Anda di halaman 1dari 12

CONTOH

ANALISIS KINERJA RUAS JALAN PERKOTAAN

Hari : Senin
Tanggal : 11-04-2022

Suatu ruas jalan A, mempunyai tipe 2/2 UD, lebar jalan 6,0 meter dan lebar
bahu efektif 1,0 meter. Jalan tersebut berada pada sebuah kota berukuran 350.000
jiwa.
Jika diketahui data hambatan samping dan volume lalu lintas seperti tabel
dibawah ini, dengan menggunakan metode MKJI 1997, hitunglah ukuran-ukuran
kinerja ruas jalan tersebut !

Data Volume lalulintas/15 menit :

ARAH A ARAH B
WAKTU
MC LV MHV MC LV MHV
06.00-06.15 110 100 6 90 80 4
06.15-06.30 135 130 4 100 87 2
06.30-06.45 146 135 5 96 78 4
06.45-07.00 138 128 4 95 76 3
07.00-07.15 120 102 6 90 80 1
07.15-07.30 98 92 6 76 53 3
07.30-07.45 86 87 6 65 56 2
07.45-08.00 68 50 3 61 50 4

Data Frekwensi Hambatan samping kedua arah /15 menit :

FAKTOR HAMBATAN SAMPING


WAKTU
PED SMV SPV EEV
06.00-06.15 6 16 12 20
06.15-06.30 9 19 10 18
06.30-06.45 5 20 10 20
06.45-07.00 14 12 8 21
07.00-07.15 14 20 8 19
07.15-07.30 12 18 9 17
07.30-07.45 9 12 5 17
07.45-08.00 5 14 5 14
JAWABAN :

VOLUME LALU LINTAS (KENDARAAN/15 MNT)

WAKTU ARAH A ARAH B


MC LV MHV MC LV MHV
06.00-06.15 110 100 6 90 80 4
06.15-06.30 135 130 4 100 87 2
06.30-06.45 146 135 5 96 78 4
06.45-07.00 138 128 4 95 76 3
07.00-07.15 120 102 6 90 80 1
07.15-07.30 98 92 6 76 53 3
07.30-07.45 86 87 6 65 56 2
07.45-08.00 68 50 3 61 50 4

VOLUME LALU LINTAS (KENDARAAN/JAM)

WAKTU ARAH A ARAH B TOTAL


MC LV MHV MC LV MHV
06.00-07.00 529 493 19 381 321 13 1756
06.15-07.15 539 495 19 381 321 10 1765
06.30-07.30 502 457 21 357 287 11 1635
06.45-07.45 442 409 22 326 265 9 1473
07.00-08.00 372 331 21 292 239 10 1265

Berdasarkan tipe jalan 2/2 UD, volume lalu lintas tertinggi 1765 kend/jam, lebar jalur
lalu lintas 6,0 meter, dari tabel emp, dapat ditentukan besar emp masing-masing
komposisi kendaraan (warna hijau), kalikan dengan masing-masing komposisi
kendaraan yang ada pada table di atas, maka didapatkan volume lalu lintas dalam
smp/jam seperti pada table di bawah ini.
Ekivalensi mobil penumpang (emp)

Tipe jalan : Arus lalu lintas EMP


Jalan tak terbagi total dua arah MC
Lebar jalur lalu lintas
(kend/jam) HV (meter)
≤6m > 6𝑚

Dua-lajur tak-terbagi 0 1,3 0,5 0,4


(2/2 UD) ≥ 1800 1,2 0,35 0,25

VOLUME LALU LINTAS (SMP/JAM)

ARAH A ARAH B
WAKTU MC LV MHV MC LV MHV TOTAL
0,5 1 1,3 0,5 1 1,3
06.00-07.00 264,5 493 24,7 190,5 321 16,9 1310,6
06.15-07.15 269,5 495 24,7 190,5 321 13 1313,7
06.30-07.30 251 457 27,3 178,5 287 14,3 1215,1
06.45-07.45 221 409 28,6 163 265 11,7 1098,3
07.00-08.00 186 331 27,3 146 239 13 942,3

Jam puncak pagi terjadi pada jam 06.15-07.15 dengan volume total 2 arah sebesar
1314 smp/jam.
Untuk pembagi arah dapat dilihat pada tabel berikut ini :

ARAH VOLUME SATUAN


QA 789,2 Smp/jam
QB 524,5 Smp/jam
Q TOTAL 1313,7 Smp/jam

Pembagi arah;
QA 789,2
Arah A = = = 0,6
Q T 1313,7
Q𝐵 524,5
Arah B = = = 0,4
Q T 1313,7

Sehingga perbandingan arah nya adalah :


60 :40 atau 40:60
HAMBATAN SAMPING

FREKWENSI HAMBATAN SAMPING/15 MENIT

FAKTOR HAMBATAN SAMPING


WAKTU
PED SMV SPV EEV
06.00-06.15 6 16 12 20
06.15-06.30 9 19 10 18
06.30-06.45 5 20 10 20
06.45-07.00 14 12 8 21
07.00-07.15 14 20 8 19
07.15-07.30 12 18 9 17
07.30-07.45 9 12 5 17
07.45-08.00 5 14 5 14

FREKWENSI HAMBATAN SAMPING/JAM

FREKWENSI HAMBATAN
WAKTU SAMPING
PED SMV SPV EEV
06.00-07.00 34 67 40 79
06.15-07.15 42 71 36 78
06.30-07.30 45 70 35 77
06.45-07.45 49 62 30 74
07.00-08.00 40 64 27 67

TERBOBOT HAMBATAN
SAMPING
WAKTU TOTAL
PED SMV SPV EEV
0,5 0,4 1 0,7
06.00-07.00 17 26,8 40 55,3 139,1
06.15-07.15 21 28,4 36 54,6 140
06.30-07.30 22,5 28 35 53,9 139,4
06.45-07.45 24,5 24,8 30 51,8 131,1
07.00-08.00 20 25,6 27 46,9 119,5

Faktor Bobot Hambatan Samping :


1.Pejalan kaki (𝐹𝑃𝑒𝑑 ): 0,5
2. Kendaraan keluar masuk sisi jalan (𝐹𝐸𝐸𝑉 ) : 0,7
3. Kendaraan bergerak lambat (𝐹𝑆𝑀𝑉 ) : 0,4
4. Kendaraan parkir/berhenti (𝐹𝑆𝑉 ) : 1
Faktor Terbobot :
𝑭𝑩 = (𝑷𝒆𝒅 × 𝐹𝑃𝑒𝑑 ) + (𝐸𝐸𝑉 × 𝐹𝐸𝐸𝑉 ) + (𝑆𝑀𝑉 × 𝐹𝑆𝑀𝑉 ) + (𝑆𝑉 × 𝐹𝑆𝑉 )
𝑭𝑩 = (𝟒𝟐 × 0,5) + (78 × 0,7) + (71 × 0,4) + (36 × 1) = 140

Terbobot hambatan samping berjumlah 140, berdasarkan table di bawah ini


termasuk Kelas rendah (L).

KELAS HAMBATAN SAMPING

Kelas Hambatan Samping Kode Jumlah berbobot Kondisi khusus


(SFC) kejadian per 200 m
per jam (dua sisi)
Sangat rendah VL <100 Daerah pemukiman; jalan
Dengan jalan samping.

Rendah L 100-299 Daerah pemukiman,


beberapa kendaraan
umum.

Sedang M 300-499 Daerah industri; beberapa


toko di sisi jalan.

Tinggi H 500-899 Daerah komersial; aktifitas


sisi jalan tinggi.

Sangat Tinggi VH >900 Daerah komersial dengan


aktifitas pasar di samping
jalan
KECEPATAN ARUS BEBAS KENDARAAN RINGAN
RUMUS :
𝐅𝐕 = (𝐅𝐕𝐨 + 𝐅𝐕𝐰 ) × 𝐅𝐅𝐕𝐒𝐅 × 𝐅𝐅𝐕𝐂𝐒

Dimana :
𝐹𝑉 =Kecepatan arus bebas kendaraan ringan (km/jam)
𝐹𝑉𝑜 = Kecepatan arus bebas dasar kendaraan ringan (km/jam)
𝐹𝑉𝑤 = Penyesuaian lebar jalur lalu lintas (km/jam)
𝐹𝐹𝑉𝑆𝐹 = Faktor penyesuaian hambatan samping
𝐹𝐹𝑉𝐶𝑆 = Faktor penyesuaian ukuran kota
KECEPATAN ARUS BEBAS DASAR (FVo)

Tipe Jalan Kecepatan Arus Bebas


Kendaraan Kendaraan Sepeda Semua
ringan berat motor kendaraan
LV HV MC (rata-rata)
Enam-lajur terbagi 61 52 48 57
(6/2D) atau
Tiga-lajur satu-arah
(3/1)

Empat-lajur terbagi 57 50 47 55
(4/2 D) atau
Dua-lajur satu-arah
(2/1)

Empat-lajur tak-terbagi 53 46 43 51
(4/2 UD)

Dua-lajur tak-terbagi 44 40 40 42
(2/2 UD)

PENYESUAIAN KECEPATAN ARUS BEBAS UNTUK LEBAR JALUR LALU LINTAS (𝐅𝐕𝐖 )

Tipe Jalan Lebar jalur lalu lintas 𝐅𝐕𝐖


efektif(𝐖𝐂 ) (km/jam)
(meter)
Empat lajur terbagi atau Per lajur : 3,00 -4
Jalan satu arah 3,25 -2
3,50 0
3,75 2
4,00 4
Empat lajur tak terbagi Per lajur : 3,00 -4
3,25 -2
3,50 0
3,75 2
4,00 4
Dua lajur tak terbagi Total : 5 -9,5
6 -3
7 0
8 3
9 4
10 6
11 7

FAKTOR PENYESUAIAN KECEPATAN ARUS BEBAS UNTUK HAMBATAN SAMPING


(𝐅𝐅𝐕𝐒𝐅 )
JALAN DENGAN BAHU
Tipe Jalan Kelas Hambatan Faktor penyesuaian untuk hambatan
Samping samping dan lebar bahu
(SFC) Lebar bahu efektif rata-rata WS (m)
≤ 0,5 m 1,0 m 1,5 m ≥ 2 m
Empat lajur Sangat rendah 1,02 1,03 1,03 1,04
terbagi Rendah 0,98 1,00 1,02 1,03
4/2 D Sedang 0,94 0,97 1,00 1,02
Tinggi 0,89 0,93 0,96 0,99
Sangat tinggi 0,84 0,88 0,92 0,96
Empat lajur Sangat rendah 1,02 1,03 1,03 1,04
tak terbagi Rendah 0,98 1,00 1,02 1,03
4/2 UD Sedang 0,93 0,96 0,99 1,02
Tinggi 0,87 0,91 0,94 0,98
Sangat tinggi 0,80 0,86 0,90 0,95
Dua lajur tak Sangat rendah 1,00 1,01 1,01 1,01
terbagi Rendah 0,96 0,98 0,99 1,00
2/2 UD atau Sedang 0,91 0,93 0,96 0,99
Jalan satu Tinggi 0,82 0,86 0,90 0,95
arah Sangat tinggi 0,73 0,79 0,85 0,91
FAKTOR PENYESUAIAN KECEPATAN ARUS BEBAS UNTUK UKURAN KOTA (𝐅𝐅𝐕𝐂𝐒) )

Ukuran Kota (jlh penduduk) Faktor Penyesuaian Untuk


Ukuran Kota
<0,1 0,90
0,1-0,5 0,93
0,5-1,0 0,95
1,0-3,0 1,00
>3 1,03

Dari hasil Analisa pada table diatas diperoleh :


𝐹𝑉𝑜 = 44 (km/jam)
𝐹𝑉𝑤 = -3 (km/jam)
𝐹𝐹𝑉𝑆𝐹 = 0,98
𝐹𝐹𝑉𝐶𝑆 = 0,93

Sehingga dapat dihitung Kecepatan Arus Bebas Kendaraan ringan sebesar :


FV = (FVo + FVw ) × FFVSF × FFVCS = (44 − 3) × 0,98 × 0,93 = 37,37 𝑘𝑚/𝑗𝑎𝑚

KAPASITAS ( C)
𝐂 = 𝐂𝐨 × 𝐅𝐂𝐖 × 𝐅𝐂𝐒𝐏 × 𝐅𝐂𝐒𝐅 × 𝐅𝐂𝐂𝐒 (smp/jam)
Dimana :
C = Kapasitas (smp/jam)
Co = Kapasitas dasar (smp/jam)
FCW = Faktor penyesusaian lebar jalur lalu lintas
FCSP = Faktor penyesuaian pemisah arah
FCSF = Faktor penyesuaian hambatan samping
FCCS = Faktor penyesuaianukuran kota
1. FAKTOR KAPASITAS DASAR JALAN PERKOTAAN

Tipe Jalan Kapasitas Dasar Catatan


(smp/jam)
Empat-lajur terbagi atau jalan 1650 Per lajur
satu arah

Empat-lajur tak-terbagi 1500 Per lajur

Dua-lajur tak-terbagi 2900 Total dua arah

2. FAKTOR PENYESUAIAN KAPASITAS UNTUK LEBAR JALUR LALU LINTAS (𝐅𝐂𝑾 )

Tipe Jalan Lebar jalur lalu lintas 𝐅𝐂𝑾


efektif
(Wc) meter
Empat-lajur terbagi atau Per lajur :
jalan satu-arah 3,00 0,92
3,25 0,96
3,50 1,00
3,75 1,04
4,00 1,08
Empat-lajur tak-terbagi Per lajur :
3,00 0,91
3,25 0,95
3,50 1,00
3,75 1,05
4,00 1,09

Dua-lajur tak-terbagi Total dua arah


5 0,56
6 0,87
7 1,00
8 1,14
9 1,25
10 1,29
11 1,34
3. FAKTOR PENYESUAIAN KAPASITAS UNTUK PEMISAHAN ARAH (𝐅𝐂𝐒𝐏 )

Pemisah arah SP %-% 50-50 55-45 60-40 65-35 70-30


𝐅𝐂𝐒𝐏 Dua-lajur 2/2 1,00 0,97 0,94 0,91 0,88
Empat-lajur 1,00 0,985 0,97 0,955 0,94
4/2

4. FAKTOR PENYESUAIAN KAPASITAS UNTUK HAMBATAN SAMPING (𝐅𝐂𝐒𝐅 )

Jalan dengan Bahu Jalan

Tipe Jalan Kelas hambatan Faktor penyesuaian untuk


samping hambatan sampaing dan lebar
bahu 𝑭𝑪𝑺𝑭
Lebar bahu efektif 𝑾𝑺
≤ 𝟎, 𝟓 1,0 1,5 ≥ 𝟐, 𝟎
4/2 D VL 0,96 0,98 1,01 1,03
L 0,94 0,97 1,00 1,02
M 0,92 0,95 0,98 1,00
H 0,88 0,92 0,95 0,98
VH 0,84 0,88 0,92 0,96
4/2 UD VL 0,96 0,99 1,01 1,03
L 0,94 0,97 1,00 1,02
M 0,92 0,95 0,98 1,00
H 0,87 0,91 0,94 0,98
VH 0,80 0,86 0,90 0,95
2/2 UD atau VL 0,94 0,96 0,99 1,01
Jalan satu arah L 0,92 0,94 0,97 1,00
M 0,89 0,92 0,95 0,98
H 0,82 0,86 0,90 0,95
VH 0,73 0,79 0,85 0,91

5. FAKTOR PENYESUAIAN KAPASITAS UNTUK UKURAN KOTA (𝐅𝐂𝐂𝐒 )


Ukuran Kota (Juta penduduk) Faktor penyesuaian untuk ukurn kota

< 0,1 0,86


0,1-0,5 0,90
0,5-1,0 0,94
1,0-3,0 1,00
>3,0 1,04
Dari Analisa tabel di atas, diperoleh nilai:
Co = 2900 (smp/jam)
FCW = 0,87
FCSP = 0,94
FCSF = 0,94
FCCS = 0,9

𝐂 = 𝐂𝐨 × 𝐅𝐂𝐖 × 𝐅𝐂𝐒𝐏 × 𝐅𝐂𝐒𝐅 × 𝐅𝐂𝐂𝐒 (smp/jam)


𝐂 = 𝟐𝟗𝟎𝟎 × 𝟎, 𝟖𝟕 × 𝟎, 𝟗𝟒 × 𝟎, 𝟗𝟒 × 𝟎, 𝟗 = 𝟐𝟎𝟎𝟕 (smp/jam)

DERAJAT JENUH (DS) :


Derajat jenuh (DS) merupakan rasio volume lalu lintas pada jam puncak terhadap
kapasitas jalan.
Dari hasil perhitungan volume lalu lintas dan kapasitas jalan, diperoleh :
Q = 1314 smp/jam
C = 2007 smp/jam
𝑄𝑚𝑎𝑘𝑠 1314
Sehingga 𝐷𝑆 = = 2007 =0,655
𝐶

KECEPATAN RATA-RATA KENDARAAN RINGAN (Vlv)


Kecepatan rata-rata kendaraan ringan (Vlv) diperoleh dari table hubungan DS
dan Vlv. Untuk mendapatkan nilai Vlv, maka dari DS = 0,655 tarik garis vertikal
menyentuh grafik FVlv = 37,37 km/jam, kemudian tarik garis horizontal ke
sumbu vertikal vlv sehingga mendapatkan nilai Vlv = 29 km/jam
Gambar 1. Grafik Hubungan DS dan Vlv

Anda mungkin juga menyukai