Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN KEGIATAN

Konsolidasi Akbar Menebas Team


Calon Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Meranti
MAHMUZIN TAHER – Drs. H. NURIMAN KHAIR, MH

MENEBAS TEAM
KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI
TAHUN 2020
BAB I
Pendahuluan

1.1. Pendahulun
A. Latar belakang
Kontestasi PILKADA (Pemilihan Kepala Daerah) sebagai bagian dari proses
penyelanggaraan pesta demokrasi. Beragam visi misi dari setiap pasangan calon yang ditawarkan
sebagai salah satu bentuk perhatian khusus terhadap daerah yang bakal mereka pimpin. Selain itu
hal ini juga sebagai salah satu daya tarik tersendiri bagi pasangan calon untuk merebut simpati
dari masyarakat. Beragam ide, gagasan, strategi yang dilaksanakan sebagai salah satu cara untuk
mendapatkan dukungan masyarakat dan memenangkan kontestasi PILKADA yang sedang
digelar. Keberhasilan dalam memperoleh dukungan dan kemenangan pada kontestasi PILKADA,
tidak terlepas dari perjuangan tim pemenangan sebagai perpanjangan tangan pasangan calon
untuk mendapatkan simpati masyarakat.
PILKADA Kabupaten Kepulauan Meranti yang akan digelar 9 Desember 2020 nanti,
maju sebagai salah satu pasangan calon bupati dan wakil bupati yakni Mahmuzin Taher
didampingi oleh Drs. H. Nuriman Khair, MH. Pasangan calon ini merupakan duet Pengusaha
dan Birokrat dengan Visi Menuju Negeri Bahari Sejahtera (MENEBAS). Program MENEBAS
yang ditawarkan ini agar benar-benar sampai di masyarakat dan berharap akan berdampak pada
perolehan dukungan nanti, perlu mendapatkan dukungan dari tim pemenagan sebagai pelantara
kepada masyaraka (pemilih). Hal ini tentu perlu diberikan pembekalan dan strategi khusus bagi
tim pemenangan untuk bergerak dilapangan menyampaikan pesan Paslon Bupati dan Wakil
Bupati Kepulauan Meranti Mahmuzin Taher – Drs. H. Nuriman Khair, MH.

B. Nama Kegiatan
Konsolidasi Akbar Menebas Team Calon Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Meranti
MAHMUZIN TAHER – Drs. H. NURIMAN KHAIR, MH
C. Tujuan
- Konsolidasi dan Pengukuhan Tim pemenangan
- Membangun Solidaritas dan budaya kerja Tim
- Menjalin komunikasi sesama sayap pemenangan
- Untuk Menguatkan strategi pemenangan pasangan Mahmuzin Taher dan Nuriman Khair
sebagai calon Bupati dan Wakil Bupati tahun 2020-2025

   
C. Manfaat
Adapun manfaat yaitu untuk menambah kualifikasi profesi seseorang kader gelora
sesuai dengan bidang kerjanya. Dengan kata lain, kegiatan ini dapat memberikan dan
meningkatkan kecakapan dan kualitas diri seseorang kader.
Selain itu, kegiatan ini juga dapat bermanfaat sebagai wadah dalam membangun
kemitraan, kebersamaan, dan kerjasama antar peserta. Kegiatan Deklarasi, Konsolidasi,
Workshop juga merupakan media yang efektif untuk mendiskusikan dan merumuskan
metode strategis serta mensosialisasikan suatu tujuan yang di capai.
BAB II

Pelaksanaan Kegiatan

2.1 Tahapan Persiapan.

A. Pembentukan panitia dan susunan panitia

Pembentukan kepantiaan di pilih dengan cara musyawarah antar kader partai gelora dan
terpilihlah keputusan diantara susunan panitia pelaksana sebagai berikut :

Pelindung : Iskandar S.Si

Ketua : Firmansyah Putra S.Pt

Sekertaris : Hendri irawan. S.Pd.I

Bendahara : Musa

B. Daftar peserta dan ketentuan peserta

Peserta yang hadir dalam acara konsolidasi yaitu :


1. Tokoh Masyarakat Meranti
2. Tim independent pemenangan
3. Sahabat MT-Beriman
4. Hulubalang 101 MT-Beriman
5. Puan 101 MT-Beriman
6. Kartini MT-Beriman
7. Sahabat Tani MT-Beriman
8. Sahabat Mileneal MT-Beriman
9. Sahabat Pelaut MT-Beriman
10. Srikandi MT-Beriman
11. Menebas Team MT-Beriman
12. Panitia Pelaksana
C. Daftar Hadir

Terlampir :

D. Daftar Pembicara

Adapun pembicara saat sosilaisasi dan konsulidasi yaitu dari :

1. Firmansyah Putra S.Pt Ketua DPD Partai Gelora Kab. Kep. Meranti
2. Iskandar S.Si Sekjend DPW Partai Gelora Provinsi Riau
3. Mahmuzin Taher Calon Bupati Kep, Meranti
4. Drs. Nuriman Khair MH Calon Wakil Bupati Kep. Meranti

E. Rincian Anggaran Belanja

Terlampir :

F. Susunan Acara

Sesi Pagi

1. Pembukaan Menyanyikan Lagu Indonesia Raya


2. Pembacaan Ayat Suci Al-Quran
3. Sambutan Ketua Pelaksana
4. Sambutan Ketua umum Tim independent
5. Sambutan Calon Bupati kep Meranti Mahmuzin Taher
6. Sambutan Calon Wakil Bupati Meranti Drs. Nuriman Khair MH.
7. Pengukuhan Tim independent pemenangan
8. Penutup dan Foto Bersama

Sesi siang

1. Dengar pendapat dari Tim sayap pemenangan


2. Materi konsolidasi
3. Foto bersama
4. Penyerahan akomodasi peserta

2.2. Tahapan Pelaksanaan

A. Pelaksanaan kegiatan

Kegiatan dilakanakan pada :


Hari/Tanggal : Minggu, 13 September 2020

Waktu : 08:00 – 16:00 Wib, Bertempat di Gedung Sunly, Jalan Ibrahin No.03

B. Realisasi anggaran

Terlampir :

C. Dokumentasi kegiatan

Terlampir :

D. Dokumentasi penggunaan anggaran

Terlampir :

2.3 Evaluasi Kegiatan

A. Kendala

Kendala yang ada saat dan sesudah kegiatan berlangsung:

1. Pengiriman data masing-masing tim sayap pemenangan kurang lengkap


2. Koordinasi antar anggota tim pemenangan kurang baik
3. Nama yang diusul dan nama yg hadir ada yg berbeda
4. Banyak perserta dari luar kuota yang ikut sehingga menambah Biaya
5. Peserta banyak yang menginap di luar perencanaan awal, sehingga harus mengeluarkan
biaya tambahan.

B. Rekomendasi atas kendala

Harapan kedepan agar data peserta dari masing-masing tim sayap pemenangan bisa lebih
lengkap supaya terkordinir dan para peserta yg diluar tim bisa didisiplinkan, Sehingga tepat
sasaran untuk akomodasi peserta dan persiapan menginap untuk peserta yang jauh.
BAB III

Rencana Tindak Lanjut

Setelah konsolidasi dilaksanakan seluruh Tim pemenangan melengkapi data anggota


pemenangan, mengisi biodata dan nomor handphone yg bisa dihubungi.

BAB IV

Penutup

Demikianlah laporan pelaksanaan Kegiatan konsolidasi Akbar Menebas Team, oleh Tim
independent calon bupati dan wakil bupati kabupaten Kepulauan Meranti tahun 2020 kami
laporkan, atas perhatian Bapak di ucapkan terima kasih.

a. Saran

Semoga laporan ini bisa menjadi bahan pertimbangan untuk membuat suatu kegiatan yang akan
datang dan bisa digunakan sebagai mana mestinya.

b. Kesimpulan

Kegiatan ini sudah bisa berjalan dengan baik, meskipun terdapat berbagai hambatan selama pelaksanaannya.
Jumlah anggaran dan kondisi wilayah kurang baik karana wabah penyakit covid 19 sehingga pesertanya
terbatas, akan tetapi tidak menjadi hambatan serta tidak mengurangi semangat juang untuk memenangkan
pasangan Mahmuzin Taher dan Nuriman Khair.

Lampiran :

KEGIATAN
Deklarasi, Konsolidasi, Workshop dan training
pemenangan Gelora MT-NK
DEWAN PIMPINAN DAERAH
PARTAI GELOMBANG RAKYAT (GELORA)

KABUPATEN KEPULAUAN MERANTI


TAHUN 2020
BAB I
Pendahuluan

1.1. Pendahulun
A. Latar belakang
Partai politik memiliki peranan yang sangat penting dalam sistem politik Indonesia
apalagi dalam proses pelaksanaan demokrasi khususnya demokrasi perwakilan. Partai politik
melalui anggota-anggotanya yang duduk di lembaga legislatif maupun eksekutif mewakili rakyat
untuk memperjuangkan kepentingan rakyat bersama yang dipilih melalui pemilihan umum
(pemilu), sekaligus juga menjadi saluran partisipasi politik bagi warga negara untuk ikut serta
mempengaruhi pengambilan keputusan oleh pemerintah. Pentingnya peran partai politik dalam
demokrasi perwakilan (menyiapkan calon pemimpin dan menyiapkan rencana pola dan arah
kebijakan publik).
Partai politik (parpol) adalah suatu organisasi nasional yang dibentuk oleh sekelompok
warga negara Indonesia yang mempunyai kesamaan kehendak dan cita cita untuk
memperjuangkan kepentingan rakyat, hal ini tertuang dalam Pasal 1 ayat (1) Undang-undang
(UU) Nomor 2 Tahun 2011 tentang Partai Politik. Sebagai suatu organisasi tentunya partai
politik memiliki tujuan, fungsi, hak, kewajiban, serta kegiatan politik yang meliputi operasional
sekretariatan, pendidikan politik dan kaderisasi, konsolidasi organisasi, unjuk publik, perjalanan
dinas pengurus, dan kegiatan kampanye-kampanyenya, dimana semua kegiatan tersebut
memerlukan uang atau dana yang cukup besar agar fungsi partai politik dapat berjalan.

B. Nama Kegiatan
Deklarasi, Konsolidasi, Workshop dan training pemenangan Gelora MT-NK

C. Tujuan
- Konsolidasi dan do'a bersama
- Membangun Rasa solidaritas internal anggota gelora
- Menjalin komunikasi langsung antara anggota
- Untuk mengetahui strategi memenangkan pasangan Mahmuzin Taher dan Nuriman Khair
sebagai calon Bupati dan Wakil Bupati tahun 2020-2025

   
C. Manfaat
Adapun manfaat yaitu untuk menambah kualifikasi profesi seseorang kader gelora
sesuai dengan bidang kerjanya. Dengan kata lain, kegiatan ini dapat memberikan dan
meningkatkan kecakapan dan kualitas diri seseorang kader.
Selain itu, kegiatan ini juga dapat bermanfaat sebagai wadah dalam membangun
kemitraan, kebersamaan, dan kerjasama antar peserta. Kegiatan Deklarasi, Konsolidasi,
Workshop juga merupakan media yang efektif untuk mendiskusikan dan merumuskan
metode strategis serta mensosialisasikan suatu tujuan yang di capai.

BAB II

Pelaksanaan Kegiatan

2.1 Tahapan Persiapan.

A. Pembentukan panitia dan susunan panitia

Pembentukan kepantiaan di pilih dengan cara musyawarah antar kader partai gelora dan
terpilihlah keputusan diantara susunan panitia pelaksana sebagai berikut :

Pelindung : Iskandar S.Si

Penangung Jawab : Firmansyah Putra S.Pt

Ketua : Hendri Irawan

Sekertaris : Nurasikin

Bendahara : Musa

B. Daftar peserta dan ketentuan peserta

Peserta yang hadir dalam acara sosilaisasi dan konsulidasi yaitu pengurus DPC partai gelora se-
kabupaten kepulauan meranti

C. Daftar Undangan

Terlampir :
D. Daftar Pembicara

Adapun pembicara saat sosilaisasi dan konsulidasi yaitu dari :

5. Firmansyah Putra S.Pt Ketua DPD Partai Gelora Kab. Kep. Meranti
6. Iskandar S.Si Sekjend DPW Partai Gelora Provinsi Riau
7. Drs. Nuriman Khair MH Calon Wakil Bupati Kep. Meranti

E. Rencana Anggaran Biaya

Terlampir :

F. Metodelogi Pelaksanaan

Tabel Metodologi pelaksanaan kegiatan

No Materi Metode Evaluasi Alokasi Waktu


1 Deklarasi
2 Rapat & Diskusi
3 Training
4 WorkShop

G. Susunan Acara

9. Pembukaan Menyanyikan Lagu Indonesia Raya


10. Pembacaan Ayat Suci Al-Quran
11. Sambutan Ketua DPD Partai Gelora Meranti
12. Sambutan Sekretaris DPW Partai Gelora Riau
13. Sambutan & Arahan Calon Wakil Bupati Meranti Drs. Nuriman Khair MH
14. Penutup dan Foto Bersama

2.2. Tahapan Pelaksanaan

A. Pelaksanaan kegiatan

Kegiatan dilakanakan pada :

Hari/Tanggal : Sabtu, 12 September 2020

Waktu : 11:00 – 23:00 Wib, Bertempat di Hotel Diva Jl diponegoro lantai Lima
B. Realisasi anggaran

Terlampir :

C. Dokumentasi kegiatan

Terlampir :

D. Dokumentasi penggunaan anggaran

Terlampir :

2.3 Evaluasi Kegiatan

A. Kendala

adapun kendala saat kegiatan yaitu banyak perserta dari luar undangan yang ikut serta, dan
peserta banyak yang menginap di luar perencanaan awal, sehingga harus mengeluarkan biaya
tambahan.

B. Rekomendasi atas kendala

sebaiknya kedepannya agar lebih di data berapa peserta yang hadir agar bisa terkordinir dan
mendisiplinkan para peserta agar menginap di tempat yang disediakan.

BAB III

Rencana Tindak Lanjut

Dijabarkan rencana tindak lanjut atas kegiatan yang telah dilaksanakan

BAB IV

Penutup
Demikian hasil pelaksanaan Kegiatan Rapat Koordinasi Dan Konsolidasi DPD Partai Gelora
kabupaten Kepulauan Meranti tahun 2020 kami laporkan, atas perhatian Bapak di ucapkan
terima kasih.

c. Saran

Semoga laporan ini bisa menjadi bahan pertimbangan untuk membuat suatu kegiatan yang akan
datang dan bisa digunakan sebagai mana mestinya.

d. Kesimpulan

Kegiatan ini sudah bisa berjalan dengan baik, meskipun terdapat berbagai hambatan selama pelaksanaannya.
Jumlah anggaran dan kondisi wilayah kurang baik karana wabah penyakit covid 19 sehingga pesertanya
terbatas, akan tetapi tidak menjadi hambatan serta tidak mengurangi semangat juang untuk memenangkan
pasangan Mahmuzin Taher dan Nuriman Khair.

Lampiran :

Anda mungkin juga menyukai