Anda di halaman 1dari 8

RANCANGAN PRAKTIKUM 2

TES ABILITAS KOGNITIF


MATA KULIAH KONSTRUKSI ALAT UKUR PSIKOLOGI

OLEH:

Puan Ade Maharani 201610230311004


Sarah Merdhika 201610230311006
Annisa Salsabila 201610230311017
Farhana Chairini 201610230311030
Nana Nadila Ayu Wirawan 201610230311033
Raissa Pratiwi Putri 201610230311036
Ainun Qalbiati 201610230311037
Faisal M Mododahi 201610230311044
Riska Naziza 201610230311046

Kelas Psikologi A

Dosen Pengampu: Yudi Suharsono, S. Psi, M. Si, Psi


Asisten: Silfiasari, S. Psi

FAKULTAS PSIKOLOGI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
2018
A. Nama tes: Picture Completion
B. Waktu Pengerjaan: 2, 5 menit.
C. Instruksi
1. Prolog
Assalamualaikum Wr,Wb. Selamat pagi teman-teman selamat
datang di ruang …. Fakultas Psikologi Universitas Muhamadiyah Malang.
Sebelumnya saya mengucapkan banyak terima kasih atas waktu dan
kesediaaannya dalam mengikuti kegiatan kali ini. Kegiatan kali ini
bersifat klasikal yang akan dimulai secara bersama-sama dan diakhiri
secara bersama-sama. Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui
kemampuan psikologis Anda. Untuk itu kita akan membuat aturan yang
akan disepakati bersama demi kelancaran kegiatan ini. Selama kegiatan
berlangsung, Anda tidak diperkenankan untuk meninggalkan ruangan
dan diharapkan untuk mengnonaktifkan handphone terlebih dahulu.
Apakah teman-teman setuju? Jika ada yang ingin pergi ke toilet, saya
akan beri waktu 10 menit, jika tidak ada saya akan lanjut untuk aturan
selanjutnya. Hasil tes ini tidak akan dipublikasikan .
2. Instruksi
Pertama-tama, Saya persilahkan teman-teman untuk mengisi
identitas di lembar jawaban yang dibagi sesuai kolom yang telah
disediakan. Pada tes ini, terdapat beberapa gambar yang tidak memiliki
bagian lengkap. Tugas Anda adalah melengkapi dengan menggambar
bagian yang tidak lengkap tersebut pada setiap gambar. Anda hanya
perlu menggambar dengan jelas tanpa harus mencoba menggambarnya
dengan bagus. Silahkan mengerjakan dari urutan atas lalu turun
kebawah. Setiap gambar dikerjakan tanpa ada yang terlewati. Tes ini
memiliki 5 halaman masalah, ketika Anda selesai menyelesaikan satu
halaman, silahkan membuka dan mengerjakan halaman selanjutnya.
Kerjakan sebisa dan secepat mungkin.
3. Epilog
Demikian kegiatan pada hari ini Saya dan rekan-rekan.
mengucapkan terima kasih, Sekian dari kami wassalamualaikum Wr.
Wb.
D. Skoring
1. Tiap-tiap gambar yang dijawab dan digambarkan dengan benar
diberi nilai 1.
2. Jika ada gambar yang tidak dijawab dan tidak digambarkan dengan
benar diberi nilai 0.
3. Nilai maksimun yang dimiliki oleh Subjek adalah 10.
.
E. Norma

Item 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Persentase 10% 20% 30% 40% 50% 60% 70% 80% 90% 100%

Kategori R S T

Keterangan 10 soal
= Rendah : 1-3 soal benar
3 Kategori Sedang : 4-6 soal benar
Tinggi : 7-10 soal benar
F. Item

Anda mungkin juga menyukai