Anda di halaman 1dari 1

Cara membuat moodboard

Pada blog sebelumnya kita sudah membahas bagaimana cara membuat storyboard, pada
kesempatan kali ini kita akan membahas cara membuat moodboard.

Para desainer grafis saat ini pasti tidak asing dengan media yang satu ini, moodboard sering kali
diibaratkan sebagai awal atau panduan untuk di manfaatkan sebagai karya cipta oleh para desainer.

Sebelum menghasilkan suatu tema tertentu, para desainer biasanya menaruh inspirasi ke dalam
moodmoard yang terdiri dari kumpulan foto atau gambar yang nantinya akan di berikan variasi
elemen desain.

Berikut ini adalah penjelasan cara membuat moodboard

 Pikirkan apa yang ingin di buat

Sudah mejadi hal yang umun jika anda ingin membuat sesuatu, maka pikirkan apa yang ingin kamu
buat. Berdasarkan fungsinya moodboard dapat di jadikan sebagai panduan utama dan media
inspirasi, dengan begitu pilihlah sesuai kebutuhanmu.

 Kumpulkan inspirasi

Kumpulkan inspirasi inspirasi anda dan tulis di notepade dan sebagainya seperti brand value, visi dan
misi perusahaan,tagline atau berbagai brief lainnya. Agar pada saat pembuatan moodboard, kamu
hanya memikirkan pola dari desain karya kamu.

 Buatlah moodboard

Dengan perkembangan teknologi saat ini, banyak aplikasi - aplikasi yang dapat memudahkan anda
dalam membuat moodboard. Aplikasi yang sering digunakan dalam membuat moodboard adalah
milatone, karena terdapat mode mode pengeditan yang lebih lengkap dan mudah. Tidak hanya
milatone, banyak aplikasi – aplikasi yang dapat memudahkan kita dalam membuat moodboard.
Tergantung dari kebutuhan kita masing masing.

 Tambahkan elemen visual

Agar moodboard anda terlihat lebih menarik, tambahkanlah elemen visual seperti logo, situs web,
dan fotografi. Anda juga dapat mengkomposisikan moodboard anda semenarik mungkin, seperti
menambahkan warna serta font font yang unik.

 Atur komposisi visual

Berikan variasi agar desain tidak terlihat monoton dan tempatkan elemen – elemen yang sudah di
kumpulkan.

 Sentuhan akhir

Periksa kembali moodboard yang anda buat, untuk meminimalkan kesalahan yang ada.

Demikian tadi cara membuat moodboard, yang pastinya kamu bisa lebih berkreasi lagi untuk
membuatnya. Ciptakan berbagai karya dan desain lebih menarik lagi.

https://jasavideocompanyprofile.co.id/cara-membuat-moodboard/

Anda mungkin juga menyukai