Anda di halaman 1dari 10

PEMERINTAH KOTA CILEGON

DINAS PENDIDIKAN
Jl. Pangeran Jayakarta - Masigit Cilegon Telp./Fax (0254) 374 273
Website http ://www.dindik.cilegon.go.id

Cilegon, Maret 2021

No :
Hal : Program Buku Digital Interaktif
Pada Satuan Pendidikan Di Kota Cilegon

Yth.

CSR Industri Se-Kota Cilegon

Di

Kota Cilegon

Dengan hormat,

Pada era globalisasi ini, perkembangan teknologi sudah kian canggih setiap
Negara mau tidak mau harus bersinergi untuk memajukan pendidikannya, namun apabila
tidak dibarengi dengan sumber daya manusia yang mengelola pendidikan itu sendiri maka
pendidikan akan di negara tersebut akan jauh ketinggalan. Pendidik sebagi garda terdepan
yang berinteraksi langsung dengan siswa harus mampu membuat bahan ajar
yang berbasis teknologi.
Generasi yang hidup pada era teknologi yang didukung oleh berkembang pesatnya
perangkat-perangkat mobile seperti handphone, tablet, iphone dll. Sebagian besar anak
sudah bisa menggunakan perangkat – perangkat tersebut walau hanya sebatas untuk
bermain game, penggunaan perangkat-perangkat mobile masih dipandang banyak sisi
negatifnya oleh sebab itu kita harus merubah paradigma tersebut menjadi sesuatu yang
positif melalui pemanfaat perangkat mobile untuk kepentingan pembelajaran. Salah satu
sumber belajar yang dipadukan dengan TIK adalah e-book atau buku digital.
Dalam hal ini, kami ingin mengembangkan inovasi The True Interactive Digital
Textbook di seluruh satuan Pendidikan sekota Cilegon, yaitu buku digital dimana
penyampaian materi pelajaran disajikan dengan animasi dan simulasi interaktif untuk
mendukung proses pembelajaran yang bersifat interaktif sehingga anak diarahkan untuk
melakukan eksplorasi, analisa, dan membuat kesimpulan, serta disajikan dengan sangat
menarik sehingga belajar menjadi jauh lebih mudah dan menyenangkan.

Berkenaan dengan hal tersebut, kami bermaksud mengajukan permohonan untuk


menjadi mitra pemenuhan kebutuhan anggaran bidang Pendidikan kota Ciegon kepada
CSR Industri Se-Kota Cilegon dalam rangka mendukung proses pembelajaran yang
interaktif guna mencerdaskan anak bangsa. Adapun keterangan program dan kebutuhan
alat sebagai terlampir dan kami dapat mempresentasikan detail program tersebut. Demikian
surat ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama yang baik kami ucapkan terima
kasih.

Hormat Kami,

Dra. Hj Heni Anita Susila, M.Pd


Latar Belakang

Buku ajar merupakan komponen Hasil pembelajaran dapat ditingkatkan

terpenting dalam pembelajaran. Tersedianya melalui pembelajaran yang lebih interaktif.

buku ajar yang relevan akan sangat Pemanfaatan TIK dalam pembelajaran dapat

membantu proses belajar mengajar di diterapkan pada pengembangan sumber

sekolah. Buku ajar dapat mendukung belajar. Salah satu sumber belajar yang

terwujudnya program Student Centered dipadukan dengan TIK adalah e-book atau

Learning (SCL), dimana paradigma belajar di buku digital. Buku digital merupakan buku

sekolah diarahkan lebih banyak pada siswa elektonik dari sebuah buku tradisonal dengan

sebagai subyek pembelajaran dan guru hanya fitur digital yang dapat membantu pembaca,

bertindak sebagai fasilitator. seperti video, animasi dan suara. Selain itu

merupakan alat yang menarik bagi


Di era globalisasi ini, perkembangan
kebanyakan peserta didik. Buku digital
teknologi sudah kian canggih, setiap
interaktif telah menjadi inovasi teknologi
Negara mau tidak mau harus berselancar
canggih yang diharapkan dapat berkembang
untuk memajukan pendidikannya, namun
dari waktu ke waktu menggantikan buku-buku
apabila tidak dibarengi dengan sumber
kertas tradisional untuk masa depan
daya manusia yang mengelola prospektif.

pendidikan itu sendiri maka pendidikan


Banyak manfaat yang akan didapatkan
akan di negara tersebut akan jauh
dari menggunakan buku digital, salah satunya
ketinggalan. Pendidik sebagai manfaat alat multimedia (seperti audio, video,
garda terdepan yang berinteraksi animasi) yang dapat menarik perhatian siswa.

langsung dengan siswa harus melek Siswa yang belajar menggunakan buku digital

teknologi karena mau tidak mau guru interaktif dapat meningkatkan motivasi belajar

harus mampu membuat bahan ajar dan mengembangkan prestasi akademiknya

dibandingkan siswa yang belajar


yang berbasis teknologi.
menggunakan buku teks.
Konten Berkualitas

Animasi dan Simulasi Interaktif

Sesuai Kurikulum Nasional

Fitur Anotasi & Pencarian


JUMLAH SISWA SMPN KOTA CILEGON
SEMESTER 1 TAHUN AJARAN 2021/2022

Tingkat Tingkat Tingkat Jumlah Proyeksi anggaran


Kecamatan
7 8 9 Total Buku Digital

Cibeber 412 432 456 1300 Rp 260.000.000

Cilegon 608 593 570 1771 Rp 354.200.000

Citangkil 271 162 206 639 Rp 127.800.000

Ciwandan 358 474 444 1276 Rp 255.200.000

Grogol 308 261 281 850 Rp 170.000.000

Jombang 367 242 240 849 Rp 169.800.000

Pulomerak 427 396 389 1212 Rp 242.400.000

Purwakarta 99 0 0 99 Rp 19.800.000

Grand Total 2.850 2.560 2.586 7.996 Rp 1.599.200.000

JUMLAH SISWA SDN KOTA CILEGON


SEMESTER 1 TAHUN AJARAN 2021/2022

Tingkat Tingkat Tingkat Tingkat Tingkat Tingkat Jumlah Proyeksi anggaran


Kecamatan
1 2 3 4 5 6 total Buku Digital

Cibeber 780 853 796 824 767 835 4855 Rp 971.000.000

Cilegon 537 531 528 527 506 505 3134 Rp 626.800.000

Citangkil 1143 1159 1084 1094 1150 1176 6806 Rp 1.361.200.000

Ciwandan 861 779 815 887 748 831 4921 Rp 984.200.000

Grogol 562 532 505 506 553 591 3249 Rp 649.800.000

Jombang 988 960 1021 1069 1048 1031 6117 Rp 1.223.400.000

Pulomerak 760 794 773 726 741 782 4576 Rp 915.200.000

Purwakarta 590 576 578 596 563 590 3493 Rp 698.600.000

Grand Total 6221 6184 6100 6229 6076 6341 37.151 Rp 7.430.200.000
JUMLAH ROMBEL SMPN KOTA CILEGON
SEMESTER 1 TAHUN AJARAN 2021/2022

Rombel Rombel Rombel


Kecamatan Tingkat Tingkat Tingkat Jumlah Proyeksi anggaran
7 8 9
Cibeber 14 15 15 44 Rp 8.800.000

Cilegon 19 19 18 56 Rp 11.200.000

Citangkil 9 5 7 21 Rp 4.200.000

Ciwandan 12 15 14 41 Rp 8.200.000

Grogol 10 9 9 28 Rp 5.600.000

Jombang 11 7 7 25 Rp 5.000.000

Pulomerak 14 13 13 40 Rp 8.000.000

Purwakarta 3 0 0 3 Rp 600.000

Grand Total 92 83 83 258 Rp 51.600.000

JUMLAH ROMBEL SDN KOTA CILEGON


SEMESTER 1 TAHUN AJARAN 2021/2022

Rombel Rombel Rombel Rombel Rombel Rombel Proyeksi


Kecamatan Jumlah
Tingkat 1 Tingkat 2 Tingkat 3 Tingkat 4 Tingkat 5 Tingkat 6 anggaran

Cibeber 27 31 29 29 29 26 171 Rp 34.200.000

Cilegon 19 19 20 18 17 17 110 Rp 22.000.000

Citangkil 42 41 39 39 38 35 234 Rp 46.800.000

Ciwandan 31 29 26 30 24 28 168 Rp 33.600.000

Grogol 20 19 20 18 20 18 115 Rp 23.000.000

Jombang 37 36 38 39 39 36 225 Rp 45.000.000

Pulomerak 27 31 28 26 28 29 169 Rp 33.800.000

Purwakarta 21 23 24 22 22 21 133 Rp 26.600.000

Grand Total 224 229 224 221 217 210 1325 Rp265.000.000

Anda mungkin juga menyukai