Anda di halaman 1dari 2

Nama : iwayan ari candra Purmana

KESIMPULAN KONSEP NUTRISI


Gizi / Nutrisi adalah keseluruhan dari berbagai proses dalam tubuh makhluk hidup untuk
menerima bahan-bahan dari lingkungan hidupnya danmenggunakan bahan2 tersebut agar
menghasilkan berbagai aktifitas penting dalam tubuhnya sendiri.

Seperti yang kita ketahui sumber utama energi berasal dari zat gizi. Energi yang diperlukan
tubuh untuk mengerjakan pekerjaan merupakan tambahan terhadap energi metabolisme basal.
Bila tubuh seseorang kekurangan energi maka kemampuan fisiknya untuk melakukan aktivitas
kerja akan berkurang sehingga produktivitas kerja akan menurun

Gizi dengan kalori yang memadai menjadi syarat utama yang menentukan tingkat produktivitas
kerja. Antara kesehatan, ketahanan fisik dan produktivitas kerja terdapat korelasi yang sangat
nyata.

KEBUTUHAN KALORI

Untuk menentukan kebutuhan kalori perlu mengatahui gambaran fisiologis dari keadaan
hiperkatabolik. Seperti kita ketahui keadaan hiperkatabolikadalah : meningkatnya produksi
panas , meningkatnya kebutuhan energi (meningkat 25 – 50%) , meningkatnya kecepatan nafas,
meningkatnya kecepatan nadi.Kebutuhan kalori (kcal/kg BB) : 25 – 30 kcal/kg BB (ASPEN Board
of Directors , 1993) Glukosa merupakan substrat kalori primer, sedangkan kebutuhan lemak
sekitar 15 – 40%. Dalam menentukan kebutuhan kalori harus dihindari terjadinya hiperglikemia.

Pemeriksaan Fisik : Keadaan Umum: kulit,rambut,kuku (stomatitis angularis,fisura

kulit ,edema)

Berat Badan:Berat badan ideal, bila BB/BBI X 100 %

80-90 % ringan

79-70% sedang

0-69% berat

Bila diketahu berat badan sebelumnya :

< 10 % = ringan.10-20 % = sedang.>20 % = berat


Antopometri :TFC ( Pr :15,8 mm, Wnt 8,3 mm) AMC (pr 24,8 cm,Wnt 21 cm)

Laboratorium (Serum albumin,transferin)

Nutrisi kebutuhan seseorang berbeda beda tergantung pada usia, kesehatan, pekerjaan..

Anda mungkin juga menyukai