Anda di halaman 1dari 7

Tugas Analisa Video Individu

Ringlight Batch 2 Kelas K


B2K29 - Noviyanti

A. Screenshot, dan penjelasan data analitik video individu

1. Menu overview/ ringkasan

Pada menu overview/ringkasan, dapat diketahui bahwa video tugas individu dengan
judul “Kain Gambo Muba” ditonton sebanyak 11 kali sejak dipublikasikan, waktu tonton
selama 0.2 jam dengan penambahan subscriber sebanyak 1 subs.

Pada sebelah kanan terdapat Realtime penayangan. Sumber belum bisa terlihat.
2. Menu Reach/ Jangkauan

Pada menu reach/jangkauan terdapat jumlah tayangan yaitu 6 tayangan dengan rasio
klik sebanyak 16,7%, penayangan 11, dan penonton unik sebanyak 7. Dapat diketahui bahwa
grafik jangkauan awalnya naik lalu turun dan stabil.
Dibawah grafik terdapat tabel Jenis Sumber Traffic seperti dibawah ini:

Jenis sumber traffic paling banyak melalui langsung atau tidak diketahui yaitu 43,5%.
Dilanjutkan melalui eksternal sebanyak 27,3% dan channel pages sebesar 28,2% dan fitur
pencarian sebesar 9,1%.
Tayangan dan bagaimana pengaruhnya pada waktu tonton yaitu:
Penayangan dari tayangan tersebut sebanyak 1 dan waktu tonton dari tayangan selama 0 jam.
Sumber traffic: Ekternal
Proporsi dari total traffic sebanyak 43,5%. Paling banyak melalui whatsapp sebanyak
66,7% dilanjutkan dengan whatsapp sebanyak 33,3%.
Sumber traffic: Video yang disarankan: belum cukup data untuk ditampilkan.

3. Menu Engagement/Interaksi

Pada menu engagement atau interaksi dapat diketahui waktu tonton yaitu selama 0,2
jam dengan durasi tonton selama 0:53 menit. Pada grafik dapat dilihat meningkat lalu
menurun.
Top cards dan top end screen element types belum ada data yang dapat ditampilkan.

4. Menu Audience/ Penonton


Pada menu Audience/ Penonton, terdapat informasi mengenai jumlah penonton yang kembali
sebanyak 0, penonton unik sebanyak 7, penambahan subscriber karena video ini sebanyak 1.
Grafik menunjukkan peningkatan jumlah penonton baru sedangkan jumlah penonton kembali
tidak ada.

Waktu tonton dari Subscriber: Penonton tidak subscribe dan subscribe belum dapat
ditampilkan. Geografi teratas belum dapat ditampilkan.

Bahasa subtitle/ CC teratas dalam video belum menggunakan subtitle.


Umur dan gender penonton: dalam video belum dapat ditampilkan.

Terdapat mode lanjutan berisi menu Sumber traffic, Geografi, Usia Penonton, Gender
Penonton, Tanggal, Status subscribtion, Sumber Subscription, Jenis Perangkat, dan Lainnya.
Mode lanjutan dengan berbagai menu tersebut menunjukkan penjelasan lebih lanjut dari
menu Overview, reach, engagement, dan audience. Menu-menu tersebut dapat dilihat seperti
dibawah ini:
B. Kesimpulan dan Saran

1. Kesimpulan
Video tugas individu yang berjudul “Kain Gambo Muba” Ditonton sebanyak 11 kali
sejak dipublikasikan, waktu tonton selama 0,2 jam dengan penambahan subscriber
sebanyak 1 subs. Promosi melaui akun media sosial seperti grup whatsapp dan
whatsapp bussiness mempengaruhi penambahan jumlah penonton.

2. Saran
Sebaiknya upload tugas agar tepat waktu sehingga ada data yang dapat dianalisa.

Anda mungkin juga menyukai