Anda di halaman 1dari 9

TABEL PENGGOLONGAN JENIS PELANGGARAN

DAN ANGKA KESALAHAN

TAHAP
TAHAP TAHAP
No. JENIS PELANGGARAN ORIENTASI &
PENDEWASAAN PEMATANGAN
KETERANGAN
PEMBENTUKAN

1 PELANGGARAN TINGKAT UTAMA

A KEYAKINAN, KEPERCAYAAN, DAN BERAGAMA


1 Tidak memeluk salah satu keyakinan, kepercayaan dan atau agama atau Atheis 100 100 100 skorsing / DO

2 Membujuk, merayu dan atau memaksakan suatu keyakinan, kepercayaan dan atau agama kepada orang lain yang telah
100 100 100 skorsing / DO
memeluk keyakinan, kepercayaan dan atau agama lain
3 Mencemooh, merendahkan dan atau menghina agama orang lain 100 100 100 skorsing / DO

4 Menganut dan atau mengajak orang lain serta menyebarkan keyakinan, kepercayaan dan atau agama selain yang diakui oleh
100 100 100 skorsing / DO
pemerintah
B KRIMINALITAS
1 Menyuruh, memerintahkan, menghasut, bersekongkol dan atau melakukan perbuatan yang dapat menyebabkan hilangnya
100 100 100 skorsing / DO
nyawa orang lain baik sengaja maupun tidak sengaja
2 Menyuruh, memerintahkan, menghasut, bersekongkol dan atau melakukan segala bentuk tindakan pemukulan, penganiayaan,
100 100 100 skorsing / DO
dan tindakan kekerasan lainnya
3 Memiliki, menggunakan, membawa, menyimpan dan mengedarkan NAPZA dan atau obat-obatan terlarang 100 100 100 skorsing / DO

4 Melakukan pelecehan seksual dan atau pemerkosaan terhadap lawan jenis dan atau sesama jenis 100 100 100 skorsing / DO

5 Menyuruh, memerintahkan, menghasut, bersekongkol, dan atau mengambil barang sesuatu, yang seluruhnya atau sebagian
kepunyaan orang lain secara terang-terangan dan atau tanpa ijin, yang digunakan untuk kepentingan pribadi ataupun orang lain 100 100 100 skorsing / DO

6 Berjudi dalam bentuk apapun di lingkungan kampus 100 100 100 skorsing / DO

7 Berkelahi dan atau perkelahian tanding diluar dan atau di lingkungan kampus 100 100 100 skorsing / DO

8 Melakukan penggelapan dan atau mengakui milik sendiri, baik dalam bentuk uang dan atau barang sebagian dan atau
seluruhnya milik orang lain yang dalam kepercayaannya dan atau tanggung jawabnya untuk kepentingan pribadi dan atau orang 100 100 100 skorsing / DO

lain
9 melakukan tindakan Provokasi 100 100 100 skorsing / DO

10 Meniru dan atau memalsukan tanda tangan pejabat struktural, pejabat fungsional, tenaga pendidik dan kependidikan 100 100 100 skorsing / DO

11 Meniru dan atau Memalsukan tanda tangan orang lain untuk kepentingan pribadi 100 100 100 skorsing / DO

12 Meniru dan atau Memalsukan surat keterangan atau tanda tangan orang tua atau wali untuk kepentingan pribadi 100 100 100 skorsing / DO

13 Merusak, menghilangkan dan mengambil inventaris atau sarana prasarana STIP 100 100 100 skorsing / DO

14 Memiliki dan atau menyimpan senjata api atau senjata tajam 100 100 100 skorsing / DO

15 Melakukan pemerasan untuk kepentingan sendiri atau orang lain 100 100 100 skorsing / DO

16 Menipu atau melakukan segala jenis penipuan baik dilakukan sendiri dan atau bersekongkol dengan orang lain 100 100 100 skorsing / DO

17 Meminum sesuatu yang mengandung alkohol maupun yang dapat memabukkan 100 100 100 skorsing / DO

18 Membuat surat keterangan sakit palsu 100 100 100 skorsing / DO

19 Melakukan perbuatan yang melanggar peraturan lalu lintas sehingga mengakibatkan korban jiwa 100 100 100 skorsing / DO

20 Melakukan segala bentuk perbuatan yang menghina, mencemarkan, menuduh dan atau merendahkan kehormatan dan atau
100 100 100 skorsing / DO
nama baik orang lain baik untuk kepentingan diri sendiri ataupun orang lain
21 Melakukan segala bentuk perbuatan yang menghina, mencemarkan dan atau merendahkan kehormatan dan atau nama baik
100 100 100 skorsing / DO
STIP
22 Melakukan segala bentuk perbuatan asusila dan atau pelecehan seksual baik dengan lawan jenis dan atau sesama jenis 100 100 100 skorsing / DO

23 Melakukan segala bentuk perilaku menyimpang seksual seperti Lesbian, Gay, Bisexual dan Transgender (LGBT) 100 100 100 skorsing / DO

24 Menganut, mengikuti, menyebarkan dan atau terlibat dalam paham terorisme dan radikalisme 100 100 100 skorsing / DO

25 Melakukan, terlibat dan atau terbukti melakukan suatu tindak pidana yang dinyatakan bersalah berdasarkan keputusan hukum
100 100 100 skorsing / DO
tetap (incrach) dan atau pengadilan
26 Melakukan pelanggaran peraturan yang berlaku di perusahaan tempat melakukan Praktek Kerja Nyata - 100 - Skorsing

27 Membuat laporan Praktek Kerja Nyata palsu - 100 - Skorsing

28 Terlibat kejahatan pada saat Praktek Kerja Nyata berdasarkan laporan perusahaan - 100 - skorsing / DO

29 Melakukan tindak kriminal saat Praktek Kerja Nyata - 100 - skorsing / DO


C PERATURAN/ASASI
1 Memiliki anak biologis sebelum pendidikan dan selama pendidikan 100 100 100 skorsing / DO

2 Menikah sebelum pendidikan dan selama dalam pendidikan 100 100 100 skorsing / DO

3 Menganut, menyebarkan dan atau menjadi anggota perkumpulan atau organisasi yang dilarang oleh pemerintah 100 100 100 skorsing / DO

4 Mengajak dan membawa lawan jenis ke kamar maupun dormitory 100 100 100 skorsing / DO

5 Melakukan hubungan badan (bersetubuh) dan atau hubungan seksual dengan lawan jenis maupun sejenis 100 100 100 skorsing / DO

2 PELANGGARAN TINGKAT PERTAMA ( I )

A Keyakinan, Kepercayaan dan Beragama


1 Tidak menjalankan ibadah sesuai agama atau kepercayaan 90 90 90
2 Mengganggu pelaksanaan ibadah, baik agama sendiri maupun agama orang lain 90 90 90
3 Membuat keributan atau tidak menjaga ketertiban di tempat-tempat ibadah 90 90 90
4 Tidak mau terlibat dalam acara keagamaan 90 90 90
5 Tidak memelihara dan merawat sarana ibadah 90 90 90

3 PELANGGARAN TINGKAT KEDUA ( II )

A KRIMINALITAS
1 Memberikan identitas dan informasi palsu 70 70 70
2 Menyembunyikan terjadinya tindak kekerasan terhadap dirinya atau orang lain 70 75 80

B SIKAP , MENTAL DAN ETIKA


1 Memegang alat vital orang lain dengan sengaja 70 70 70
2 Memperlihatkan alat vitalnya dengan sengaja kepada lawan jenis 70 70 70
3 Memberikan hukuman kepada adiknya dengan secara berlebihan - 70 70
4 Mengidap penyakit menular seksual 70 70 70
5 Membawa / menyimpan kendaraan pribadi di sekitar lingkungan kampus 70 70 -
6 Menghadiri, mengikuti dan melaksanakan pedang pora pernikahan tanpa seijin pihak STIP 70 70 75
7 Melarikan diri saat Praktek Kerja Nyata - 70 -
8 Menolak melaksanakan penempatan Praktek Kerja Nyata - 70 -
9 Meninggalkan kapal dan tidak kembali ke kapal tanda alasan - 70 -
10 Tidak mematuhi perintah atasan / nakhoda di tempat praktek - 70 -
11 Tidak mematuhi peraturan IMO / Perusahaan tempat Praktek Kerja Nyata - 70 -
12 Tidak bersikap sebagai taruna yang baik pada saat Praktek Kerja Nyata - 70 -
13 Mendapat penilaian / laporan buruk dari perusahaan tempat raktek - 70 -
14 Tidak melaksakan Pertibtar secara umum di tempat praktek - 70 -
15 Membuat keonaran pada saat praktek - 70 -
16 Terlambat melapor setelah Praktek Kerja Nyata - 70 -
TAHAP
TAHAP TAHAP
No. JENIS PELANGGARAN ORIENTASI &
PENDEWASAAN PEMATANGAN
KETERANGAN
PEMBENTUKAN

4 PELANGGARAN TINGKAT KETIGA (III)

A KRIMINALITAS
1 Melakukan ancaman/intimidasi terhadap orang lain atau antar sesama taruna 40 50 60
2 Melakukan diskriminasi/bully terhadap orang lain atau antar sesama taruna 40 50 60

5 PELANGGARAN TINGKAT KE-EMPAT (IV)

A PERATURAN / ASASI
PESIAR
1 Pesiar dalam keadaan pembinaan kampus 15 15 15
2 Tidak memakai pakaian pesiar / PDP pada waktu pesiar 5 10 10
3 Tidak masuk asrama tanpa alasan yang jelas dan benar 5 5 5 Perhari

4 Menyuruh membawakan tas kepada Taruna lain 5 5 5


5 Pulang pesiar tidak tepat waktu tanpa alasan yang jelas dan benar 5 5 5
6 Pesiar tidak pada waktu yang ditentukan 5 5 5
7 Mengisi buku pesiar untuk Taruna lain 5 5 5
8 Tidak mengisi buku pesiar 5 5 5
9 Memerintahkan Taruna lain untuk mengisi buku pesiar 5 5 5
10 Membawa barang dari luar yang tidak sesuai dengan pertibtar 5 5 5
11 Tidak melapor diri setelah kembali dari pesiar, sakit dan ijin khusus 5 5 5
12 Berjalan tidak rapih pada saat melaksanakan pesiar bersama-sama. 2.5 2.5 2.5

B TUGAS JAGA
1 Tidak melaksanakan dinas jaga 5 5 5
2 Terlambat menempati pos jaga 2 2 2
3 Meninggalkan Pos jaga tanpa alasan yang jelas 2 2 2
4 Meninggalkan pos jaga sebelum waktu jaga selesai 2 2 2
5 Mengabaikan pengisian buku jurnal jaga 2 2 2
6 Tidak memakai baju jaga dan atribut sesuai dengan yang telah ditentukan 2 2 2
7 Tidur pada waktu jaga 2 2 2
8 Tidak rapih dalam pengisian jurnal jaga 2 2 2
9 Tidak menjaga kebersihan pos jaga 2 2 2
10 Membiarkan Taruna lain keluar masuk kampus 2 2 2
11 Mengganti jaga tanpa sepengetahuan Perwira Jaga (PAGA) 2 2 2
12 Tidak mengikuti Apel dinas jaga tanpa alasan yang jelas 2 2 2

C ETIKA
1 Berpacaran yang melanggar norma-norma dan kaidah sosial 10 12.5 15
2 Memakai anting 10 10 10
3 Memakai cat rambut 10 10 10
4 Memakai Tatto 10 10 10
5 Memakai behel tanpa surat keterangan dokter klinik STIP 10 10 10
6 Memperlakukan tamu dengan tidak hormat 10 10 10
7 Tidak mengikuti Kegiatan Harian Taruna tanpa ijin 3 5 7
8 Tidur di ruang rekreasi 2 2 2
9 Tidur di tempat yang tidak semestinya 2 2 2
10 Tidur di luar waktu yang telah ditentukan 2 2 2
11 Tidur di kelas 2 2 2
12 Tidur di kamar pada waktu jam kuliah 2 2 2
13 Menerima tamu di tempat yang tidak semestinya 2 2 2
14 Menerima tamu di luar waktu yang telah ditentukan 2 2 2
15 Membunyikan alat-alat musik pada tempat-tempat yang mengganggu ketenangan orang lain 2 2 2
16 Membunyikan musik pada jam-jam istirahat yang menggangu ketenangan 2 2 2
17 Makan dan atau minum sambil berjalan 2 2 2
18 Makan dan atau minum ditempat yang tidak semestinya 2 2 2
19 Duduk sebelum dipersilahkan 2 2 2
20 Duduk tidak sopan 2 2 2
21 Duduk di tempat yang tidak semestinya 2 2 2
22 Berkelakuan tidak semestinya / tidak menunjukan sikap seorang Taruna 2 2 2
23 Bersikap tidak sopan dimanapun berada 2 2 2
24 Tidak memiliki Buku Saku dan Pertibtar 2 2 2
25 Tidak memiliki Kartu identitas Taruna STIP 2 2 2
26 Mengabaikan perintah atau instruksi dari pengasuh atau pembina 2 2 2

D TATACARA BERPAKAIAN
1 Tidak memakai pakaian dinas harian (PDH) lengkap pada saat mengikuti aktifitas sehari-hari 5 7.5 10
2 Tidak memakai pakaian dinas pesiar (PDP) lengkap pada saat pesiar 5 7.5 10
3 Tidak memakai pakaian dinas lapangan (PDL) lengkap 5 7.5 10
4 Tidak memakai pakaian dinas upacara I (PDU I) lengkap saat ada acara atau upacara kebesaran 5 7.5 10
5 Tidak memakai pakaian dinas upacara II (PDU II) lengkap saat ada acara atau upacara kebesaran 5 7.5 10
6 Tidak memakai pakaian dinas upacara III (PDU III) lengkap saat ada acara atau upacara kebesaran 5 7.5 10
7 Tidak memakai pakaian dinas olahraga (PDO) yang ditentukan sesuai jadwal 5 7.5 10
8 Tidak memakai pakaian dinas kerja (PDK) waktu praktek belajar, kerja bakti dan tugas-tugas rutin 5 7.5 10
9 Tidak memakai pakaian latihan drum band (PDD) pada waktu latihan drumband 5 7.5 10
10 Tidak memakai Pakaian Dinas Berduka (PDB) pada saat acara duka cita (meninggal) dan atau prosesi pemakaman 5 7.5 10
11 Tidak memakai Pakaian Dinas Valreff (PDV) pada waktu prosesi pedang pora 5 7.5 10
12 Tidak memakai Pakaian Kerohanian yang telah ditentukan 5 7.5 10
13 Menggunakan jilbab dengan warna dan model yang tidak sesuai ketentuan 5 7.5 10
14 Memakai pakaian preman atau pakaian yang tidak ditentukan oleh STIP di lingkungan kampus STIP 5 7.5 10
15 Menyimpan pakaian preman atau pakaian yang tidak ditentukan oleh STIP di asrama 5 7.5 10
16
Memakai pakaian preman atau pakaian yang tidak ditentukan oleh STIP di lingkungan kampus STIP dalam radius 500 meter 5 7.5 10

17 Memakai pakaian tidak pantas di lingkungan kampus STIP 5 7.5 10


18 Menggantungkan tas di bahu pada saat berpakaian dinas (kecuali ditentukan lain) 5 7.5 10
19 Menjual pakaian atau perlengkapan dinas 5 7.5 10
20 Menggantung pakaian tidak pada tempatnya 5 7.5 10
21 Memakai sepatu tanpa di semir dan perlengkapan pakaian dinas yang tidak di braso 5 7.5 10
22 Memakai pakaian dinas dengan kancing terbuka 5 7.5 10
23 Menjemur pakaian di tempat yang tidak semestinya 5 7.5 10
24 Memakai pakaian dinas yang bukan miliknya 5 7.5 10
25 Berpakaian tidak rapi 5 7.5 10
26 Memakai pakaian dalam atau tidak semestinya di lorong dormitory 5 7.5 10
27 tidak memakai perlengkapan atribut yang telah di tentukan 5 7.5 10
28 memakai kaos bahan yang tidak sesuai atau tidak pantas 5 7.5 10
TAHAP
TAHAP TAHAP
No. JENIS PELANGGARAN ORIENTASI &
PENDEWASAAN PEMATANGAN
KETERANGAN
PEMBENTUKAN

E PENGGUNAAN DORMITORY DAN KEBERSIHAN


1 Berada di Dormitory pada jam-jam pelajaran tanpa ijin 5 7.5 10
2 Meninggalkan dormitory tanpa mematikan lampu, exhaust fan, AC , kipas angin dan kran air 5 7.5 10
3 Menyalakan lampu di kamar setelah penghuninya istirahat 5 7.5 10
4 Membiarkan kamar tidur, kamar ganti, tempat belajar, kamar mandi dan gangway kotor 5 7.5 10
5 Berkeliaran pada waktu istirahat malam 5 7.5 10
6 Membawa dan atau menyimpan makanan ke kamar maupun dormitory 5 7.5 10
7 Membuat kegaduhan di dormitory 5 7.5 10
8 Membuang sampah tidak pada tempatnya 5 7.5 10
9 Hidup berkelompok sesama suku atau daerah di asrama 5 7.5 10
10 Meninggalkan lemari dalam keadaan tidak terkunci 5 7.5 10
11 Membawa uang ke dormitory yang berlebihan 5 7.5 10
12 mengunci atau mengikat pintu kamar 5 7.5 10
13 menutupi kaca jendela pintu kamar 5 7.5 10
14 menutupi atau menghalangi seluruhnya jendela kaca kamar kecuali dormitory Taruni 5 7.5 10
F OLAH RAGA
1 Tidak mengikuti olah raga pada jam kegiatan olah raga tanpa alasan jelas 3 5 7
2 Mengikuti olah raga yang tidak terjadwal 2 2 2
3 Memakai perlengkapan olah raga yang tidak sesuai dengan jenis kegiatannya pada waktu olahraga 2 2 2
4 Olah raga di dalam kamar tidur 2 2 2
5 Memakai / menyimpan alat-alat olahraga bukan pada tempatnya 2 2 2
6 Mengabaikan keselamatan saat melakukan kegiatan olahraga 5 7.5 10
7 Tidak memakai kaos dalam yang telah ditentukan 2 2 2
8 Tidak memakai pakaian dan sepatu olahraga yang sudah di tentukan 5 7.5 10

G PENGGUNAAN ALAT DAN INVENTARIS


Menyimpan, membawa, memiliki dan atau mempergunakan alat rekam video dan atau gambar dalam bentuk apapun tanpa ijin
1 15 20 30 Disita & dihancurkan
dari Unit Bimbingan Taruna
Membawa dan menggunakan Handphone berkamera yang memiliki OS Android ataupun Apple di lingkungan kampus tanpa
2 15 20 30 Disita & dihancurkan
ijin dari Unit Bimbingan Taruna
Membawa dan menggunakan Handphone (semester I sampai dengan semester IV) di lingkungan kampus tanpa ijin dari Unit
3 15 15 - Disita & dihancurkan
Bimbingan Taruna
4 Merubah arah dan atau menutupi kamera CCTV dormitory 15 20 30
Membawa, menjual atau membeli, melihat atau menyaksikan, mengcopy dan atau menyebarluaskan file foto, CD, DVD
5 ataupun media penyimpanan (USB disk, microSD, flashdisk, HDD external dan Storage lainnya) dan file video dengan format 15 20 30 Disita & dihancurkan

yang mengandung unsur pornografi


6 Membawa inventaris dapur atau wisraba ke kamar ataupun dormitory 10 12.5 15
7 Menggunakan dan atau menyalahgunakan pemakaian listrik tanpa ijin 5 7.5 10
8 Menggunakan dan menyalakan laptop dan atau notebook tidak pada tempat dan waktu yang telah ditentukan 5 7.5 10 Disita

9 Mengisi daya laptop dan atau notebook secara berlebihan tanpa menghiraukan keamanan 5 7.5 10 Disita

10 Menyimpan, memiliki radio,TV, Video, kaset, dan alat musik lainnya 5 7.5 10 Disita & dihancurkan

11 Menggunakan Modem tidak untuk sarana pembelajaran dalam jaringan (daring) 5 7.5 10 Disita
12 Memindahkan inventaris kamar tidak sesuai dengan ketentuan dan tanpa ijin dari Unit Asrama 5 7.5 10
13 Menggunakan sound system (PA) tanpa izin 5 7.5 10
14 Menggunakan sarana dan prasarana milik STIP tanpa ijin dari unit terkait 5 7.5 10
15 Menggunakan peralatan elektronik yang menggunakan listrik dormitory, kecuali lampu belajar 5 7.5 10
Membawa speaker aktif, stick playstation , aksesoris computer, unit permainan atau perangkat elektronik berlebihan serta
16 5 7.5 10 Disita & dihancurkan
fasilitas lainnya yang menggangu hak privasi taruna

H SIKAP KEPEMIMPINAN
1 Membiarkan keributan, kerusuhan atau kegaduhan 15 20 25
2 Melakukan pembinaan terhadap taruna yang lebih rendah tingkatnya secara sembunyi-sembunyi dan atau tanpa pengawasan
- 20 30
pembina dan atau pengasuh
3 Berlaku tidak jujur atau curang dalam pembayaran 7.5 10 12.5
4 Bertindak dan berlaku apatis atau masa bodoh, takut memberi teguran atau peringatan terhadap Taruna lain yang melakukan
5 7.5 10
pelanggaran
5 Bersikap tidak memberikan hormat dan salam pada taruna yang tingkatnya lebih tinggi, Dosen, Pegawai, Pengasuh dan
5 7.5 10
pembina saat berpapasan
6 Bersikap tidak tertib dalam menunggu giliran 5 7.5 10
7 Bersikap tidak sempurna pada waktu menghadap taruna yang tingkatnya lebih tinggi, Dosen, Pegawai, Pengasuh dan pembina
5 7.5 10
saat berpapasan
8 Bersikap tidak siap pada waktu inspeksi 5 7.5 10
9 Mengutamakan dan menonjolkan fanatisme kedaerahan 5 7.5 10
10 Mengajukan protes tanpa mengindahkan kode etik dan tata cara yang benar 5 7.5 10
11 Tidak bertanggung jawab atas anggota kamar dan atau kelasnya 5 5 5
12 Mengutamakan kepentingan pribadi dari pada kepentingan korps / menggunakan nama korps secara salah untuk kepentingan
5 5 5
pribadi.
13 Bersikap tidak tegas dalam mengambil tindakan atau melakukan sesuatu 2.5 5 7.5

I KEWENANGAN
1 Memaksakan kehendaknya kepada orang lain 10 12.5 15
2 Mengadakan pesta tanpa ijin di lingkungan kampus 10 12.5 15
3 Melakukan kegiatan bisnis sesama Taruna di lingkungan kampus 10 12.5 15
4 Menyalahgunakan ijin kegiatan untuk kegiatan lain 10 12.5 15
5 Melakukan kegiatan ekstra kurikuler di luar jadwal yang ditetapkan tanpa ijin 10 12.5 15
6 Memberikan perintah di luar kewenangannya 5 7.5 10
7 Mengadakan rapat atau briefing tanpa ijin perwira yang bertugas 5 7.5 10
8 Membawa, menyimpan bendera panji atau pataka tidak semestinya 5 7.5 10
9 Bersikap dan bertindak sewenang-wenang terhadap orang lain 5 7.5 10
10 Membuat dan menginformasikan berita atau percakapan yang membuat suasana tidak kondusif (Hoax) di media sosial 5 7.5 10

J KENDARAAN
1 Membawa kendaraan roda 2 (dua) dilingkungan STIP 20 25 -
2 Membawa kendaraan roda 4 (empat) dilingkungan STIP 20 25 30
3 Meminjam kendaraan orang lain di lingkungan kampus 7.5 10 12.5
4 Tidak mematuhi Peraturan Lalu Lintas saat berkendara di luar kampus 7.5 10 12.5
5 Mengendarai kendaraan milik dosen, pegawai atau pengasuh pada hari kuliah tanpa seijin pemiliknya 5 7.5 10

K KELAS
1 Membuang sampah di ruang kelas 5 7.5 10
2 Membuat laporan palsu mengenai jumlah anggota kelasnya 5 7.5 10
3 Meninggalkan kelas tidak teratur atau ribut 5 7.5 10
4 Membuat keributan di kelas pada waktu dosen belum datang / tidak ada di kelas 5 7.5 10
5 Bercanda/bersenda gurau pada waktu dosen memberikan perkuliahan 5 7.5 10
6 Tidur di kelas saat jam perkuliahan 5 7.5 10
7 Menutupi atau menghalangi kaca pintu kelas tanpa ijin 5 7.5 10
TAHAP
TAHAP TAHAP
No. JENIS PELANGGARAN ORIENTASI &
PENDEWASAAN PEMATANGAN
KETERANGAN
PEMBENTUKAN

8 Meninggalkan kelas dengan keadaan tidak rapih dan kotor 5 7.5 10


9 Terlambat masuk kelas 5 7.5 10
10 Meninggalkan wajib belajar malam tanpa ijin 5 7.5 10
11 Meninggalkan perkuliahan tanpa ijin 5 7.5 10
12 Meninggalkan kuliah tanpa ijin dosen 5 7.5 10
13 Tidak menyiapkan sarana pembelajaran saat dosen akan mengajar 5 7.5 10

L APEL , BERBARIS DAN LAPORAN


1 Tidak mengikuti Apel tanpa alasan yang jelas 7.5 10 12.5
2 Terlambat mengikuti apel tanpa alasan yang jelas 2.5 5 7.5
3 Meninggalkan apel tanpa ijin 2.5 5 7.5
4 Meninggalkan apel sebelum apel berakhir 2.5 5 7.5
5 Meninggalkan barisan tanpa ijin 2.5 5 7.5
6 Berbaris tidak rapi pada saat apel 2.5 5 7.5
7 Membuat kegaduhan pada saat apel 2.5 5 7.5
8 Bercanda atau bersenda gurau saat melakukan apel 2.5 5 7.5
9 Membuat laporan palsu mengenai jumlah anggota kamarnya pada saat apel malam 2.5 5 7.5
10 Mengabaikan pembuatan laporan setelah tugas yang diberikan selesai dikerjakan 2.5 5 7.5
11 Membubarkan diri dari barisan secara tidak tertib 2.5 5 7.5
12 Tidak melakukan penghormatan saat penaikan dan penurunan bendera merah putih 2.5 5 7.5

M KEUANGAN
1 Terlambat membayar uang pendidikan (daftar ulang) 5 7.5 10
2 Mengambil uang di bank atau ATM di luar jam yang telah ditentukan 5 7.5 10

N KLINIK UTAMA
1 Tidak mematuhi aturan atau tata tertib yang berlaku di Klinik STIP 5 7.5 10
2 Bersikap tidak tertib di Klinik STIP 5 7.5 10
3 Berobat atas nama orang lain 5 7.5 10
4 Pura-pura mengaku sakit 5 7.5 10
5 Meninggalkan Klinik STIP dalam keadaan sakit tanpa seizin dokter jaga 5 7.5 10
6 Keluar masuk Klinik STIP tanpa seizin petugas atau dokter jaga 5 7.5 10

O LAIN - LAIN
1 Membawa, menyimpan, mengedarkan dan menghisap rokok atau perbuatan yang mirip dengan hal tersebut di lingkungan
20 25 30 Disita
kampus
2 Mengambil makanan di ruang makan atau wisraba di luar jam yang telah ditentukan 10 12.5 15
3 Menggunakan atribut tidak sesuai dengan peraturan yang berlaku 5 7.5 10
4 Memakai perhiasan atau asesoris (cincin, kalung, gelang, anting) 5 7.5 10
5 Memakai tato, behel, dan cat rambut 5 7.5 10
6 Membuat coretan-coretan di meja, kursi atau di dinding 5 7.5 10
7 Berada di kantin pada jam kuliah 5 7.5 10
8 Memelihara kumis, jenggot, jambang, kuku, dan rambut melebihi ketentuan 5 7.5 10
9 Memelihara rambut melebihi ketentuan 5 7.5 10
10 Membuat kegaduhan di kantin 5 7.5 10
11 Memasuki dapur atau wisraba waktu makan tanpa izin 5 7.5 10
12 Mengabaikan pengembalian buku-buku perpustakaan atau alat-alat praktek, olah raga dan seni pada tempatnya 5 7.5 10
13 Menggunakan bahasa daerah diantara sesama rekan dari satu daerah atau satu suku 5 7.5 10
14 Tidak ada kerjasama dan toleransi antar sesama 5 7.5 10
STIP No Revisi :
JAKARTA PERATURAN TATA TERTIB TARUNA 8
SEKOLAH TINGGI ILMU PELAYARAN Tanggal berlaku :
PPI – STIP - 05
20 MEI 2019

Lampiran II
TABEL KONDITE TARUNA

Kondite setiap Taruna ditetapkan sebagai ukuran, dengan interval-interval


jumlah Poin (Akes) yang diperoleh setiap Taruna dalam 1 (satu ) semester.
Interval-interval dan kondite Taruna dikategorikan sebagai berikut :

Kondite Angka Kesalahan Keterangan

A 0 Teladan

B 1 – 10 Baik sekali

C 11 – 30 Baik

D 31 – 60 Sedang

E 61 – 80 Kurang

F 81 – 99 Kurang Sekali / Buruk

a. Angka kesalahan 0 dimasukkan dalam kriteria Teladan


b. Angka kesalahan 1 - 10 dimasukkan dalam kriteria baik sekali (10%
dari angka kesalahan maksimal).
c. Angka kesalahan 11 - 30 dimasukkan dalam kriteria baik (20% dari
angka kesalahan maksimal).
d. Angka kesalahan 31 - 60 dimasukkan dalam kriteria sedang (50% dari
angka kesalahan maksimal).
e. Angka kesalahan diatas 61 – 80 dimasukkan dalam kriteria kurang
(mendekati angka kesalahan maksimal).
f. Bagi Taruna yang mendapatkan kondite F, dikenakan sanksi untuk tidak
dapat mengikuti ujian semester, dan dapat dikeluarkan dari pendidikan
bila point mencapai 100

Edisi : 6 Revisi : 8 Halaman: i dari vi


STIP No Revisi :
JAKARTA PERATURAN TATA TERTIB TARUNA 8
SEKOLAH TINGGI ILMU PELAYARAN Tanggal berlaku :
PPI - STIP - 05
20 MEI 2019

TABEL ANGKA TINGKAT PELANGGARAN

Nomor Tingkat Pelanggaran Keterangan

1 Utama 100

2 Pertama 81 s/d 99

3 Kedua 66 s/d 80

4 Ketiga 50 s/d 65

5 Keempat 2 s/d 49

Edisi : 6 Revisi : 8 Halaman: ii dari vi


STIP No Revisi :
JAKARTA PERATURAN TATA TERTIB TARUNA 8
SEKOLAH TINGGI ILMU PELAYARAN Tanggal berlaku :
PPI - STIP - 05
20 MEI 2019

LAMPIRAN III
TABEL PENGHARGAAN
ANGKA
NO. JENIS PENGHARGAAN KETERANGAN
PENGHARGAAN

1 Peringkat kelas no 1 s/d 5 20


2 Peringkat kelas no 6 s/d 10 15
3 Menjadi Ketua Kelas 5
4 Yang melaksanakan tugas khusus dalam suatu kegiatan Upacara 10
5 Panitia dalam kegiatan keagamaan 10
6 Mengikuti lombak gerak jalan 10
7 Mengikuti pawai 10
8 Penulisan ilmiah di Surat Kabar 15
9 Mengikuti seminar/pelatihan 10
10 Mengikuti kegiatan akademik yang mewakili sekolah 15
11 Juara I/II/III dalam lomba tingkat kabupaten 10-20
12 Juara I/II/III dalam lomba tingkat propinsi 15-25
13 Juara I/II/III dalam lomba tingkat nasional 25-35
14 Mengadakan penelitian dalam bidang IPTEK 20
15 Menjadi anggota tim Drum Band 5
16 Menjadi anggota tim olah raga sekolah 5
Menjadi anggota paskibra tingkat lembaga pendidikan dan
17 15-30
platihan/Kabupaten/Provinsi/Nasional
18 Panitia dan pengisi pagelaran karya seni/kegiatan olah raga 5
19 Juara I/II/III lomba olah raga/seni tingkat kabupaten 10-20
20 Juara I/II/III lomba olah raga/seni tingkat propinsi 15-25
21 Juara I/II/III lomba olah raga/seni tingkat nasional 25-35
22 Mewakili sekolah dalam kejuaraan olah raga/seni 10
23 Menjadi Komandan Resimen Taruna 40
24 Menjadi Kepala Staf Resimen Taruna 35
25 Menjadi Dewan Permusyawaratan Taruna 20
26 Sebagai angggota staf Resimen Taruna 20
27 Menjadi panitia dalam kegiatan organisasi 5
28 Menjadi panitia dalam kegiatan kerohanian 5
29 Sebagai penceramah kegiatan kerohanian 10
30 Juara I/II/III lomba bidang kerohanian tingkat kabupaten 10-20
31 Juara I/II/III lomba bidang kerohanian tingkat propinsi 15-25
32 Juara I/II/III lomba bidang kerohanian tingkat nasional 25-35
33 Mewakili sekolah dalam lomba bidang kerohanian 10
34 Sebagai penyuluh kegiatan IPTEK 20
35 Kegiatan pembangunan desa 20
36 Kegiatan alih teknologi kepada masyarakat 25
37 Menjadi pembimbing PKL siswa SLTA 20
38 Menjadi donor darah 15
39 Bakti sosial 15
40 Menyelenggarakan bazar 10
41 Menyelenggarakan pelelangan 10

Edisi : 6 Revisi : 8 Halaman: iii dari vi


STIP No Revisi :
JAKARTA PERATURAN TATA TERTIB TARUNA 8
SEKOLAH TINGGI ILMU PELAYARAN Tanggal berlaku :
PPI - STIP - 05
20 MEI 2019

42 Pesiar dan kembali pesiar tepat waktu 0.32


43 Melaksanakan dinas jaga dengan baik 0.32
44 Memakai baju jaga dan atribut sesuai yang ditentukan 0.32
45 Menjaga kebersihan pos jaga 0.32
46 Melayani tamu dengan baik 0.32
47 Makan / minum ditempat yang semestinya 0.32
48 Bersikap sopan dimanapun berada 0.32
49 Memiliki Buku Saku dan Pertibtar 0.32
50 Memiliki Kartu identitas Taruna STIP 0.32
Mematuhi perintah / instruksi dari instruktur pengawas atau
51 0.32
pembina
52 Menjalankan kegiatan sesuai KHT (kegiatan harian taruna) 0.32
53 Mengikuti kegiatan pusroh sesuai jadwal 0.32
54 Tidak meninggalkan barisan tanpa ijin 0.32
Mengikuti makan di wisraba sesuai jadwal/waktu yang telah di
55 0.32
tentukan
56 Tepat waktu melapor setelah Praktek Kerja Nyata 0.32
Memakai pakaian dinas harian (PDH) lengkap pada saat
57 0.32
mengikuti aktifitas sehari-hari
58 Memakai pakaian dinas pesiar (PDP) lengkap pada saat pesiar 0.32
Memakai pakaian dinas lapangan (PDL) lengkap saat berdinas
59 0.32
jaga
Memakai pakaian dinas upacara I (PDU I) lengkap saat ada acara/
60 0.32
upacara kebesaran
Memakai pakaian dinas upacara II (PDU II) lengkap saat ada
61 0.32
acara / upacara kebesaran
Memakai pakaian dinas upacara III (PDU III) lengkap saat ada
62 0.32
acara / upacara kebesaran
63 Memakai pakaian dinas olahraga (PDO) pada waktu olahraga 0.32
Memakai pakaian dinas kerja (PDK) waktu praktek belajar, kerja
64 0.32
bakti dan tugas-tugas rutin
65 Berpakaian dinas lengkap dan rapi 0.32
66 Menggantung pakaian pada tempatnya 0.32
Memakai sepatu yang di semir dan perlengkapan pakaian dinas
67 0.32
yang di braso
68 Menjemur pakaian di tempat yang semestinya 0.32
Meninggalkan dormitory dengan keadaan lampu, exhaust fan,
69 0.32
kipas angin dan kran air dalam kondisi mati
70 Mematikan lampu kamar pada waktu istirahat 0.32
71 Menjaga kamar tidur, kamar mandi dan gang selalu bersih 0.32
72 Membuang sampah pada tempatnya 0.32
73 Mengikuti olah raga pada jam kegiatan yang telah ditentukan 0.32
74 Memakai / menyimpan alat-alat olahraga pada tempatnya 0.32
75 Memakai pakaian olahraga yang sudah di tentukan 0.32
76 Menciptakan suasana harmonis antar taruna 0.32
77 Bertanggung jawab atas anggota kamarnya 0.32
78 Bersikap tegas dalam mengambil tindakan / melakukan sesuatu 0.32

Edisi : 6 Revisi : 8 Halaman: iv dari vi


STIP No Revisi :
JAKARTA PERATURAN TATA TERTIB TARUNA 8
SEKOLAH TINGGI ILMU PELAYARAN Tanggal berlaku :
PPI - STIP - 05
20 MEI 2019

79 Memberikan hormat kepada orang yang lebih tua saat berpapasan 0.32
Bersikap sempurna pada waktu menghadap instruktur dan
80 0.32
pembina saat berpapasan
81 Meninggalkan kelas dengan keadaan rapih dan bersih 0.32
82 Mengikuti Apel 0.32
Melakukan penghormatan saat penaikan dan penurunan bendera
83 0.32
merah putih
84 Berbaris rapi pada saat apel 0.32
85 Membubarkan diri dari barisan secara tertib 0.32
86 Tidak membuat kegaduhan pada saat apel 0.32
87 Tidak meninggalkan barisan tanpa ijin 0.32
88 Tidak meninggalkan apel sebelum apel berakhir 0.32
89 Tidak bercanda/ bersenda gurau saat melakukan apel 0.32
90 Tepat waktu dalam membayar uang pendidikan 0.32
91 Tepat waktu dalam membayar uang pemondokkan 0.32
92 Mematuhi aturan atau tata tertib yang berlaku di klinik Utama 0.32

a. Angka Penghargaan Jasa dapat membantu mengurangi angka


kesalahan.
b. Kegiatan-kegiatan lain yang tidak tersebut di atas dan membawa nama
institusi, pemberian angka penghargaan jasa diatur oleh unit BINTAR
dengan berbagai pertimbangan.

DI TETAPKAN di : JAKARTA
PADA TANGGA : 20 MEI 2019

KETUA
SEKOLAH TINGGI ILMU PELAYARAN

Capt. MARIHOT SIMANJUNTAK, MM


PEMBINA UTAMA MUDA (IV/c)
NIP. 19661110 199803 1 002

Edisi : 6 Revisi : 8 Halaman: v dari vi

Anda mungkin juga menyukai