Anda di halaman 1dari 1

Tugas dan Tanggung Jawab Koordinator Tim (Kortim)

Kortim mempunyai tugas, wewenang, dan tanggung jawab sebagai berikut:


1. Mengikuti pelatihan petugas pendataan long form SP2020;
2. Mematuhi semua klausul yang tertera dalam kontrak kerja;
3. Mendistribusikan dokumen pendataan (Peta WB-2020, LF SP2020.P, LF SP2020.DSRT dan SP2020-
C2) dan perlengkapan petugas (surat tugas, tanda pengenal, alat pelindung diri, dan ATK), kepada PPL;
4. Mematuhi protokol kesehatan dan menggunakan alat pelindung diri selama melaksanakan
tugas (memakai masker, mencuci tangan/menggunakan hand sanitizer, menjaga jarak, dan tidak
berkerumun.
5. Menerima daftar wilayah tugas yang telah ditetapkan oleh BPS kabupaten/kota
(SP2020-RP2);
6. Bersama dengan PPL melakukan koordinasi dengan Ketua/Pengurus SLS untuk
menginformasikan adanya kegiatan pendataan long form SP2020 dan meminta ijin untuk melakukan
pendataan;
7. Bersama dengan PPL melakukan persiapan dengan mengatur strategi, menyusun jadwal kegiatan, dan
menjadwalkan rapat/pertemuan;
8. Membagi wilayah tugas masing-masing PPL;
9. Mendampingi PPL dalam melaksanakan pemutakhiran terutama pada awal kegiatan lapangan;
10. Menerima daftar sampel rumah tangga (LF SP2020.DSRT) dari Koseka untuk diserahkan pada PPL;
11. Mendampingi PPL ketika melakukan wawancara dengan kuesioner SP2020-C2 pada rumah tangga
sampel, terutama pada awal pendataan;
12. Membantu menyelesaikan masalah yang ditemui PPL dalam pelaksanaan lapangan dengan mengacu
pada buku pedoman serta penegasan-penegasan;
13. Memeriksa kelengkapan dan kesesuaian antara dokumen SP2020-RC2, SP2020-C2, LF SP2020.P, LF
SP2020.DSRT, SP2020-V, dan sketsa Peta WB-2020;
14. Memeriksa konsistensi isian dokumen hasil pendataan, dan meminta PPL untuk memperbaiki
isian jika ditemukan kesalahan, atau melakukan kunjungan ulang jika diperlukan;
15. Mengisi kode wilayah administrasi, kode negara dan kewarganegaraan, Suku, Bahasa, KBLI dan KBJI
pada dokumen hasil pendataan berdasarkan buku pedoman pengkodean;
16. Melakukan verifikasi kematian maternal menggunakan kuesioner SP2020-V;
17. Mengumpulkan dokumen hasil pendataan yang sudah diperiksa (SP2020-RC2, SP2020- C2, LF SP2020.P,
LF SP2020.DSRT, SP2020-V, dan sketsa Peta WB-2020) kepada Koseka;
18. Rekapitulasi wilayah lockdown dan melaporkan ke Koseka;
19. Berkoordinasi dengan Petugas PK mempersiapkan instrumen pendukung keperluan PK, khususnya
terkait informasi sampel PK;
20. Bersama dengan PPL melaksanakan instruksi BPS Kab/Kota terkait tindak lanjut hasil temuan Petugas
PK;
21. Bersama dengan PPL memperbaiki dan mencegah terulangnya kesalahan yang ditemukan oleh
Petugas PK, baik terkait SOP maupun isian SP2020-C2;
22. Melaporkan Hasil pelaksanaan Instruksi Tindak Lanjut temuan PK sesuai ketentuan yang ditetapkan;
23. Melakukan tugas lain dari Koseka secara langsung maupun tidak langsung, sesuai petunjuk di
dalam buku pedo

Anda mungkin juga menyukai