Anda di halaman 1dari 10

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DOKTER HEWAN

PRAKTEK KERJA LAPANGAN


FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN
UNIVERSITAS UDAYANA
Kampus Jl. P. B. Sudirman Denpasar - Bali Telp/ Faks : (0361)223791

PROPOSAL
PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)
DINAS PERTANIAN KABUPATEN GIANYAR
Jl. Astina Selatan, Bitera, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar
20 September – 16 Oktober 2021

Diajukan Oleh :

Ni Putu Nicky Mirahsanti, S.KH 2009611026


Ni Made Wirani Ari Tiasnitha, S.KH 2009611036
Baja Sadhayu Putrawan, S.KH 2009611042
I Dewa Ketut Ari Saputra, S.KH 2009611050

PENDIDIKAN PROFESI DOKTER HEWAN


FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN
UNIVERSITAS UDAYANA
DENPASAR
2021

Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayana, Kampus Sudirman


Tlp. (0361)223791. Fax (0361) 223791.
CP : I Dewa Ketut Ari Saputra, S.KH (Hp. 081338290300)
PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DOKTER HEWAN
PRAKTEK KERJA LAPANGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN
UNIVERSITAS UDAYANA
Kampus Jl. P. B. Sudirman Denpasar - Bali Telp/ Faks : (0361)223791

LEMBAR PENGESAHAN

PROPOSAL
PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)
PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DOKTER HEWAN
FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN UNIVERSITAS UDAYANA

Bidang Kegiatan : Praktik Kerja Lapangan Pendidikan ProfesiDokter Hewan


(PKL PPDH)
Pelaksana : Ni Putu Nicky Mirahsanti, S.KH (NIM. 2009611026)
Ni Made Wirani Ari Tiasnitha, S.KH (NIM.2009611036)
Baja Sadhayu Putrawan, S.KH (NIM.2009611042)
I Dewa Ketut Ari Saputra, S.KH (NIM. 2009611050)
Lokasi PKL :Dinas Pertanian Kabupaten Gianyar- Jl. Astina Selatan,
Bitera, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar
Waktu : 20 September – 16 Oktober 2021

Denpasar, 31 Agustus 2021


Mengetahui,
Dosen Pembimbing PKL PPDH Unud Ketua Bagian PKL PPDH Unud

Prof. Dr. drh. I Ketut Puja, M.Kes. Dr.drh. I Wayan Sudira, M.Si
NIP. 196212311989031315 NIP. 196902281997031003

Dekan Fakultas Kedokteran Hewan Unud

Prof.Dr. drh. I Nengah Kerta Besung, M.Si


NIP. 196305281989031003

Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayana, Kampus Sudirman


Tlp. (0361)223791. Fax (0361) 223791.
CP : I Dewa Ketut Ari Saputra, S.KH (Hp. 081338290300)
PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DOKTER HEWAN
PRAKTEK KERJA LAPANGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN
UNIVERSITAS UDAYANA
Kampus Jl. P. B. Sudirman Denpasar - Bali Telp/ Faks : (0361)223791

Mahasiswa PKL

Ni Putu Nicky Mirahsanti,S.KH Ni Made Wirani Ari Tiasnitha,S.KH


NIM.2009611026 NIM. 2009611036

Baja Sadhayu Putrawan,S.KH I Dewa Ketut Ari Saputra,S.KH


NIM.2009611042 NIM. 2009611050

Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayana, Kampus Sudirman


Tlp. (0361)223791. Fax (0361) 223791.
CP : I Dewa Ketut Ari Saputra, S.KH (Hp. 081338290300)
PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DOKTER HEWAN
PRAKTEK KERJA LAPANGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN
UNIVERSITAS UDAYANA
Kampus Jl. P. B. Sudirman Denpasar - Bali Telp/ Faks : (0361)223791

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas
berkat dan rahmat-Nya, proposal ini dapat terselesaikan. Penyusunan proposal ini
tidak terlepas dari keinginan penulis untuk mempelajari keterampilan di Dinas
Pertanian Kabupaten Gianyar - Jl. Astina Selatan, Bitera, Kecamatan Gianyar,
Kabupaten Gianyar, yang akan dilaksanakan dalam bentuk kegiatan PKL.Maka
proposal ini disusun sebagai bahan acuan yang dapat digunakan oleh berbagai
pihak yang berkepentingan.Terimakasih yang sebesar-besarnya penulis ucapkan
kepada:
1. Prof. Dr. drh. I Nengah Kerta Besung, M.Si, selaku dekan Fakultas
Kedokteran Hewan Universitas Udayana
2. Dr.drh. I Wayan Sudira, M.Si selaku Dosen Kepala Bagian PKL PPDH
Unud, yang telah memberikan izin kepada penulis selaku mahasiswa untuk
melaksanakan kegiatan PKL di Dinas Pertanian Kabupaten Gianyar.
3. Pimpinan Dinas Pertanian Kabupaten Gianyar beserta jajarannya yang telah
memberikan kesempatan kepada penulis untuk melakukan kegiatan PKL.
4. Segala pihak yang telah membantu yang tidak dapat disebutkan satu per satu.

Atas disetujuinya kegiatan PKL yang akan dilaksanakan pada tanggal 20


September – 16 Oktober 2021, sesuai dengan waktu yang telah penulis tentukan.
Akhir kata, dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan terimakasih dan
memohon maaf apabila terdapat kesalahan yang kurang berkenan.

Denpasar, 31 Agustus 2021

Penulis

Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayana, Kampus Sudirman


Tlp. (0361)223791. Fax (0361) 223791.
CP : I Dewa Ketut Ari Saputra, S.KH (Hp. 081338290300)
PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DOKTER HEWAN
PRAKTEK KERJA LAPANGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN
UNIVERSITAS UDAYANA
Kampus Jl. P. B. Sudirman Denpasar - Bali Telp/ Faks : (0361)223791

BAB I
PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki potensi besar
dibidang agribisnis yang terbesar didunia. Dengan potensi sumber daya dan daya
dukung ekosistem yang sangat besar, Indonesia dapat menghasilkan produk dan
jasa agribisnis yang meliputi bidang pertanian, peternakan, perkebunan
(hortikultura) dan perikanan secara meluas yang mutlak diperlukan bagi
kehidupan manusia.Sementara itu, pertambahan penduduk dunia, kenaikan
pendapatan dan perubahan preferensi konsumen telah menyebabkan permintaan
terhadap produk dan jasa sektor agribisnis akan terus meningkat. Oleh karena
itu, sektor pertanian, peternakan, perkebunan dan perikanan mempunyai peranan
yang semakin strategis saat ini dan dimasa yang akan datang.
Bidang agribisnis tersebut, khususnya untuk bidang usaha peternakan, peran
Dinas Peternakan yang tersebar diseluruh Indonesia sangatlah penting untuk
menjawab segala persoalan dari sisi peternakan. Dewasa ini, dinas peternakan
atau dinas lain yang membidangi urusan peternakan tidak saja berperan dalam
hal peningkatan produksi peternakan akan tetapi lebih mengacu pada
peningkatan kesehatan ternak. Apalagi pada saat ini Indonesia sedang
mengalami ancaman mewabahnya berbagai penyakit ternak yang dapat
menimbulkan dampak negatif terhadap usaha peternakan rakyat di Indonesia.
Dalam menjalankan fungsional kedinasan bidang usaha peternakan tentunya
tidak terlepas dari keterkaitan peran medis veteriner, bidang medis veteriner
memegang peranan (otoritas veteriner) yang cukup penting dalam berbagai
usaha peternakan yang ada di Indonesia. Bidang medis ini dipegang oleh
seorang dokter hewan yang memutuskan bahwa seekor hewan dikatakan sehat
atau sakit dan atau seekor hewan amanatau layak dikonsumsi masyarakat.
Kegiatan praktek kerja lapangan (PKL) merupakan pelaksanaan dari salah
satu Tri Dharma Perguruan Tinggi yang bertujuan untuk memfasilitasi

Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayana, Kampus Sudirman


Tlp. (0361)223791. Fax (0361) 223791.
CP : I Dewa Ketut Ari Saputra, S.KH (Hp. 081338290300)
PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DOKTER HEWAN
PRAKTEK KERJA LAPANGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN
UNIVERSITAS UDAYANA
Kampus Jl. P. B. Sudirman Denpasar - Bali Telp/ Faks : (0361)223791

mahasiswa dalam mengaplikasikan pengetahuan yang didapat selama


perkuliahan kedalam dunia kerja. Program Pendidikan Profesi Dokter Hewan
(PPDH) merupakan program yang bertujuan untuk menghasilkan seorang dokter
hewan yang profesional. Untuk menjadi dokter hewan yang professional maka
ilmu dan keterampilan yang didapat dibangku kuliah harus mampu diterapkan
dalam kehidupan nyata. Untuk itu diperlukan adanya kegiatan PKL yang
langsung terjun kelapangan atau masyarakat. Kegiatan PKL ini akan
dilaksanakan di Dinas Pertanian Kabupaten GianyarBidang Peternakan dan
Kesehatan Hewan. Diharapkandengan mengikuti kegiatan PKL ini, mahasiswa
dapat mengetahui, mengenal, dan memiliki pengalaman dengan kondisi dunia
kerja di kedinasan, serta memberikan kontribusi yang berarti bagi perkembangan
mahasiswa untuk mempersiapkan diri sebaik mungkin sebelum memasuki dunia
kerja yang sesungguhnya.

1.2. Tujuan Praktek Kerja Lapangan


a. Memberi gambaran yang nyata mengenai profesi yang akan digeluti
seorang dokter hewan khususnya di kedinasan.
b. Meningkatkan keterampilan dan kemampuan calon dokter hewan dalam
pemeriksaan, mendiagnosa penyakit, memberikan prognosa serta terapi
yang tepat terhadap hewan yang sakit secara sistematis sesuai dengan
wewenang dan tanggung jawab sebagai dokter.
c. Mengetahui berbagai kegiatan yang telah dilakukan dan perencanaan
kegiatan yang akan dilakukan oleh Dinas Pertanian Kabupaten Gianyar
Bidang Peternakan Dan Kesehatan Hewan.
d. Meningkatkan hubungan kerjasama yang baik antara perguruan tinggi
Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayanadengan berbagai
instansi, khususnya Dinas Pertanian Gianyar

Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayana, Kampus Sudirman


Tlp. (0361)223791. Fax (0361) 223791.
CP : I Dewa Ketut Ari Saputra, S.KH (Hp. 081338290300)
PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DOKTER HEWAN
PRAKTEK KERJA LAPANGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN
UNIVERSITAS UDAYANA
Kampus Jl. P. B. Sudirman Denpasar - Bali Telp/ Faks : (0361)223791

BAB II
GAMBARAN KEGIATAN

2.1. Nama Kegiatan


Nama kegiatan ini adalah Praktik Kerja Lapangan (PKL) di Dinas Pertanian
Kabupaten Gianyar Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan.

2.2. Waktu Dan Tempat Kegiatan


Waktu dan tempat pelaksanaan kegiatan Praktek Kerja Lapang ini bertempat
di Puskeswan dalam wilayah Dinas Pertanian Kabupaten Gianyar Bidang
Peternakan dan Kesehatan Hewan dimulai dari tanggal 20 September – 16
Oktober 2021 (4 minggu).

2.3. Dasar Pemikiran


PKL adalah kegiatan akademik yang dilakukan oleh mahasiswa dengan
melakukan praktek kerja secara langsung. Kegiatan ini dilakukan pada
lembaga/instansi yang relevan dengan pendidikan yang diambil mahasiswa
dalam perkuliahan.Kegiatan PKL ini diadakan agar mahasiswa/mahasiswi
mengenal dunia kerjayang sebenarnya. Selain itu, mahasiswa/mahasiswi dapat
langsung mempraktekkan ilmu yang diperoleh di perguruan tinggi.

2.4. Metode Kegiatan


Pelaksanaan kegiatan PKL ini akan dilakukan dengan cara ikut serta dalam
kegiatan rutin yang berjalan di Puskeswan dalam wilayah Dinas Pertanian
Kabupaten Tabanan Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan

2.5. Capaian Yang Diharapkan


Melalui kegiatan PKL ini, diharapkan nantinya akan diperoleh pengetahuan
dan pengalaman baru untuk menguatkan ilmu yang pernah diperoleh di bangku

Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayana, Kampus Sudirman


Tlp. (0361)223791. Fax (0361) 223791.
CP : I Dewa Ketut Ari Saputra, S.KH (Hp. 081338290300)
PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DOKTER HEWAN
PRAKTEK KERJA LAPANGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN
UNIVERSITAS UDAYANA
Kampus Jl. P. B. Sudirman Denpasar - Bali Telp/ Faks : (0361)223791

perkuliahan. Besar harapan kami bahwa nantinya PKL ini dapat menjadi suatu
bekal dan tahapan awal dalam meniti karir dalam dunia kerja Veteriner.

2.6. Biodata Peserta PKL


A. Nama : Ni Putu Nicky Mirahsanti, S.KH
Program Studi : Pendidikan Profesi Dokter Hewan
Fakultas : Kedokteran Hewan Unud
NIM : 2009611026
Angkatan : 2020
Semester :3
Jenis Kelamin : Perempuan
No. HP : 081246791393
Email : nickymirah25@gmail.com

B. Nama : Ni Made Wirani Ari Tiasnitha, S.KH


Program Studi : Pendidikan Profesi Dokter Hewan
Fakultas : Kedokteran Hewan Unud
NIM : 2009611036
Angkatan : 2020
Semester :3
Jenis Kelamin : Perempuan
No. HP : 08970224531
Email : wiraniari107@gmail.com

C. Nama : Baja Sadhayu Putrawan, S.KH


Program Studi : Pendidikan Profesi Dokter Hewan
Fakultas : Kedokteran Hewan Unud
NIM : 2009611042
Angkatan : 2020
Semester :3
Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayana, Kampus Sudirman
Tlp. (0361)223791. Fax (0361) 223791.
CP : I Dewa Ketut Ari Saputra, S.KH (Hp. 081338290300)
PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DOKTER HEWAN
PRAKTEK KERJA LAPANGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN
UNIVERSITAS UDAYANA
Kampus Jl. P. B. Sudirman Denpasar - Bali Telp/ Faks : (0361)223791

Jenis Kelamin : Laki - Laki


No. HP : 089643492340
Email : bajasadhayup@gmail.com

D. Nama : I Dewa Ketut Ari Saputra, S.KH


Program Studi : Pendidikan Profesi Dokter Hewan
Fakultas : Kedokteran Hewan Unud
NIM : 2009611050
Angkatan : 2020
Semester :3
Jenis Kelamin : Laki - Laki
No. HP : 081338290300
Email : dewaaix61@gmail.com

Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayana, Kampus Sudirman


Tlp. (0361)223791. Fax (0361) 223791.
CP : I Dewa Ketut Ari Saputra, S.KH (Hp. 081338290300)
PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI DOKTER HEWAN
PRAKTEK KERJA LAPANGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN
UNIVERSITAS UDAYANA
Kampus Jl. P. B. Sudirman Denpasar - Bali Telp/ Faks : (0361)223791

BAB III
PENUTUP

Demikianproposalinidibuat,semogabisadigunakansebagaiacuandanpedoma
nsemua
pihakyangberkenanmembantukelancarandankesuksesankegiatanini.Penulisberha
rapagar pihak-pihak yang bersangkutan, dapat memberikan kesempatan kepada
penulis untuk melaksanakan kegiatan PKL di Dinas Pertanian
KabupatenGianyar.
Dalam pelaksanaan PKL nantinya, sudikiranya kesediaan pihak dari Dinas
Pertanian Kabupaten Gianyar khususnya Bidang Peternakan dan Kesehatan
Hewan untuk memberikan bimbingan dan arahan dalam semua aktivitas yang
akan dilakukan. Atas perhatian dan partisipasinya, penulis ucapkan terima kasih.

Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayana, Kampus Sudirman


Tlp. (0361)223791. Fax (0361) 223791.
CP : I Dewa Ketut Ari Saputra, S.KH (Hp. 081338290300)

Anda mungkin juga menyukai