Anda di halaman 1dari 1

Contoh BB03-RK17a-RII.

4
15 Agustus 2019

TUGAS TUTORIAL KE-2


KODE/NAMA/SKS MATA KULIAH: ADPU4334/KEPEMIMPINAN/3 sks
PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI NEGARA (S1)
Nama Penulis : Sumar Kendi, S.AP.,M.Si
Nama Penelaah : Sumar Kendi, S.AP.,M.Si
Status Pengembangan : Baru
Tahun Pengembangan : 2021

No UraianTugas Tutorial Skor Maksimal Sumber Tugas Tutorial


1. Gaya kepemimpinan Gubernur Provinsi DKI Jakarta, Anies Rasyid Baswedan tidak hanya
dibidang politik, beliau pun turut berkontribusi untuk negeri yang salah satunya dalam bidang 3 MODUL 5
pendidikan dengan membentuk gerakan Indonesia mengajar. Dari gaya kepemimpinan beliau
ditunjukkan banyak menarik perhatian dan sangat diapresiasi oleh berbagai lapisan
masyarakat. Terbitnya gerakan ini berlandaskan pengamatan yang telah dilakukan, beliau
berpendapat bahwa kekayaan Indonesia terletak pada manusia itu sendiri. Jika manusia
Indonesia terdidik, tercerdaskan, dan tercerahkan, maka orang Indonesia akan sejahtera dan
dapat mendominasi dunia. Itulah satu dari sekian alasan yang menunjukkan ketertarikan
terhadap pendidikan di Indonesia. Dikenal sebagai sosok yang ramah dan telah memiliki
segudang prestasi serta penghargaan tidak membuatnya sombong.

Dari uraian diatas, analisislah gaya kepemimpinan Anies Rasyid Baswedan termasuk gaya
kepemimpinan apa? Berikanlah alasannya?

Anda mungkin juga menyukai