Anda di halaman 1dari 3

Nama : Ury Nilvia

Kelas : 20-AK-NR-A
Tugas : Probabilitas
Mata Kuliah : Statistika

Soal
1. Sebuah dadu dilemparkan, maka berapakah probabilitas munculnya mata dadu genap
atau mata dadu lebih besar dari 3?
𝑷 (𝑨 𝐚 𝐭 𝐚 𝐮 𝑩 ) = 𝑷 (𝑨 ∪ 𝑩 ) = 𝑷 (𝑨 ) + 𝑷 (𝑩 ) − 𝑷 (𝑨 ∩ 𝑩 )

2. Seorang penjaga gawang profesional mampu menahan tendangan penalti dengan


peluang 0,6. Dalam sebuah kesempatan dilakukan 5 kali tendangan. Hitunglah
peluang (probabilitas) penjaga gawang tersebut dapat menahan 3 kali tendangan
penalty tersebut?

3. Diketahui bahwa produk bola lampu sebuah perusahaan memiliki umur lampu (sebelum
putus) yang terdistribusi secara normal dengan rata-rata umurnya 800 jam dan standar
deviasinya 40 jam. Carilah probabilitas bahwa sebuah bolam produksinya akan:
a. Berumur antara 778 jam sampai dengan 834 jam
b. Berumur kurang dari 750 jam atau lebih dari 900 jam

x
z 

Jawaban :

1. Diketahui :

n(s) = jumlah mata dadu = 6 (1,2,3,4,5,6)


n(a) = muncul angka genap = 3 (2,4,6)
n(b) = muncul angka lebih dari 3 = (4,5,6)

Sehingga peluangnya didapat :


P(AUB) = P(A) + P(B)

Jadi, peluang munculnya angka genap atau angka lebih besar dari 3 adalah 1.

2. Diketahui :

p = peluang berhasil
q = peluang gagal = 1 – p
n = banyak percobaan
r = percobaan berhasil

Dengan demikian, peluang penjaga gawang mampu menahan 3 tendangan penalti


tersebut adalah :
3. A. Diketahui : rata- rata = 800 jam
standar deviasi = 40 jam

Ditanya : Carilah probabilitas bahwa sebuah bolam produksinya akan berumur antara 778
dan 834 jam

x
z 
. 
Penyelesaian : p (778 < x < 834) => p (x < 834) – p (x < 778)

= p ( x < 834 ) – p ( x < 778 )


= 0,8023 – 0,2912

B. Transformasikan nilai x ke dalam z

z1 = (750 - 800)/40 = -1,25

z2 = (900 - 800)/40 = 2.5

P(x < 750) + P(x > 900) = P(z < -1.25) + P(z > 2.5)

= P(z < -1.25) + (1 - P(z ≤ 2.5))

= 0,1056 + (1 - 0,9938)

= 0,1118

Anda mungkin juga menyukai