle, 
Upper arm atau yang disebut juga sebagai
control arm ini juga berfungsi sebagai
pengontrol
gerakan roda kendaraan, baik itu kontrol
gerakan naik turun
maupun gerakan maju mundur
yang berguna untuk meredam gaya osilasi
dari pegas.

Anda mungkin juga menyukai