Anda di halaman 1dari 2

KELOMPOK 4 SOAL PILIHAN GANDA

1. Novitasari (2018031017)

2. Tri Dumiati Santika (2018031002)

3. Yessica Yuliana ( 2018031003)

4. Rahma Era Atmi Prayitmi (2017031126)

1. Catatan-catatan yang dibuat dan data data yang dikumpulkan auditor secara sistematis pada
saat melaksanakan tugas audit, merupakan pengertian dari..
a. Surat Pemberitahuan
b. Kertas Kerja Audit
c. Rekening Koran
d. Buku Besar
e. Neraca Saldo
2. Prosedur analitis dapat digolongkan terutama sebagai…
a. pengujian atas pengendalian
b. pengujian substantive
c. pengujian rasio
d. pengujian detil atas saldo
e. Pengujian umum
3. Auditor internal menemukan kemungkinan salah saji potensial atas terjadinya pembelian barang
dengan tujuan yang tidak semestinya , aktivitas pengendalian yang diperlukan yaitu …
a. Periksa bukti penerimaan barang
b. Setiap penerimaan barang harus terdapat surat order pembelian yang telah diotorisasi
c. Setiap order pembeli n harus didasarkan pada surat permintaan pembelian yang telah
diotorisasi.
d. Panduan akun dan review pemberian kode akun
e. Pemeriksaan setiao alur

4. Faktor-faktor yang perlu dipertimbangkan Internal Auditor, pada pendekatan untuk konstruksi
temuan yaitu, kecuali : ...

a. Sangat dipengaruhi oleh pengalaman (experience).


b. Tidak mengganti pertimbangan audit dengan pertimbangan manajemen.
c. Bertanggungjawab untuk memberikan bukti.
d. Tertarik pada perbaikan kinerja, namun tidak mutlak.
e. Meninjau temuan audit secara kontinyu, sebab dimungkinkan temuan audit tsb sudah
tidak dapat dipertahankan (tidak relevan) pada saat berjalannya waktu.

5. Pada sifat temuan audit, Practice advisory 2410-1 dari Standar : “kriteria komunikasi”. Observasi
& rekomendasi harus didasarkan pada atribut yaitu, kecuali : ...
a. kriteria
b. kondisi
c. penyebab
d. dampak
e. Historis

6. Yang bukan criteria menilai kualitas profesional suatu jabatan adalah

a. Menaati kode etik


b. Pelayanan kepada public
c. Pelatihan khusus berjangka panjang
d. Mencari perhatian manajer
e. Menjadi anggota organisasi dan menghadiri pertemuan-pertemuan

7. Tipe fraud yang paling merugikan dan menimbulkan biaya yang besar adalah:

a. Employee Embezzlement
b. Vendor Fraud
c. Management Fraud
d. Customer Fraud
e. Management Embezzlement

8. Berikut merupakan cara perlindungan yang terbaik untuk melindungi dari computer fraud,
kecuali:

a. Personal screening
b. Pemisahan tugas
c. Data server
d. Lisensi
e. Definisi pekerjaan

9. Berikut merupakan internal risk dalam financial statement audit ialah, kecuali:

a. Lingkungan
b. Bencana
c. Pasar keuangan
d. Peringkat
e. Sumber daya manusia

10. Berikut merupakan eksternal risk dalam financial statement audit ialah, kecuali:

a. Sumber daya manusia


b. Informasi dan Teknologi
c. Akuntansi 7 pelaporan
d. Pasar keuangan
e. Keuangan

Anda mungkin juga menyukai