Anda di halaman 1dari 1

DOKUMEN EVALUASI

PERMASALAHAN, PENYELESAIAN DAN RENCANA TINDAK LANJUT


VISI MISI SMP 07 PERINTIS MA’ARIF TEMPUREJO

VISI : BERAKHLAK MULIA, CERDAS, MANDIRI, BERWAWASAN GLOBAL, TANGGUH MENGHADAPI TANTANGAN ZAMAN
N URAIAN KEGIATAN PERMASALAHAN PENYELESAIAN RTL
O
1. Berakhlak Mulia Ahklak, sopan santun, hormat Direncanakan dalam pada 1. Peningkatan program PPK
menghormati masih 70% RKS/RKJM dengan 2. Menambah kegiatan keagamaan
mempertimbangkan skala perioritas 3. Menugaskan kepada siswa untuk membuat laporan
kegiatan keagamaan
2. Cerdas Masih kurangnya latihan dalam Mendorong untuk lebih banyak 1. Memberikan latihan soal yang berbasis kontekstual
mengolah pikir untuk penyelesaian latihan-latihan dalam 2. Memberikan latihan penyelesaian permasalahan melalui
kecerdasan rangka meningkatkan kecerdasan kegiatan ekstrakulikuler
3. Mandiri Masih kurangnya kemandirian Mendorong untuk lebih banyak 1. Menambah waktu latihan yang efektif
dalam berlatih dan belajar penyelesaian latihan secara mandiri 2. Menambah jam untuk program perbaikan
4. Berwawasan Global Masih ada kekurangan faham Memberi materi tentang wawasan 1. Memberikan materi wawasan global pada semua mapel
dan keraguan dalam kegitan global beserta dampaknya 2. Memberi materi keterampilan pada kegiatan
dengan dunia luar ekstrakulikuler

5. Tangguh Masih kurang matang dalam Peningkatan latihan kegiatan secara 1. Peningkatan fungsi program Literasi
berlatih intensif 2. Mendata siswa yang tidak mengikuti kegiatan
ekstrakulikuler dan kegiatan pembelajaran kemudian
diberikan bimbingan.

Jember, 15 juli 2021


Kepala SMP 04 MA’ARIF PERINTIS

Moh. Ali Nur Yahya, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai