Anda di halaman 1dari 18

Pertanyaan =

Jelaskan komponen biaya langsung dan biaya tidak langsung

Penyelesaian =
Biaya Langsung
Biaya langsung adalah semua biaya yang langsung berhubungan dengan pelaksanaan pekerjaan proyek
konstruksi di lapangan. Biaya langsung pada proyek konstruksi dapat diperkirakan jumlahnya dengan
cara menghitung volume pekerjaan dan biaya proyek berdasarkan harga satuan pekerjaan. Jenis-jenis
biaya langsung:
1. Biaya Material: Merupakan semua biaya yang didalamnya terdiri/berkaitan dengan biaya pembelian
bahan dan mineral yang dihitung dengan analisis harga satuan. Dalam perhitungan biaya material ini
harus diperhatikan beberapa hal seperti bahan sisa, harga terbaik, harga loco atau franco, serta cara
pembayaran kepada supplier.

2. Biaya Upah Buruh: Merupakan biaya yang digunakan untuk membayar upah para pekerja yang
biasanya sudah memiliki standar harga satuannya. Untuk perhitungan biaya upah buruh ini harus pula
diperhatikan beberapa hal seperti perbedaan antara upah harian atau borongan, kapasitas kerja, asal dari
mana buruh didatangkan, serta juga mempertimbangkan undang-undang perburuhan yang berlaku.

3. Biaya Peralatan atau Equipments: Merupakan biaya yang dibutuhkan agar peralatan pekerjaan
berfungsi secara baik dan benar. Dalam perhitungan biaya ini pula perlu diperhatikan beberapa hal
seperti ongkos keluar masuk gudang, ongkos buruh pengopersi, dan biaya operasi jika peralatan
merupakan barang sewaan serta investasi, depresiasi, reparasi, pemeliharaan, dan ongkos mobilisasi
jika peralatan merupakan barang tidak disewa.

Biaya Tidak Langsung

Biaya tidak langsung (Indirect Cost) adalah semua biaya proyek yang tidak secara langsung berhubungan
dengan konstruksi di lapangan. Meskipun begitu, biaya tidak langsung harus ada dan tidak bisa
dilepaskan dari proyek yang tengah berjalan. Biaya tidak langsung ini belum secara eksplisit dihitung
pada tiap proyek konstruksi tetapi perlu diperkirakan guna alokasi biaya di luar pekerjaan
konstruksi.Komponen biaya tambahan terdiri dari :
1.Biaya Over Head: Biaya tambahan yang harus dikeluarkan dalam pelaksanaan kegiatan atau pekerjaan
namun tidak berhubungan langsung dengan biaya bahan,peralatan dan tenaga kerja(biaya
listrik,air,telepon,dst)
2.Biaya Tak Terduga: biaya tambahan yang dialokasikan untuk pekerjaan tambahan yang mungkin terjadi
3.Keuntungan: Keuntungan/Profit adalah jasa bagi kontraktor untuk pelaksanaan pekerjaan sesuai
dengan kontrak. Biasanya sebesar 10% dalam perhitungan Owner Estimate,kecuali jika ada kesepakatan
yang lainnya
4.Pajak: Pajak merupakan potongan resmi yang harus dibayarkan kepada pemerintah
ngkin terjadi
Rencana Anggaran Biaya Pekerjaan Persiapan

NO URAIAN PEKERJAAN VOLUME SATUAN HARGA SATUAN


(RP)
A. PEKERJAAN PERSIAPAN
1 Administrasi Dokumentasi Proyek 1 Ls Rp 1,000,000.00
2 Mobilisasi dan Demobilisasi Alat 1 Ls Rp 1,000,000.00
3 Instalasi Air Kerja dan Listrik 1 Ls Rp 600,000.00
4 Pembersihan Lahan 60 m2 Rp 20,350.00
5 Pemasangan Bowplank 40 m' Rp 160,258.00
Total
B. PEKERJAAN TANAH
1 Pekerjaan galian tanah biasa sedalam 1m 23.04 m3 Rp 98,725.00
2 Pekerjaan urugan Tanah 8.4 m3 Rp 39,857.40
3 Pekerjaan urugan pasir 2.56 m3 Rp 375,694.00
Total
C. PEKERJAAN PONDASI
1 Pekerjaan Aanstamping 5.12 m3 Rp 670,384.00
2 Pasangan Pondasi Batu Kali 9.32 m3 Rp 1,279,980.00
Total
D. PEKERJAAN STRUKTUR BETON
Pembuatan Sloof K175
1 Bekisting Sloof 12.8 m2 Rp 299,277.00
2 Penulangan Sloof 167.96 kg Rp 18,216.00
3 Pengecoran Sloof 0.9386 m3 Rp 1,201,707.00
Total
JUMLAH
(RP)
sumber : Peraturan Walikota
Rp 1,000,000.00 Semarang Nomor 53 tahun
Rp 1,000,000.00 2021 Tentang Standarisasi
Harga Satuan Bahan Bangunan,
Rp 600,000.00 Upah dan Analisa Pekerjaan
Rp 1,221,000.00 Untuk Kegiatan Pembangunan
Rp 6,410,320.00 Pemerintah Kota Semarang
Tahun Anggaran 2022
Rp 10,231,320.00

Rp 2,274,624.00
Rp 334,802.16
Rp 961,776.64
Rp 3,571,202.80

Rp 3,432,366.08
Rp 11,929,413.60
Rp 15,361,779.68

Rp 3,830,745.60
Rp 3,059,559.36
Rp 1,127,922.19
Rp 8,018,227.15
Bobot Pekerjaan Pekerjaan Persiapan
NO URAIAN PEKERJAAN HARGA
(RP)
A. PEKERJAAN PERSIAPAN
1 Administrasi Dokumentasi Proyek Rp 1,000,000
2 Mobilisasi dan Demobilisasi Alat Rp 1,000,000
3 Instalasi Air Kerja dan Listrik Rp 600,000
4 Pembersihan Lahan Rp 1,221,000
5 Pemasangan Bowplank Rp 6,410,320
SUB TOTAL Rp 10,231,320.00
B. PEKERJAAN TANAH
1 Pekerjaan galian tanah biasa sedalam 1m Rp 2,274,624
2 Pekerjaan urugan Tanah Rp 334,802
3 Pekerjaan urugan pasir Rp 961,777
SUB TOTAL Rp 3,571,202.80
C PEKERJAAN PONDASI
1 Pekerjaan Aanstamping Rp 3,432,366
2 Pasangan Pondasi Batu Kali Rp 11,929,414
SUB TOTAL Rp 15,361,779.68
D PEKERJAAN STRUKTUR BETON
Pembuatan Sloof K175
1 Bekisting Sloof Rp 3,830,746
2 Penulangan Sloof Rp 3,059,559
3 Pengecoran Sloof Rp 1,127,922
SUB TOTAL Rp 8,018,227.15
JUMLAH Rp 37,182,529.63
BOBOT
(%)

2.69
2.69
1.61
3.28
17.24
27.52

6.12
0.90
2.59
9.60

9.23
32.08
41.31

10.30
8.23
3.03
21.56
100.00
KEBUTUHAN SUMBER DAYA MANUSIA PEKERJAAN PERSIAPAN

NO URAIAN PEKERJAAN VOLUME SATUAN KOEF

A. PEKERJAAN PERSIAPAN
1 Administrasi Dokumentasi Proyek 1 Ls
2 Mobilisasi dan Demobilisasi Alat 1 Ls
3 Instalasi Air Kerja dan Listrik 1 Ls
4 Pembersihan Lahan 60 m2
Pekerja 0.100
mandor 0.050
5 Pemasangan Bowplank 40 m'
Pekerja 0.100
Tukang Kayu 0.100
Kepala tukang kayu 0.010
mandor 0.005
6 Pekerjaan galian tanah biasa sedalam 1m 23.04 m3
Pekerja 0.560
mandor 0.056
7 Pekerjaan urugan tanah 8.4 m3
Pekerja 0.113
mandor 0.023
8 Pekerjaan urugan pasir 2.56 m3
Pekerja 0.137
mandor 0.027
9 Pekerjaan Aanstamping 5.12 m3
Pekerja 0.343
Tukang batu 0.171
Mandor 0.034
10 Pasangan Pondasi Batu Kali 9.32 m3
Pekerja 0.343
Tukang batu 0.171
Mandor 0.034
11 Bekisting Sloof K175 12.8 m2
Pekerja 0.161
Tukang batu 0.080
Kepala Tukang 0.161
Mandor 0.161
12 Penulangan Sloof 167.96 kg
Pekerja 0.070
Tukang Besi 0.070
Kepala Tukang 0.007
Mandor 0.004
13 Pengecoran Sloof 0.9386 m3
1.650
0.275
0.028
0.165
JUMLAH
SATUAN DURASI JUMLAH PEKERJA PER HARI
PEKERJA

OH 2
OH 2
OH 2
2 9
OH 6 Dibutuhkan 3 Pekerja dalam satu hari
OH 3 Dibutuhkan 2 Mandor dalam satu hari
4 8.6
OH 4 Dibutuhkan 1 Pekerja dalam satu hari
OH 4 Dibutuhkan 1 Tukang Kayu dalam satu hari
OH 0.4 Dibutuhkan 1 Kepala Tukang Kayu dalam satu hari
OH 0.2 Dibutuhkan 1 Mandor dalam satu hari
1 14.193
OH 12.902 Dibutuhkan 13 Pekerja dalam satu hari
OH 1.290 Dibutuhkan 2 Mandor dalam satu hari
1 1.141
OH 0.951 Dibutuhkan 1 Pekerja dalam satu hari
OH 0.190 Dibutuhkan 1 Mandor dalam satu hari
1 0.420
OH 0.350 Dibutuhkan 1 Pekerja dalam satu hari
OH 0.070 Dibutuhkan 1 Mandor dalam satu hari
3 2.809
OH 1.756 Dibutuhkan 1 Pekerja dalam satu hari
OH 0.878 Dibutuhkan 1 Tukang batu dalam satu hari
OH 0.176 Dibutuhkan 1 Mandor dalam satu hari
8 5.113
OH 3.196 Dibutuhkan 1 Pekerja dalam satu hari
OH 1.597 Dibutuhkan 1 Tukang batu dalam satu hari
OH 0.320 Dibutuhkan 1 Mandor dalam satu hari
3 7.195
OH 2.056 Dibutuhkan 1 Pekerja dalam satu hari
OH 1.028 Dibutuhkan 1 Tukang batu dalam satu hari
OH 2.056 Dibutuhkan 1 Kepala Tukang dalam satu hari
OH 2.056 Dibutuhkan 1 Mandor dalam satu hari
2
OH 11.757 Dibutuhkan 6 Pekerja dalam satu hari
OH 11.757 Dibutuhkan 6 Tukang besi dalam satu hari
OH 1.176 Dibutuhkan 1 Kepala Tukang dalam satu hari
OH 0.672 Dibutuhkan 1 Mandor dalam satu hari
1
OH 1.549 Dibutuhkan 2 Pekerja dalam satu hari
OH 0.258 Dibutuhkan 1 Tukang batu dalam satu hari
OH 0.026 Dibutuhkan 1 Kepala Tukang dalam satu hari
OH 0.155 Dibutuhkan 1 Mandor dalam satu hari
TIME SCHEDULEPEKERJAAN PERSIAPAN

NO URAIAN PEKERJAAN JUMLAH BOBOT


1 2
1 Administrasi Dokumentasi Proyek Rp 1,000,000.00 2.69 1.34 1.34
2 Mobilisasi dan Demobilisasi Alat Rp 1,000,000.00 2.69 1.34
3 Instalasi Air Kerja dan Listrik Rp 600,000.00 1.61
4 Pembersihan Lahan Rp 1,221,000.00 3.28
5 Pemasangan Bowplank Rp 6,410,320.00 17.24
6 Pekerjaan galian tanah biasa sedalam 1m Rp 2,274,624.00 6.12
7 Pekerjaan urugan Tanah Rp 334,802.16 0.90
8 Pekerjaan urugan pasir Rp 961,776.64 2.59
9 Pekerjaan Aanstamping Rp 3,432,366.08 9.23
10 Pasangan Pondasi Batu Kali Rp 11,929,413.60 32.08
11 Bekisting Sloof Rp 3,830,745.60 10.30
12 Penulangan Sloof Rp 3,059,559.36 8.23
13 Pengecoran Sloof Rp 1,127,922.19 3.03
JUMLAH Rp 37,182,529.63 100.00 1.34 2.69
KUMULATIF 1.34 4.03
HARI
3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1.34
0.81 0.81
1.64 1.64
4.31 4.31 4.31 4.31
6.12
0.90
2.59

2.15 2.45 1.64 4.31 4.31 4.31 4.31 6.12 0.90 2.59
6.19 8.63 10.28 14.59 18.90 23.21 27.52 33.63 34.53 37.12
HARI KE
13 14 15 16 17 18 19 20 21 22

3.08 3.08 3.08


4.01 4.01 4.01 4.01 4.01 4.01 4.01 4.01

3.08 3.08 7.09 4.01 4.01 4.01 4.01 4.01 4.01 4.01
40.20 43.28 50.36 54.37 58.38 62.39 66.40 70.41 74.43 78.44
23 24 25 26 27

3.43 3.43 3.43


4.11 4.11
3.03
3.43 3.43 7.55 4.11 3.03
81.87 85.30 92.85 96.97 100.00

Anda mungkin juga menyukai