Anda di halaman 1dari 1

KESIMPULAN

Kelompok kami memilih Krisis Tiroid et causa Grave’s disease sebagai


diagnosis klinis. Krisis tiroid dipilih karena pada hasil anamnesis pasien terdapat
keluhan jantung berdebar-debar, sesak, berkeringat, BB turun, diare, gemetar, kepala
berdenyut, mudah lelah, lemas, dan penurunan nafsu makan. Setelah itu, dari hasil
pemeriksaan fisiknya, tekanan darah, nadi, RR dan suhu meningkat; mata
eksoftalmus; peningkatan JVP; pembesaran leher, dapat bergerak saat menelan, difus,
bruit (+); pembesaran jantung; ekstremitas hangat dan lembab, tremor, edema tungkai
(+/+), dermatopati (+/+). Dan saat dilakukan pemeriksaan penunjang, ditemukan
karena FT4 meningkat dan TSH menurun sehingga semakin memperkuat diagnosis
klinis, yaitu krisis tiroid yang merupakan komplikasi dari hipertiroidisme dan pada
pasien di skenario disebabkan karena penyakit Graves.

Anda mungkin juga menyukai