Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN MALANG

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS TUREN
Jln. Panglima Sudirman No. 210 Turen Telepon (0341) 824214
Email : puskturen@yahoo.co.id
MALANG

NOTULEN PEMBENTUKAN POS UKK

Tempat penyelenggaraan :
Hari/Tanggal :
Jam :
Pimpinan rapat :
Peserta rapat :

A. PENDAHULUAN
Upaya kesehatan kerja meliputi sector formal dan informal dan berlaku bagi
setiap pekerja yang berada di lingkungan tempat kerja untuk memelihara dan
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat, mencegah timbulnya bahaya
kesehatan, berdasarkan Kepmenkes No. 128/Menkes/SK/II/2004 tentang
kebijakan dasar. Menjrut International Labaour Organisation (ILO) diketahui
bahwa 1,2 juta orang meninggal setiap tahun karena kecelakaan atau
penyakit akibat hubungan kerja (PAHK). ;diperkirakan ada 160 juta PAHK
baru setiap tahunnya.

B. LATAR BELAKANG
Sosialisasi dan pembentukan pos usaha kesehatan kerja (UKK) dianggap
perlu dilaksanakan karena melihat potensi di Kabupaten Malang yang
mayoritas pekerja.
Bentuk pemberdayaan masyarakat di kelompok pekerja informal utamanya
didalam upaya promotive dan prefentif untuk melindungi pekerja agar hidup
sehat dan terbebas dari gangguan kesehatan serta pengaruh buruk yang
diakibatkan oleh pekerjaan, karena masih ada kelompok pekerja informal
yang belum mendapatkan akses pelayanan kesehatan kerja.

C. TUJUAN
1. Tujuan Umum
Melindungi pekerja agar hidup sehat, produktif dan terbebas dari
gangguan kesehatan serta pengaruh buruk yang diakibatkan oleh
pekerjaan. Para pekerja memperoleh pelayanan kesehatan kerja yang
terjangkau dan untuk menambah pengetahuan para kader kesehatan
tentang kesehatan kerja serta memperluas jangkauan pelayanan
puskesmas Turen sebagai salah satu program pengembangan.
2. Tujuan Khusus
a. Terbentuknya pos UKK di kelompok kerja salah satunya oada home
industry
b. Terbentuknya kader di pos UKK
c. Teridentifikasi potensi bahaya/risiko dan cara pengendaliannya
d. Terlaksananya pemeriksaan kesehatan pekerja setiap 1 bulan sekali
e. Terlaksananya monitoring dan evaluasi kegiatan UKK di kelompok
kerja.

1. Agenda Rapat

2. Pembukaan

3. Pembahasan Pertemuan yang Lalu

4. Pembahasan Hasil Rapat Hari ini

Anda mungkin juga menyukai