Anda di halaman 1dari 13

ANALISIS PEMBIAYANAN

PEMBIAYAAN
BERDASARKAN
BAGI HASIL
Anggota kelompok:
Lailatul Khamidah (19540045)
Muhammad Umar (19540056)
Nadia Intan Carolina (19540068)
KONSEP BAGI HASIL?
Bagi hasil adalah pembagian
atas hasil usaha yang telah
dilakukan oleh pihak-pihak yang
melakukan perjanjian, yaitu pihak
nasabah dan pihak Bank Syariah.
Nisbah adalah persentase yang
disetujui oleh kedua belah pihak
dalam menentukan bagi hasil atas
usaha yang dikerjasamakan.
FAKTOR YANG MEMENGARUHI BAGI
HASIL

Investment Total Dana Jenis


Dana
Rate Investasi
FAKTOR YANG MEMENGARUHI BAGI
HASIL

Nisbah Metode Kebijakan


Perhitungan Akuntansi
Bagi Hasil
Bagi hasil atas penjualan atau

METODE pendapatan kotor atas usaha


sebelum dikurangi degan biaya

PERHITUNGAN
BAGI HASIL Contoh

Nisbah yang ditetapkan sebesar 10% untuk


bank (mudharib) dan 90% untuk nasabah
Bagi Hasil dengan (shahibul maal). Bila Bank Syariah
Menggunakan Revenue memperoleh pendapaan Rp10.000.000,-,
Sharing maka bagi hasil yang diterima Bank sebesar
10% x Rp10.000.000,- = Rp1.000.000,- dan
bagi hasil yang diterima nasabah sebesar
Rp9.000.000,-
Bagi hasil yang dihitung dari
METODE laba/rugi usaha

PERHITUNGAN
BAGI HASIL Contoh

Bagi Hasil dengan Misaltotal biaya Rp9.000.000,-


> Bagi hasil yang diterima oleh nasabah
Menggunakan Profit atau
sebesar 90% x (Rp10.000.000 - Rp9.000.000_ =
Loss Sharing
Rp900.000,-
.> Bagi hasil yang diterima Bank Syariah
sebesar 10% x (Rp10.000.000 - Rp9.000.000) =
Rp100.000,-
1.Metode perhitungan
yangdigunakan adalah revenue

TAHAP Sharing.

PERHITUNGAN 2. Pemilahan antar dana.

BAGI HASIL
DANA PIHAK
3. Menjumlahkan semua dana
mudharabah.

KETIGA 4. Menghitung rata-rata pembiayaan


pada bulan laporan.

5. Menjumlahkan pendapatan pada


bulan laporan
TAHAP 6. Mengurangkan total investasi
mudharabah sebesar persentase

PERHITUNGAN
ketentuan BI.

BAGI HASIL 7. Menentukan pendapatan yang


akan dibagi hasil. ID= ((Investasi
DANA PIHAK Mudharabah - cadangan primer) /
(rata-rata pembiayaan)) x pendapatan

KETIGA
8. Bagi hasil tabungan = ID x Nisbah
Tabungan x (Tabungan / Investasi
Mudharabah)
PERHITUNGAN
BAGI HASIL
PEMBAYARAN BAGI
HASIL
Pembayaran bagi hasil akan diberikan oleh
Bank Syariah sesuai jenis investasi
mudharabah. Bagi hasil untuk tabungan
mudharabah akan dibayarkan oleh Bank
Syariah setiap akhir bulan.
dasarperhiyungannya berasal dari total
investasi mudharabah, rata-rata
pembiayaan, dan pendapatan riil pada
bulan laporan.
TERIMAKASIH :)

Anda mungkin juga menyukai