Anda di halaman 1dari 15

PROPOSAL BUSINESS 

PLAN

Mata Pelajaran Prakarya dan Kewirausahaan

Tempat Pensil Dari Rumah Adat

Diajukan oleh:

Ainul Nur Rohmawti (05)

Alvin Krisna Valensa (09)

Revita Putri Amelia (28)

Salzabella Putri Larasati (29)

SMAN 1 TANJUNGANOM
TAHUN AJARAN 2019/2020
DAFTAR ISI

i
DAFTAR ISI..........................................................................................................iii
DAFTAR TABEL...................................................................................................iv
DAFTAR GAMBAR...............................................................................................iv
BAB I. PENDAHULUAN.......................................................................................1
A. Latar Belakang...................................................................................1
B. Rumusan Masalah..............................................................................2
C. Tujuan……….................................................................................... 2
D. Luaran yang Diharapkan....................................................................2
E. Kegunaan............................................................................................2
BAB II. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA............................................3
BAB III. METODE PELAKSANAAN...................................................................8
BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN...................................................11
A.Anggaran Biaya....................................................................................11
B.Jadwal Kegiatan...................................................................................11
LAMPIRAN...........................................................................................................11
Lampiran 1. Justifikasi Anggaran Kegiatan...........................................................11
Lampiran 2. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas.............13
Lampiran 3. Dokumentasi pembuatan produk.......................................................14
Lampiran 4. Dokumentasi contoh produk..............................................................15

ii
DAFTAR TABEL

5
Tabel 2 : biaya tetap................................................................................................. 5
Tabel 3 : biaya produksi.........................................................................................16
Tabel 4 : anggaran biaya........................................................................................11
Tabel 5 : jadwal pelaksanaan program...................................................................11

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 : diagram alur pembuatan Wood Craft Character ..................................8


Gambar 2 : dokumentasi pembuatan produk.........................................................14
Gambar 3 : dokumentasi contoh produk................................................................15

iii
1

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Semakin berkembangnya zaman, kebutuhan masyarakat pun semakin


berkembang. Saat ini pemenuhan kebutuhan yang dilakukan sebagian besar
masyarakat tidak hanya kebutuhan primer, sekunder ataupun tersier namun
kebutuhan komplementer pun sudah menjadi kebutuhan yang mulai diminati oleh
sebagian besar masyarakat.

Berdasarkan symposium internasional UNESCO/ITC tahun 1997, kerajinan


adalah industri yang menghasilkan produk-produk baik secara keseluruhan
menggunakan tangan atau menggunakan peralatan biasa mekanis. Hasil kerajinan
merupakan salah satu kebutuhan komplementer yang kini sangat diminati
masyarakat. Berbagai macam kerajinan kini sangat marak diperjualbelikan di
pasaran, tak terkecuali kerajinan berbahan dasar kayu.

Dunia usaha saat ini sangat diminati banyak orang, ditambah dengan adanya
MEA (Masyarakat Ekonomi ASEAN) pada tahun 2015 yang memberikan
keleluasan dan kebebasan bagi negara-negara ASEAN dengan menghapuskan
pungutan-pungutan ekspor-impor sehingga memudahkan aliran barang, jasa,
tenaga kerja terampil, serta aliran investasi keluar-masuk di suatu negara, yang
sudah pasti akan menimbulkan persaingan di dunia usaha menjadi lebih ketat,
sehingga perlu adanya kreasi dan inovasi yang lebih agar dapat bersaing dan
unggul. Wood Craft Character merupakan usaha kreatif dan inovatif kerajinan
berbahan dasar kayu MDF (Medium Density Fibreboard) yang menawarkan
konsep kerajinan kayu dengan mengaplikasikan berbagai karakter sebagai bentuk
kerajinan kayu yang dapat berupa jam dinding, ukiran, papan nama, dan hiasan
dari kayu lainnya. Usaha ini berbasis lingkungan karena menggunakan bahan-
bahan yang tidak mencemari lingkungan. Usaha ini menekankan pengaplikasian
berbagai karakter yang digemari masyarakat, seperti Doraemon, tokoh idola,
bahkan potret diri sebagai bentuk kerajinan kayu dengan harga yang terjangkau.
Konsep Wood Craft Character ini masing jarang di pasaran, sehingga menjadikan
usaha ini sangat menjanjikan dengan target pasaran yang luas. Usaha ini juga
memberikan kesempatan kepada konsumen untuk memesan desain sesuai
keinginannya sehingga memberikan kepuasan tersendiri bagi konsumen. Dengan
hal tersebut, wood craft character memiliki peluang besar untuk mampu bersaing
dengan usaha-usaha kerajinan lainnya.
2

A. Rumusan Masalah
1. Bagaimana cara membuat tempat pensil dari rumah adat?
2. Bagaimana cara menarik minat masyarakat pada produk tempat pensil dari
rumah adat?
3. Bagaimana cara memasarkan produk tempat pensil dari rumah adat?
B. Tujuan
Tujuan dari usaha ini yaitu :
1. Mengetahui cara pembuatan tempat pensil dari rumah adat.
2. Mengetahui cara menarik minat masyarakat pada produk tempat pensil dari
rumah adat.
3. Mengetahui cara memasarkan produk tempat pensil dari rumah adat.
C. Luaran yang Diharapkan
Luaran yang diharapkan dari produk ini adalah pengembangkan produk
tempat pensil dari rumah adat sebagai usaha inovasi berbasis lingkungan yang
mengaplikasikan bentuk rumah adat yang mulai pudar. Selain itu produk ini
diharapkan dapat meningkatkan kreativitas kita terhadap kerajinan yang
mengandung adat budaya.
D. Kegunaan
Program ini diharapkan dapat:
a) Meningkatkan kreativitas siswa untuk membuat suatu produk yang
mengandung nilai budaya.
b) Melatih siswa memiliki jiwa kewirausahaan.
c) Meningkatkan kesadaran masyarakat untuk lebih peduli terhadap lingkungan.
3

BAB II
GAMBARAN UMUM USAHA

A. Analisis Produk
Jenis produk yang akan dihasilkan dari kegiatan kewirausahaan ini
adalah berbagai kerajinan kayu seperti jam dinding, ukiran, papan nama,
dan kerajinan kayu lainnya yang mengaplikasikan bentuk berbagai
karakter yang digemari masyarakat. Produk unggulan dari usaha ini yaitu
jam karakter karena bersifat unik yang masih jarang di pasaran.

B. Analisis Pasar
Wood Craft Character sebagai produk kreatif inovatif memiliki prospek
yang menjanjikan karena banyak faktor keunggulan yang mendukung, yaitu:
1. Produk Wood Craft Character memiliki desain yang unik karena
mengaplikasikan berbagai karakter yang digemari oleh masyarakat.
2. Produk Wood Craft Character memberikan kepuasan tersendiri bagi
konsumen karena dapat didesain sesuai pesanan.
3. Produk Wood Craft Character mempunyai kualitas yang bagus dengan
harga yang terjangkau.
4. Produk mempunyai target pasar untuk semua kalangan.
5. Usaha Wood Craft Character merupakan usaha yang berbasis lingkungan
dengan menggunakan bahan-bahan yang tidak mencemari lingkungan.
6. Yogyakarta sebagai kota pariwisata, kota pelajar,dan kota budaya yang
akan mendukung pemasaran Wood Craft Character.

C. Analisis SWOT Usaha


Berikut ini adalah SWOT usaha pembuatan dan penjualan Wood Craft
Character, yang nantinya dapat digunakan sebagai uji kelayakan usaha yang
diusulkan.
1. Strength (Kekuatan)
a. Produk yang dihasilkan dapat disesuaikan dengan keinginan
pelanggan.
b. Menampilkan berbagai inovasi desain dari produk yang dihasilkan
c. Bahan dasar produk mudah didapatkan.
2. Weakness (Kelemahan)
a. Produksi terbatas sehingga belum dapat dioptimalkan dalam skala
besar.
3. Opportunity(Peluang)
a. Usaha wood craft character belum banyak di pasaran.
b. Sebagai produk yang dapat dijadikan merchandise dalam berbagai
event.
4

4. Treath (Ancaman)
a. Munculnya usaha baru yang memproduksi produk dengan konsep
serupa.
b. Adanya pengusaha lain yang memproduksi produk dengan harga yang
lebih murah.
5

BAB III
METODE PELAKSANAAN

A. Waktu dan Tempat Pelaksanaan


a. Waktu : Program Kewirausahaan ini akan dilaksanakan selama 7
bulan pertama.
b. Tempat : Kegiatan ini dilaksanakan di daerah Kulon Progo,
Yogyakarta.

B. Alat dan Bahan


1) Alat - alat
a. Mesin Scroll saw
b. Mesin bor
c. Kuas
d. Cutter
e. Gunting

2) Bahan – Bahan
a. Kayu MDF
b. Stiker
c. Cat
d. Tiner
e. Mesin jam
f. Baterai

C. Prosedur Pembuatan
a. Pembuatan desain stiker produk Wood Craft Character.
b. Pencetakan stiker.
c. pemotongan bahan kayu MDF sesuai ukuran desain.
d. pemotongan lubang untuk mesin jam dan pemasangan stiker.
e. Pemotongan bentuk kayu sesuai dengan desain stiker.
f. Pengecatan bagian kayu MDF yang tidak tertutup stiker.
g. Pemasangan mesin jam.
h. Pemasangan gantungan jam.
b. Diagram Alir
6

Pembuatan desain stiker

Pencetakan stiker

pemotongan bahan kayu MDF sesuai ukuran


desain.

pemotongan lubang untuk mesin jam dan pemasangan stiker.

Pemotongan kayu sesuai dengan bentuk pada desaint stiker.

Pengecatan bagian kayu MDF yang tidak tertutup stiker.

Pemasangan mesin jam dan gantungan jam.

Pengemasan.

Pemasaran.
Gambar 1. Diagram Alir Pembuatan Wood Craft Character

D. Pemasaran
1. Tempat (place)
Berupa toko - toko aksesoris dan souvenir serta di stand pada event-
event ter tentu seperti acara wisuda, pasar Sunday morning, dan pameran-
pameran yang relevan, yang banyak dikunjungi sasaran konsumen. Potensi
Wood Craft Character juga sangat bagus untuk dipasarkan melalui reseller di
kota-kota lainnya di Indonesia.
2. Produk (product)
Produk mancakup mutu produk, inovasi, kebermanfaatan, kemasan,
layanan yang diberikan, keunikan, tampilan yang berbeda, trend mode, dan
lain – lain yang disesuaikan dengan sasaran konsumen. Pada produk yang
akan dihasilkan dibuat semenarik mungkin sehingga menjadi daya tarik
konsumen sebagai sasaran penjualan produk.
7

3. Harga (Price)
Harga setiap produk untuk ukuran standar adalah Rp. 70.000,00. Namun
harga yang ditawarkan dapat disesuaikan dengan ukuran dan kerumitan
desain produk.
4. Promosi (Promotion)
Promosi tidak harus mahal. Menyebar brosur, pamflet, SMS, iklan gratis
di internet, jejaring sosial, membuat artikel untuk blog di Internet, majalah /
Koran, dan web adalah jenis promosi yang akan dilakukan. Selain itu juga
bisa melalui pameran kerajinan di Yogyakarta dan pameran hasil karya
mahasiswa.
8

BAB IV
BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN
A. Anggaran Biaya
Biaya yang diperlukan untuk kegiatan Kewirausahaan ini adalah sebesar Rp
80.000,00 dengan rincian sebagai berikut :
1. Biaya investasi

No Nama Barang Harga


.
1. Alat lem tembak Rp 15.000,00
2. Kuas Rp 8.000,00
3. Timba Rp 7.000,00
TOTAL Rp 30.000,00

2. Biaya tetap

No. NamaBarang Harga


1. Penyusunan laporan Rp 40.000,00
keuangan
2. Pembuatan leaflet Rp 60.000,00
3. Promosi (iklan di surat kabar) Rp 100.000,00
4. Pamphlet Rp 100.000,00
TOTAL Rp 300.000,00

3. Biaya produksi
No. Nama Barang Harga
1. Rotan (3 ikat) Rp. 15.000 Rp. 45.000

2. Pilox (1 buah) Rp.13.000 Rp. 13.000


3. Cat air (2 warna) Rp.7.000 Rp. 14.000
2. Manik-manik (7 kantong plastik) Rp 21.000
Rp. 3.000
3. Plastik(2 buah) Rp. 1.500 Rp 3.000

4. Kertas Pelangi (5 lembar) Rp. 2.500 Rp. 12.500


TOTAL Rp 108.500

Tabel 4.Anggaran Biaya


TOTAL ANGGARAN = Rp. 11.100.000,00
9

B. Jadwal Kegiatan
Bulan ke -
No Nama Kegiatan 1 2 3 4 5 6 7
1. Pengadaan alat dan bahan
3. Pembuatan produk
4. Pemasaran
5. Pemantauan barang yang
dititipkan
6. Evaluasi Program

7. Laporan Hasil

Tabel 5. Jadwal Pelaksanaan Progra


11

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas


Tim pelaksana usaha Wood Craft Character :

1. Rosita Justianies C H 12304241014 Universitas Negeri


Yogyakarta
2. Kurniawati Oktaviana 12304241020 Universitas Negeri
Yogyakarta
3. Wilda Khafida 12304241023 Universitas Negeri
Yogyakarta
4. Opi Mawarsari 12304241043 Universitas Negeri
Yogyakarta

Pembagian Tugas:

1. Rosita Justianies C H bagian pemasaran

Bertanggung jawab dalam pemasaran produk, baik melalui media


sosial, pameran, maupun jaringan interpersonal.

2. Kurniawati Oktiaviana bagian manajemen keuangan

Bertanggung jawab dalam mengatur seluruh keuangan, baik dari


segi produksi, pemasaran, pemasukan, dan gaji karyawan.

3. Wilda Khafida bagian desain


Bertanggung jawab dalam membuat desain kasar produk.
4. Opi Mawarsari bagian produksi
Bertanggung jawab dalam kegiatan produksi, mulai dari
penyediaan bahan hingga produk jadi.
12

Lampiran 4. Dokumentasi Pembuatan Produk


13

Gambar 2.Proses pembuatan produk

Lampiran 5. Dokumentasi Contoh Produk

Gambar 3.Contoh produk

Anda mungkin juga menyukai