Anda di halaman 1dari 1

KOMUNIKASI DAN KOORDINASI

: 440 /
No Dokumen
-SOP/PkmNgg/I/2018

No Revisi : 00
SOP
TanggalTerbit : 04 Januari 2018

Halaman : 1/1

PUSKESMAS KEPALA PUSKESMAS


NANGGUNG dr. Baringin TA Manik
NIP. 197506282006041013
1. Pengertian Membina komunikasi dan koordinasi dengan pihak terkait adalah suatu kegiatan
pertemuan untuk membahas suatu program dan kegiatan yang menghasilkan
suatu kesepakatan untuk bekerjasama dalam melaksanakan program secara
berkesinambungan.
Komunikasi dan koordinasi dengan pihak terkait dapat berupa pertemuan
lintassektoral, lintas program, MOU dan kesepakatan bersama
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk Komunikasi dan Koordinasi.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor : 445/ -SK/PkmNgg/I/2018 tentang
penetapan penanggung jawab program.
4. Referensi - Permenkes Nomor 44 Tahun 2016 tentang Manajemen Puskesmas.
5. Langkah-langkah 1. Penanggung jawab program merencanakan program kegiatan dan
pelaksanaannya.
2. Penanggung jawab program mengidentifikasi pihak terkait yang berperan
dalam program.
3. Penanggung jawab program melakukan pertemuan dengan pihak terkait
yang berperan dalam program dan kegiatan .
4. Penanggung jawab program membahas rencana pelaksanaan program.
5. Penanggung jawab program melakukan pembagian tugas dengan pihak
terkait dalam hal pelaksanaan program dan kegiatan.
6. Penanggung jawab program melakukan kesepakatan bersama dengan pihak
terkait untuk melaksanakan program.
7. Manajemen/petugas ( penanggung jawab program) membuat notulen hasil
pertemuan.

6. Unit terkait pemegang program , lintas program dan lintas sektor terkait

1/1

Anda mungkin juga menyukai