Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SMK NEGERI 50 JAKARTA


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Komp Keahlian : Umum
Kelas/semester : X/1
Tahun Pelajaran :2017 / 2018
Alokasi waktu : 6 x 45 menit

A. Kompetensi Inti (KI)


3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar
3.10. Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada teks naratif
sederhana berbentuk cerita rakyat rakyat, sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.15. Menangkap makna teks naratif lisan dan tulis berbentuk legenda sederhana.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

3.10.1. Siswa dapat mengidentifikasi karakter yang ada dalam suatu cerita rakyat (teks
narrative) dengan benar.
3.10.2. Siswa dapat mengidentifikasi penggunaan struktur teks dan unsur kebahasaan
dalam cerita dengan baik.
3.10.3. Siswa dapat menuliskan nilai moral yang terdapat dalam teks narrative berbentuk
legenda dengan baik.
4.15.1. Siswa dapat mengungkapkan makna teks narratif lisan dan tulis berbentuk cerita
rakyat sederhana dengan menunjukkan perilaku kerjasama dalam melaksanakan
komunikasi fungsional.

D. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah berdiskusi, Siswa dapat memahami generic structure dan unsur kebahasaan dari
teks narrative dengan benar.
2. Setelah membaca , Siswa dapat menjelaskan nilai moral yang terdapat dalam teks
narrative dengan baik.
3. Setelah membaca teks narrative, siswa dapat menyimpulkan isi dari teks tersebut
dengan benar.

E. Materi Pembelajaran
Teks naratif, berbentuk legenda sederhana

Fungsi sosial
Memperoleh hiburan, menghibur dan mengajarkan nilai-nilai luhur,
meneladani nilai-nilai moral, cinta tanah air, menghargai budaya lain, dsb.

Struktur text (gagasan utama dan informasi rinci)

a. Pendahuluan (orientasi) dengan memperkenalkan tokoh, tempat, waktu,


terjadinya cerita.
b. Penilaian (evaluasi) tentang situasi dan kondisi terjadinya cerita.
c. Krisis yang terjadi terhadap tokoh utama (komplikasi)
d. Akhir cerita di mana krisis berakhir (resolusi) dengan bahagia atau sedih
e. Ulasan atau komentar umum (reorientasi), opsional.

Unsur kebahasaan
(1) Tata bahasa: Simple Past tense, Past Continuous Tense
(2) Kosa kata: terkait karakter, watak, dan setting dalam legenda
(3) Adverbia penghubung waktu: first, then, after that, before, at last, finally, dsb.
(4) Adverbia dan frasa preposisional penunjuk waktu: a long time ago, in 1776,
during the war, immediately after the dry season, dsb.
(5) Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a,
the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal
(6) Ucapan, tekanan kata, intonasi
(7) Ejaan dan tanda baca
(8) Tulisan tangan

F. Pendekatan, Model, dan Metode


Pendekatan : Saintific
Model : Discovery Learning
Metode : Diskusi, Role Play, Tanya Jawab

G. Langkah-langkah pembelajaran
Pertemuan 1 (3 JP)
Langkah Alokasi
DL Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran waktu
Pendahuluan  Memberikan salam,menanyakan kepada peserta 10 m
didik kesiapan dan kenyamanan untuk belajar
 Menanyakan kehadiran peserta didik(absensi)
 Mempersilakan salah satu peserta didik
memimpin doa
 Memberitahu tujuan pembelajaran dari materi
yang akan dibahas
Inti Mengamati 100 m
Menstim
 Peserta didik dalam kelompok 4 orang membaca
ulasi/ satu teks naratif dari buku. kemudian secara
Pemberi bergantian anggota kelompok membacakan teks
Langkah Alokasi
DL Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran waktu
an
tersebut.
rangsan  Peserta didik melengkapi kalimat dengan kosa
gan kata yang tepat.
 Peserta didik belajar menemukan struktur teks
naratif yang diberikan..

Menanya

Mengide  Dengan bimbingan dan arahan guru, peserta didik


mempertanyakan antara lain isi dari teks tersebut
ntifikasi
terutama tentang fungsi sosial, struktur teks, dan
masalah unsur kebahasaan.
 Peserta didik mempertanyakan gagasan pokok,
informasi rinci, informasi tertentu dan nilai moral
dari teks naratif
Mengumpulkan informasi/mencoba
 Peserta didik melaporkan hasil diskusi kelompok
Pengum pada tahap mengamati dan ditanggapi oleh
pulan kelompok lain
data  Peserta didik menjawab pertanyaan-pertanyaan
yang diberikan dalam teks naratif yang diberikan
guru
 Peserta didik berdiskusi dengan kelompoknya dan
menyerahkan hasil diskusi.
 Peserta didik memperoleh balikan (feedback) dari
guru dan teman tentang setiap yang dia sampaikan
dalam kerja kelompok.
Pengola
han data Mengasosiasi
Dengan arahan guru peserta didik mencari teks naratif
lain dan akan didiskusikan pada pertemuan berikutnya.

Penutup  Klarifikasi/kesimpulan peserta didik dibantu oleh 25 m


guru menyimpulkan materi yang baru dibahas.
 Peserta didik melakukan refleksi tentang
pelaksanaan pembelajaran.
 Mengucapkan salam penutup dan berdoa.

Pertemuan 2 (3 JP)
Langkah Alokasi
DL Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran waktu
Pendahuluan  Memberikan salam,menanyakan kepada peserta 10 m
didik kesiapan dan kenyamanan untuk belajar.
 Menanyakan kehadiran peserta didik(absensi).
 Mempersilakan salah satu siswa memimpin doa
 Brainstorming tentang materi sebelumnya.
Inti Mengasosiasi 100 m
Langkah Alokasi
DL Kegiatan Pembelajaran
Pembelajaran waktu
 Guru meminta peserta didik memeriksa teks
Pembukt naratif yang telah mereka temukan.
ian  Peserta didik membandingkan teks tersebut
dengan teks yang telah dibahas sebelumnya.
 Peserta didik menjawab pertanyaan-pertanyaan
yang berkaitan dengan teks tersebut dalam lembar
kerja.
Generali  Guru menilai proses disiskusi dan hasil kerja
sasi siswa

Mengomunikasikan
 Guru meminta peserta didik menceritakan isi dari
teks naratif yang telah disiapkan di depan kelas.
 Peserta didik lain membuat pertanyaan.
 Guru menilai hasil pekerjaan siswa
Penutup  Klarifikasi/kesimpulan peserta didik dibantu oleh 25 m
guru menyimpulkan materi pelajaran.
 Evaluasi untuk mengukur ketercapaian tujuan
pembelajaran.
 Peserta didik melakukan refleksi tentang
pelaksanaan pembelajaran.
 Mengucapkan salam penutup dan berdoa.

H. Penilaian hasil pembelajaran


1. Penilaian Sikap

LEMBAR PENILAIAN ASPEK SIKAP BAHASA INGGRIS

NAMA JUJUR PERCAY KERJASA TANGGU


NG
SANTU
N/
Nilai
Rata-
NO SISWA (1-4) A DIRI MA JAWAB PEDULI rata
(1-4) (1-4) (1-4) (1-4)

RUBRIK PENSKORAN SIKAP

Keterangan:
Rubrik penilaian Sikap Jujur:
1. Tidak menyontek dalam mengerjakan ujian/ulangan
2. Tidak menjadi plagiat (mengambil/menyalin karya orang lain tanpa menyebutkan
sumber) dalam mengerjakan setiap tugas
3. Mengemukakan perasaan terhadap sesuatu apa adanya
4. Mengakui kesalahan atau kekurangan yang dimiliki

Rubrik penilaian Percaya Diri:


1. Mampu melakukan presentasi di depan umum
2. Berani bertanya
3. Mengemukakan pendapat
4. Menjawab pertanyaan

Rubrik penilaian Kerja Sama:


1. Terlibat aktif dalam bekerja kelompok
2. Kesediaan melakukan tugas sesuai kesepakatan
3. Bersedia membantu orang lain dalam satu kelompok yang mengalami kesulitan
4. Rela berkorban untuk teman lain

Rubrik penilaian Tanggung Jawab:


1. Melaksanakan tugas individu dengan baik
2. Menerima resiko dari tindakan yang dilakukan
3. Mengembalikan barang yang dipinjam
4. Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan

Rubrik penilaian Santun:


1. Baik budi bahasanya (sopan ucapannya)
2. Menggunakan ungkapan yang tepat
3. Mengekspresikan wajah yang cerah
4. Berperilaku sopan
Kategori nilai sikap:
 Sangat baik apabila memperoleh nilai akhir 4
 Baik apabila memperoleh nilai akhir 3
 Cukup apabila memperoleh nilai akhir 2
 Kurang apabila memperoleh nilai akhir 1

2. Penilaian Pengetahuan

KISI-KISI SOAL PENILAIAN PENGETAHUAN


N Nomo
Kompetensi Dasar Indikator Materi Indikator Soal
o r Soal
1 3.10. Menganalisis fungsi Siswa dapat Narrative Disajikan sebuah teks 1–5
sosial, struktur teks, dan mengidentifikas text naratif, siswa dapat
unsur kebahasaan pada i penggunaan menjawab pertanyaan
yang berhubungan
teks naratif sederhana struktur teks dengan gambaran umum,
berbentuk cerita rakyat dan unsur informasi tersirat,
rakyat, sesuai dengan kebahasaan informasi tersurat, unsur
konteks penggunaannya. dalam cerita kebahasaan dan
persamaan kata dari teks
rakyat dengan tersebut.
baik.

Siswa dapat
Disajikan sebuah teks
menuliskan naratif, siswa dapat
nilai moral menuliskan nilai moral
yang terdapat yang terkandung dalam 6 - 10
dalam teks teks tersebut.
narrative
berbentuk
legenda dengan
baik.

Pedoman Penilaian:
Nilai Maksimal: 100 Part A = 5 x 2 = 10 Part B = 5 X 2 BOBOT = 10
Rumus Konversi Nilai,
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai = x 10 = ______
2

3. Penilaian Keterampilan

LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN


BAHASA INGGRIS
Aspek Penilaian Total Kompeten/
No Nama Siswa Content Fluency Performance Grammar skor Belum
Kompeten
4 4 4 4
1              
2              

Rubrik penilaian sikap


A. Content : Isi/Pesan
1. Very good (4) = pesan tersampaikan sesuai permintaan
2. Good (3) = pesan tersampaikan dengan sedikit perubahan
3. Fair (2) = pesan kurang sesuai dengan permintaan
4. Poor (1) = pesan yang disampaikan berbeda dengan permintaan
B. Fluency : kelancaran
1. Very good (4) = pesan disampaikan dengan lancar
2. Good (3) = pesan disampaikan dengan sedikit (1-5) hambatan
3. Fair (2) = pesan disampaikan dengan terbata-bata
4. Poor (1) = pesan dibacakan
C. Performance : Penampilan
= sikap dan postur tubuh yang sesuai, suara jelas dan lantang,
1. Very good (4)
dan dapat menarik perhatian penonton
= sikap dan postur tubuh cukup baik, suara jelas, kurang
2. Good (3)
menarik
3. Fair (2) = sikap dan postur kurang baik, suara kurang jelas
= sikap dan postur tubuh kurang baik, suara pelan dan tidak
4. Poor (1)
jelas
D. Grammar : Tata bahasa baik dan benar
1. Very good (4) = diucapkan dengan tata bahasa yang benar
2. Good (3) = sedikit kesalahan tata bahasa
3. Fair (2) = tata bahasa kurang tepat
4. Poor (1) = banyak kesalahan tata bahasa
Nilai Akhir keterampilan:
Content + Fluency + Performance + Grammar = Nilai Akhir

I. Media, Alat, Bahan dan Sumber Belajar:


1. Media/alat : Laptop, LCD Projector
2. Bahan : Gambar, kumpulan cerita rakyat
3. Sumber Belajar : Buku panduan, magazine, newspaper, internet

Jakarta, 17 Juli 2017

Mengetahui:
Kepala Sekolah Verifikator Guru Mata Pelajaran

Drs Wantarip Drs Hermansyah M.Pd Romanna Hutagalung S.Pd


NIP 196101201992031001 NIP 196711041995021001 NIP 196206111986022002

Anda mungkin juga menyukai