Anda di halaman 1dari 1

Contoh BB03-RK17a-RII.

4
15 Agustus 2019

TUGAS TUTORIAL KE-1/2/3*


KODE/NAMA/SKS MATA KULIAH: PDGK 4106/PENDIDIKAN IPS DI SD/3 Sks
PROGRAM STUDI PGSD (BI)

Nama Penulis : Marjoko, S. Pd, M. Pd


Nama Penelaah :
Status Pengembangan : Baru/Revisi**
Tahun Pengembangan : 2021.1

No Uraian Tugas Tutorial Skor Maksimal Sumber Tugas Tutorial


1. Ilmu geografi, sejarah, ekonomi dan sosiologi merupakan disiplin ilmu social. Sementara di 5 Modul 1
dalam masyarakat terdapat nilai, norma, seni, budaya dan bahasa. Uraikan Hakikat PIPS di SD !
2. Guru Pendidikan IPS SD perlu memahami arah tujuan pendidikan IPS di SD. Uraikan lima kriteria 20 Modul 1
yang hendaknya terintegrasi dan terinternalisasi dalam diri guru IPS SD ketika mengembangkan
materi pembelajaran IPS di SD !
3. Ada beberapa Landasan Filosofis Pengembangan Kurikulum Pendidikan IPS SD. Terangkan 20 Modul 1
perbedaan Aliran Filsafat Esensialisme dan Eklektikisme
4. Uraikan tentang Peristiwa, Fakta, Konsep dan Generalisasi Ilmu Sosial dalam Kurikulum Tingkat 20 Modul 2
Satuan Pendidikan (KTSP) !
5. Dalam Kurikulum IPS SD Tahun 2006 Kelas rendah terdapat Keterampilan Intelektual atau 20 Modul 2
Kemampuan Analisis yang dikembangkan. Uraikan tentang Keterampilan Intelektual atau
Kemampuan Analisis SD Kelas rendah !

6 Uraikan 3 Jenis Keterampilan dalam Kurikulum IPS SD Tahun 2006 pada Kelas tinggi ! 15 Modul 3

Anda mungkin juga menyukai