Anda di halaman 1dari 8

Nama : Anita Rahayu

NIM : 1605682

Tugas 2 Aplikom

1. Target rata-rata nilai ujian matematika kelas A tahun ini adalah 85. Data nilai
ujian matematika 40 siswa kelas A diperoleh seperti pada tabel di bawah.
Dengan α=0,05, apakah data terdistribusi normal dan apakah target rata-rata
nilai kelas A terpenuhi?
Nilai
65 85 75 85
70 83 88 83
88 89 90 92
86 79 78 89
75 73 83 84
79 83 90 78
80 90 86 88
95 85 83 84
98 88 77 86
75 79 79 75

Jawaban

Rata-rata = 82,95
Median = 83,50
Nilai minimum = 65
Nilai maksimum = 98
Skewness/std error of
skewness: -0,829
Kurtosis/std error
kurtosis: 0,330
Berdasarkan perbandingan
skewness/std error of skewness dan
kurtosis/std error of kurtosis, maka
data memiliki distribusi yang normal.

Berdasarkan grafik histogram dan


kurvanya, data memiliki distribusi
homogen.

Ho: nilai rata-rata ujian siswa sama dengan 85


Berdasarakan tabel One Sample Test, nilai t hitung= -1,899 dan Sig. = 0,065
T tabel (0,05;39)=1,684
T hitung (-1,899) < Ttabel (1,684) dan Sig.(0,065) > α (0,05)  Ho diterima
Kesimpulan : Berdasarkan uji statistik dengan tingkat kepercayaan 95%, nilai
rata-rata ujian siswa sebesar 85 tercapai.

2. Seorang peneliti sedang melakukan penelitian pengaruh pemberian pakan


Ikan formula A dan B terhadap beratikan mas pada umur 8 bulan. Apakah
terdapat perbedaan berat ikan mas umur 8 bulan yang diberi pakan
formula A dan B? Berikut adalah data yang diperoleh.

BeratIkan Mas (gram)


Formula A Formula B
853 830
784 840
805 785
825 765
880 770
795 820
800 805
895 860
785 805
870 780
890 805
855 825
860 845
835 780
855 775

jawaban:

Uji varian :
Ho = kedua kelompok data memiliki varian yang sama
Ha = kedua kelompok data memiliki varian yang berbeda
F Hitung < F Tabel atau probabilitasnya > α, maka Ho diterima
F Hitung> F Tabel atauprobabilitasnya <α, maka Ho ditolak

Dilihat dari hasil uji varian diketahui probabilitas bernilai 0,191 dan lebih
besar dari0,05 sehingga Ho (kedua sampel memiliki varian yang sama)
diterima.

Uji T:
Jika T table < T hitung < T table atau probablitias >α, maka Ho rata-rata dua
kelompok data sama diterima
Jika T hitung < T table atauT hitung > T table atau probablitias < α, maka Ho
rata-rata dua kelompok data sama ditolak.

T hitung=2,653
T tabel (0,025;29)=2,045
Probabilitas=0,013

Karena T hitung (2,653) >T tabel (2,045) dan probabilitas (0,013)<0,025,


maka Ho rata-rata dua kelompok data sama ditolak.
Kesimpulan: pemberian pakan Formula A memberikan efek yang berbeda
dari formula B.Berdasarkan table group statistic, rata-rata berat ikan dengan
formula A lebih besar dari rata-rata berat ikan dengan formula B.

3. Sebuah perusahaan sedang melakukan riset formulasi minuman diet. Sebanyak


20 orang sukarelawan dengan umur yang sama dilibatkan dalam riset dengan
meminum minuman diet secara rutin selama 2 bulan. Hasil penimbangan berat
badan sukarelawan diukur sebelum dan sesudah meminum minuman selama 2
bulan. Apakah minuman diet tersebut memberikan pengaruh yang nyata
terhadap penurunan berat badan?
Berat Badan Sukarelawan (kg)
Sebelum Sesudah
60 59
67 67
55 53
58 57
59 59
63 62
64 64
70 69
65 67
55 55
59 58
69 60
62 60
66 65
70 71

Rata-rata berat badan sebelum diet = 62,8 kg


Rata-rata berat badan setelah diet = 61,73 kg

Nilai korelasi hubungan berat badan sebelum dan sesudah diet =0.890. Nilai
korelasi yang positif menunjukkan adanya pengaruh positif perlakuan pada
subjek dan kolerasi tersebut signifikan (nilai Sig. < α).
Ho=berat badan sebelum dan sesudah diet sama.
H1=berat badan sebelum dan sesudah diet berbeda.
T tabel (0,025;14) = 2,145
T hitung = 1,697
Sig. = 0,112
T hitung (1,697) < Ttabel (2,145)  Ho diterima
Sig. (0,112) > ½α (0,025)  Ho diterima
Kesimpulan: Dengan uji statistik pada taraf kepercayaan 95%, dapat diketahui
bahwa tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara berat badan
sebelum dan sesudah diet (Pemberian minuman diet tidak memberikan
pengaruh yang nyata terhadap penurunan berat badan).

4. Dilakukan sebuah penelitian dengan 4 jenis ekperimen perlakuan khusus yang


berbeda dengan 10 kali pengamatan. Apakah ada perbedaan yang signifikan
dari 4 perlakuan eksperimen tersebut? Data hasil eksperimen yang diperoleh
adalah sebagai berikut.

No Eksperimen 1 Eksperimen 2 Eksperimen 3 Eksperimen 4


1 118 107 133 134
2 121 165 154 176
3 97 121 91 171
4 86 126 63 159
5 118 87 62 118
6 45 135 164 125
7 119 83 96 100
8 92 100 129 90
9 91 144 128 163
10 72 119 105 111
Jawaban:

Berdasarkan table hasil uji


homogenitas diketahui
probabilitas adalah 0,366 dan
>0,05 sehingga data
memiliki varian yang sama.

Berdasarkan hasilpengujian ANOVA diketahui bahwa F hitung = 2,992 dan


probabilitas = 0,044
F tabel (3,39) dengan α=0,05 adalah 2,83.
F hitung <F table atau probabilitas >0,05 hipotesis rata-rata sampel sama diterima
F hitung >Ftabel atau probabilitas<0,05, hipotensis rata-rata sampel sama ditolak.
F Hitung (2,992) >FTabel (2,830) dan probabilitas (0,044) <0,05 sehingga
hipotesis diterima
Dari tabel di atas, nilai rata-rata atara eksperimen 1, 2, dan 3 tidak berbeda
signifikan. Hanya perlakuan eksperimen 4 yang memiliki rata-rata berbeda
signifikan dengan rata-rata eksperimen 1.

Anda mungkin juga menyukai