Anda di halaman 1dari 4

1.

Langkah-langkah membuat Rencana Anggaran Biaya (RAB)


a. Mempersiapkan gambar kerja yang akan dihitung RABnya
b. Menghitung volume pekerjaan bangunan
c. Menghitung dan menentukan AHSP
d. Menghitung jumlah biaya pekerjaan
2. Contoh perhitungan volume

URAIAN PEKERJAAN DAN


PERHITUNGAN VOLUME SAT.
1.
Pembersihan
Lahan                                    
L B
 
  (m) (m)         A = (L + 4) x (B + 4)            
    12,5 10,5                          
    0 0           = 239,250         m2
                                     
2. Pemasangan
Bowplank +
Vitzet                                    
L B 2 x (( L + 2 ) +
    (m) (m)         K = ( B + 2 ))            
    12,5 10,5                          
    0 0           = 54,000         m
                                     
3. Penyediaan
Air Kerja                       1,000         LS
                                     
3. Surat Penwaran
SURAT PENAWARAN
TUban , 20 April 2015
Nomor : 009/SP/CV-FE/IV/2015
Lampiran : 1 (satu) bendel
Kepada Yth. Pokja Jasa Konsultansi ULP Kabupaten Tuban
Di – Tuban
Perihal : Penawaran Pekerjaan SDN Bejagung 01
Sehubungan dengan pengumuman Seleksi Sederhana dengan Pascakualifikasi dan
Dokumen Pengadaan Nomor : 027.2/01/POKJA.JK-Pws.SDN021/ULP tanggal 13 April
2015 dan setelah kami pelajari dengan seksama terhadap Dokumen Pengadaan, Berita
Acara Pemberian Penjelasan, dengan ini kami mengajukan Penawaran Administrasi untuk
Pekerjaan Pengawasan SDN 021 Skip Tahap II dengan Total Penawaran Biaya sebesar
Rp. 90.200.000,- (Sembilan Puluh Juta Dua Ratus Ribu Rupiah)

Penawaran Administrasi ini sudah memperhatikan ketentuan dan persyaratan yang


tercantum dalam Dokumen Pengadaan untuk melaksanakan pekerjaan tersebut diatas.
Penawaran ini berlaku sejak batas akhir Pemasukan Dokumen Penawaran sampai dengan
tanggal 20 Mei 2015 (30 Hari) Kalender
Sesuai dengan persyaratan Dokumen Pemilihan, bersama Surat Penawaran Administrasi
dan Teknis ini kami lampirkan :
1. Dokumen Penawaran Teknis, terdiri dari
a. Data Pengalaman Perusahaan, terdiri dari :
1) Data Organisasi Perusahaan
2) Daftar Pengalaman Kerja Sejenis 10 (sepuluh) tahun terakhir
3) Uraian Pengalaman Kerja Sejenis 10 (sepuluh) tahun terakhir
b. Pendekatan dan Metodologi, terdiri dari :
1) Tanggapan dan saran terhadap Kerangka Acuan Kerja
2) Uraian pendekatan, metodologi, dan program kerja
3) Jadwal pelaksanaan pekerjaan
4) Komposisi tim dan penugasan
5) Jadwal Penugasan Tenaga Ahli
c. Kualifikasi Tenaga Ahli, terdiri dari :
1) Daftar Riwayat Hidup Personil yang Diusulkan
2) Surat Pernyataan kesediaan untuk ditugaskan dari personil yang diusulkan
2. Dokumen Penawaran Biaya yang terdiri dari:
a. Rekapitulasi Penawaran Biaya
b. Rincian Biaya Langsung Personil (remuneration)
c. Rincian Biaya Langsung Non-Personil (direct reimburseable cost)
Dengan disampaikannya Surat Penawaran ini, maka kami menyatakan sanggup dan akan
tunduk pada semua ketentuan yang tercantum dalam Dokumen Pengadaan.
CV. Dewa Makmur Engineering

Rifda Ayu Putri, S.T.


Direktur

Rekapitulasi

Kegiatan : Pembangunan Gedung Sekolah


Paket Kegiatan : Pembangunan SDN Bejagung 01
Rp.
Pagu Dana : 100.000.000
Sumber dana :

Uraian Biaya
No. Pekerjaan     Jumlah Harga
BIAYA LANGSUNG PERSONIL
A. TENAGA AHLI     Rp 28.000.000
I B. TENAGA
    Rp 20.000.000
TEKNIK
C. TENAGA
    Rp 14.000.000
PENDUKUNG
Biaya Langsung Non Personil
A. OPERASIONAL
II     Rp 10.000.000
KANTOR
B. BIAYA
    Rp 10.000.000
LAPORAN
Jumlah I + II Rp 82.000.000
PPN 10% Rp 8.200.000
Total Rp 90.200.000
Pembulatan Rp 90.200.000

Tuban, 14 Desember
2021

Rifda Ayu Putri, S.T.


Direktur
4. Jenis jenis kontrak :
A. Kontrak putar kunci adalah perjanjian yang memuat mengenai pembangunan suatu
proyek dalam hal penyedia setuju untuk melakukan pembangunan proyek tersebut
secara lengkap sampai selesai termasuk pemasangan semua perlengkapannya
sehingga proyek tersebut siap dioperasikan atau ditinggali.
B. Kontrak tahun jamak merupakan kontak pengadaan Barang/Jasa yang membebani
lebih dari satu tahun anggaran dan dilakukan setelah mendapatkan persetujuan pejabat
yang berwenang sesuai dengan ketentuan peraturan perundang undangan, dapat
berupa :
a. Pekerjaan Penyelesaian lebih dari 12 bulan
b. Pekerjaan yang penyelesaiannnya lebih dari 1 tahun anggaran atau
c. Pekerjaan yang memberikan manfaat lebih apabila dikontrakan untuk jengka
waktu lebih dari 1 tahun anggaran dan paling lama 3 tahun anggaran
5. Pembuatan jalur kritis :

Anda mungkin juga menyukai