Anda di halaman 1dari 60

TAHUN 2019/2020

1 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Lembaga Pengembangan Kemahasiswaan dan Alumni
Divisi Pengembangan Minat dan Bakat Mahasiswa
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Jl. Brawijaya, Tamantirto, D.I. Yogyakarta 55183 Indonesia
Gedung Student Center
Telepon: +62 274-387656 ext 484
Email: lpka@umy.ac.id

© 2020 LPKA
Cover photo © Unit Kegiatan Mahasiswa Dram Corps

http://lpka.umy.ac.id

i | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


TAHUN 2019/2020

i | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Lembaga Pengembangan Kemahasiswaan dan Alumni
Divisi Pengembangan Minat dan Bakat Mahasiswa
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Jl. Brawijaya, Tamantirto, D.I. Yogyakarta 55183 Indonesia
Gedung Student Center
Telepon: +62 274-387656 ext 484
Email: lpka@umy.ac.id

© 2020 LPKA
Cover photo © Unit Kegiatan Mahasiswa Dram Corps

http://lpka.umy.ac.id

ii | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Lembaga Mahasiswa 1
• Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM-KM) 2
• Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM-KM) 3
• Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Koordinator Komisariat (KORKOM) 5

Unit Kegiatan Kesenian 7


• UKM Seni Suara SSV (Sun Shine Voice) 8
• UKM Teater ”Tangga” 10
• UKM Kine Klub 11
• UKM Drum Corps 12
• UKM Musik 13
• UKM Fotografi RPC (Release Photography Club) 14
• UKM Seni Tari dan Karawitan (Sentakamudya) 15
• UKM Sang Surya Philharmonic 16

Unit Kegiatan Olah Raga 17


• UKM Sepak Bola 18
• UKM Tenis Meja 19
• UKM Bulutangkis 20
• UKM Bola Basket 21
• UKM Tae Kwon Do 22
• UKM Karate 23
• UKM Bola Volley 24

iii | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Unit Kegiatan Keilmuan 25
• UKM Kelompok Penelitian Mahasiswa 26
• UKM Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) ”Nuansa” 27
• UKM Pengembangan Bahasa Inggris SEA (Student English Activity) 28
• UKM Bahasa Arab Al Mujaddid 29
• UKM Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) 30

Unit Kegiatan Khusus 33


• UKM Mahasiswa Pecinta Alam (Mapala) 34
• UKM Korps Suka Rela Palang Merah Indonesia (KSR PMI) 35
• UKM Kerohanian Islam Jamaah Al-Anhar (JAA) 36
• UKM Koperasi Mahasiswa (Kopma) 37
• UKM Resimen Mahasiswa (Menwa) 38
• UKM Praja Muda karana (Pramuka) 40
• UKM Relawan 41

Unit Kegiatan Mahasiswa Berbasis Organisasi Otonom Muhammadiyah 43


• Hizbul Wathan (HW) 44
• Tapak Suci Putra Muhammadiyah 45

iv | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Prof. Hilman Latief, M.A., Ph.D
Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan, Alumni
dan Al-Islam Kemuhammadiyahan

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh dalam situasi pandemi Covid-19, berbagai kegiatan


kreativitas dan penalaran serta minat dan bakat terus
Alhamdulillah disertai kesyukuran kepada Allah SWT, dikembangkan sekaligus mengukir prestasi yang
yang senantiasa memberikan kita rahmat dan membanggakan.
rahimnya, buku Profil Organisasi Mahasiswa
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta dapat Berbagai macam kegiatan serta prestasi yang diraih
diterbitkan dan dibaca oleh seluruh civitas akademika tersebut tidak terlepas dari peran organisasi
dan juga oleh publikn secara umum. mahasiswa. Organisasi mahasiswa, yang terdiri dari
Lembaga Mahasiswa dan Unit Kegiatan Mahasiswa,
Sebagai calon pemimpin masa depan, mahasiswa merupakan wadah paling strategis dalam
perlu mengembangkan kualitas dan potensi diri mengembangkan kualitas diri di luar kelas.
melalui berbagai kegiatan yang dinamis. Tidak cukup
sekedar aktif mengikuti kegiatan akademik di kelas Alhamdulillah, di antara dampak positif dari berbagai
saja, dan merasa puas dengan mendapatkan nilai prestasi mahasiswa berhasil menempatkan UMY
terbaik dalam indeks prestasi kumulatif. khususnya kinerja di bidang kemahasiswaan
menempati peringkat 14 nasional (perguruan tinggi
Untuk menjadi pemimpin dan pribadi dengan kualitas se-Indonesia) serta peringkat 1 perguruan tinggi
socially impactful, mahasiswa dituntut untuk dapat Muhammadiyah dan ‘Aisyiyah se-Indonesia dan juga
menguasai kemampuan softskill dalam berbagai hal di antara perguruan tinggi swasta di Daerah Istimewa
seperti leadership, social emphaty, teamnwork, serta Yogyakarta.
akhlaq Islami.
Semoga dengan terbitnya buku Profil Organisasi
Atas dasar dan tujuan itulah UMY terus berupaya Mahasiswa dapat memberikan manfaat serta dampak
mengembangkan berbagai program pengembangan positif bagi pembaca.
dan pembinaan kemahasiswaan, baik yang bersifat
individu maupun kelompok. Dengan harapan Saya ucapkan selamat kepada mahasiswa UMY yang
mahasiswa terus memiliki motivasi dalam mengukir telah berhasil mengharumkan nama UMY di
prestasi melalui berbagai kegiatan. panggung nasional. Kita semua berharap agar
prestasi yang telah dicapai saat ini dapat menjadi
Selama satu tahun terakhir, kami melihat inspirasi bagi civitas akademika untuk terus produktif
perkembangan keaktifan mahasiswa berjalan dengan dan bermanfaat.
cukup baik dan sangat dinamis. Meskipun sejak awal
tahun 2020 ini mahasiswa harus menyesuaikan diri Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarokatuh

v | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


vi | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY
Faris Al-Fadhat, M.A., Ph.D
Kepala Lembaga Pengembangan Kemahasiswaan
dan Alumni

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh Tahun 2020 ini Alhamdulillah kegiatan bidang


kemahasiswaan Universitas Muhammadiyah
Syukur serta puji hanya milik Allah yang senantiasa Yogyakarta menempati peringkat 14 nasional (dari
kita sanjungkan. Kami menyambut baik atas seluruh perguruan tinggi di Indonesia), dan peringkat
diterbitkannya buku Profil Organisasi Mahasiswa tersebut merupakan yang tertinggi (peringkat 1) jika
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. dibandingkan di antara seluruh perguruan tinggi
Muhamamdiyah dan 'Aisyiyah se-Indonesia.
Bidang kemahasiswaan merupakan salah satu pilar
paling penting di lingkungan Universitas Prestasi tersebut merupakan kerja Bersama dari
Muhammadiyah Yogyakarta, begitu juga di universitas seluruh mahasiswa, dan terkhusus seluruh Organisasi
lain pada umumnya, karena memainkan peran sentral Mahasiswa. Karena itu kami mengucapkan terima
dalam proses pengembangan berbagai aspek kasih dan selamat atas capaian seluruh mahasiswa
kreativitas, minat serta bakat mahasiswa, baik dalam ini, di mana Organisasi Mahasiswa mengambil peran
bidang ko-kulikuler maupun dalam bidang ekstra- penting.
kulikuler.
Terbitnya buku Profil Organisasi Mahasiswa ini dapat
Salah satu pilar utama kegiatan kemahasiswaan melengkapi capain kegiatan selama satu tahun
adalah keberadaan Lembaga Mahasiswa dan Unit terakhir. Semoga buku ini dapat diterima dengan baik,
Kegaitan Mahasiswa. Kegiatan yang diadakan serta dan memberikan gambaran atas kegiatan dan
proses regenerasi kepemimpinan memberikan capaian seluruh Lembaga Mahasiswa dan Unit
kontribusi penting dalam membangun kecakapan Kegaitan Mahasiswa selama ini.
soft-skill mahasiswa, khususnya terkait nilai-nilai
kepemimpinan, team work, sportifitas, dan empati Secara khusus saya ingin mengucapkan terima kasih
kemanusiaan. kepada seluruh pengurus Organisasi Mahasiswa
periode 2019/2020 yang sebentar lagi seluruhnya
Selain itu, kegiatan Unit Kegaitan Mahasiswa dengan akan demisioner. Pengabdian anda dalam bekerja dan
berbagai capaian preastasi dalam perlombaan, turut membersarkan organisasi akan menjadi amal
berkontribusi pada capaian prestasi Universitas secara kebaikan dan warisan baik bagi pengurus yang akan
keseluruhan. Hal ini mengingat begitu banyak prestasi datang.
yang diraih dari kegiatan yang diikuti oleh UKM, baik
pada tingkat regional, nasional, maupun internasional. Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarokatuh

vii | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


viii | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY
Rozikan, S.E.I., M.S.I.
Kepala Divisi Pengembangan Minat
dan Bakat Mahasiswa

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh Lembaga Mahasiswa dan Unit Kegiatan Mahasiswa


juga dapat menjadi wadah bagi para mahasiswa
Alhamdulillah buku Profil Organisasi Mahasiswa dalam mengembangkan softskill, leadership,
dapat terbit sehingga dapat dibaca oleh seluruh teamwork, dan mengenali potensi diri yang dimiliki.
civitas akademika Universitas Muhammadiyah
Yogyakarta (UMY) serta pembaca dari luar UMY. Tidak ada bakat yang terpendam jika kalian
bergabung bersama kami, pilih jalan bakat kalian di
Organisasi Mahasiswa yang terdiri dari Lembaga sini, gali potensi dan mengabdilah kalian pada
Mahasiswa (LM) dan Unit Kegiatan Mahasiswa negeri ini.
(UKM) merupakan wadah untuk mengembangkan
minat, bakat serta kreatifitas para mahasiswa di Selamat bertemu di kelurga besar Lembaga
lingkungan UMY. Sejalan dengan salah satu misi Mahasiswa dan Unit Kegiatan Mahasiswa
UMY, kami ingin para insan muda Universitas Universitas Muhammadiyah Yogyakarta!
Muhamadiyah Yogyakarta mampu
mengembangkan kreatifitas intelektual, minat dan Semoga dengan terbitnya buku Profil Organisasi
bakat mahasiswa serta mampu berprestasi baik di Mahasiswa 2019/2020 ini dapat memberikan
kancah nasional maupun internasional. manfaat serta dampak positif bagi pembaca.

Lembaga Mahasiswa terdari dari BEM KM, DPM Secara khusus, semoga kegiatan LM-UKM pada
KM dan IMM Korkom serta 30 Unit Kegiatan tahun-tahun mendatang dapat terus meningkat
Mahasiswa terdiri dari berbagai bidang, yaitu dengan prestasi yang diraih di berbagai level.
bidang kesenian, olah raga, keilmuan, kegiatan
khusus dan kegiatan yang berbasis organisasi Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarokatuh
otonomi Muhammadiyah.

ix | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


x | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY
1 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY
Keluarga Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas (BEM KM Untuk mewujudkan itu semua, BEM menjadikan
UMY) berfungsi sebagai organisasi pelaksana kegiatan Tri Orientasi sebagai landasan dan arah gerak
pengembangan kemahasiswaan di tingkat Universitas, BEM ke depan agar bisa tetap hadir di tengah
terutama yang berkaitan dengan pengembangan mahasiswa yang semakin dinamis. Tri Orientasi
penalaran dan keilmuan, pengembangan sikap sudah dijadikan landasan dan ranah gerak Badan
kepemimpinan dan keterampilan manajemen Eksekutif Mahasiswa Keluarga Mahasiswa
organisasi, serta pengembangan pengabdian kepada Universitas Muhammadiyah Yogyakarta sejak
masyarakat. periode tahun sebelumnya.

Dalam melaksanakan kegiatan, lembaga ini diharapkan Sejarah awal mengapa Tri Orientasi lahir bermula
dapat menjadi sarana dan wadah ragam aksi generasi dari kebingungan BEM KM UMY dalam
milenial untuk memberikan kontribusi ide dan menjalankan roda organisasinya, tidak adanya
gagasannya. Hadirnya BEM harus bisa bersifat dinamis landasan dalam memformulasikan setiap agenda
mengikuti perkembangan zaman saat ini dengan tetap mengakibatkan gerakan yang dilakukan BEM KM
mengedepankan nilai-nilai perjuangan mahasiswa. UMY terlihat sporadis. Maka atas problem dasar
BEM harus bisa memfasilitasi agar anak muda saat ini itulah lahir apa yang kemudian kita sebut sebagai
tidak hanya dengan santai duduk di bangku kuliah, Tri Orientasi, dengan menjadikannya sebagai
namun harus terjun langsung mengambil peran dalam landasan untuk bergerak guna menghindari yang
jalannya roda kemajuan sebuah bangsa. namanya disorientasi Gerakan.

Program Unggulan

• International Students Council Summit


• Pekan Olahraga Mahasiswa

bem_umy

Muhammad Iqbal Khatami

Presiden Muhammad Iqbal Khatami (FISIPOL)


Wakil Presiden Riky Rikardo (Fakultas Hukum)
Sekretaris Amelia Dwi Juliani (Fakultas Hukum)
Nada Amalia Uswatunisa (Fakultas Ekonomi dan Bisnis)
Bendahara Fajar Vila Fadhila (FISIPOL)
Citra Ayuningtyas (Fakultas Hukum)

2 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Keluarga Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Salah satu upaya dan DPM KM-UMY didirikan pada tanggal 10 Juli 2003.
komponen atau perangkat DPM KM-UMY sebagai lembaga yang menjadi
kelengkapan proses perwakilan bagi mahasiswa UMY yang tidak terikat
demokrasi adalah oleh organisasi eksternal manapun dan lembaga
dibentuknya suatu lembaga legislatif yang menjembatani antara mahasiswa
keorganisasian mahasiswa dengan pihak universitas dalam menyampaikan
sebagai wujud kepedulian dan aspirasi mahasiswa. DPM KM-UMY bertugas
berjalannya demokrasi dalam mengontrol Badan Eksekutif Mahasiswa dalam
pemerintahan yang sah menurut Undang-Undang, melaksanakan AD/ART, GBHO-GBHK dan
lembaga tersebut yaitu Dewan Perwakilan merumuskan rekomendasi-rekomendasi KM-UMY.
Mahasiswa (DPM).
Adapun fungsi DPM KM-UMY yaitu fungsi legislasi
Dewan Perwakilan Mahasiswa Keluarga Mahasiswa dalam lingkup Keluarga Mahasiswa Universitas
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (DPM KM- Muhammadiyah Yogyakarta; menampung, menyaring,
UMY) adalah lembaga legislatif tertinggi di menyalurkan, dan mengadvokasi aspirasi mahasiswa
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang UMY; berkoordinasi dengan lembaga legislatif di
anggotanya ialah mahasiswa terpilih dalam tingkat fakultas dan Unit Kegiatan Mahasiswa; serta
pemilihan umum mahasiswa di tingkat universitas, mengawasi BEM KM-UMY dan berwenang
sesuai dengan keputusan Komisi Pemilihan Umum. mengevaluasi kinerja BEM KM-UMY.

Setiap anggota DPM KM-UMY wajib menjalankan Capaian


fungsinya sebagai wakil mahasiswa yang harus
bertanggung jawab dan profesionalisme dalam DPM KM-UMY memiliki beberapa pencapaian di
menjalankan amanah. bidang legislative. Sudah terdapat 4 produk hukum
yang dimiliki DPM KM-UMY yaitu UU DPM KM-UMY,
UU KPUM dan BAWASLU KM-UMY, UU PEMIRA KM-
UMY, serta UU Partai Politik Mahasiswa. Dan masih
akan bertambah lagi produk hukum lainnya
menyesuaikan dengan keadaan kampus
https://dpm.umy.ac.id

dpm_umy

Ketua : Eka Bagus Hutama (Fakultas Ekonomi dan Bisnis)


Wakil Ketua : Achmad Yusril Ihsan (Fakultas Agama Islam)
Sekretaris : Humayra' Bahrah (Fakultas Agama Islam)
Bendahara : Khabibah Turrohmah (Fakultas Pendidikan Bahasa)

Eka Bagus Hutama

3 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Program Unggulan DPM • Pengawasan Program Kerja BEM KM-UMY
Kegiatan pengawasan ini dilakukan sebagai
• Rapat Kerja DPM KM-UMY bentuk dari fungsi controling lembaga legislatif
Penanggung jawab dilaksanakannya program ini yaitu terhadap lembaga eksekutif kampus, sistem
Pimpinan Harian yang bertujuan untuk merumuskan pengawasan yang dijalankan dimulai dari
program kerja DPM KM-UMY, menyelaraskan dan persiapan pelaksanaan program kerja sampai
menegaskan arah gerak DPM KM-UMY, serta dengan laporan akhir program kerja BEM KM-UMY
mengesahkan rumusan program kerja DPM KM-UMY.
• Training Legislatif
• Panggung Aspirasi Training legislatif merupakan kegiatan rutin yang
Panggung aspirasi atau biasa disebut Public Hearing dilakukan oleh DPM KM-UMY dengan melibatkan
yang diselenggarakan oleh Komisi I (Internal) yaitu DPM Fakultas yang ada di lingkup kampus UMY,
forum penyampaian aspirasi yang disampaikan tujuannya adalah memberikan pelatihan kepada
langsung oleh mahasiswa UMY kepada Pimpinan para legislator kampus dan juga pemahaman
Universitas terkait, serta memberikan ide, gagasan, terkait kelegislatifan.
kritik dan sarannya demi mewujudkan UMY yang lebih
baik. • Revisi UU KM-UMY
Revisi UU KM-UMY merupakan suatu kegiatan
• Kelas Pemerintahan (Youth Model Government) pembedahan ulang dan penyesuaian kembali
Program kerja ini diselenggarakan oleh Komisi II produk hukum yang dimiliki oleh DPM KM-UMY.
(Ekseternal) bertujuan agar mahasiswa UMY dapat Kegiatan ini merupakan kegiatan yang kondisional,
mengetahui terkait Student Government yang baik, hanya dilakukan apabila adanya produk hukum
mendorong mahasiswa agar dapat berperan terhadap dari DPM KM-UMY yang sekiranya perlu
pemerintahan kampus maupun nasional, serta disesuaikan kembali dengan kondisi kampus, dan
membuka pengetahuan yang lebih luas mengenai juga dapat dilakukan perancangan suatu produk
dunia kepemerintahan dan legislatif di kalangan hukum baru apabila dianggap perlu.
mahasiswa.

4 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Koordinator Komisariat (KORKOM IMM)

Koordinator Komisariat Ikatan Mahasiswa


Muhammadiyah (KORKOM IMM) Universitas
Muhammadiyah Yogyakarta merupakan kepanjangan
tangan dari Pimpinan Cabang IMM AR.Fakhruddin
Kota Yogyakarta. Korkom IMM UMY berfungsi sebagai
koordinator dari sembilan komisariat IMM yang berada
di UMY. Maka dari itu Korkom juga berperan dalam
menciptakan keselarasan program IMM komisariat
UMY agar sesuai dengan tujuan dibentuknya IMM.

IMM lahir pada tanggal 14 Maret 1964 Masehi atau


bertepatan pada tanggal 29 Syawal 1384 Hijriyah.
Adapun tujuan dibentuknya IMM adalah "
Mengusahakan terwujudnya Akademisi Islam yang
Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah selanjutnya berakhlak mulia dalam rangka mencapai tujuan
disebut IMM merupakan organisasi otonom (ortom) Muhammadiyah". Tiga ideologi yang harus ada dalam
Muhammadiyah. Dengan demikian keberadaan jiwa IMM atau yang disebut dengan Trilogi yang
IMM di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta dibentuk adalah keagamaan, kemahasiswaan dan
dimaksudkan sebagai wadah pendidikan dan kemasyarakatan serta untuk kompetensi dasar yang
pelatihan kader dan pemimpin masa depan harus dimiliki oleh kader IMM adalah religiusitas,
Persyarikatan. Orientasi pokok IMM adalah Intelektualitas dan humanitas.
profetisitas, yakni program dan kegiatan yang
berkaitan dengan dakwah dan risalah di kalangan Program Unggulan
mahasiswa (peer-to-peer da’wah) dan masyarakat
(pengabdian masyarakat). • Rapat Kerja KORKOM IMM UMY
• Darul Arqam Dasar Gabungan
IMM UMY juga merupakan bagian dari keluarga
• Milad IMM UMY
besar IMM yang strukturnya terbentuk dari Dewan
Pimpinan Pusat (Nasional), Daerah (Propinsi),
Capaian
Cabang (Kabupaten/Kota atau bagiannya), hingga
Komisariat (Fakultas) sehingga IMM juga
• Kajian Ramadhan Senin-Kamis
merupakan wadah perkaderan kepemimpinan
• Halal bi Halal IMM se-UMY
angkatan muda dan bagian dari gerakan
• Diskusi tematik
mahasiswa Indonesia
• Srawung 9 komisariat IMM UMY

https://imm.umy.ac.id/korkomimmumy

Muhammad Khakim Abdillah

Ketua : Muhammad Khakim Abdillah (Pendidikan Kedokteran Umum/FKIK)


Wakil Ketua : Andi Muhammad Arief Malleleang (Hubungan Internasional/FISIPOL)
Sekretaris : Husni Hidayatul Haqqiyah (Ekonomi Syariah/Fakultas Agama islam)
Bendahara : Intan Listyaningrum (Ilmu Hukum/Fakultas Hukum)

5 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


6 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY
Bidang Kesenian

7 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Paduan Suara Mahasiswa Sunshine Voice (PSM Peran dan kontribusi kami terhadap kampus serta
SSV UMY) adalah unit kegiatan mahasiswa yang mahasiswa sebagai unit kegiatan mahasiswa adalah
bergerak dalam bidang seni suara. Dalam memberikan wadah bagi mereka untuk berkarya dan
praktiknya, kami memberikan penampilan paduan berekspresi. Dalam PSM SSV UMY kami juga
suara dalam beberapa acara resmi mulai dari memberikan pengalaman beroganisasi yang tak akan
wisuda, acara pemerintahan yang diadakan di didapatkan di ruang kelas perkuliahan.
dalam kampus, dan acara di dalam kampus lainnya,
serta acara di luar kampus seperti di hotel, di Dengan program unggulan kami seperti latihan rutin,
gedung-gedung pertemuan, dan lain sebagainya. basic training untuk anggota baru, kelas bernyanyi dan
koreo, serta lomba di dalam maupun luar negeri, kami
Berada di bawah naungan Universitas yakin eksistensi paduan suara mahasiswa muslim
Muhammadiyah Yogyakarta, kami senantiasa yang baik akan tetap ada pada genggaman kami.
menjunjung tinggi nilai-nilai agama dalam
menyampaikan hasil karya kami, sehingga kami Program Unggulan
memiliki tujuan untuk ikut serta dalam
meningkatkan eksistensi paduan suara muslim di • Lomba nasional dan internasional
Yogyakarta, dan Indonesia. • Konser di beberapa event

Berawal dari nama UKM Seni Suara, akhirnya pada Prestasi


18 November 1998 nama Sunshine Voice resmi
menjadi penggantinya. Setelah 21 tahun PSM SSV • Gold & Silver medal, Grand Prix Pattaya 2015
berkarya, kami meraih beberapa prestasi dalam • Gold & Silver medal, Taipei International Choir
negeri dan luar negeri. Salah satunya yaitu Competition 2018
pencapaian kami pada Grand Prix Pattaya, Thailand • Juara 2 Vocal Group, Pekan Seni Mahasiswa
tahun 2015 dalam kategori Folklore dengan medali Perguruan Tinggi Muhammadiyah Nasional 2019
emas dan kategori Mixed Choir dengan medali
perak. Kemudian pada tahun 2018 kami kembali
meraih medali emas dan perak dalam kategori yang
sama pada Taipei International Choir Competition,
Taiwan.

8 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Amy Istiqlala Sophia Hikmah

Ketua : Amy Istiqlala Sophia Hikmah (Komunikasi dan Penyiaran Islam/FAI)


Wakil Ketua : Annisa Rullianty Pratiwi (Hubungan Internasional/FISIPOL)
Sekretaris : Adinda Surya Kencana (Ilmu Komunikasi/FISIPOL
Bendahara : Ade Yuliana Anggraini (Ekonomi Syariah/FAI)

http://psmsunshinevoice.umy.ac.id

psmsunshinevoiceumy

9 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Tahun 1998 Teater Tangga secara resmi
mendeklarasikan menjadi bagian dari Unit Kegiatan
Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta,
dan hingga sampai saat ini dan waktu mendatang
Teater Tangga akan terus berproses dengan karya dan
kreatifitasnya.

Program Unggulan

UKM Teater Tangga dibentuk untuk memenuhi • Pentas Produksi


kegemaran mahasiswa berekspresi melalui seni
pentas dengan berbagai pesan-pesan Islami dan Prestasi
kemanusiaan sesuai dengan tema yang
dikembangkan. UKM ini melakukan aktivitas berupa • Juara 3 penulisan naskah pada PSM PTM 2019
latihan secara rutin serta mengikuti festival maupun • Harapan 1 pembacaan puisi putra pada PSM PTM
tampil dalam berbagai event di tingkat daerah dan 2019
nasional.

Berawal dari Forum Sastra dan Budaya (FOSAB) teater_tangga


pada Desember 1994 di lingkungan UMY, di
pelopori oleh beberapa mahasiswa UMY yaitu, Najib
Al-Masykur, Ahmar Arif Gella, Ade Ma’ruf, Zulfan
Heri, Nana Zarqowi dan Hendriani.

Hanif Yudha Bhakti Satria

Ketua : Hanif Yudha Bhakti Satria (Hubungan Internasional/FISIPOL)


Sekretaris : Yufi Masruroh (Ekonomio Syariah/FAI)
Bendahara : Anisa Harniati (Pendidikan Bahasa Jepang/FPB)

10 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


UKM yang diberi nama Muhammadiyah Multimedia Tidak sedikit alumni dari Kine Klub yang telah
Kine Klub ini memberikan fasilitas kepada berhasil meniti karir professional di bidang
mahasiswa yang mempunyai minat dan bakat perfiliman, baik film dengan genre dokumenter,
dalam bidang produksi dan apresiasi film. film pendek, maupun film panjang (fature film).

Kegiatan UKM ini meliputi diskusi, pemutaran film, Program Unggulan


workshop serta produksi atau dokumentasi video
dan multimedia. Serta melakukan apresiasi berupa • Kineidoscope
screening hasil karya dari setiap anggota UKM MM • Friday Cinema
Kine Klub UMY. • Undangan screening dari komunitas lain

Selain itu, UKM ini bukan hanya sekedar penyalur


minat dan bakat namun juga dapat digunakan
sebagai jembatan menuju karir profesional di mmkineklubumy
bidang film dan multimedia.

Ketua : Desta Arya Nurhadiatama (Ilmu Komunikasi/FISIPOL)


Wakil Ketua : Agung Hermawan (Ilmu Komunikasi/FISIPOL)
Sekretaris : Alissa Rahmasari (Pendidikan Bahasa Inggris/FPB)
Bendahara : Sonia Ulfa (Ekonomi Syariah/FAI)

Desta Arya Nurhadiatama

11 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Drum Corps Universitas Muhammadiyah Di antaranya menjadi Juara Kedua Divisi Utama
Yogyakarta dibentuk pada 17 Agustus 1997. Salah Grand Prix Marching Band (GPMB) 2015 dan
satu Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) yang Juara Kedua World Class kategori marching show
bergerak dibidang ke-marching band-an. pada kompetisi Thailand World Music
Championship (TWMC) 2017.
Kegiatan yang dilakukan antara lain mengadakan
pelatihan soft skill dan hard skill di bidang marching Prestasi
band guna menciptakan sumber daya manusia
yang berkualitas. UKM ini secara rutin melakukan • Juara Kedua Divisi Utama Grand Prix
latihan, tampil dalam berbagai event serta Marching Band (GPMB) 2015
mengikuti lomba-lomba baik di tingkat regional, • Juara Kedua World Class kategori marching
nasional, maupun internasional. show pada kompetisi Thailand World Music
Championship (TWMC) 2017
Drum Corps Universitas Muhammadiyah
Yogyakarta telah menorehkan beberapa prestasi
baik Nasional maupun Internasional. dc_umy

Ketua : Nashuha Az Zahra (Agribisnis/Fakultas Pertanian)


Sekretaris : Fithria Ramadhani (Hubungan Internasional/ FISIPOL)
Bendahara : Nurani Sekar Wangi (Manajemen/FEB)

Nashuha Az Zahra

12 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


UKM ini didirikan untuk mengembangkan minat dan Program Unggulan
bakat mahasiswa dalam bidang seni fotografi.
Kegiatan yang dilaksanakan beberapa di antaranya • Kelas Fotografi
adalah diksar, kelas fotografi, hunting, dan bentuk • Pameran Perdana
dari apresiasi karya foto nantinya akan berupa
pameran olah seni melalui hasil karya fotografi Prestasi
dengan berbagai objek.
• Pemenang lomba fotografi PTM Nasional
Pameran biasanya diselenggarakan baik di dalam • Pameris di Pameran Forkom Jogja
kampus yang bersifat internal (sepertievent Milad, • Peserta di Jambore Fotografi Mahasiswa
tahun ajaran baru, dan acara seremonial lainnya) Indonesia
maupun di luar kampus yang bersifat eksternal.

rpcumy

Vaiqrafif Alva

Ketua : Vaiqrafif Alva (Hubungan Internasional/FISIPOL)


Wakil Ketua : Alrama Dewanto (Ilmu Hukum/Fakultas Hukum)
Sekretaris : Anisa Sofiyanti (Pendidikan Bahasa Inggris/FPB)
Bendahara : Devi Clara (Manajemen/FEB)
: Zahra Cantigi (Pendidikan Bahasa Inggris/FPB)

13 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Unit Kegiatan Mahasiswa Musik Universitas Program Unggulan
Muhammadiyah Yogyakarta berdiri pada tanggal 15
Oktober 1997, sebelum berdiri menjadi UKM Musik • Pelatihan Instrument
unit kegiatan ini bernaung dibawah Unit Kegiatan • Workshop Musik
Mahasiswa kesenian. • Event Musik START

Unit kegiatan ini merupakan suatu wadah Prestasi/Capaian


penyaluran kreativitas Mahasiswa Universitas
Muhammadiyah Yogyakarta dalam bidang seni • Album Religi “Kembali Padamu” UKM Musik
musik, serta bertujuan menghasilkan sumber daya UMY tahun 2016
manusia yang memiliki kompetensi dalam bidang • UKM Terbaik dalam bidang kesenian periode
keorganisasian dan kesenian musik. 2015/2016 oleh BEM UMY tahun 2016
• Juara 3 pada Student Fair Universitas
Muhammadiyah Yogyakarta
• Juara 1, band terbaik festival band Honda
http://musik.umy.ac.id “SportMotorshow” DIY 2019
• Juara 1, vokalis terbaik festival band Honda
ukmmusikumy “SportMotorshow” DIY 2019

Ketua : Ahmad Taufik Jatmiko (Pendidikan Agama Islam/FAI)


Sekretaris : Nur Anisa Suci Rahayu (D3 Akuntansi/Vokasi)
Bendahara : Anggi Desvita Anggraeni (Ekonomi Pembangunan/FEB)

14 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


UKM SENTAKAMUDYA adalah unit kegiatan Program Unggulan
mahasiswa Universitas Muhammadiyah
Yogyakarta di bidang seni tari dan musik tradisional • GFT Malang Universitas Brawijaya
yang mengedepan budaya, terutama budaya jawa.
Prestasi/Capaian
UKM yang berdiri kurang lebih sudah 5 tahun
berjalan ini menjadi wadah untuk mengembangkan • Juara 3 Nasional GFT Malang Universitas
bakat dari mahasiswa UMY itu sendiri yang Brawijaya
memang menyukai kesenian. Tujuan lain dari UKM
ini juga mensi'arkan Islam melalui Tari-tarian yang
memang mengikuti anjuran atau tata cara Islam
dalam berpakaian. sentakamudya

Ketua : Kholik Al Amin A. Sidik (Manajemen/FEB)


Wakil Ketua : Muhammad Taufik Nurrahman (Ilmu Keperawatan/FKIK)
Sekretaris : Zakaria Ahmad (Ilmu Hukum/FH)
Millenia Nurrahmadhanty (Manajemen/FEB)
Bendahara : Anissa Ayuwindar Pratama (Ilmu Hukum/FH)
Agustina Ayu Wulandari (Ilmu Ekonomi/FEB)

15 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


UKM Sang Surya Philharmonic merupakan
orchestra_umy
kelompok kegiatan di bidang seni alat musik
orkestra. UKM ini didirikan untuk mewadahi
besarnya minat dan bakat mahasiswa yang
memiliki kemampuan berbagai alat musik modern
yang dimainkan dalam formasi orkestra.

Selain bertujuan untuk mengasah dan


mengembangkan kepribadian mahasiswa melalui
kesenian bermusik, UKM ini juga bertujuan untuk
mendorong mahasiswa dapat tampil dalam acara-
acara besar baik yang diadakan oleh Universitas,
Muhammadiyah, maupun pemerintah.

Sang Surya Philharmonic Orchestra berlatih di lantai dasar


Gedung AR Fakhruddin A untuk mempersiapkan penampilan
pada malam Resepsi Milad Muhammadiyah ke-107 dan
Grand launching Muktamar Muhammadiyah ke-48

16 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Bidang Olahraga

17 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


UKM Sepakbola dan Futsal adalah salah satu unit Maka dari itu, melalui UKM ini diharapkan
kegiatan mahasiswa di bidang olahraga dengan mahasiswa dan mahasiswi yang ada di UMY bisa
kepengurusan yang berganti setiap tahunnya. UKM berperan aktif dalam menjaga Kesehatan melalui
ini didirikan dengan tujuan untuk menyalurkan olahraga.
bakat dan minat mahasiswa dan mahasiswi
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang mana Selain itu, UKM Sepakbola dan Futsal ini kerap
diharapkan bisa unggul tidak hanya dalam bidang mengikuti berbagai perlombaan dan kegiatan
akademik namun juga di bidang non akademik. yang diadakan di luar maupun dalam Yogyakarta
dengan memperlihatkan semua kemampuan yang
Ruang lingkup kegiatan UKM ini sendiri ditujukan dimiliki berdasarkan latihan yang dirutinkan
tidak hanya pada internal Universitas, tetapi juga selama satu minggu sekali baik tim putra maupun
berperan aktif dalam mengikuti kegiatan-kegiatan putri. Untuk kedepannya, UKM Sepakbola dan
di luar kampus. Seperti yang kita ketahui bersama, Futsal sendiri juga akan memasang target yang
olahraga juga termasuk rutinitas yang diharuskan lebih besar lagi demi kemajuan prestasi di bidang
dalam menjalani hidup yang sehat. olahraga pada tingkat Universitas.

Program Unggulan

• Mengadakan UMY Cup tiap tahun yang


memprioritaskan calon Maba putra dan putri
• Mengikuti turnamen yang diadakan di dalam
dan luar kampus, dan mengikuti kejurnas yang
diadakan di dalam DIY dan luar DIY.

Prestasi

• Juara 2 JFL (Jogja League Futsal


Jogokariyan) 2019 Futsal Putra
• Juara 2 UIN 2019 Futsal Putra

sepakbolaumy4h
futsalumy

Ketua : Redi Anwas Mahendra (Teknik Elektromedik/VOKASI)


Wakil Ketua Futsal : Wakil Ketua Futsal Anjas Maulana (Fakultas Teknik)
Wakil Ketua Sepakbola : Ilham Sartajib Said (Fakultas Teknik)
Sekretaris : Melda Silfiana (FISIPOL)
Bendahara : Anggraini Puspita Sari (Fakultas Ekonomi dan Bisnis)

Redi Anwas Mahendra

18 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


tenismejaumy

UKM Tenis Meja UMY merupakan unit kegiatan Program Unggulan


mahasiswa dari cabang olahraga, yaitu tenis meja.
UKM ini juga merupakan suatu wadah bagi • Latihan Rutin Mingguan
mahasiswa UMY untuk pengembangan minat, • Melaksanakan latih tanding rutin
bakat, dan kegemaran pada diri mahasiswa dalam • Mengikuti setiap event yang ada baik di dalam
bermain, berorganisasi, dan atau belajar mengenai atau diluar Jogja
olahraga tenis meja.
Prestasi
UKM Tenis Meja didirikan pada tahun 2007 sebagai
wadah untuk menampung minat mahasiswa- • Juara III Ganda Putra pada Invitasi Tenis Meja
mahasiswa yang memiliki minat dan/atau bakat UNY CUP 2015
terhadap olahraga tenis meja itu sendiri

Ketua : Mohamad Zulvan Arseta (Pendidikan Dokter/FKIK)


Wakil Ketua : Yudha Agung Subarkah (Teknik Elektro/FT)
Sekretaris : Arief Setyo Tri Widodo (Manajemen/FEB)
Bendahara : Peggy Febriani A.R. (Ilmu Ekonomi/FEB)

Mohamad Zulvan Arseta

19 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


UKM Bulutangkis merupakan salah satu Unit Prestasi
Kegiatan Mahasiswa yang ada di Universitas
Muhammadiyah Yogyakarta. Unit Kegiatan ini • Juara 3 Tunggal Putri Badminton Chemical
mewadahi hobi dan kegiatan bagi mahasiswa Competition U21 tingkat DIY-JATENG 2020
dalam bidang Bulutangkis. Saat ini, dalam • Juara 2 Tunggal Putra Badminton Chemical
seminggu UKM Bulutangkis UMY melaksanakan Competition tingkat DIY-JATENG 2019
latihan rutin yang terbagi menjadi dua bagian. • Juara 2 Tunggal Putra Badminton Chemical
Competition tingkat DIY-Jateng 2018
Bagian pertama, yaitu latihan rutin yang • Juara 1 Beregu MH CHAMPIONSHIP tingkat
diperuntukkan untuk tim inti yang mana DIY 2017
dilaksanakan setiap hari Selasa dan Kamis dengan
didampingi oleh pelatih. Kemudian, bagian kedua
merupakan latihan yang diperuntukkan untuk
ukmbulutangkisumy
komunitas yang mana dilaksanakan setiap hari
Sabtu dan Minggu tanpa didampingi pelatih. Semua
latihan rutin tersebut dilaksanakan di GOR
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

Sulthan Hibatullah Delchano

Ketua : Sulthan Hibatullah Delchano (Manajemen/FEB)


Wakil Ketua : Dhimas Juliant Assakbar (Farmasi/FKIK)
Sekretaris : Armida Lailatun Mubarokah (Hubungan Internasiona/FISIPOL)
Bendahara : Alida Putri Nur Aini (Akuntansi/FEB)

20 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


timbasketumy

Unit kegiatan ini dibentuk untuk menampung Program Unggulan/Capaian


mahasiswa yang berminat dalam olah raga bola
basket. Tersedianya lapangan basket yang cukup • Melaksanakan latihan rutin 3x seminggu
memadai dapat digunakan mahasiswa untuk • Melaksanakan latih tanding rutin
mengembangkan minat dan bakat dengan • Mengikuti setiap event yang ada baik di dalam
melakukan latihan rutin serta mengikuti berbagai atau di luar Yogyakarta
kompetisi di tingkat regional maupun nasional. • Penyampaian materi latihan yang memenuhi
standarisasi

Ketua : Rezeki Ramadhani Aldiko (Teknik Sipil/FT)


Wakil Ketua : Muhammad Akhdan Goesfiantama (Ilmu Ekonomi/FEB)
Sekretaris : Wisnu Kusumo Astuti (Pendidikan Agama Islam/FAI)
Bendahara : Boby Pratama (Ilmu Ekonomi/FEB)

Rezeki Ramadhani Aldiko

21 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Taekwondo UMY
didirikan untuk menyalurkan minat dan bakat
mahasiswa dalam kegiatan beladiri modern yang
berakar dari seni beladiri Korea.

Diharapkan kedepannya dapat mempersembahkan


prestasi bagi UMY khususnya dan bagi bangsa
secara umumnya. UKM Taekwondo UMY berdiri
pada 27 September 1992.

Latihan rutin unit kegiatan ini di bawah bimbingan Prestasi


pelatih yang profesional dan sering meraih prestasi
di tingkat lokal maupun nasional. Selain Prestasi UKM Taekwondo UMY dalam kurun
mengadakan latihan rutin, UKM ini juga aktif waktu 1 tahun terakhir adalah kurang lebih 25
mengikuti perlombaan di berbagai kejuaraan di medali dari semua kompetisi di tingkat yang
tingkan regional maupun nasional. berbeda-beda.

Andre Surya Pratama

taekwondoumy

Ketua : Andre Surya Pratama (Manajemen/FEB)


Wakil Ketua : Firstia Damayanti (Pendidikan Agama Islam/FAI)
Sekretaris : Febya Shinta Adella (Pendidikan Bahasa Inggris/FPB)
Bendahara : Cintya Danastri Rau (Hubungan Internasional/FISIPOL)

22 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


https://karate.umy.ac.id

ukm.karateumy

Unit kegiatan Karate UMY didirikan untuk Maka dengan dibentuknya Unit Kegiatan
menyalurkan minat dan bakat mahasiswa dalam Mahasiswa Karate diharapkan seluruh mahasiswa
kegiatan beladiri modern yang berakar dari seni dapat menjadi wadah untuk menambah ilmu dan
beladiri Jepang. Karate UMY memiliki afiliasi mengukir prestasi.
dengan INKAI sehingga terstruktur organisasinya
baik dari Universitas maupun daerah memiliki Prestasi
kemiripan.
• SBY CUP - 6 Emas, 3 Perak, 1 Perunggu
Karate UMY didirikan pada 29 juni 2003 bertempat • KEJURDA BANTUL - 7 Emas, 3 Perak, 1
di gedung AR Fakruddin B lantai dasar Universitas Perunggu
Muhammadiyah Yogyakarta. Pendiriannya diikuti • BRAWIJAYA CUP - 1 Emas, 1 Perak, 4
oleh petinggi majelis sabuk hitam INKAI D.I. Perunggu
Yogyakarta. Dengan tujuan untuk mengembangkan
kemampuan beladiri di lingkungan Universitas
Muhammadiyah Yogyakarta.

Ketua : Arif Billah (Ilmu Komunikasi/FISIPOL)


Wakil Ketua : Ibnu Jayusman (Teknik Elektro/Fakultas Teknik)
Sekretaris : Mahdiana Syahri Fijanah (Pendidikan Bahasa Inggris/FPB)
Bendahara : Riswawati Safitri (Hubungan Internasional/FISIPOL)

Arif Billah

23 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


UKM Bola Voli Universitas Muhammadiyah Prestasi
Yogyakarta (GAV UMY) sudah berdiri sejak April
tahun 2010. UKM ini didirikan guna menjadi wadah • Juara 2 Tournament Bola Voli YKP (Putra)
bagi Mahasiswa UMY agar dapat menyalurkan • Juara 1 Tournament Bola Voli UNRIYO (Putri)
bakatnya dalam bermain Bola Voli.

Selain itu, UKM ini juga memiliki beberapa kegiatan


rutin, yakni Oprec, Latihan Rutin, dan Mengikuti gavumy
Tournament di dalam dan di luar Yogyakarta.

Muhamad Nadudin

Ketua : Muhamad Nadudin (Ilmu Ekonomi/FEB)


Wakil Ketua : Riki Gandung Pangestu (Teknik Mesin/Fakultas Teknik)
Sekretaris : Rena Nurhaliza (Ilmu Komunikasi/FISIPOL)
Bendahara : Yuli Yanti Khoeriyah (Ekonomi Syariah/FAI)

24 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Bidang Keilmuan

25 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Unit Kegiatan Mahasiswa Kelompok Penelitian Prestasi
Mahasiswa (UKM KPM) Universitas
Muhammadiyah Yogyakarta merupakan organisasi • Best Paper – Mahasiswa Berprestasi UMY 2020
tingkat Universitas yang mewadahi mahasiswa • Delegasi – Istanbul Youth Summit 2020
dalam bidang penelitian dan kepenulisan. UKM • Finalis – LKTIN ASECT Universitas Jember 2019
KPM dibentuk pada tanggal 17 agustus 1997 di • Finalis – LKTIN LKMMN Politeknik Negeri
mana saat itu adanya keresahan dari mahasiswa Sriwijaya 2019
yang memiliki minat dan bakat dalam bidang • Finalis – Agixplosion Universitas Sebelas Maret
penelitian tetapi belum memiliki wadah yang 2019
terorganisasi. • Finalis – International Conference of Padjajaran
Accounting Week 2019
Saat ini UKM KPM memiliki 3 departemen yaitu: (i) • Finalis – CPA Days oleh Institut Akuntan Publik
Penelitian dan Pengembangan (Litbang) yang Indonesia 2019
mewadahi anggota untuk mengembangkan • Juara 3 – National Debate Competition
bakatnya dipidang kepenulisan dan lomba, (ii) Economic Expo UAD 2019
Humas dan Media (HnM) berperan sebagai • Juara 1 – KIKMU UMY 2019
jembatan antara internal KPM dengan pihak
• Finalis – National Equilibrium Conference
eksternal serta mengelola sosial media dari KPM,
Universitas Udayana 2019
dan (iii) Pengembangan Sumber Daya Manusia
(PSDM) berperan dalam pengembangan anggota
untuk terus aktif di KPM.

UKM KPM telah menorehkan berbagai prestasinya


dari tahun ke tahun dalam ranah nasional maupun
internasional dan akan selalu konsisten untuk
memberikan berbagai manfaat untuk UMY maupun
masyarakat.

Program Unggulan

• School of Research
• Research Training Camp
• Insight Session
• Research Project

kpm_umy

Nur Rokhim

Ketua : Nur Rokhim (Agroteknologi/Fakultas pertanian)


Wakil Ketua : Rizka Sholeha (Ilmu Komunikasi/FISIPOL)
Sekretaris : Muhammad Haidar (Hukum/Fakultas Hukum)
Bendahara : Siti Ma'rifah (Akuntansi/FEB)

26 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Lembaga Penerbitan dan Pers Mahasiswa Capaian
(LPPM) Nuansa merupakan salah satu Unit
Kegiatan Mahasiswa di Universitas Minimal ada 5 berita online yang dipublikasikan
Muhammadiyah Yogyakarta yang berorientasi perbulannya, total hingga saat ini ada 92 berita online
di bidang pers dan jurnalisitik. LPPM Nuansa yang terpublish di website lppmnunasa.com pada
didirikan tanggal 17 Agustus 1997. LPPM periode 2019-2020, 17 video reportase yang sudah di
Nuansa UMY menjunjung tinggi demokrasi, publikasikan di kanal youtube LPPM Nuansa dll.
kode etik jurnalistik, dan kemanusiaan yang
berlandaskan kepada Alquran dan Hadis.

Visi LPPM Nuansa adalah untuk membentuk


sumber daya manusia yang bertakwa dan
beriman kepada Allah SWT, berintegritas,
berwawasan luas, memiliki kepekaan sosial,
serta menciptakan manusia yang mempunyai
kreativitas, keahlian dan manfaat dalam bidang
jurnalistik dan penerbitan.

Unit kegiatan ini menerbitkan beberapa jenis


media yang diharapkan mampu menampung
cipta, karsa dan rasa mahasiswa di bidang
jurnalistik. Media yang diterbitkan oleh lembaga
ini yaitu majalah Nuansa Budaya yang
mengupas tema-tema seputar budaya, Nuansa
Kabar yang berbentuk buletin atau newsletter,
serta Nuansa edisi online yang menyampaikan
berita terkini seputar aktivitas kampus.

lppmnuansa

Afifah Prabu Wardaheni

Ketua : Afifah Prabu Wardaheni (Ilmu Komunikasi/FISIPOL)


Sekretaris : Muhammad Arif Tufiqurrahman (Agroteknologi/Fakultas Pertanian)
Bendahara : Natasha Dhea Maharani Junep (Hubungan Internasional/FISIPOL)

27 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Student English Activity (SEA) adalah sebuah Unit Prestasi
Kegiatan Mahasiswa yang menjadi wadah untuk
mahasiswa mengembangkan kemampuan • 3rd Winner National University Debate
berbahasa inggris dan berorganisasi melalui Competition 2019 Kopertis (NUDC Kopertis
agenda-agenda yang ada di dalamnya. SEA 2019)
didirikan sejak 7 Agustus 1997, perjalanan yang • Semifinalist in NUDC Kopertis V & breaking to
panjang hingga saat ini, telah banyak prestasi National University Debating Championship
ditorehkan dari kompetisi-kompetisi debat bahasa 2018 (National)
inggris yang diikuti, dan juga SEA setiap periode • 4th Breaking N1 Adjudicator in National
mengadakan kegiatan-kegiatan yang beneficial dan University Debating Championship 2018
fun bagi panitia maupun peserta. Kopertis V
• 9th Best Speaker & 10th Best Speaker in
SEA terdiri dari 5 kementerian yang mempunyai National University Debating Championship
fungsi dan keunikan masing-masing yang ada di 2018 Kopertis V
dalamnya. Ada Art and Culture, English Career, • Semi Finalist The 17th Annual MEDC ( Ma Chung
Media and Literature, Public Relations, Speaking, English Debate Competition) 2018
dan Mainboard. Ke-5 kementerian tersebut • Breaking Semi Final for debater SEADC 2019
bersinergi untuk menjadikan tempat yang nyaman (Student English Activity Debate Competition)
untuk belajar bahasa inggris dan organisasi • Breaking N1 (top 15) SEADC 2019 (Student
bersama. English Activity Debate Competition)
• Quarter Finalist of ACDC (ALSA Crushbone
SEA adalah salah satu UKM favorit di Universitas Debating Competition) UGM Ver.12 2018
Muhammadiyah Yogyakarta (UMY), hal ini dapat • Quarter Finalist of Dipo Open 2019 Undip
dibuktikan dari atensi pendaftar yang banyak setiap
• Quarter Finalist of ACDC (ALSA Crushbone
tahunnya. Anggota-anggota UKM terdiri dari
Debating Competition) UGM Ver. 13 2019
berbagai macam program studi, membuat SEA juga
sebagai sarana untuk berbagi pengalaman serta
ajang untuk saling mengenal lebih dekat antar https://sea.umy.ac.id
sesama mahasiswa UMY.
. seaumy

Program Unggulan

• Mengikuti berbagai lomba debat bahasa inggris


• Culture SEAlebration (Festival Kebudayaan)
• Training of Media and Literature (Pelatihan
Penggunaan Software Media dan Kepenulisan)
• PR Manner (Pelatihan Table Manner dan Public
Speaking)
• SEAson (Perlombaan Pidato Berbahasa Inggris)
• Student English Activity Debate Competition
(Perlombaan Debat Bahasa Inggris Nasional)

Ketua : Dimash Titis Achmad Multazam (Hubungan Internasional/FISIPOL)


Wakil Ketua : Rifka Noor Annisa (Hubungan Internasional/FISIPOL)
Sekretaris : Raditya Rahagi (Hubungan Internasional/FISIPOL)
Bendahara : Indrasti Ramadhaniati (Hubungan Internasional/FISIPOL)

28 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Al-Mujaddid merupakan sebuah UKM yang Program Unggulan
perjalanannya telah mengalami berbagai dinamika.
Jika dilihat dari periodesasi sejarah maka akan • Kelas bahasa Arab
terbagi menjadi tiga fase. Fase pertama adalah fase • Kelas pengembangan minat bakat bahasa Arab
awal. Dimana sebelum tahun 2003 sebuah UKM di • Seminar Nasional
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang
bergerak dalam bidang bahasa arab, yang bernama Prestasi
Al–Khamra yang berarti “merah”. Beberapa periode
setelahnya, masuklah di fase kebangkitan. Yakni • Juara 1 Tahfidz Qur'an MTQ & LDK ITNY ke 4
mulai hadir beberapa mahasiswa yang cinta (2020)
bahasa arab. Kecintaan mereka pada bahasa arab • Juara 2 Desain poster dakwah MUMTASH UAD ke
merubah semuanya. Mereka mencoba IV (2019)
menghidupkan kembali UKM bahasa arab yang • Juara 1 Lomba Vlog Bahasa Arab di UNPAD pada
telah lama mati. Hingga ditahun 2007 Ust. Arif acara Arab Festival (2019)
Rahman Purwoko (Mahasiswa HI 2006) bersama • Juara 1 Lomba Puisi di PARBARA IAIN
rekan-rekannya, yang salah satunya pernah Pekalongan (2019)
menjadi pembina UKM Al Mujaddid UMY yaitu Ust. • Juara 2 Pidato di PARBARA IAIN Pekalongan
Naufal Ahmad Rijaul Alam kembali menghidupkan (2019)
Al Khamra menjadi sebuah organisasi yang • Juara 3 Kalighrafi Kontemporer di PARBARA IAIN
mengembangkan bahasa arab dan menggantikan Pekalongan (2019)
nama Al-Khamra menjadi Al–Mujaddid.
• Juara 3 Kalighrafi Kontemporer di Arabic World
Festival UAD (2019)
Kegiatan yang ada di UKM Bahasa Arab Al-
• Stand UKM Terbaik pada Student Fair UMY (2019)
Mujaddid meliputi kelas Bahasa Arab,
• Juara 2 Puisi SAHARA (2019)
Pengembangan minat dan bakat seperti (Nasyid,
• Juara 2 Tahfidz SAHARA (2019)
debat Bahasa Arab, puisi, essai, baca berita dan
• Juara 3 Puisi GBA Cirebon (2019
kaligrafi), serta event event yang diadakan untuk
• Juara 2 Kaligrafi dekorasi PSM PTM (2019
internal UKM (di dalam kampus) maupun Eksternal
UKM (kompetisi lomba ke berbagai daerah,
Kunjungan antar lembaga dsb), kegiatan-kegiatan
tersebut dilaksanakan untuk mewadahi para
anggota Al-Mujaddid untuk belajar dan
mengembangkan potensi yang mereka miliki.
Anggota Al-Mujaddid hanya khusus untuk
mahasiswa UMY saja, akan tetapi untuk kelas
Bahasa Arab, Al-Mujaddid membuka untuk
umum/untuk siapa saja yang ingin belajar Bahasa
Arab.

R.M. Ridhwan almujaddid_umy

Ketua : Raden Muhammad Ridhwan Satria Kumara (HI/FISIPOL)


Wakil Ketua : Muhammad Imron Sholahuddin (Pendidikan Agama Islam/FAI)
Sekretaris : Sifha Eka Marvianita (Pendidikan Agama Islam/FAI)
Bendahara : Jusmeli Hartati (Pendidikan Agama Islam/FAI)

29 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Unit Kegiatan Mahasiswa Lembaga Pengembangan
Tilawatil Al-Quran Universitas Muhammadiyah
Yogyakarta (LPTQ UMY) dibentuk di Yogyakarta
pada tanggal 28 November 2007, yang terdiri atas
https://lptq.umy.ac.id
dan untuk semua golongan dan untuk kurun waktu
yang tidak ditentukan. UKM LPTQ berorientasi di
lptqumy
bidang pengembangan dan peningkatan
keterampilan mendalami Al-Quran bagi mahasiswa
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Lembaga Program Unggulan
Pengembangan Tilawatil Qur’an memiliki peran
penting dan strategis dalam mendorong, • Tahfidz Qur’an (bagaimana cara menghafalkan
meningkatkan semangat umat Islam untuk Qur’an)
membaca, mendalami, menghayati dan • Tartil Qur’an (bagaimana cara membaca Qur’an
mengamalkan isi dan kandungan Al Qur’an. dengan baik dan benar)
• Syarhil Qur’an (bagaimana cara
Adapun bidang-bidang Latihan yang ada di LPTQ mengungkapkan isi kandungan Qur’an)
meliputi Tilawah, Tahfidz, Tartil, Kaligrafi, Fahmil • Fahmil Qur’an (memahami Qur’an dengan cepat
Quran, Syarhil Quran, tahsin, dan Karya Tulis Ilmiah dan tepat)
Al-Quran. Selain itu juga, LPTQ merupakan tempat • Tilawah Qur’an (memberikan nuansa yang indah
pembelajaran Al-Quran/Tahsinul Quran bagi dalam bacaan)
Mahasiswa yang ingin belajar membaca Al-Qur’an • Kaligrafi (bagaimana cara menulis Qur’an
mulai dari nol, bahkan tidak jarang juga tempat dengan baik)
belajar untuk masyarakat umum. Sekretariat LPTQ • Karya tulis ilmiah Qur’an(bagaiamana menulis
bertempat di kampus terpadu UMY, tepatnya di karya tulis ilmah berdasarkan dalil yang ada)
lantai dua Masjid K.H Ahmad Dahlan.
Prestasi
Sejak tahun 2016 LPTQ mulai mengadakan
pelatihan rutin tiap minggunya dan semakin giat • Juara 2 Tahfidz 5 Juz Putra Quwaist Fest 2019
mencari bibit-bibit yang unggul di bidang Al-Qur’an UAD
hingga akhirnya ketika ada event Festival Al-Quran • Juara 3 Tilawah Quran Putri Musabaqoh
Nasional yang diadakan oleh Pimpinan Pusat Mahasiswa Tafsir Hadits (Mumtash) UAD 2019
Muhammadiyah. Pada tahun 2017 UKM LPTQ • Juara 1 Desain Poster Tafsir Hadist 2019 UAD
mengharumkan UMY di tingkat nasional dengan • Juara 3 tahfidz 3 juz putra MTQ dan LDK book
menempati peringkat IV (empat) dari 251 perguruan fair ITNY 2020
tinggi se-Indonesia pada ajang MTQ Mahasiswa
• Juara 3 musabaqoh khattil qur’an putra
Nasional ke XV di Malang Jawa Timur. Sejak saat
mahrajanarabiyya LTC dan SAC universitas
itu LPTQ selalu berbenah untuk menyiapkan
Muhammadiyah Yogyakarta
pembelajaran yang terbaik untuk orang – orang
• Ikut serta dalam Program Holistik Pembinaan
yang mau mempelajari Qur’an.
Dan Pemberdayaan

Ketua
. : Hasan Nopremon (Teknik Elektro/FT)
Wakil Ketua : Fauzan Najib Anshari (Pendidikan agama Islam/FAI)
• Tahfidz
Sekretaris Qur’an
: Dini (bagaimana
Chairun Nisa (Pendidikancara
agama islam/FAI)
menghafalkan Qur’an)
: Risa Novita Wati (Komunikasi Konseling Islam/FAI)
• Tartil Qur’an (bagaimana cara
Bendahara : Destiana (Agribisnis/Fakultas Pertanian)
membaca Qur’an dengan baik dan
benar) : Silma Mumtahanah (Komunikasi Konseling Islam/FAI )
• Syarhil Qur’an (bagaimana cara
mengungkapkan isi kandungan
Qur’an)
30 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY
• Fahmil Qur’an (memahami Qur’an
dengan cepat dan tepat
• Tilawah Qur’an (memberikan
nuansa yang indah dalam bacaan)
31 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY
32 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY
Bidang Khusus

33 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Mahasiswa Pecinta Alam (MAPALA UMY)
merupakan salah satu ukm/organisasi tertua di
kampus Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
yang didirikan pada tahun 1986. Saat ini MAPALA
telah memiliki anggota sebanyak 1.018 orang yang
terdiri dari anggota biasa, anggota purna, dan
anggota kehormatan.

MAPALA UMY bergerak di bidang sosial


Program Unggulan
kemasyarakatan, olahraga, dan bidang
kepecintaalaman. MAPALA UMY memiliki 4 divisi
• Pendidikan Dasar
keprofesian sesuai minat anggota yaitu Rimba
• Pendidikan Lanjutan
Gunung, Panjat Tebing, Susur Gua, dan Arung
• Tryout
Jeram. Selain berkegiatan dialam, MAPALA UMY
• Pendidikan Lanjutan
juga sering terlibat dalam respon sosial dan
kemasyaratakan, membantu para korban bencana
Prestasi
alam melalui berbagai kegiatan.

• Rekor MURI Pemakaian Batik Di Puncak


Dalam setiap langkah dan tindakan MAPALA UMY Tertinggi Dunia (MT. Elbrus, 2014)
memiliki motto yaitu Tegar Dalam Iman, Yakin • Rekor MURI Bermain Wayang Di Puncak
Dalam Melangkah, Cakap Dalam Tindakan, dan Tertinggi Dunia (MT. Kilimanjaro, 2017)
Memiliki Wawasan Yang Menantang. Selama 37
tahun MAPALA UMY di bawah naungan kampus
UMY telah memiliki banyak capaian prestasi
beberapa diantaranya yaitu, Rekor MURI Bermain
Wayang di Puncak Tertinggi Dunia (MT. Kilimanjaro,
2017).

https://mapala.umy.ac.id

mapala.umy

mapala umy

Mapala UMY

Ketua : Nurul Fadhilah Syam (Hubungan Internasional/FISIPOL)


Wakil Ketua : Putra Rahayu Nadi (Pendidikan Agama Islam/FAI)
Sekretaris : Ahmad Dzakiy Robbani (Pendidikan Bahasa Inggris/FPB)
Bendahara : Nurma Elfira(Agroteknologi/Fakultas pertanian)

Nurul Fadhilah Syam

34 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


KSR PMI Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Pada 07 September 2020 KSR PMI Unit UMY
merupakan kegiatan kemahasiswaan yang mengalamai mutasi ke PMI Kabupaten Bantul dari
bergerak d ibidang kemanusiaan dan di bidang PMI Kota Yogyakarta, menjadi unit ke-3 di PMI
sosial kemasyarakatan. Bedirinya KSR PMI Unit Kabupaten Bantul.
UMY tak lepas dari peran mahasiswa atas nama
Nur Kholis yang saat itu sudah menjadi relawan Sampai sekarang KSR PMI Unit UMY menjadi
(anggota KSR) PMI Kota Yogyakarta. Atas bagian dari PMI Kabupaten Bantul dan di bawah
prakarsanya dan kawan-kawan pada tahun 1998 Universitas Muhammadiyah Yogyakarta sebagai
terbentuklah komunitas yang merupakan cikal salah satu Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM). KSR
bakal terbentuknya unit ke-9 di PMI Kota PMI Unit berperan penting dalam membantu
Yogyakarta. kegiatan kemanusiaan dan sosial di masyarakat
dengan membawa nama baik UMY.
Berkat perjuangan dan semangat kemanusian dari
Nur Kholis dan rekan relawan satu komunitas maka Program Unggulan
terbentuklah unit baru sebagai bagian dari PMI Kota
Yogyakarta. Secara resmi unit ini terbentuk pada 30 Pemantauan Aktivitas Masyarakat (PAM), Donor
November 2000 dengan nama KSR PMI Unit Darah, Generasi KSR Mengabdi (Bina Dusun), dan
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta dengan LOKAPARMA
Nur Kholis sebagai ketua pertama.

https://ksrpmi.umy.ac.id

ksrpmiumy

Ketua : Rijal Fadilah Tsalis (Teknik Elektro/Fakultas Teknik)


Wakil Ketua : Abimanyu Aji Rahmatullah (Ilmu Ekonomi/FEB)
Sekretaris : Miriam Hijriyani (Ilmu Hukum/Fakultas Hukum)
Bendahara : Azimatun Nafidzah (Akuntansi/Vokasi)

35 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


UKI Jamaah Al-Anhar adalah lembaga dakwah Program Unggulan
(rohis) kampus yang berada di Universitas
Muhammadiyah Yogyakarta. Berawal pada tahun • Islamic Forum For Muslimah
1995 di masjid amal mulya kampus UMY • JAA Fair
Wirobrajan terbentuk kajian-kajian kecil bernama • Ngobrol Bareng JAA
kajian fii sabilillah dan pada tanggal 5 September • Great Muslimah Training
1998 organisasi ini mendapat legalitas dari
Universitas dengan nama UKI Jama’ah Al-Anhar Prestasi
UMY yang tercantum dalam Surat Keputusan (SK)
Rektor UMY No: 082/SK-UMY/V/1998. • Juara 2 Dai Nasional dalam kegiatan FSLDK
Nasional a.n. Moh Daffa Fauziansyah
UKI Jamaah Al-Anhar UMY bergerak dalam • Award beasiswa Korean government
aktivitas dakwah kampus, perbaikan moral dan scholarship program dan best female delegates
pengembangan diri mahasiswa, yang teraktualisasi of asean Islamic student summit a.n. Irsalina
dalam berbagai kegiatan diantaranya seperti Fathimah
Islamic Forum For Muslimah, Kajian mingguan dan • 10 besar finalis Nasional Islamic Papper dan
Great Muslimah Training, JAA Fair dan lain-lain.. PKM didanai kemenristekdikti 2019 a.n. Raden
M Ridhwan Satria Kumara

https://ukijaa.umy.ac.id

ukijaaumy

Ketua : Moh. Daffa Fauziansyah (Kedokteran/FKIK)


Wakil Ketua : Widiqdya Ilham Jauhari (Hubungan Internasional/FISIPOL)
Sekretaris : Ervin Zulita (Pendidikan Bahasa Inggris/FPB)
Bendahara : Salimah Rahma (Keperawatan/FKIK)

36 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Koperasi Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Program Unggulan
Yogyakarta berdiri sejak tanggal 23 Juli 1995.
Kemudian pada tahun 2000, KOPMA UMY resmi • A Day To Remember
memiliki Akta Badan Hukum dengan No. • Pendidikan dasar Koperasi (Diksarkop)
76/BH/AD/KDK.12.5./III/2000. Didasari dengan • Pendidikan Menengah Koperasi (Dikmenkop)
Motto : “SUKSES STUDI DAN MANDIRI”. • Forum Silaturahmi Antar Anggota (Forsilata)
• Seminar Kewirausahaan Bersama Ibu PKK
KOPMA UMY mampu berkembang dengan • Bakti Sosial
melakukan aktivitasnya sebagai salah satu Unit
Kegiatan Mahasiswa (UKM) maupun sebagai Prestasi
Badan Usaha yang dapat membantu pihak
Universitas dalam hal pendidikan, pelatihan, dan • Juara 1 KMY Futsal Championship 2019
pengembangan diri bagi mahasiswa/i UMY, • Jamkopnas 2019
khususnya di bidang wirusaha.

Dimana pada akhirnya mahasiswa/I itu sendiri akan http://kopma.umy.ac.id


lebih berkompetisi secara umum setelah
menyelesaikan studi di Universitas Muhammadiyah kopma_umy
Yogyakarta.

Pramedea Listyanigrum

Ketua : Pramedea Listyanigrum (Ekonomi Syariah/FAI)


Wakil Ketua : Meisya Rani (Ilmu Ekonomi/FEB)
Sekretaris : Linda Indriani (Ekonomi Syariah/FAI)
Bendahara : Lia Himmatul Ulya (Ilmu Akuntansi/FEB)

37 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


https://menwa017.umy.ac.id

menwa017umy

Resimen Mahasiswa adalah Unit Kegiatan Fungsi sebagai ilmuan dituntut untuk memiliki
Mahasiswa yang berada di berbagai Universitas kemampuan kognitif, kreatif, serta memiliki daya
yang tersebar di seluruh penjuru Nusantara sebagai penalaran yang tinggi yang mampu menciptakan
sistem pertahanan keamanan rakyat semesta gagasan konstruktif.
(Sishamkamrata) dan juga sebagai wadah dan
sarana pengembangan diri mahasiswa kearah Resimen Mahasiswa UMY diawali oleh 7 (tujuh)
perluasaan wawasan keikutsertaan dalam upaya orang mahasiswa UMY dengan mengikuti
Bela negara. pendidikan dasar Resimen Mahasiswa di Dodik
Latpur pada tanggal 1 Maret 1987. Pada saat itu, ke
Menwa merupakan postur mahasiswa yang tujuh orang tersebut merupakan angkatan Yudha
mempunyai tanggung jawab ganda selain ke-10.
mengemban tugas sebagai ilmuan calon sarjana
juga sebagai mahasiswa yang terpilih dalam Pada tahun 1987 itulah Resimen Mahasiswa UMY
pertahanan Negara. Dengan demikian Menwa diresmikan oleh Rektor UMY, nama Satuan 017
merupakan mahasiswa yang mempunyai dwi diambil dari Markas Komando (MAKO) Menwa UMY
fungsi. Fungsi pertahanan negara menuntut yang pertama dan Kampus UMY yang pada saat itu
semangat kebangsaan, pribadi yang penuh disiplin bertempat di jalan wirobrajan No. 017, nomor
serta rela mengorbankan kepentingan pribadi tersebut dijadikan nama satuan agar setiap
maupun golongan demi kepentingan nasional dan regenerasi Menwa UMY mengetahui cikal bakal
juga sebagai perlindungan masyarakat (LINMAS) lahirnya Menwa UMY dan lahirnya Kampus UMY
yang berfungsi membantu masyarakat yang sekarang telah menjadi jajaran kampus Favorit
menanggulangi bencana dan memperkecil segala di Indonesia.
akibat karena bencana.

.
Ketua : Dimas Adhytia Dikara (PSIK/FKIK)
Wakil Ketua : Muhammad Ghulam Arif (Teknik Elektro/FT)
Sekretaris : Aisah Nur (Ilmu Hukum/FH)
Bendahara : Nasya Husnia (Pendidikan Bahasa Inggris/FPB)

Dimas Adhytia Dikara

38 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Program Unggulan: Prestasi:

• Bhakti yudha, kegiatan pengabdian kepada • Perwakilan DIY dalam Lomba Bela Diri Militer
masyarakat yang wajib dilakukan oleh anggota
Piala Kasad di Cimahi 2017
Resimen Mahasiswa baru sebagai bentuk
kepedulian kepada masyarakat. • Perwakilan DIY Lomba Bela Diri Militer Piala
• Pemberian materi kepada internal dan eksternal Kasad di Bali 2019
Resimen Mahasiswa • Juara Umum 1 Kejurkab Yongmoodo 2019
• Pendidikan berjenjang taraf nasional, pendidikan • Mewakili Bantul Juara Umum 2 Piala Danrem
yang dilakukan oleh anggota Resimen DIY 2018
Mahasiswa guna meningkatkan kualitas diri
• Juara 3 Lomba Menembak National Shooting
anggota agar lebih baik.
Comunity di Jakarta
• Pendelegasian Lomba bertaraf Regional,
Nasional. Lomba yang pernah diikuti Resimen • Juara 2 Lomba Menembak Fun Shooting
Mahasiswa UMY baik dalam tingkat regional Menwa & Alumni Menwa Se-Indonesia 2019 di
maupun nasional berupa lomba ketangkasan, DIY
beladiri militer, dan menembak • Pendidikan National Scuba Diving Course
• Bhakti sosial, kegiatan sosial yang dilakukan Makassar dengan Sertifikasi Internasional dari
oleh Resimen Mahasiswa seperti kegiatan
CMOS
Donor Darah, Qurban, pembagian sembako,
program bina desa di Gunung Bolong desa • Pendidikan dan Pelatihan Search and Rescue
Kalirejo, selain itu bekerja sama dengan TNI (SAR)
dalam giat TMMD untuk membangun desa, ikut • Juara Harapan 1 Longmarch Merah Putih
andil dalam respon bencana alam di Lombok, Nasional di Madiun 2019
Palu – Donggala, Pencarian Korban Banjir di
Sungai Sempor DIY

39 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Unit kegiatan ini merupakan suatu unit yang Prestasi/Capaian
memfasilitasi setiap mahasiswa yang berminat
dalam kegiatan kepramukaan. Mahasiswa dididik • Penerima Hibah Program Hibah Bina Desa
dalam kepemimpinan, kebersamaan, kerjasama, (PHBD), Kemeristekdikti, 2019
kedisiplinan, tanggung jawab dengan mengikuti
event seperti Raimuna dan berbagai kegiatan
pengabdian masyarakat.
pramuka_umy
Aktivitas mereka tergabung dalam Racana KH
Ahmad Dahlan-Nyi Ahmad Dahlan, Gugus Depan
Yogyakarta 1524-1525. Para anggota Racana
adalah Pramuka Pandega yang merupakan peserta
didik tertinggi yang mempunyai kewajiban dalam
usahanya menempa diri agar menjadi seorang yang
dinamis, kreatif dan selalu mempersiapkan diri
membangun bangsa.

40 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


relawanumy

Relawan UMY merupakan UKM yang baru didirikan Program Unggulan


pada tahun 2019. Diresmikan Kamis 14 Maret 2019
di Taman Budaya Yogyakarta, dipimpin langsung • Siaga dan mitigasi bencana/pandemi
oleh Rektor UMY Dr. Gunawan Budiyanto, MP. • On Call Siaga MDMC PWM DIY

UKM Relawan berfokus pada upaya mitigasi


bencara alam dan kemanusiaan yang terjadi di
Indonesia. Untuk mempersiapkan kemampuan
anggota tim dalam merespon berbagai persoalan
bencana, UKM ini melaksanakan beberapa
program. Di antaranya Pendidikan Dasar, Kelas
Kesehatan, Penanganan Pandemi Dasar.

Selama ini UMY selalu mengirimkan tim Ketika


terjadi bencana di berbagai daerah di Indonesia,
yang tergabung dan terkoordinasi dengan MDMC
PP Muhammadiyah. Untuk memperkuat upaya dan
peran UMY dalam mitigasi bencana UKM Relawan
ini dirasa perlu untuk didirikan. Semasa Pandemi
Covid-19 yang melanda sejak awal tahun 2020, tim
Relawan UMY ikut memperkuat upaya UMY dalam
mitigasi pandemi.

Ketua : Usman Waliyudin (Komunikasi dan Penyiaran Islam/FAI)


Wakil Ketua : Mufti Habibulloh (Teknik Sipil/FT)
Sekretaris : Linda Agustina (Komunikasi dan Penyiaran Islam/FAI)
Bendahara : Afifatul Khoirunnisa (Agroteknologi/FP)

Usman Waliyudin

41 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


42 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY
Organisasi Otonom Muhammadiyah

43 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


Hizbul Wathan UMY merupakan salah satu Program Unggulan
organisasi otonom Muhammadiyah yang bergerak
dalam bidang kepanduan yang berasas agama • Pendidikan Kepanduan
Islam dengan ruang lingkup kampus UMY, Daerah • Pelatihan Kepemimpinan
Istimewa Yogyakarta dan Nasional. Didirikan pada • Berkaitan tentang skill hidup di alam dan
1 Mei 2013 di Bantul Yogyakarta dengan semboyan kemampuan yang lain.
Fastabiqul Khairat (berlomba lomba dalam
kebaikan). Prestasi/Capaian

Menjadi wadah kreatifitas Mahasiswa dalam • Juara 1 Putra Penulisan artikel Botani dalam
berlatih berbagai kecakapan baik Hardskill maupun Scout Skill Competition di UMJ Jakarta tahun
Softskill untuk dipersiapkan menjadi Kader yang 2018
berbakti kepada Persyarikatan Muhammadiyah, • Juara 2 Putri High Rope Access dalam Scout
berguna untuk Masyarakat, Nusa Bangsa dan Skill Competition di UMJ Jakarta tahun 2018
Agama. • Juara 3 Putri dalam Scout Skill Competition di
UMJ Jakarta tahun 2018
http://hizbulwathan.umy.ac.id • Peserta jambore nasional relawan MDMC UMM
Malang 2017, peserta jambore nasional 1 abad
HW_UMY Hizbul Wathan di Jakarta tahun 2018 dan masih
banyak kegiatan setingkat nasional maupun
provinsi lainya.

Ketua : An Ufi Lukman Hakim (Teknik Elektro/FT)


Sekretaris : Laila Maulidatun Nisa' (Ekonomi Syariah/FAI)
Bendahara : Melati Sagita Desiana Putri (Komunikasi dan Penyiaran Islam/FAI)

An Ufi Lukman Hakim

44 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


tapaksuciumy

Tapak Suci Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Program Unggulan


merupakan bagian dari Unit Kegiatan Mahasiswa
yang bergerak di bidang seni beladiri dan • Ujian Kenaikan Tingkat
keagamaan. Tak lepas dari fakta bahwa tapak suci • Latihan Alam
juga bagian dari ortonom Muhammadiyah, maka • Tapak Suci Nasional Championship (TSNC)
UKM Tapak Suci UMY berada di bawah naungan • Try Out
Muhammadiyah. • Try In

Selain itu berada pula di bawah Pimpinan Daerah


Tapak Suci 02 yang berada di Kabupaten Bantul. Prestasi/Capaian
Berdasarkan SK dari pimpinan Pusat Tapak Suci
Putera Muhammadiyah tertanggal 11 Juni 1994 M • Juara Umum 2 Kejuaraan Pencak Silat UPY
(1 Muharram 1415). SK NO.046/SKKPTS 1994 2020
berisi status Tapak Suci sebagai Unit (Cabang • Juara 1 kategori tanding kelas D putra Kejuaraan
Istimewa) yaitu cabang yang berhak mengatur Pencak Silat UPY 2020
rumah tangganya dan aktifasinya seperti • Juara 1 kategori tanding kelas B putri Kejuaraan
Pimda/langsung berurusan dengan Pimpinan Pusat Pencak Silat UPY 2020
Tapak Suci. • Juara 2 kategori tanding kelas B putra
Kejuaraan Pencak Silat UPY 2020
Tapak Suci UMY aktif melakukan kegiatan
• Juara 2 kategori tanding kelas C putra Kejuaraan
keolahragaan, sosial, dan keagamaan dalam
Pencak Silat UPY 2020
beberapa waktu terakhir, seperti mengikuti kegiatan
• Juara Umum 3 Kejuaraan Dunia Tapak Suci
yang diadakan oleh pimpinan tapak suci baik di
UNILA 2019
tingkat daerah maupun pusat. Mengadakan bakti
• Juara 1 kategori seni tunggal tangan kosong
sosial dan penggalangan dana untuk bencana atau
putri Tapak Suci International Championship
permasalahan sosial yang terjadi. Mengadakan
UNILA 2019
kultum dan kajian online.
• Juara 1 kategori seni ganda putra Tapak Suci
International Championship UNILA 2019
• Juara 1 kategori tanding kelas B putri Tapak
Suci International Championship UNILA 2019
• Juara 2 kategori tanding kelas J putra Tapak
Suci International Championship UNILA 2019
• Juara 1 kategori seni ganda putra Kejuaraan
Dunia Tapak Suci 2019
• Juara 2 kategori seni tunggal bersenjata putri
Kejuaraan Dunia tapak suci 2019

Ketua : Panji Nugroho (Pendidikan Bahasa Inggris/FPB)


Sekretaris : Aulia Khoirotunnisa Sekarlangit (Agroteknologi/FP)
Bendahara : Dina Khairun Nisa (Pendidikan Bahasa Arab/FPB)

Panji Nugroho

45 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY


46 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY
47 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY
Lembaga Pengembangan Kemahasiswaan dan Alumni
Divisi Pengembangan Minat dan Bakat Mahasiswa
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Jl. Brawijaya, Tamantirto, D.I. Yogyakarta 55183 Indonesia
Gedung Student Center
Telepon: +62 274-387656 ext 484
Email: lpka@umy.ac.id

© 2020 LPKA

http://lpka.umy.ac.id
48 | Profil Organisasi Mahasiswa | UMY

Anda mungkin juga menyukai