Anda di halaman 1dari 2

Informasi Mengenai Ujian Evaluasi

Pekerja Berketerampilan Spesifik (i)


Bidang Manufaktur
[Sasaran] Orang Indonesia berusia minimal 17 tahun yang ingin bekerja di Jepang dengan status izin tinggal baru “Pekerja
Berketerampilan Spesifik”.
Tanggal ujian

19 dan 20 Februari 2022


Deadline aplikasi

31 Januari 2022
Garis Besar Ujian
Penerimaan orang asing Pekerja Berketerampilan Spesifik (i) yang sedang berlangsung untuk bidang yang menjadi tanggung jawab
Kementerian Ekonomi, Perdagangan, dan Industri Jepang adalah 3 bidang manufaktur,yaitu (1) Bidang industri komponen mesin &
peralatan;(2) Bidang industry pembuat mesin industri; dan (3) Bidang kelistrikan, elektronik, dan informasi. Orang asing Pekerja
Berketerampilan Spesifik (i) wajib memiliki keterampilan yang memerlukan pengetahuan atau pengalaman yang cukup dalam tiga bidang
manufaktur sehingga akan dilaksanakan Ujian Evaluasi Pekerja Berketerampilan Spesifik (i) di Indonesia dengan jadwal sebagai berikut:

18 kategori tidak termasuk pengelasan


Tes evaluasi keterampilan khusus Kategori
Nama ujjan ※Untuk detailnya, silakan cek jadwalnya di
bidang manufaktur No. 1 ujian
bawah ini.
Metode Kuota setiap kategori ujian adalah 20
Papar-Based (teori dan praktek) Kuota orang (pendaftaran akan ditutup jika telah
pelaksanaan
mencapai kuota)
Teori 60 menit dan praktik 60
Isi ujian Biaya ujian IDR 270,000
menit
Metode
Bahasa uji Bahasa Indonesia Transfer bank
pembayaran

Transfer bank saja Waktu Kategori ujian

①Pengecoran ②Penempaan ③ Pengecoran cetak Tekan


9:00~12:00 ④Proses permesinan ⑤Pengolahan logam stamping
19 Februari
14:00~17:00 ⑥Pekerjaan besi ⑦Pelat logam pabrik ⑧Pelapisan
⑨Proses anodisasi Aluminium
⑩Finishing ⑪Pemeriksaan mesin ⑫ Pemeliharaan Mesin
9:00~12:00 ⑬Perakitan peralatan elektronik ⑭Perakitan peralatan listrik
20 Februari
14:00~17:00 ⑮Pembuatan papan sirkuit cetak ⑯ Pembentukan plastik ⑰ Pengecatan
⑱Pengemasan Industri
 Karena pandemic COVID-19, jadwal dapat diubah sewaktu-waktu.

Universitas Darma Persada


Tempat ujian

Jl. Taman Malaka Selatan, RT.8/RW.6, Pd. Klp., Kec. Duren Sawit,
AKSES TRANSPORTASI / UMUM Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13450

・Tersedia parkir motor. Parkir mobil tidak tersedia.


・Tidak diperbolehkan membawa pendamping.
・Menggunakan KRL tujuan Bekasi / Cikarang, turun di stasiun Buaran, Naik KWK T23 Jurusan Pulo
Gadung – Kalimalang di KWK T23 turun di perempatan Radin Inten – Taman Malaka Selatan. Jalan
kaki 150 meter ke Universitas Darma Persada.
・Menggunakan JAK Lingko JAK. 42. Jurusan Kampung Melayu – Pondok Kelapa turun di Halte
Universitas Darma Persada.
Alur Pendaftaran ※Tenggat pendaftaran: 31 Januari 2022
1.Menampilkan form pendaftaran 4.Portal pembayaran biaya ujian 6.Menerima kartu ujian

Silakan selesaikan prosedur dari Pendaftar membuka link Setelah pembayaran biaya ujian
pembayaran biaya ujian yang terkonfirmasi. berikut ini akan
URL "Aplikasi di sini" atau kode QR.
terdapat pada surel konfirmasi dikirimkan kepada peserta:
pendaftaran ①Kartu ujian ②Daftar cek
penanggulangan penularan;Dan
sswm.go.jp/in/ 3) Dokumen informasi untuk hari
● Memilih kategori dan sub- ujian.
kategori ujian sesuai dengan
※Mohon baca nomor 3) terlebih dahulu
Kode yang dipilih pada portal
pendaftaran sebelum ujian.

QR ●Jika kuota sudah penuh, maka


kategori ujian tidak dapat
dipilih. Apabila terdapat
2.Mengisi dan mengirim form pembatalan, maka kategori ujian 7. Pemeriksaan Kesehatan dan
pendaftaran tersebut akan dibuka kembali pencegahan penularan COVID-19
Untuk penanggulangan penularan di
Silakan isi dan kirim setiap perihal lokasi ujian, peserta diwajibkan telah
vaksin minimal 1 dosis dan
yang terdapat pada form menunjukkannya di aplikasi
pendaftaran. PeduliLindungi.
5. Mentransfer biaya ujian
• Silakan pilih metode pembayaran
3.Menerima surel konfirmasi 8. Hari ujian
yang diinginkan dan ikuti
pendaftaran petunjuk pembayaran yang
tersedia pada portal pembayaran. ● Mohon datang dengan memiliki waktu
Surel konfirmasi pendaftaran dan • Apabila pembayaran berhasil, yang cukup agar tidak terlambat dari
informasi terkait pembayaran akan maka bukti pembayaran akan waktu ujian.

dikirim secara otomatis ke alamat dikirimkan ke surel terdaftar.


● Jangan lupa untuk membawa hal-hal
• Screenshot bukti pembayaran yang tercantum dalam (3) Dokumen
surel peserta yang didaftarkan.
tersebut dan simpan. Informasi pada nomor 6 di atas (KTP,
surat keterangan negatif tes antigen, dan
lain-lain).
※ Jika Anda tidak menerima email setelah tanggal
penerimaan yang dijadwalkan dari alur di atas, atau jika Anda ● Tersedia tempat parkir untuk motor.
ingin mengubah atau membatalkan, Tidak membawa mobil

Dapat menghubungi kami information@aots.or.id. ●Mohon untuk mengenakan masker dan


membawa cairan disinfektan untuk
mencegah penularan COVID-19
(disediakan juga cairan disinfektan di
lokasi ujian).

Hal-hal yang perlu diperhatikan pada saat pendaftaran dan ujian


 Biaya ujian setelah pendaftaran selesai tidak dapat dikembalikan. Harap maklum.
 Mohon diperhatikan bahwa biaya ujian tidak dapat dikembalikan walaupun tidak mengikuti ujian akibat ketidaklengkapan
dokumen untuk memastikan yang bersangkutan.
 Waktu untuk satu kategori adalah 3 jam karena terdapat penjelasan mengenai ujiannya.
 Kategori ujian yang diikuti dapat lebih dari satu (memerlukan biaya ujian untuk setiap kategori ujian yang diikuti).
Keterangan lebih lanjut dapat dilihat pada Kartu Ujian yang akan dikirim kepada peserta ujian melalui surel di kemudian
hari.
 Sekali pun lulus ujian, hal tersebut tidak menjadi jaminan bahwa akan mendapat status izin tinggal “Pekerja
Berketerampilan Spesifik” dan sekali pun mengajukan untuk mendapatkan surat pengesahan status izin tinggal atau
mengajukan perubahan status izin tinggal, bukan berarti pasti akan mendapatkan surat pengesahan status izin tinggal
atau izin perubahan status izin tinggal.
 Sekali pun mendapatkan surat pengesahan status izin tinggal, bukan berarti pasti akan mendapatkan visa karena untuk
pengajuanvisa akan ada penilaian secara terpisah oleh Kementerian Luar Negeri Jepang.

The Association for Overseas Technical Cooperation and Sustainable Partnerships


(AOTS) Kantor Jakarta
Kontak Penanggung jawab : Wida atau Rizky
Tel (WhatsApp) : +62 8777 0088 524 / Surel: information@aots.or.id

Anda mungkin juga menyukai