Anda di halaman 1dari 5

PENILAIAN KETEPATAN WAKTU PENYERAHAN

HASIL LABORATORIUM

No. Dokumen : 027/Pusk K II/UKP/2022


No. Revisi : 002
SOP
Tanggal terbit : 8 Februari 2022
Halaman : 1/3

UPTD. PUSKESMAS dr. Ni Made Tariani, M.Kes


KUTA II NIP. 196804171998032003

Merupakan serangkaian kegiatan yang dilaksanakan untuk


memantau ketepatan waktu dalam poses pemeriksaan
laboratorium,sehingga pelayanan laboratorium dapat berjalan
1 Pengertian dengan baik sesuai waktu yang sudah di tentukan pada masing
masing pemeriksaannya.

Sebagai acuan dalam penerapan langkah-langkah penilaian


2 Tujuan
ketepatan waktu penyerahan hasil laboratorium.

Keputusan Kepala Puskesmas No. 800/017/Pusk K II/2022 tentang


3 Kebijakan
Pelayanan Laboratorium.

1 Permenkes RI No 37 tahun 2012 tentang Penyelenggaraan


Laboratorium Puskesmas.
4 Referensi
2 Permenkes RI No 43 tahun 2013 tentang Cara Penyelenggaraan
Laboratorium Klinik yang Baik.

5 Prosedur / 1 Persiapan alat dan Bahan :


Langkah-langkah a Blanko pemantauan
b ATK
2 Petugas yang melaksanakan :
a Petugas Laboratorium
b Petugas pemantau
3 Langkah-langkah :
1 Petugas memasuki ruangan laboratorium.
2 Petugas memantau ketepatan waktu petugas laboratorium
dalam melakukan pemeriksaan laboratorium.
3 Petugas menuliskan waktu pada saat pasien dipanggil masuk
ruang laboratorium.
4 Petugas menuliskan waktu pada saat hasil pemeriksaan
laboratorium diserahkan kepada pasien
5 Petugas merekap, melaporkan dan mengevaluasi secara
berkala hasil pemantauan ketepatan waktu tersebut setiap 6
6 bulan
Petugas keluar ruangan laboratorium
1/2

6 Bagan Alir
Petugas masuk ke
Laboratorium

Memantau ketepatan waktu petugas lab dalam


melakukan pemeriksaan lab

Menulis waktu saat pasien masuk ruang lab

Menulis waktu saat hasil pemeriksaan lab


diberikan kepada pasien
Merekap,melaporkan dan mengevaluasi secara
berkala

Petugas keluar
ruangan
laboratorium

7 Hal-hal yang perlu


Waktu pemeriksaan laboratorium
diperhatikan

8 Unit terkait 1 Poliklinik Umum


2 Poliklinik VCT
3 Poliklinik IMS
4 Poliklinik KIA / KB
5 Poliklinik Gigi
6 Laboratorium
7 Farmasi
8 Loket

9 Dokumen terkait 1 Blanko Pemantauan

10 Rekaman Historis Tanggal mulai


No. Yang diubah Isi Perubahan
perubahan diberlakukan
1 Format Mengubah format.

8 Februari 2022
2 Langkah- Disesuaikan dengan yang
langkah baru. 8 Februari 2022
3 Bagan alir Disesuaikan dengan yang
baru.

2/2
Tinggi
Lebar
Kolom Baris Baris Ukuran Huruf (Font)
Kolom Inci
Inci
A 1 1 15
B 3 2 51 Judul SOP huruf arial 12 Bold
C 18 Tulisan SOP huruf arial 12 Bold
3 s/d 7 15
D 3 Tulisan dokumen arial 10
E 3 Tulisan PUSKESMAS KUTA II huruf arial 10 Bold
8 s/d 9 27
F 14 Nama Kapus dan NIP huruf arial 9 Bold
G 2
H 26
I 18
J 3
K 0,75

Baris Font Tinggi Baris


Jika ada 1 baris dalam 1 kotak mk tinggi dibuat 15 inci
10 & Jika ada 2 baris dalam 1 kotak mk tinggi dibuat 30 inci
seterus- arial 12
Jika ada 3 baris dalam 1 kotak mk tinggi dibuat 45 inci
nya
Setiap tambah 1 baris tingginya ditambah 15 inc
Margin

Top : 0,25”
Left : 0,5”
Right : 0,25”
Bottom : 1,5”
Header : 0,3”
Footer : 0,3”

Anda mungkin juga menyukai