Anda di halaman 1dari 3

NAMA : SALSABIL SYAHPUTRI

NIM : 203310712
MATKUL : KEPERAWATAN MATERNITAS 2
DOSEN PEMBIMBING : Ns. Hj. Elvia Metti, M.Kep,Sp.Kep.Mat

Konsep Family Centered Maternity Care (FCMC)

Family Centered Maternity Care (FCMC) adalah perawatan yang


berpusat pada keluarga yaitu dengan cara menyediakan perawatan
PENGERTIAN
bagi perempuan dan keluarga mereka yang mengintegrasikan
FCMC kehamilan, persalinan, nifas, dan perawatan bayi kedalam
kontinum dari siklus kehidupan keluarga seperti biasa dengan cara
hidup sehat. Perawatan yang diberikankepada individual
mengutamakan dukungan, partisipasi, dan pilihan dari keluarga
(International, T. & Education, C., 2015.

Tujuan penerapan konsep Family Center Care dalam


perawatan anak, menurut Brunner and Suddarth (1986 dalam
Fretes, 2012) adalah memberikan kesempatan bagi orang tua untuk TUJUAN
merawat anak mereka selama proses hospitalisasi dengan
pengawasan dari perawat sesuai dengan aturan yang berlaku. FCMC

Selain itu Family Center Care juga bertujuan untuk


meminimalkan trauma selama perawatan anak dirumah sakit dan
meningkatkan kemandirian sehingga peningkatan kulaitas hidup
dapat tercapai.

PROSES FCMC (Family Centered Maternity Care) MANFAAT FCMC

Proses keperawatan maternitas yang ditangani oleh tenaga terlatih MANFAAT FCMC:
dan mampu melaksanakan proses keperawatan maternitas mulai
dari proses kehamilan calon ibu sampai perawatan bayi dan masa 1.Pengurangan Biaya Perawatan
nifas ibu pasca melahirkan. Kesehatan
a.       Melaksanakan kelas untuk pendidikan prenatal orang tua. 2.peningkatan Kepuasan Staf
b.       Mengikut serta keluarga dalam perawatan kehamilan, 3.Pemosisian Organisasi yang
persalinan, dan nifas. Lebih Efektif di Pasar
c.       Mengikut sertakan keluarga dalam operasi 4.Peningkatan Kepuasan Staf
d.       Mengatur kamar bersalin sepeti suasana rumah. 5.Peningkatan Hasil Medis dan
Perkembangan
e.       Menetapkan peraturan yang flexibel.
6.Peningkatan Kepuasan
f.        Menjalankan system kunjungan tidak ketat. Melahirkan Wanita dan
Keluarganya
NAMA : SALSABIL SYAHPUTRI
NIM : 203310712
MATKUL : KEPERAWATAN MATERNITAS 2
DOSEN PEMBIMBING : Ns. Hj. Elvia Metti, M.Kep,Sp.Kep.Mat

PEMELIHARAAN KESPRO

PENGERTIAN TUJUAN

Kesehatan reproduksi adalah “keadaan sejahtera fisik,


mental dan sosial secara utuh (tidak semata-mata bebas Tujuan utama kesehatan reproduksi adalah
dan penyakit atau kecacatan) dalam semua hal yang memberikan pelayanan kesehatan reproduksi
berkaitan dengan sistem reproduksi, serta fungsi dan kepada setiap individu dan pasangannya
prosesnya”. secara komprehensif, khususnya kepada
remaja agar setiap individu mampu
menjalani proses reproduksinya secara sehat
RUANG LINGKUP dan bertanggungjawab serta terbebas dari
perlakuan diskriminasi dan kekerasan,
Ruang lingkup Kesehatan Reproduksi mencakup termasuk di dalamnya pengakuan dan
keseluruhan kehidupan manusia sejak lahir hingga penghormatan atas hak-hak kesehatan
mati. Pelaksanaan Kesehatan Reproduksi reproduksi dan seksual sebagai bagian
menggunakan pendekatan siklus hidup (life-cycle integral dari Hak Azasi Manusia.
approch) agar diperoleh sasaran yang pasti dan
komponen pelayanan yang jelas dan dilaksanakan
secara terpadu serta berkualitas dengan memperhatikan
hak reproduksi perorangan dengan bertumpu pada
program pelayanan yang tersedia.

KOMPONEN KESPRO
CARA MENJAGA KESHATAN REPRODUKSI
diantaranya:
1. Pakai handuk yang lembut, kering, bersih, dan
Ada empat komponen prioritas Kesehatan tidak berbau atau lembab.
Reproduksi nasional: 2. Memakai celana dalam dengan bahan yang mudah
menyerap keringat
1. Kesehatan Ibu dan Bayi Baru Lahir 3. Pakaian dalam diganti minimal 2 kali dalam sehari
4. Bagi perempuan, sesudah buang air kecil,
2. Keluarga berencana membersihkan alat kelamin sebaiknya dilakukan
dari arah depan menuju belakang agar kuman yang
3. Kesehatan Reproduksi Remaja
terdapat pada anus tidakmasuk ke dalam organ
4. Pencegahan/penanggulangan Penyakit reproduksi.
5. Bagi laki-laki, dianjurkan untuk dikhitan atau
Menular Seksual (PMS), termasuk HIV/AIDS
disunat agarmencegah terjadinya penularan
penyakit menular seksual serta menurunkan risiko
kanker penis.
NAMA : SALSABIL SYAHPUTRI
NIM : 203310712
MATKUL : KEPERAWATAN MATERNITAS 2
DOSEN PEMBIMBING : Ns. Hj. Elvia Metti, M.Kep,Sp.Kep.Mat

DAFTAR PUSTAKA

https://text-id.123dok.com/document/6zkw976mz-family-centered-maternity-care.html

http://bppsdmk.kemkes.go.id/pusdiksdmk/wp-content/uploads/2017/08/Kespro-dan-KB-
Komprehensif.pdf

Referensi Jurnal

1. Judul jurnal : Penerapan Edukasi Family Centered Maternity Care (FCMC) terhadap
Keluhan Ibu Postpartum Melalui Asuhan Home Care

Jurnal Ners dan Kebidanan, Volume 6, Nomor 2, Agustus 2019, hlm. 135–141

Link : http://jnk.phb.ac.id/index.php/jnk

Anda mungkin juga menyukai