Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(Sesuai Edaran Nomor 14 Tahun 2019)

Satuan Pendidikan : SD - DICARIGURU,COM - REUPLOAD CANALPENDIDIK.COM


Kelas / Semester : 4 /1
Tema : Berbagai Pekerjaan (Tema 4)
Sub Tema : Pekerjaan Orang Tuaku (Subtema 3)
Pembelajaran ke : 3
Alokasi waktu : (5x35 menit)/ 1 hari
Muatan Terpadu : IPA, Bahasa Indonesia

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah berdiskusi, siswa mampu menyebutkan pentingnya pemanfaatan sampah sebagai upaya
pelestarian sumber daya alam dalam kehidupan sehari-hari dengan detail.
2. Setelah berdiskusi, siswa mampu mengomunikasikan contoh kegiatan pemanfaatan sampah
sebagai upaya menjaga kelestarian alam dalam kehidupan sehari-hari dengan detail.
3. Setelah membaca pendapat teman terhadap suatu dongeng, siswa mampu menilai pendapatnya
dengan detail.
4. Setelah berdiskusi, siswa mampu menyampaikan pendapatnya mengenai komentar teman secara
lisan maupun tulisan dengan sistematis.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan 15
Membaca Doa (Orientasi) menit
2. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan
diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik (Apersepsi)
3. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
(Sintak Model Discovery Learning)
Kegiatan 1. Siswa diajak membaca teks tentang pengrajin sampah dan menjawab 140
Inti pertanyaan. menit
2. Guru kemudian mengajak siswa untuk menjawab pertanyaan dan
meminta siswa untuk mendiskusikan jawabannya di kelompok. Guru
meminta salah satu siswa untuk menyampaikan hasilnya dan siswa lain
diberi kesempatan untuk bertanya atau mempertanyakan.
3. Siswa melanjutkan tugas dengan membaca teks singkat tentang
sampah.
4. Siswa menuliskan informasi tentang sampah pada peta pikiran yang
telah disiapkan
5. Peta pikiran didiskusikan secara klasikal dengan meminta satu siswa
menyampaikan hasilnya dan guru memberi komentar. Siswa lainnya
bisa membuat catatan pada informasi yang kurang tepat.
6. Siswa menuliskan kegiatan yang bisa memanfaatkan sampah dalam
kehidupan sehari-hari.(Critical Thinking and Problem Formulation)
7. Guru meminta siswa untuk mengambil komentarnya terhadap cerita
‘Tupai dan Ikan Gabus’.
8. Komentar siswa kemudian ditukar dengan komentar teman di
sebelahnya, memberi komentar dan mengembalikannya.
9. Setiap siswa kemudian membaca komentar teman dan memperbaiki
komentar apabila diperlukan.
Penutup A. Belajar dirumah bersama Orangtua 15
 Siswa diminta untuk mendiskusikan dengan orang tua tentang sampah menit
yang ada di rumah. Apa yang dapat dilakukan dengan sampah di
rumah?
 Siswa diminta untuk menceritakan kegiatan tersebut kepada guru.
Refleksi dan Konfirmasi
Refleksi pencapaian siswa/formatif asesmen, dan refleksi guru untuk mengetahui ketercapaian proses
pembelajaran dan perbaikan.
ASSESMENT (Penilaian)
Penilaian Sikap, Pengetahuan dan Keterampilan (Lihat Lampiran)

Mengetahui …………………, ...............


Kepala Sekolah, Guru Kelas 4 ,

……………………………… ………………………………
NIP. ………………………… NIP………………………….
1. IPA
Kegiatan IPA dinilai dengan menggunakan daftar periksa.
Kriteria Ada Tidak
Menyebutkan paling sedikit 2 barang bekas yang bisa
dimanfaatkan
Menyebutkan 2 jenis produk yangbisa dihasilkan dari
barangbekas yang disebut
Menyebutkan sumber daya alam yang terbantu
penghematannya
Menyebutkan paling sedikit 3 hal yang bisa dilakukan dari
barang bekas

Beri tanda centang (√) sesuai pencapaian siswa.

2. Bahasa Indonesia
Komentar siswa dinilai dengan daftar periksa.
Kriteria Ada Tidak
Memberikan paling sedikit 2 komentar
Komentar yangdiberikan berdasarkan fakta yang ada
Komentar diberikan dnegan santun

Beri tanda centang (√) sesuai pencapaian siswa.

3. Catatan Anekdot untuk mencatat sikap (disiplin).


Catatan:
 Guru dapat menggunakan kata-kata untuk menyatakan kualitas sikap dan keterampilan.
 Belum terlihat
 Mulai terlihat
 Mulai berkembang
 Sudah terlihat/membudaya
 Setiap hari guru dapat menilai minimal 6 siswa atau disesuaikan dengan jumlah siswa di
kelas.

Contoh alternatif penilaian sikap


Nama : ……………………….
Kelas/Semester : .....................................
Pelaksanaan Pengamatan : .....................................

Mulai
Belum Mulai Keteranga
No Sikap Berkemban Membudaya
Terlihat Terlihat n
g
1. Disiplin
2.

Catatan : Centang (√) pada bagian yang memenuhi kriteria.

B. Remedial dan Pengayaan

1. Remedial
Siswa yang belum lancar gerakan bela diri silat dapat mempraktikkannya bersama dengan
teman saat istirahat.

2. Pengayaan
Siswa membuat produk dari barang bekas seperti kardus, majalah bekas dan
memajangnya di kelas.

C. Sumber dan Media Pembelajaran


1. Sumber :
 Buku Pedoman Guru Tema 4 Kelas 4 dan Buku Siswa Tema 4 Kelas 4 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).

2. Media :
 Video/slide/buklet/pamflet/gambar tentang Pekerjaan Orang Tuaku dengan bijak.
 Tulisan komentar siswa tentang teks “Tupai dan Ikan Gabus“.
 Software Pengajaran SD - DICARIGURU,COM - REUPLOAD CANALPENDIDIK.COM
untuk kelas 4.
Refleksi Guru

Catatan Guru
1. Masalah :……….
2. Ide Baru :………..
3. Momen Spesial :………….

Mengetahui …………………, .............


Kepala Sekolah, Guru Kelas 4 ,

……………………………… ………………………………
NIP. ………………………… NIP………………………….

Anda mungkin juga menyukai