Anda di halaman 1dari 11

1.

Jakarta merupakan kota megapolitan, pada jam-jam terentu seperti pagi, siang dan sore
hari terjadi kemacetan terutama menuju perkantoran, sekolah, pasar atau mall seta menuju
permukiman.
Prinsip geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah prinsip...
a. deskripsi
b. interelasi
c. penyebaran
d. korologi
e. interdependensi
Pembahasan
c. penyebaran

2. Mata pencaharian sebagian besar penduduk di daerah pesisir timur Sumatera sebagai
nelayan.
Prinsip geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah...
a. deskripsi
b. interelasi
c. distribusi
d. kronologi
e. persebaran
Pembahasan
b. interelasi

3. Tahun 2013, sering terjadi erupsi gunung berapi di Indonesia, antara lain di Pulau
Sulawesi, Sumatera, dan Jawa di wilayah tersebut banyak terdapat gunung berapi.
Gejala dan fakta geografi yang terjadi sesuai dengan prinsip geografi, yaitu...
a. korologi
b. deskripsi
c. interpelasi
d. persebaran
e. interaksi
Pembahasan
d. persebaran

4. Rama tinggal di kota metropolitan. Kota tersebut sering dilanda kemacetan. Rama
menggunakan aplikasi digital untuk mengetahui titik-titik yang biasanya rawan macet.
Prinsip geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah...
a. deskripsi
b. korologi
c. interelasi
d. persebaran
e. diferensiasi area
Pembahasan
d. persebaran

5. Di Indonesia terjadi perpindahan penduduk musiman pada waktu mudik lebaran dari
kota ke desa, ketika kembali ke kota mereka membawa saudaranya untuk mendapatkan
pekerjaan. Hal ini mengakibatkan terjadi kepadatan penduduk di kota.
Prinsip geografi yang digunakan untuk mengkaji fenomena tersebut adalah prinsip...
a. persebaran
b. interelasi
c. deskripsi
d. korologi
e. aglomerasi
Pembahasan
d. korologi

6. Persebaran hutan di permukaan Bumi tidak merata karena dipengaruhi oleh iklim dan
letak lintang.
Penjelasan fenomena geosfer tersebut menggunakan prinsip...
a. distribusi
b. deskripsi
c. interelasi
d. interaksi
e. korologi
Pembahasan
b. deskripsi

7. Sebagian besar penduduk di daerah pegunungan bermata pencaharian di sektor


perkebunan seperti perkebunan teh. Selain lahan yang subur, kondisi udara dapat
mendukung aktivitas tersebut.
Fenomena tersebut dapat dijelaskan menggunakan prinsip geografi paling tepat yaitu...
a. deskripsi
b. korologi
c. ekologi
d. distribusi
e. interelasi
Pembahasan
a. deskripsi

8. Perhatikan gambar berikut.

Ilustrasi terjadinya fenomena geosfer seperti ditunjukkan pada gambar  merupakan  salah
satu contoh prinsip geografi, yaitu...
a. persebaran
b. interelasi
c. deskripsi
d. korologi
e. kronologi
Pembahasan
c. deskripsi

9. Di kota besar dibangun mal yang berdekatan dengan penduduk padat dan status sosial
yang tinggi.
Prinsip geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah prinsip...
a. persebaran
b. interelasi
c. korologi
d. lokasi
e. deskripsi
Pembahasan
b. interelasi

10. Banjir yang sering terjadi di beberapa daerah di Indonesia sebagai akibat dari
penebangan hutan secara liar.
Prinsip geografi yang berkaitan dengan hal tersebut adalah prinsip...
a. distribusi
b. deskripsi
c. interelasi
d. korologi
e. kronologi
Pembahasan
d. korologi

11. Wilayah sekitar gunung api biasanya memiliki tanah yang sangat subur. Hal ini
disebabkan oleh abu vulkanik yang dikeluarkan oleh proses vulkanisme kaya unsur hara
yang dibutuhkan tanaman.
Prinsip geografi yang berkaitan dengan hal tersebut adalah prinsip....
a. interelasi
b. distribusi
c. korologi
d. deskripsi
e. keruangan
Pembahasan
a. interelasi

12. Fenomena alam yang berupa gempa tektonik yang terjadi di kawasan Indonesia ada
kaitannya dengan pergerakan lempeng tektonik, antara lempeng Pasifik, Eurasia dan
lempeng Indo Australia.
Prinsip geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah prinsip...
a. distribusi
b. interelasi
c. korologi
d. deskripsi
e. interaksi
Pembahasan
b. interelasi

13. Memasuki musim hujan, pengiriman barang produksi sedikit terhambat. Kondisi
tersebut terjadi karena badan jalan rusak dan tergenang banjir. Akibatnya, distribusi
mengalami keterlambatan.
Fenomena tersebut berkaitan dengan prinsip geografi yaitu prinsip...
a. deskripsi
b. persebaran
c. interelasi
d. keruangan
e. korologi
Pembahasan
c. interelasi

14. Mata pencaharian sebagian besar penduduk di daerah pesisir utara Provinsi Gorontalo
sebagai nelayan.
Prinsip geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah...
a. persebaran

VARIKOSE

Varises akan Menghilang dalam 1 Hari! Catatlah Resepnya!


PELAJARI LEBIH

b. interelasi
c. distribusi
d. deskripsi
e. korologi
Pembahasan
b. interelasi

15. Tsunami yang melanda Aceh pada 26 Desember 2004 terjadi setelah didahului gempa
bumi besar di Samudera Hindia.
Fenomena tersebut dapat dikaji dengan menggunakan prinsip...
a. persebaran
b. interelasi
c. deskripsi
d. keruangan
e. korologi
Pembahasan
b. interelasi

16. Kandungan minyak bumi dan gas di wilayah Indonesia tidak merata dan lebih banyak
terkonsentrasi di wilayah Indonesia bagian barat, sedangkan wilayah Indonesia bagian
timur lebih banyak mengandung bahan mineral.
Prinsip geografi yang sesuai dengan fenomena tersebut adalah prinsip...
a. Korologi
b. Deskripsi
c. Interelasi
d. Distribusi
e. Asosiasi
Pembahasan
d. Distribusi

17. Gejala pemanasan global tidak hanya berkaitan dengan mencairnya gunung es,
kenaikan permukaan laut, atau perubahan cuaca secara ekstrem. Pemanasan global juga
berdampak pada penyebaran wabah penyakit baru seperti virus Zika yang berbahaya bagi
wanita hamil.
Fenomena geosfer pada uraian tersebut dikaji menggunakan prinsip geografi yaitu...
A. Prinsip persebaran
B. Prinsip interelasi
C. Prinsip deskripsi
D. Prinsip korologi
E. Prinsip kronologi
Pembahasan
D. Prinsip korologi

18. Pada tahun 2018, terjadi pencemaran udara yang mengakibatkan banyak penduduk di
Provinsi Riau terkena penyakit ispa dan gangguan penglihatan. Penyebab terjadinya
pencemaran udara tersebut adalah kebakaran hutan.
Dalam studi geografi kasus ini dapat dikaji menggunakan prinsip...
A. Deskripsi
B. Interelasi
C. Distribusi
D. Korologi
E. Ekologi
Pembahasan
E. Ekologi

19. Perhatikan peta berikut!

Fenomena geosfer seperti pada peta dapat dikaji dalam ilmu geografi menggunakan...
A. Prinsip interlelasi dan prinsip korologi
B. Prinsip deskripsi dan prinsip interelasi
C. Prinsip korologi dan prinsip persebaran
D. Prinsip korologi dan prinsip kronologis
E. Prinsip persebaran dan prinsip deskripsi
Pembahasan
E. Prinsip persebaran dan prinsip deskripsi

20. Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS), tiap tahun angka kelahiran meningkat
sekira 1,49%. Hingga akhir tahun 2015 angka kelahiran bayi di Indonesia sekira 4.880.951
jiwa. Angka kelahiran tersebut dapat menjadi bonus demografi di Indonesia.
Prinsip geografi yang dapat digunakan untuk mengkaji fenomena tersebut adalah...
A. Prinsip korologi
B. Prinsip interelasi
C. Prinsip persebaran
D. Prinsip deskripsi
E. Prinsip intraksi
Pembahasan
D. Prinsip deskripsi

21. Keberadaan Pantai Pandawa di Bali, Ngarai Sianok di Sumatera Barat, Kepulauan
Wayag di Raja Ampat, dan Grojogan Sewu di Jawa Tengah membuktikan Indonesia
memiliki banyak kawasan wisata. Prinsip geografi yang dapat diterapkan untuk mengkaji
fenomena tersebut adalah...
A. Persebaran
B. Interelasi
C. Kronologi
D. Deskripsi
E. Korologi
Pembahasan
A. Persebaran

22. Luas hutan di Indonesia semakin berkurang karena adanya kegiatan penebangan
hutan secara liar. Kondisi tersebut menyebabkan tingginya potensi kerawanan bencana
longsor di Indonesia, khususnya di dataran tinggi. Fenomena ini sesuai dikaji
menggunakan prinsip...
A. Persebaran
B. Distribusi
C. Interelasi
D. Deskripsi
E. Korologi
Pembahasan
C. Interelasi

23. Tanaman padi dapat tumbuh subur di daerah dataran rendah yang memiliki curah
hujan cukup. Prinsip geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah...
A. Prinsip distribusi
B. Prinsip persebaran
C. Prinsip deskripsi
D. Prinsip korologi
E. Prinsip interelasi
Pembahasan
E. Prinsip interelasi

24. Dalam kurun waktu lima tahun terakhir, wilayah pantai Barat Sumatera sudah
beberapa kali diguncang gempa tektonik dan dilihat dari struktur geologinya wilayah
tersebut berada di zona tumbukan lempeng.
Prinsip geografi yang digunakan untuk mengkaji fenomena tersebut adalah prinsip...
A. Persebaran
B. Distribusi
C. Interelasi
D. Korologi
E. Deskripsi
Pembahasan
C. Interelasi

25. Fenomena yang dapat dikaji dan dijelaskan karena danya keterkaitan antara faktor
yang satu dengan yang lain, seperti terjadinya angin karena perbedaan tekanan udara.
Dalam hal ini, berarti kita menggunakan prinsip...
A. Persebaran
B. Interelasi
C. Interaksi
D. Deskripsi
E. Korologi
Pembahasan
B. Interelasi

26. Fenomena alam dalam bentuk angin puting beliung yang terjadi di wilayah Indonesia
ada kaitannya dengan perbedaan tekanan udara dan suhu udara. Prinsip geografi yang
berkenaan dengan fenomena tersebut adalah prinsip...
A. Distribusi
B. Interelasi
C. Deskripsi
D. Korologi
E. Lokasi
Pembahasan
B. Interelasi

27. Di Kalimantan Selatan banyak terdapat jenis tanah gambut, sedangkan di Jawa
mayoritas tanah vulkanik.
Prinsip geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah...
A. Prinsip korologi
B. Prinsip interelasi
C. Prinsip deskripsi
D. Prinsip interaksi
E. Prinsip persebaran
Pembahasan
E. Prinsip persebaran

28. Perhatikan pernyataan berikut.


(1) Gunung berapi, sungai tersebar tidak merata
(2) Hubungan timbal balik antar manusia dengan lingkungan
(3) Gejala geografi di suatu wilayah diuraikan secara rinci baik aspek fisik maupun
sosialnya dalam karya ilmiah
(4) Terjadi bencana banjir akibat penebangan hutan di daerah hulu sungai
Dari pernyataan di atas yang merupakan prinsip interelasi adalah nomor...
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
E. 3 dan 4
Pembahasan
D. 2 dan 4

29. Kemacetan pada jam-jam sibuk di Kota Bandung terjadi terutama di kawasan menuju
perkantorn, sekolah, pasar serta ke daerah permukiman padat.
Fenomena tersebut sesuai dengan prinsip geografi yang dinamakan prinsip...
A. Spasial
B. Interelasi
C. Distribusi
D. Korologi
E. Deskripsi
Pembahasan
C. Distribusi

30. Dalam perencanaan penggunaan lahan di suatu wilayah perlu memperhatikan


berbagai faktor seperti ketersediaan air, jenis tanah, kemiringan lahan serta tata ruang
wilayah dari pemerintah setempat. Hal ini berhubungan dengan prinsip...
A. Interelasi
B. Interaksi
C. Deskripsi
D. Distribusi
E. Korologi
Pembahasan
A. Interelasi

31. Indonesia merupakan salah satu negara anggota ASEAN yang terletak antara 95°BT-
141°BT dan 6°LS-11°LU.
Prinsip gegorafi yang dapat digunakan untuk mengkaji hal tersebut adalah prinsip...
A. Deskripsi
B. Interelasi
C. Distribusi
D. Korologi
E. Interaksi
Pembahasan
A. Deskripsi

32. Indonesia memiliki banyak objek wisata, misalnya Danau Batur di Bali, Kalibiru di
Yogyakarta, Wisata Bahari Lamongan di Lamongan, dan Grojogan sewu di Karanganyar.
Prinsip geografi yang sesuai dengan hal tersebut adalah...
A. Prinsip interelasi
B. Prinsip korologi
C. Prinsip distribusi
D. Prinsip kronologi
E. Prinsip deskripsi
Pembahasan
C. Prinsip distribusi

33. Gempa yang terjadi di Indonesia kebanyakan pusat gempa teradapat di dasar laut,
sehingga sering kali mengakibatkan bencana lain berupa gelombang pasang air laut
(tsunami) yang dapat menimbulkan bencana sangat hebat. Fenomena ini dalam geografi
berkaitan dengan prinsip...
A. Persebaran
B. Korologi
C. Interelasi
D. Deskripsi
E. Interseksi
Pembahasan
C. Interelasi

34. Pulau Jawa penduduknya sangat padat, jika dibandingkan dengan pulau lainnya
seperti Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, dan Irian Jaya. Fenomena keadaan penduduk ini
mengacu pada prinsip...
A. Persebaran
B. Korologi
C. Interelasi
D. Deskripsi
E. Interseksi
Pembahasan
A. Persebaran

35. Wartawan media cetak menulis peristiwa gunung Merapi Jawa Tengah dengan
menjelaskan penyebab terjadinya, daerah yang kena bencana, aliran lava dan kerugian
yang dialami penduduk dengan menggunakan tulisan dan gambar-gambar serta
melaporkan keadaan penduduk di tempat pengungsian. Wartawan media dalam rangka
mengungkap fenomena tersebut telah menggunakan prinsip...
A. Persebaran
B. Korologi
C. Interelasi
D. Deskripsi
E. Interseksi
Pembahasan
B. Korologi

36. Gempa 6,9 SR mengguncang beberapa kota di wilayah Jawa Barat pada 16 Desember
2017 dan menimbulkan peringatan tsunami. Berdasarkan posisi dan kedalamannya,
kejadian gempa bumi ini disebabkan karena aktivitas tumbukan Lempeng Indo-Australia
terhadap Lempeng Eurasia di selatan Jawa. Aktivitas tektonis antara kedua lempeng
tersebut juga mengakibatkan terbentuknya sebaran gunung api di wilayah Sumatra bagian
barat dan Jawa bagian selatan. Deskripsi di atas sesuai dengan prinsip....
A. Korologi
B. Deskripsi
C. Distribusi
D. Interelasi
E. Interaksi
Pembahasan
A. Korologi

Prinsip korologi merupakan gabungan atau perpaduan dari prinsip distribusi, deskripsi, dan
interelasi yang komprehensif.

Soal di atas menjelaskan tentang terjadinya fenomena gempa bumi di Jawa Barat,
menjelaskan faktor penyebabnya (interelasinya), serta menjelaskan keterkaitannya dengan
persebaran (distribusi) gunung api di Indonesia.

Hal tersebut sesuai prinsip korologi, yang merupakan campuran dari ketiga prinsip
geografi. Jadi, jawaban yang benar adalah prinsip korologi.

37. Pada musim kemarau, para petani meninggalkan lahan mereka dan memilih untuk
menjadi buruh sementara di sektor lain.
Prinsip geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah prinsip...
A. Distribusi
B. Interelasi
C. Deskripsi
D. Korologi
E. Ekologis
Pembahasan
B. Interelasi

38. Banjir yang terjadi di Bandung Selatan pada tahun lalu diakibatkan oleh curah hujan
yang tinggi. Wilayah terdampak bencana ini meliputi Kecamatan Dayeuh Kolot, Baleendah,
dan Sapan. Banjir tersebut menimbulkan kerugian yang mencapai miliaran rupiah.
Prinsip geografi yang tepat untuk mengkaji fenomena tersebut adalah prinsip...
A. Distribusi
B. Interelasi
C. Korologi
D. Deksripsi
E. Nilai kegunaan
Pembahasan
A. Distribusi

39. Tanaman stroberi dan teh tumbuh subur di daerah dataran tinggi yang memiliki curah
hujan cukup dan suhu yang sejuh.
Prinsip geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah prinsip...
A. Interelasi
B. Distribusi
C. Deskripsi
D. Korologi
E. Persebaran
Pembahasan
A. Interelasi

Anda mungkin juga menyukai