Anda di halaman 1dari 14

The Power of

IKHLAS
Oleh : Muhammad Said
IKHLAS
berarti menyerahkan seluruh
hidup hanya kepada Tuhan
semata. Segala urusan dan
kepentingan dikembalikan
kepada-Nya.
Mengakses
Sumber Kebahagiaan

Dimanakah sumber
kebahagiaan itu,
PIKIRAN atau
PERASAAN ?
PERASAAN
DENGAN HATI ATAU JANTUNG ?
• Sumerian Assyrian > Hati (Liver)
– Berkembang ke selatan
• Aristoteles > Jantung (Heart)
– Berkembang ke Eropa
• Kerancuan
– Memegang Hati keliru Jantung
– Mengartikan Heart = Hati
– I Love you with all my heart
MENGAKTIFKAN ZONA IKHLAS
UNTUK MERAIH SUKSES
SEJATI
BAGAIMANA
MEWUJUDKAN IKHLAS
ITU ?

99.9 FM
Untuk meraih sukes sejati Anda perlu berpindah dari
permainan ‘mengeluh dan menyalahkan’ menuju
permainan ‘menerima dan bertanggung jawab’ (IKHLAS)
SUKSES =
SINERGI PIKIRAN POSITIF DAN
PERASAAN POSITIF

12 %

88 %
MENGAPA SUSAH SUKSES

Saya ingin
sukses
(12%)

Saya merasa
takut, stres, bingung, ragu,
tergesa, tak
terarah/terpuaskan,
Ada Masalah menggantung :
Trauma, kebiasaan buruk,
nafsu
(88 %)
RAHASIA SUKSES

Saya ingin
sukses
(12%)

Saya merasa
Tenang, yakin, ikhlas,
mantap, rileks, rasa cukup,
syukur.
Kenangan manis, puas,
tahu diri.
(88 %)
HIDUP KHUSYUK & DAMAI
• Aturan 1 : Berbahagialah. Putuskan saja
bahwa saat ini Anda memilih untuk
merasa bahagia apapun situasinya.
• Aturan 2 : Izinkan diri Anda untuk
beristirahat. Mendengarkan CD
DigitalPrayer Alphamatic.
LATIHAN
• Ketika Anda menginginkan sesuatu dan belum
terjadi, ada ungkapan dengan hati-hati, selalu
terbersit semacam ketidakyakinan apakah Anda
bisa mendapatkannya. Sebersit keraguan ini
sudah cukup untuk menyabotase do’a anda
sendiri.
• Berlatihlah untuk mengatakan (pada diri sendiri)
atau menuliskan keinginan Anda dengan
didahului kalimat “RAsanya lebih enak ya,
kalau….” akan membuat perasaan Anda selalu
positif dan manteng di frekuensi Ikhlas 99.9 FM.
MENJAGA
ZONA
IKHLAS

Tekanlah
tombol Help bila
anda bingung

Anda mungkin juga menyukai