Anda di halaman 1dari 2

UJIAN AKHIR SEMESTER

Mata Kuliah : Statistik

Program Studi : Psikologi Islam (PI) dan Kominikasi Penyiaran Islam (KPI)

Hari : Kamis, 08 Juli 2021

Sifat Ujian : Buku Terbuka, open HP dan open internet

Dosen Pengampu : Muhamad Safa’udin, M.Pd

1. Seorang peneliti ingin mengetahui apakah PC yang dimiliki mahasiswa benar-benar


mempunyai efek terhadap semangat belajar mahasiswa. Untuk itu sebuah sampel yang
terdiri dari 10 mahasiswa masing-masing di ukur semangat belajarnya (dengan skala
Likert), Dari data di bawah ini ujilah apakah PC tersebut dapat mempengaruhi semangat
belajar mahasiswa Gunakan. (α = 10%)

Nama Sebelum Sesudah


A 76 76
B 77 77
C 78 79
D 79 80
E 82 90
F 85 89
G 90 78
H 96 92
I 80 85
J 90 78

2. Seorang peneliti ingin mengetahui apakah ada perbedaan antara tinggi dan berat badan
seorang pria dan wanita. Untuk itu, 7 pria dan 7 wanita masing-masing di ukur tinggi dan
berat badannya, seperti pada tabel di bawah ini. Ujilah :
a. Apakah terdapat perbedaan yang signifikan antara tinggi lelaki dan perempuan?
b. Apakah terdapat perbedaan yang signifikan antara berat lelaki dan berat perempuan?
Gender Tinggi Berat
Pria 174 65
Pria 178 62
Pria 170 66
Pria 168 68
Pria 159 67
Pria 167 67
Pria 165 65
Wanita 154 48
Wanita 152 45
Wanita 155 46
Wanita 154 43
Wanita 157 58
Wanita 156 54
Wanita 154 49

Anda mungkin juga menyukai