Anda di halaman 1dari 51

LAPORAN KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI

OLEH :

EVI MARSUKI, S.Pd


NIP. 19880907 201903 2 012

PEMERINTAH KABUPATEN MUNA BARAT


DINAS PENDIDIKAN
SMPN SATAP 4 TIWORO UTARA
2022

1
LEMBAR IDENTITAS GURU

1. NamaSekolah : SMPN SATAP 4 TIWORO UTARA


2. Nama Guru : EVI MARSUKI, S.Pd
3. NIP : 19880907 201903 2 012
4. NUPTK : 2239766667130153
5. SertifikatPendidik : -
6. Jabatan/Golongan Guru : Penata Muda, III/a
7. AlamatSekolah : SMPN SATAP 4 TIWORO UTARA
Kelurahan/ Desa : Tasipi
Kecamatan : Tiworo Utara
Kabupaten : Muna Barat
Provinsi : Sulawesi Tenggara
Telpon/Fax : -
e_mail :
8. Mengajar Mata Pelajaran : IPS
9. SK Pengangkatan: :
Sebagai CPNS: : III/a
Pejabat yang mengangkat : Bupati Muna Barat
Nomor SK : 112 TAHUN 2019
Tanggal SK : 12 Juni 2019
PangkatTerakhir : Penata Muda, III/a
Pejabat yang mengangkat : Bupati Muna Barat
Nomor SK : 16 TAHUN 2021
Tanggal SK : 14 Januari 2021

10. Alamat Rumah:


Nama Jalan : -
RT/RW&Kelurahan/Desa : Desa Guali 002/002
Kecamatan : Kusambi
Kabupaten : Muna Barat
Provinsi : Sulawesi Tenggara
Telpon/ HP/ Fax : 081242406986
e_mail : evimarsuki07@gmail.com

2
HALAMAN PENGESAHAN

Judul Laporan : Laporan Kegiatan Pengembangan Diri

Nama : EVI MARSUKI, S.Pd

NIP : 19880907 201903 2 012

Pangkat/ Golongan : Penata Muda, III/a

NUPTK : 2239766667130153

Tempat Tugas : SMPN SATAP 4 TIWORO UTARA

Jabatan : Guru Mata Pelajaran IPS

Isi Kegiatan :

Pengembangan Diri : 1. Struktur Program Webinar Pendidikan dengan


Tema Menyambut Tahun Ajaran Baru 2020/2021
yang dilaporkan
di Masa New Normal
2. Pelatihan Membangun Kelas Masa Depan
3. Diklat Nasional Menguatkan Kompetensi Guru
Menyongsong Paradigma Baru
4. Memahami kebijakan Kurikulum Prototipe dan
Latihan Merancang Pembelajarannya
5. Langkah Mudah Membuat Publikasi Ilmiah untuk
Kenaikan Pangkat Guru

Membenarkan bahwa semua isi dalam Laporan Kegiatan Pengembangan Diri ini adalah

sesuai dengan kegiatan yang dilakukan dan hasil tulisan asli yang bersangkutan.

Tasipi, April 2022

Kepala SMPN Satap 4 Tiworo Utara Koordinator P K B

MASKULIA, S.Pd EVI MARSUKI, S.Pd


NIP.19721808 200012 1 003 NIP. 19880907 201903 2 012

3
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis hanturkan kehadirat Allah SWT, atas segala rahmat dan karunia
yang dilimpahkan kepada penulis sehingga Laporan kegiatan Pengembangan Diri ini dapat
diselesaikan sesuai dengan waktu yang telah ditentukan.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa Laporan ini dapat diselesaikan berkat adanya
bantuan, bimbingan, dorongan dan petunjuk dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis
mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang sebesar-besarnya kepada:
1. Bapak Maskulia, S.Pd. selaku Kepala SMPN SATAP 4 TIWORO UTARA yang telah
memberikan tugas kepada penulis untuk mengikuti berbagai kegiatan pengembangan diri
yang telah penulis laksanakan.
2. Teman-teman seprofesi yang telah memberikan bantuan semangat dan motivasi
untuk bisa diselesaikannya penulisan laporan ini.
3. Semua pihak baik langsung maupun tidak langsung yang ikut membantu penulis dalam
menyelesaikan penulisan laporan pengembangan diri ini.
Penulis berupaya menyusun laporan sebaik mungkin. Meskipun demikian, jika
terdapat kekurangan dan kekeliruan dalam penyusunan laporan pengembangan diri ini,
penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi kesempurnaan
laporan ini. penulis berharap laporan ini dapat bermanfaat bagi pembaca pada umumnya dan
bagi penulis sendiri khususnya.

Tasipi , April 2022


Penulis,

Evi Marsuki, S. Pd
NIP. 19880907 201903 2 012

4
DAFTAR ISI

Halaman
HALAMAN SAMPUL i
IDENTITAS GURU ii
LEMBAR PENGESAHAN iii
KATA PENGANTAR iv
DAFTAR ISI v
BAB I PENDAHULUAN 1
1.1 Latar Belakang 1
1.2 Tujuan 2
1.3 Manfaat 2
BAB II LAPORAN PELAKSANAAN PENGEMBANGAN DIRI 3
3.1 Pelaksanaan Pengembangan Diri 1 (Satu) 3
3.2 Pelaksanaan Pengembangan Diri 2 (Dua) 4
3.3 Pelaksanaan Pengembangan Diri 3 (Tiga) 5
3.4 Pelaksanaan Pengembangan Diri 4 (Empat) 6
3.5 Pelaksanaan Pengembangan Diri 5 (Lima) 7
BAB III PENUTUP 8
3.1 Kesimpulan 8
3.2 Saran 8
LAMPIRAN
Rekapitulasi Kegiatan Pengembangan Diri
Surat Tugas dari Kepala Sekolah
Foto Copy Sertifikat
Undangan Kegiatan Pelatihan
Daftar Hadir Peserta Pelatihan

5
REKAPITULASI KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI

JUMLAH ANGKA
NO. NAMA KEGIATAN
JAM KREDIT
Struktur Program Webinar Pendidikan dengan Tema
1. Menyambut Tahun Ajaran Baru 2020/2021 di Masa New 150 JP 1
Normal
Pelatihan Membangun Kelas Masa Depan
2. 40 JP 1
Diklat Nasional Menguatkan Kompetensi Guru Menyongsong
3. Paradigma Baru 40 JP 1

Memahami kebijakan Kurikulum Prototipe dan Latihan


4. Merancang Pembelajarannya 35 JP 1

Langkah Mudah Membuat Publikasi Ilmiah untuk Kenaikan


5. Pangkat Guru 40 JP 1

6
LAMPIRAN-LAMPIRAN

7
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Guru sebagai tenaga profesional mempunyai fungsi, peran dan kedudukan
yang sangat penting dalam mencapai visi pendidikan yaitu menciptakan insan
Indonesia cerdas dan kompetitif. Oleh karena itu, profesi guru harus dikembangkan
sebagai profesi yang bermartabat sebagaimana diamanatkan dalam Undang-Undang
Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen.
Konsekuensi dari jabatan guru sebagai profesi, tidak cukup bila guru hanya
melakukan tugasnya mengajar, membimbing dan mendidik para siswanya, melainkan
harus selalu mengembangkan profesinya tersebut. Pengembangan terhadap profesi
guru tersebut hendaklah dilaksanakan secara terprogram dan berkelanjutan, melalui
kegiatan Pengembangan keprofesian berkelanjutan (PKB) yang memang merupakan
salah satu kegiatan yang dirancang untuk mewujudkan terbentuknya guru yang
profesional. Salah satu jenis kegiatan PKB adalah Pengembangan Diri.
Kegiatan Pengembangan Diri tersebut dapat dilakukan melalui dua jenis
kegiatan, yaitu: (1) Mengikuti kegiatan pendidikan dan pelatihan (diklat) fungsional
dan/atau (2) Mengikuti kegiatan kolektif guru. Menyadari akan berbagai kekurangan
yang ada, maka untuk meningkatkan profesionalisme yang penulis, selama
tahun 2020s/d 2021 ini penulis telah ditugaskan oleh Kepala Sekolah untuk
mengikuti beberapa jenis kegiatan pengembangan diri, yakni sebagai berikut:
1. Struktur Program Webinar Pendidikan dengan Tema Menyambut Tahun Ajaran
Baru 2020/2021 di Masa New Normal Workshop membaca Intensif dan membaca
Ekstensif dalam pembelajaran Tahun 2021
2. Pelatihan Membangun Kelas Masa Depan
3. Diklat Nasional Menguatkan Kompetensi Guru Menyongsong Paradigma Baru
4. Memahami kebijakan Kurikulum Prototipe dan Latihan Merancang
Pembelajarannya
5. Langkah Mudah Membuat Publikasi Ilmiah untuk Kenaikan Pangkat Guru

Sebagai tanggung jawab atas tugas yang telah diberikan kepala sekolah
kepada penulis untuk mengikuti kegiatan pengembangan diri dan sekedar untuk
mengimbaskan hasil yang penulis peroleh selama mengikuti kegiatan pengembangan
diri tersebut, maka penulis pandang perlu untuk menuliskan laporan kegiatan ini.

1
1.2 Tujuan
Tujuan dari kegiatan pengembangan diri ini adalah untuk meningkatkan
kompetensi penulis sebagai guru, baik kompetensi pedagogik, kompetensi
profesional, kompetensi managerial maupun kompetensi sosial.

1.3 Manfaat
Manfaat yang diharapkan dari kegiatan pengembangan diri ini antara lain
adalah sebagai berikut:
1. Bagi Peserta Didik dapat memperoleh jaminan pelayanan dan pengalaman
belajar yang lebih efektif.
2. Bagi Guru dapat memenuhi standar dan mengembangkan kompetensinya
sehingga mampu melaksanakan tugas-tugas utamanya secara efektif sesuai
dengan kebutuhan belajar peserta didik untuk menghadapi kehidupan di masa
datang.
3. Bagi Sekolah/Madrasah mampu memberikan layanan pendidikan yang berkualitas
kepada peserta didik.
4. Bagi Orang Tua/Masyarakat dapat memperoleh jaminan bahwa anak mereka
mendapatkan layanan pendidikan yang berkualitas dan pengalaman belajar yang
efektif.
5. Bagi Pemerintah memberikan jaminan kepada masyarakat tentang layanan
pendidikan yang berkualitas dan profesional.

2
BAB II
LAPORAN PELAKSANAAN PENGEMBANGAN DIRI

2. 1 PELAKSANAAN PENGEMBANGAN DIRI 1 (SATU)

Kegiatan Webinar dengan tema ”Menyambut Tahun Ajaran Baru di Masa


New Normal” yang diselenggarakan oleh Sekolah Guru Indonesia (SGI) provinsi
Sulawesi Tenggara yang bekerja sama dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
Provinsi Sulawesi Tenggara dilaksanakan dengan urutan sebagai berikut
A. Waktu Pelaksanaan Kegiatan
Kegiatan dilaksanakan tanggal 09 Juli 2020 melalui Aplikasi Zoom Meating
Kemdikbud.
B. Jenis Kegiatan
Kegiatan yang dilakukan adalah Struktur Program Webinar Pendidikan dengan
Tema Menyambut Tahun Ajaran Baru 2020/2021 di Masa New Normal
Workshop membaca Intensif dan membaca Ekstensif dalam pembelajaran Tahun
2021.
C. Tujuan Kegiatan
Tujuan kegiatan ini adalah:
1. Untuk meningkatkan kemampuan dan kompetensi guru
2. Untuk meningkatkan profesionalisme guru
D. Uraian Materi
Struktur Program Webinar Pendidikan dengan Tema “Menyambut Tahun Ajaran
Baru di Masa New Normal” adalah sebagai berikut :
Alokasi
No Materi Waktu
(JP)
1. Latar Belakang Webinar 30
2. Kebijakan Pendidikan di Masa New Normal 30
Grow With School ( Melejitkan Potensi dan Kecerdasan Siswa
3. 30
Melalui Peranan Good Management di Sekolah)
4. Diskusi Tanya jawab 60
Jumlah 150

3
2. 2 PELAKSANAAN PENGEMBANGAN DIRI 2 (DUA)

Kegiatan pelatihan dengan tema “Membangun Kelas Masa Depan” yang


diselenggarakan oleh GuruJuara.com, ClassPoint.io, e-Guru.Id, GuruPintar.web.id
dan English62.com dilaksanakan dengan urutan sebagai berikut:
A. Waktu Pelaksanaan
Kegiatan pelatihan dilaksanakan pada tanggal 14-18 Juli 2021 melalui aplikasi
Zoom Meeting dan Youtube.
B. Jenis Kegiatan
Jenis kegiatan adalah seminar online yang diselenggarakan dengan tema “Pelatihan
Membangun Kelas Masa Depan” yang dipandu langsung oleh Instruktur yang
berkompeten dibidangnya.
C. Tujuan Kegiatan
Tujuan kegiatan adalah:
1. Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi untuk berkomunikasi dan
mengembangkan diri
2. Mengembangkan materi pembelajaran yang diampu secara kreatif
3. Mempersiapkan guru dalam menyiapkan kelas di Era Digital
4. Meningkatkan kualitas pendidikan
5. Membantu guru dalam membangun personal branding
D. Uraian Materi
Struktur Program Pelatihan Pendidikan dengan Tema “Membangun Kelas Masa
Depan” adalah sebagai berikut:
Alokasi
No Materi Waktu
(JP)
1. Inovasi Pembelajaran Digital dan Interaktif 8
2. Whatsapp Auto For Edu: Alternatif Belajar Praktis Masa Depan 8
3. Peningkatan Kompetensi dan Personal Branding Guru 8
4. Cara Praktis Merancang Kelas Virtual 3 Dimensi 8
5. Cara Revolusioner Belajar Bahasa Inggris 8
Jumlah 40

4
2. 3 PELAKSANAAN PENGEMBANGAN DIRI 3 (TIGA)

Kegiatan Diklat Nasional “Menguatkan Kompetensi Guru Menyongsong


Kurikulum Paradigma Baru” dilaksanakan berdasarkan urutan sebagai berikut:
A. Waktu Pelaksanaan
Kegiatan Diklat Nasional dilaksanakan secara live melalui Channel Youtube e-Guru TV:
https://www.youtube.com/c/eGuruTV pada tanggal 26 – 29 Januari 2022
B. Jenis Kegiatan
Jenis kegiatan adalah seminar online yang diselenggarakan dengan tema “Menguatkan
Kompetensi Guru Menyongsong Kurikulum Paradigma Baru” yang dipandu
langsung oleh Instruktur yang berkemampuan pada bidangnya.
C. Tujuan Kegiatan
Kegiatan pengembangan diri dilakukan oleh penulis dengan tujuan:
1. Meningkatkan persiapan pendidik dalam menyongsong kebijakan kurikulum baru
tahun 2022
2. Memutakhirkan pemahaman guru terhadap peran kinerja guru dan tenaga
kependidikan
3. Memutakhirkan pemahaman guru terhadap desain pembelajaran kurikulum
paradigma baru
4. Meningkatan kemampuan guru terkait pengembangan soft skill guru dalam
mendalami karakter siswa
D. Uraian Materi
Struktur program Kegiatan Diklat Nasional dengan tema “Menguatkan Kompetensi
Guru Menyongsong Kurikulum Paradigma Baru” adalah sebagai berikut:
Alokasi
No Materi Waktu
(JP)
Guru Kompeten Siap Siaga Menghadapi Kurikulum Paradigma
1. 10
Baru
2. Kompetensi Guru Meningkat, Naik Pangkat Lebih Cepat 10
3. Desain Pembelajaran Kurikulum Paradigma Baru 10
Pengembangan Soft Skill Guru dalam Mendalami Karakter
4. 10
Siswa
Jumlah 40

5
2. 4 PELAKSANAAN PENGEMBANGAN DIRI 4 (EMPAT)

Kegiatan pengembangan diri “Diklat Memahami Kebijakan Kurikulum


Prototipe dan Latihan Merancang Pembelajarannya” yang diselenggarakan oleh
e-Guru.id adalah sebagai berikut:
A. Waktu Pelaksanaan
Kegiatan dilaksanakan tanggal 5-8 Februari 2022 secara online melalui aplikasi
Zoom Meeting dan chanel Youtube e-Guru TV.
B. Jenis Kegiatan
Jenis kegiatan adalah Pendidikan dan Pelatihan yang diselenggarakan dengan
tema “Diklat Memahami Kebijakan Kurikulum Prototipe dan Latihan
Merancang Pembelajarannya” yang dipandu langsung oleh Instruktur yang
berkemampuan pada bidangnya.
C. Tujuan Kegiatan
Tujuan Pengembangan Diri, yaitu sebagai berikut :
1. Meningkatkan pemahaman guru mengenai kebijakan baru yaitu adanya opsi
kurikulum prototype
2. Guru dapat memiliki kemampuan untuk merancang pembelajaran sesuai
dengan kurikulum prototype
D. Uraian Materi
Struktur program Kegiatan diklat dengan tema “Memahami Kebijakan Kurikulum
Prototipe dan Latihan Merancang Pembelajarannya” adalah sebagai berikut:
Alokasi
No Materi Waktu
(JP)
1. Kebijakan Kurikulum Prototipe 8
2. Pembelajaran Paradigma Baru Dalam Kurikulum Prototipe 8
Perangkat Ajar Kurikulum Prototipe (Capaian Pembelajaran
3. 9
dan Alur Tujuan Pembelajaran)
4. Perangkat Ajar dalam Kurikulum Prototipe (Modul Ajar) 10
Jumlah 35

6
2. 5 PELAKSANAAN PENGEMBANGAN DIRI 5 (LIMA)

Pelaksanaan pengembangan diri dalam kegiatan “Langkah Mudah


Membuat Publikasi Ilmiah Untuk Kenaikan Pangkat Guru” yang
diselenggarakan oleh GuruJuara.com adalah sebagai berikut :
A. Waktu Pelaksanaan
Kegiatan dilaksanakan tanggal 15-18 Februari 2022 secara online melalui
aplikasi Zoom Meeting dan Live Streaming melalui chanel Youtube Guru Juara
B. Jenis kegiatan
Jenis kegiatan adalah Diklat yang diselenggarakan oleh Guru Juara dengan
mengambil tema “Langkah Mudah Membuat Publikasi Ilmiah Untuk Kenaikan
Pangkat Guru” yang dipandu langsung oleh instruktur yang berkemampuan pada
bidangnya..
C. Tujuan Pengembangan Diri
Tujuan dari pengembangan diri sebagai berikut :
a. Sebagai bahan dari pengembangan keprofesian berkelanjutan
b. Untuk pengusulan kenaikan pangkat bagi jabatan guru
c. Sebagai pengungkapan ide, gagasan pemikiran melalui aktifitas menulis untuk
memperbaiki motode, strategi dan model pembelajaran.
D. Uraian Materi
Struktur program Kegiatan Diklat dengan tema “Langkah Mudah Membuat
Publikasi Ilmiah Untuk Kenaikan Pangkat Guru” adalah sebagai berikut:
Alokasi
No Materi Waktu
(JP)
1. Macam-Macam Publikasi Ilmiah ntuk Kenaikan Pangkat Guru 11
2. Tips Mendapatkan Banyak Angka Kredit Dari Satu Penelitian 10
3. Cara Mudah Membuat Artikel Dari Hasil Penelitan (PTK/PTS) 11
4. Tips Menerbitkan Artikel Ke Jurnal Nasional Ber-ISSN 9
Jumlah 41

7
BAB III
PENUTUP
3. 1 KESIMPULAN
Kegiatan Pengembangan Diri sangat penting dilakukan untuk menunjang
guru dalam meningkatkan dan mengembangkan kompetensinya sehingga mampu
melaksanakan tugas-tugas utamanya secara efektif sesuai dengan kebutuhan belajar
peserta didik untuk menghadapi kehidupan di masa datang. Penulis berharap kegiatan
ini pengembangan diri ini ditindak lanjuti dengan tetap mengedepankan upaya
meningkatkan mutu dan pelayanan pada dunia pendidikan. Bagi Sekolah juga
diharapkan dapat memberikan pelayanan secara maksimal kepada peserta didik dalam
proses belajar mengajar sehingga siswa dapat memperoleh pelajaran secara efektif.

3. 2 SARAN
Setelah penulis mengikuti beberapa kegiatan pengembangan diri , maka penulis
merekomendasikan kepada Sekolah dan Dinas terkait dalam hal ini Dinas Pendidikan
Kabupaten Muna Barat, sebagai berikut :
1. Kegiatan Pengembangan diri harus menjadi agenda rutin untuk setiap sekolah.
2. Sekolah dan Dinas Pendidikan harus secara terprogram dalam setiap tahun
mengadakan Kegiatan Pengembangan Diri baik di Tingkat Sekolah, Tingkat
Kabupaten, Provinsi maupun Nasional.
3. Kegiatan pengembangan diri harus sebisa mungkin menyentuh seluruh guru di
setiap Sekolah.

8
Nomor : 006/KGT.II/GURUJUARA/I/2022
Lampiran : 2 Lembar
Perihal : Diklat

Yth. Pimpinan Sekolah/ Perguruan Tinggi/ Instansi

SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Di Tempat

Dengan hormat,

Bersama ini kami sampaikan bahwa guru juara akan menyelenggarakan “Langkah Mudah Membuat
Publikasi Ilmiah Untuk Kenaikan Pangkat Guru” yang akan diselenggarakan secara online, pada:

Tanggal : 15-18 Februari 2022


Waktu : 19.00 – 20.30 WIB
Keterangan : Jadwal setiap pertemuan terlampir

Sehubungan dengan hal tersebut, kami mengharap Bapak/Ibu dapat menugaskan guru di
sekolah/madrasah/instansi yang Bapak/Ibu pimpin untuk mengikuti Pelatihan tersebut. Demikian
undangan ini kami sampaikan. Atas perhatian dan partisipasinya kami ucapkan terima kasih.

Mengetahui,
Semarang, 10 Februari 2022
Chief Committee Gurujuara.com,

-Rubyanto Prabowo, S.Pd


Lampiran Jadwal Kegiatan

JADWAL KEGIATAN
Diklat Langkah Mudah Membuat Publikasi Ilmiah Untuk Kenaikan Pangkat Guru
Instruktur Pelatihan :
Supiani,M.Pd (Mentor Guru Juara )

Aplikasi yang digunakan : Zoom dan Youtube


Jam Pelajaran (JP)
Materi ke- Waktu Materi Media
Teori Praktek Evaluasi

15 Januari
Macam-Macam Zoom dan
1. Publikasi Ilmiah Untuk Youtbe 8 JP 2JP 10JP
2021
Kenaikan Pangkat Guru

16 Januari
Tips Mendapatkan Zoom dan
2. Banyak Angka Kredit Youtbe 7 JP 3 JP 10JP
2021
Dari Satu Penelitian

17 Januari
Cara Mudah Membuat Zoom dan
3. Artikel Dari Hasil Youtbe 8 JP 3 JP 11JP
2021
Penelitian (PTK/PTS)

18 Januari
Tips Menerbitakan Zoom dan
4. Artikel Ke Jurnal Youtbe 6 JP 3 JP 9JP
2021
Nasional Ber-ISSN
29 JP 11 JP 40 JP

Semarang, 10 Februari 2022


Chief Committee Gurujuara.com,

Rubyanto Prabowo, S.Pd


PANITIA PELATIHAN MEMBANGUN KELAS MASA DEPAN
Kerjasama GuruJuara – ClassPoint – eGuru – GuruPintar – English62
Gg. Kenari No. 32 Patemon Gunungpati, Semarang (50228)
Email: gurujuaraofficial@gmail.com, Nomor Telp. : 082132961814

Nomor : 002/ADM.02/GURUJUARA/VII/2021
Lampiran : 1 Lembar
Perihal : Pelatihan Membangun Kelas Masa Depan

Yth. Pimpinan Sekolah/ Perguruan Tinggi/ Instansi

SMPN SATAP 4 TIWORO UTARA

Di Tempat

Dengan hormat,

Bersama ini kami sampaikan bahwa guru juara bekerja sama dengan ClassPoint, eGuru, GuruPintar,
dan English62 akan menyelenggarakan “Pelatihan Membangun Kelas Masa Depan” yang akan
diselenggarakan secara online, pada:
Hari/ Tanggal : Rabu – Minggu / 14-18 Juli 2021
Waktu : 13.00 – 15.00 WIB
Keterangan : Jadwal setiap pertemuan terlampir
Sehubungan dengan hal tersebut, kami mengharap Bapak/Ibu dapat menugaskan guru di
sekolah/madrasah/instansi yang Bapak/Ibu pimpin untuk mengikuti Pelatihan tersebut. Demikian
undangan ini kami sampaikan. Atas perhatian dan partisipasinya kami ucapkan terima kasih.

Semarang, 07 Juli
2021 Chief Committee,

Rubyanto Prabowo, S.Pd

Chief Executive Officer e-Guru.id

Heri Triluqman BS, M.Kom., M.Pd. Dr. John Yan


Lampiran Jadwal Kegiatan

JADWAL KEGIATAN
PELATIHAN MEMBANGUN KELAS MASA DEPAN
Instruktur Pelatihan :
1. Sofyan Andi, S.Si (Founder GuruPintar.web.id)
2. Riesintiya Aska (Country Manager ClassPoint Indonesia)
3. Sahid Agus Nur Hamid, M.Pd (Mentor Gurujuara.com/optimasiwhatsapp)
4. Heri Triluqman BS, M.Kom, M.Pd. (Founder heritriluqman.com)
5. Urip Muhayat WW, M.Pd (Dosen Universitas PGRI Yogyakarta)
6. Mr. Mekel Sugiarto C.FT (Founder Sejuta Kampung Inggris & English62.com)
Aplikasi yang digunakan : Ms. Powerpoint, Zoom dan Youtube
Materi Jam Pelajaran (JP)
Waktu Materi Media
ke- Teori Praktek Evaluasi Jumlah
Rabu, 14 Juli Inovasi Pembelajaran Digital Zoom Meeting
1 2021 dan Interaktif dan Youtube 3 JP 4 JP 1 JP 8 JP

Whatsapp Auto For Edu :


Kamis, 15 Juli Zoom Meeting
2 2021 Alternatif Belajar Praktis 3 JP 4 JP 1 JP 8 JP
Masa Depan dan Youtube

Jumat, 16 Juli Peningkatan Kompetensi dan Zoom Meeting


3 2021 Personal Branding Guru dan Youtube 3 JP 4 JP 1 JP 8 JP

Sabtu, 17 Juli Cara Praktis Merancang Kelas Zoom Meeting


4 2021 Virtual 3 Dimensi dan Youtube 3 JP 4 JP 1 JP 8 JP

Minggu, 18 Juli Cara Revolusioner Belajar Zoom Meeting


5 2021 Bahasa Inggris dan Youtube 3 JP 4 JP 1 JP 8 JP

15 JP 20 JP 5 JP 40 JP

Semarang, 07 Juli
2021 Chief Committee,

Rubyanto Prabowo, S.Pd

Chief Executive Officer e-Guru.id

Heri Triluqman BS, M.Kom, M.Pd. Dr. John Yan


Nomor : 106/KGT.01/EGURUID/I/2022
Lamp : 5 lembar
Perihal : Undangan Peserta DIKLAT Nasional

Yth. Pimpinan Sekolah/ Perguruan Tinggi/ Instansi


SMPN SATAP 4 TIWORO UTARA
Di Tempat

Dengan hormat,
Bersama ini kami sampaikan bahwa e-guru.id akan menyelenggarakan DIKLAT Nasional dengan judul
"Menguatan Kompetensi Guru Menyongsong Kurikulum Paradigma Baru” yang akan
diselenggarakan secara online melalui Channel Eguru TV, pada:

Hari/ tanggal : Rabu - Sabtu/ 26 - 29 Januari 2022


Waktu : Pukul 13.30 – 15.30 WIB
Keterangan : Jadwal setiap pertemuan terlampir

Sehubungan dengan hal tersebut, kami mengharap Bpk/Ibu dapat menugaskan guru di sekolah/madrasah
yang Bpk/Ibu pimpin untuk mengikuti DIKLAT Nasional tersebut.
Demikian undangan ini kami sampaikan. Atas perhatian dan partisipasinya kami ucapkan terima kasih.

Semarang, 18 Januari 2022

Heri Triluqman BS, M.Kom, M.Pd.


TERM OF REFERENCE DIKLAT NASIONAL e-Guru.id

“Menguatkan Kompetensi Guru Menyongsong Kurikulum Paradigma

Baru” Pelaksanaan pada tanggal 26-29 Januari 2022

1. Tujuan Acara :

Kegiatan DIKLAT Nasional dilaksanakan oleh e-Guru.id bertujuan untuk berbagi hal tentang
kebijakan kurikulum baru di tahun 2022, apakah masih sama adanya dengan tahun-tahun
sebelumya ataukah berbeda dalam implementasinya. Oleh karena itu, dalam mempersiakan
adanya kebijakan baru ini, pendidik semestinya siap siaga untuk menghadapi perubahan
dengan meningkatkan kompetensinya untuk terus belajar dan menimba ilmu sebagai upaya
semangat baru dalam mengajar baik secara online maupun offline.

2. Target Audience :

-Guru-Guru di Seluruh Indonesia

-Praktisi Pendidikan

-Mahasiswa/Calon Pendidik

-UMUM
Wisma Atlet Gebyok No 4 Rt 05/Rw 03, Kelurahan Ngijo, Gunungpati, Semarang, 50228
Telp : 0815 7534 5555, Email: eguruid.digital@gmail.com , website: http://www.e-guru.id

SUSUNAN ACARA DIKLAT NASIONAL

Menguatkan Kompetensi Guru Menyongsong Kurikulum Paradigma Baru

Rabu-Sabtu, 26-29 Januari 2022

SUSUNAN ACARA
No. Waktu (WIB) Acara PJ Tambahan
Rabu, 26 Januari 2022
1. Keynote Speaker : Ir. Hj. Hevearita Gunaryanti Rahayu, M.Sos
(Wakil Walikota Semarang)

Judul Diklat : Guru Kompeten Siap Siaga Menghadapi Kurikulum Paradigma Baru
Instruktur: Prof. Dr. H. Said Hamid Hasan, MA
(Guru Besar Universitas Pendidikan Indonesia)

12.30 – 12.35 Share Daftar Hadir Panitia Laily Rahmah, S.Pd.


12.35 – 12.40 Share Link Youtube Panitia Laily Rahmah, S.Pd
12.40 – 12.45 Koneksi Software Live Panitia Denta Septian P, S.Pd
Streaming
12.45 – 12.50 Zoom Meeting On Panitia Denta Septian, S.Pd
12.50 – 12.55 Sapa Audience MC Fany
12.55 – 13.00 Menyanyikan Lagu Dirigen Dewi Masruroh, S.Pd
Indonesia Raya
13.00 – 13.05 Sapa Audience MC Fany
13.05 – 13.10 Sambutan dan CEO e- Bp. Heri Triluqman,
Sekaligus pembukaan Guru.id M.Kom,.M.Pd
diklat
13.10 – 13.15 Sapa Audience dan MC Fany
Pembacaan CV Moderator
13.15 – 13.25 Sapa Audience dan Moderator Dwi Astuti, S.Pd., C.Md
Pembacaan CV Keynote
Speaker
Wisma Atlet Gebyok No 4 Rt 05/Rw 03, Kelurahan Ngijo, Gunungpati, Semarang, 50228
Telp : 0815 7534 5555, Email: eguruid.digital@gmail.com , website: http://www.e-guru.id

13.25 – 13.40 Peyampaian Keynote Ir.


Sambutan oleh Speaker Hj. Hevearita Gunaryanti
Keynote Speaker Rahayu, M.Sos
13.40 – 13.45 Pembacaan CV Moderator Dwi Astuti, S.Pd.,C.Md
Narasumber
Diklat
13.45 – 14.45 Penyampaian Materi 1 Narasumber Prof. Dr.H. Said Hamid
Diklat oleh Narasumber Hasan, MA
14.45 – 15.30 Tanya Jawab Peserta Moderator Dwi Astuti, S.Pd.,C.Md
Diklat
15.30 – 15.45 Post Test Materi 1 Moderator Dwi Astuti, S.Pd.,C.Md
(Telegram)
15.45 – 15.50 Penutup Moderator Dwi Astuti, S.Pd.,C.Md
15.50 – 16.00 Lain-lain (Foto Bersama) MC Fany

2. Judul Diklat: Kompetensi Guru Meningkat, Naik Pangkat Lebih


Cepat Instruktur : Dr. Bunyamin, M.Pd
(Ketua YPLP PT PGRI Kota Semarang)

No. Waktu (WIB) Acara PJ Tambahan


Kamis, 27 Januari 2022
12.35 – 12.40 Share Link Youtube Panitia Laily Rahmah, S.Pd
12.30 – 12.35 Share Daftar Hadir Panitia Laily Rahmah, S.Pd
12.40 – 12.50 Koneksi Software Live Panitia Denta Septian P, S.Pd.
Streaming
12.50 – 13.00 Cek Modul Distribusi ke Panitia Laily Rahmah, S.Pd.
Peserta
13.00 – 13.05 Zoom Meeting On Panitia Denta Septian P, S.Pd.
13.05 – 13.20 Sapa Audience dan MC Fany
Pembacaan CV Moderator
13.20 – 13.30 Pembacaan CV Moderator Dewi Masruroh, S.Pd.,C.Md
Narasumber
13.30 – 14.30 Peyampaian Materi Narasumber Dr. Bunyamin, M.Pd
Pelatihan oleh
Narasumber
14.30 – 15.15 Tanya Jawab Peserta Moderator Dewi Masruroh, S.Pd
15.15 – 15.25 Post Test Materi 2 Moderator Dewi Masruroh, S.Pd
(Telegram)
15.25 – 15.30 Penutup Moderator Dewi Masruroh, S.Pd
Lain-lain (Foto Bersama) MC Fany

Jumat, 28 Januari 2022

3. Judul Diklat : Menguatkan Kompetensi Guru Menyongsong Kurikulum Paradigma Baru


Instruktur : Marjito, S.Pd (Instruktur e-Guru.id)
12.30 – 12.35 Share Daftar Hadir Panitia Laily Rahmah, S.Pd
12.35 – 12.40 Share Link Youtube Panitia Laily Rahmah, S.Pd
12.40 – 12.50 Koneksi Software Panitia Denta Septian P, S.Pd.
Live Streaming
12.50 – 13.00 Cek Modul Distribusi ke Panitia Laily Rahmah, S.Pd
Peserta
13.00 – 13.05 Zoom Meeting On Panitia Denta Septian P, S.Pd.
13.05 – 13.20 Sapa Audience dan MC Fany
Pembacaan CV Moderator
13.20 – 13.30 Pembacaan CV Moderator Dwi Astuti, S.Pd.,C.Md
Narasumber
13.30 – 14.30 Peyampaian Materi Diklat Narasumber Marjito, S.Pd
Narasumber
14.30 – 15.00 Tanya Jawab Peserta Moderator Dwi Astuti, S.Pd.,C.Md
15.00 – 15.10 Sapa Audience Moderator Dwi Astuti, S.Pd.,C.Md
15.10 – 15.20 Post Test Materi 3 Moderator Dwi Astuti, S.Pd.,C.Md
(Telegram)
15.20 – 15.30 Penutup Moderator Dwi Astuti, S.Pd.,C.Md
15.30 – 15.45 Lain-Lain (Foto Bersama) MC Fany
Sabtu, 29 Januari 2022

4. Judul Diklat : Pengembangan Soft Skill Guru Dalam Mendalami Karakter Siswa
Instruktur: Nur Widiasmara, S.Psi.,M.Psi.,Psikolog
(Dosen Psikologi Universitas Islam Indonesia)

12.30 – 12.35 Share Daftar Hadir Panitia Laily Rahmah, S.Pd


12.35 – 12.40 Share Link Youtube Panitia Laily Rahmah, S.Pd
12.40 – 12.50 Koneksi Software Panitia Denta Septian P, S.Pd.
Live Streaming
12.50 – 13.00 Cek Modul Distribusi ke Panitia Laily Rahmah, S.Pd
Peserta
13.00 – 13.05 Zoom Meeting On Panitia Denta Septian P, S.Pd.
13.05 – 13.20 Sapa Audience dan MC Fany
Pembacaan CV Moderator
13.20 – 13.30 Pembacaan CV Moderator Dewi Masruroh, S.Pd.
Narasumber
13.30 – 14.30 Peyampaian Materi Diklat Narasumber Nur Widiasmara,
Narasumber S.Psi.,M.Psi.,Psikolog
14.30 – 15.00 Tanya Jawab Peserta Moderator Dewi Masruroh, S.Pd.
15.00 – 15.10 Sapa Audience Moderator Dewi Masruroh, S.Pd.
15.10 – 15.20 Post Test Materi 3 Moderator Dewi Masruroh, S.Pd.
(Telegram)
15.20 – 15.30 Penutup Moderator Dewi Masruroh, S.Pd.
15.30 – 15.45 Lain-Lain (Foto Bersama) MC Fany

Semarang, 18 Januari 2022


Chief Executive Officer

Heri Triluqman BS, M.Kom, M.Pd


Evi Marsuki, S.Pd.
SMPN SATAP 4 TIWORO UTARA
Evi Marsuki, S. Pd.
SMP NEGERI SATAP 4 TIWORO UTARA
JAM PELAJARAN (JP)
NO. MATERI
Teori Praktik

1. Kebijakan Kurikulum Prototipe 3 5

2. Pembelajaran Paradigma Baru dalam Kurikulum Prototipe 3 5

Perangkat Ajar Kurikulum Prototipe


3. 4 5
(Capaian Pembelajaran dan Alur Tujuan Pembelajaran)

Perangkat Ajar dalam Implementasi Kurikulum Prototipe


4. 4 6
(Modul Ajar)

Jumlah 14 JP 21 JP

Total Jam Pelajaran 35 JP


Evi Marsuki, S. Pd
SMPN SATAP 4 TIWORO UTARA
Evi Marsuki, S.Pd
SMPN Satap 4 Tiworo Utara
Evi Marsuki, S.Pd.
SMPN SATAP 4 TIWORO UTARA
PEMERINTAH KABUPATEN MUNA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI SATAP 4 TIWORO UTARA
Desa Tasipi, Kecamatan Tiworo Utara, Kabupaten Muna Barat

SURAT TUGAS
Nomor:

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : Syaharuddin, S.Pd., M.Pd.
NIP : 19710426 199802 1 002
Pangkat/Gol. : Pembina Tk.I / IV/b
Jabatan : Kepala Sekolah
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Dengan ini menugaskan kepada:


Nama : Evi Marsuki, S.Pd
NIP : 19880907 201903 2 012
Pangkat/Gol. : Penata Muda /IIIa
Jabatan : Guru Pertama
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Untuk mengikuti kegiatan WEBINAR dengan tema “Menyambut Tahun Ajaran Baru
2020/2021 di Masa New Normal” yang diselenggarakan oleh Sekolah Guru Indonesia Provinsi
Sulawesi Tenggara bekerja sama dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Sulawesi Tenggara ,
pada:
Hari : Kamis
Tanggal : 09 Juli 2020
Waktu : Pukul 08:30 s/d 12:00 WITA
Tempat: Via Zoom Meeting

Demikian tugas ini diberikan untuk dilaksanakan dengan sebaik-baiknya.


Tasipi, 07 Juli 2021
Kepala Sekolah

SYAHARUDDIN, S.Pd.,M.Pd
NIP. 19710426 1998802 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN MUNA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI SATAP 4 TIWORO UTARA
Desa Tasipi, Kecamatan Tiworo Utara, Kabupaten Muna Barat

SURAT KETERANGAN
Nomor:

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : Syaharuddin, S.Pd., M.Pd.
NIP : 19710426 199802 1 002
Pangkat/Gol. : Pembina Tk.I / IV/b
Jabatan : Kepala Sekolah
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Dengan ini dijelaskan dengan sesungguhnya bahwa yang tersebut di bawah ini:
Nama : Evi Marsuki, S.Pd
NIP : 19880907 201903 2 012
Pangkat/Gol. : Penata Muda /III/a
Jabatan : Guru Pertama
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Adalah benar telah mengikuti kegiatan WEBINAR dengan tema “Menyambut Tahun Ajaran
Baru 2020/2021 di Masa New Normal” yang diselenggarakan oleh Sekolah Guru Indonesia
Provinsi Sulawesi Tenggara bekerja sama dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Sulawesi
Tenggara , pada Kamis 09 Juli 2020.

Demikian surat keterangan ini dibuat untuk dipergunakan seperlunya.

Tasipi, 10 Juli 2021


Kepala Sekolah

SYAHARUDDIN, S.Pd.,M.Pd
NIP. 19710426 1998802 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN MUNA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI SATAP 4 TIWORO UTARA
Desa Tasipi, Kecamatan Tiworo Utara, Kabupaten Muna Barat

SURAT TUGAS
Nomor:

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : Syaharuddin, S.Pd., M.Pd.
NIP : 19710426 199802 1 002
Pangkat/Gol. : Pembina Tk.I / IV/b
Jabatan : Kepala Sekolah
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Dengan ini menugaskan kepada:


Nama : Evi Marsuki, S.Pd
NIP : 19880907 201903 2 012
Pangkat/Gol. : Penata Muda /IIIa
Jabatan : Guru Pertama
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Untuk mengikuti kegiatan Pelatihan dengan tema “Membangun Kelas Masa Depan” yang
diselenggarakan oleh GuruJuara.com, ClassPoint.io, e-Guru.id, GuruPintar.web.id dan
English26.com pada:
Hari : Rabu - Minggu
Tanggal : 14 - 18 Juli 2021
Waktu : Pukul 13:00 s/d 15:00 WIB
Tempat: Via Zoom Meeting dan Live Streaming Youtube

Demikian tugas ini diberikan untuk dilaksanakan dengan sebaik-baiknya.

Tasipi, 12 Juli 2021


Kepala Sekolah

SYAHARUDDIN, S.Pd.,M.Pd
NIP. 19710426 1998802 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN MUNA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI SATAP 4 TIWORO UTARA
Desa Tasipi, Kecamatan Tiworo Utara, Kabupaten Muna Barat

SURAT KETERANGAN
Nomor:

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : Syaharuddin, S.Pd., M.Pd.
NIP : 19710426 199802 1 002
Pangkat/Gol. : Pembina Tk.I / IV/b
Jabatan : Kepala Sekolah
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Dengan ini dijelaskan dengan sesungguhnya bahwa yang tersebut di bawah ini:
Nama : Evi Marsuki, S.Pd
NIP : 19880907 201903 2 012
Pangkat/Gol. : Penata Muda /III/a
Jabatan : Guru Pertama
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Adalah benar telah mengikuti kegiatan Pelatihan dengan tema “Membangun Kelas Masa
Depan” yang diselenggarakan oleh GuruJuara.com, ClassPoint.io, e-Guru.id, GuruPintar.web.id
dan English26.com pada Rabu, 14 Juli 2021 s/d Minggu 18 Juli 2021.

Demikian surat keterangan ini dibuat untuk dipergunakan seperlunya.

Tasipi, 19 Juli 2021


Kepala Sekolah

SYAHARUDDIN, S.Pd.,M.Pd
NIP. 19710426 1998802 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN MUNA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI SATAP 4 TIWORO UTARA
Desa Tasipi, Kecamatan Tiworo Utara, Kabupaten Muna Barat

SURAT TUGAS
Nomor:

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : Maskulia, S.Pd
NIP : 19721808 200012 1 003
Pangkat/Gol. : Pembina Tk.I / IV/b
Jabatan : Kepala Sekolah
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Dengan ini menugaskan kepada:


Nama : Evi Marsuki, S.Pd
NIP : 19880907 201903 2 012
Pangkat/Gol. : Penata Muda /IIIa
Jabatan : Guru Pertama
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Untuk mengikuti kegiatan diklat nasional dengan tema “Menguatkan Kompetensi Guru
Menyongsong Kurikulum Paradigma Baru” yang diselenggarakan oleh e-Guru.id pada:
Hari : Rabu - Sabtu
Tanggal : 26 – 29 Januari 2022
Waktu : Pukul 13:30 s/d 15:30 WIB
Tempat: Via Zoom Meeting dan Live Streaming Youtube

Demikian tugas ini diberikan untuk dilaksanakan dengan sebaik-baiknya.


Tasipi, 24 Januari 2022
Kepala Sekolah

MASKULIA, ,S.Pd
NIP.19720818 200012 1 003
PEMERINTAH KABUPATEN MUNA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI SATAP 4 TIWORO UTARA
Desa Tasipi, Kecamatan Tiworo Utara, Kabupaten Muna Barat

SURAT KETERANGAN
Nomor:

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : Maskulia, S.Pd
NIP : 19721808 200012 1 003
Pangkat/Gol. : Pembina Tk.I / IV/b
Jabatan : Kepala Sekolah
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Dengan ini dijelaskan dengan sesungguhnya bahwa yang tersebut di bawah ini:
Nama : Evi Marsuki, S.Pd
NIP : 19880907 201903 2 012
Pangkat/Gol. : Penata Muda /III/a
Jabatan : Guru Pertama
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Adalah benar telah mengikuti kegiatan diklat nasional dengan tema “Menguatkan Kompetensi
Guru Menyongsong Kurikulum Paradigma Baru” yang diselenggarakan oleh e-Guru.id pada
Rabu, 26 Januari s/d Sabtu, 29 Januari 2022.

Demikian surat keterangan ini dibuat untuk dipergunakan seperlunya.

Tasipi, 31 Januari 2022


Kepala Sekolah

MASKULIA, ,S.Pd
NIP.19720818 200012 1 003
PEMERINTAH KABUPATEN MUNA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI SATAP 4 TIWORO UTARA
Desa Tasipi, Kecamatan Tiworo Utara, Kabupaten Muna Barat

SURAT TUGAS
Nomor:

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : Maskulia, S.Pd
NIP : 19721808 200012 1 003
Pangkat/Gol. : Pembina Tk.I / IV/b
Jabatan : Kepala Sekolah
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Dengan ini menugaskan kepada:


Nama : Evi Marsuki, S.Pd
NIP : 19880907 201903 2 012
Pangkat/Gol. : Penata Muda /IIIa
Jabatan : Guru Pertama
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Untuk mengikuti kegiatan diklat diklat dengan tema “Memahami Kebijakan Kurikulum
Prototipe dan Latihan Merancang Pembelajarannya” yang diselenggarakan oleh e-Guru.id
secara daring pada:
Hari : Sabtu - Selasa
Tanggal : 05 - 08 Februari 2022
Waktu : Pukul 13:30 s/d 15:00 WIB
Tempat: Via Zoom Meeting dan Live Streaming Youtube

Demikian tugas ini diberikan untuk dilaksanakan dengan sebaik-baiknya.

Tasipi, 31 Januari 2022


Kepala Sekolah

MASKULIA, ,S.Pd
NIP.19720818 200012 1 003
PEMERINTAH KABUPATEN MUNA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI SATAP 4 TIWORO UTARA
Desa Tasipi, Kecamatan Tiworo Utara, Kabupaten Muna Barat

SURAT KETERANGAN
Nomor:

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : Maskulia, S.Pd
NIP : 19721808 200012 1 003
Pangkat/Gol. : Pembina Tk.I / IV/b
Jabatan : Kepala Sekolah
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Dengan ini dijelaskan dengan sesungguhnya bahwa yang tersebut di bawah ini:
Nama : Evi Marsuki, S.Pd
NIP : 19880907 201903 2 012
Pangkat/Gol. : Penata Muda /III/a
Jabatan : Guru Pertama
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Adalah benar telah mengikuti kegiatan diklat dengan tema “Memahami Kebijakan Kurikulum
Prototipe dan Latihan Merancang Pembelajarannya” yang diselenggarakan oleh e-Guru.id
secara daring pada Sabtu, 5 Februari s/d Selasa, 8 Februari 2022.

Demikian surat keterangan ini dibuat untuk dipergunakan seperlunya.

Tasipi, 10 Februari 2022


Kepala Sekolah

MASKULIA, ,S.Pd
NIP.19720818 200012 1 003
PEMERINTAH KABUPATEN MUNA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI SATAP 4 TIWORO UTARA
Desa Tasipi, Kecamatan Tiworo Utara, Kabupaten Muna Barat

SURAT TUGAS
Nomor:

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : Maskulia, S.Pd
NIP : 19721808 200012 1 003
Pangkat/Gol. : Pembina Tk.I / IV/b
Jabatan : Kepala Sekolah
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Dengan ini menugaskan kepada:


Nama : Evi Marsuki, S.Pd
NIP : 19880907 201903 2 012
Pangkat/Gol. : Penata Muda /IIIa
Jabatan : Guru Pertama
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Untuk mengikuti kegiatan diklat diklat dengan tema “Langkah Mudah Membuat Publikasi
Ilmiah untuk Kenaikan Pangkat Guru” yang diselenggarakan oleh GuruJuara.com pada:
Hari : Selasa – Jum’at
Tanggal : 15 - 18 Februari 2022
Waktu : Pukul 19:00 s/d 20:30 WIB
Tempat: Via Zoom Meeting dan Live Streaming Youtube

Demikian tugas ini diberikan untuk dilaksanakan dengan sebaik-baiknya.

Tasipi, 10 Februari 2022


Kepala Sekolah

MASKULIA, ,S.Pd
NIP.19720818 200012 1 003
PEMERINTAH KABUPATEN MUNA BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI SATAP 4 TIWORO UTARA
Desa Tasipi, Kecamatan Tiworo Utara, Kabupaten Muna Barat

SURAT KETERANGAN
Nomor:

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : Maskulia, S.Pd
NIP : 19721808 200012 1 003
Pangkat/Gol. : Pembina Tk.I / IV/b
Jabatan : Kepala Sekolah
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Dengan ini dijelaskan dengan sesungguhnya bahwa yang tersebut di bawah ini:
Nama : Evi Marsuki, S.Pd
NIP : 19880907 201903 2 012
Pangkat/Gol. : Penata Muda /III/a
Jabatan : Guru Pertama
Satuan Kerja : SMPN Satap 4 Tiworo Utara

Adalah benar telah mengikuti kegiatan diklat dengan tema ““Langkah Mudah Membuat
Publikasi Ilmiah untuk Kenaikan Pangkat Guru” yang diselenggarakan oleh GuruJuara.com
pada Selasa, 15 Februari s/d Jum’at, 18 Februari 2022.

Demikian surat keterangan ini dibuat untuk dipergunakan seperlunya.

Tasipi, 10 Februari 2022


Kepala Sekolah

MASKULIA, ,S.Pd
NIP.19720818 200012 1 003

Anda mungkin juga menyukai